Anda di halaman 1dari 60

SISTEM INFORMASI ONLINE BERBASIS WEB PADA PROGRAM

BANTUAN SOSIAL DIKELURAHAN KOTA BARU

LAPORAN PROYEK PERANGKAT LUNAK


Disusun Untuk Memenuhi Syarat Kelulusan Mata Kuliah Proyek Perangkat Lunak

Oleh :

NAMA : DARA ZAHRANI

NPM : 11210160

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

JURUSAN TEKNIK INFORMAIKA

STMIK DCI TASIKMALAYA

2023
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, shalawat serta salam senantiasa
tercurahkan kepada junjungan nabi besar kita baginda Nabi Muhammad SAW, kepada
keluarganya, sahabat-sahabatnya,dan kita selaku umatnya.

Dalam hal ini, saya berusaya mengambangkan sistem informasi yang ada di
KELURAHAN KOTA BARU di dalam sistem bantuan sosial.Oleh karena itu pada kesempatan
kali ini saya akan mencoba merancang dan mengimplementasikan sistem informasi online
berbasis web paada program bantuan sosial

Dalam menyelesaikan proyek perangkat lunak ini saya mendapat bimbingan serta
bantuan dari beberapa pihak, baik secara langsung maupun secara tidak langsung. Maka dari itu
pada kesempatan kali ini saya ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Orang tua saya yang telah memberikan doa dan support penuh berupa material
maupun non material.
2. Bapak Zeni Muhammad Noer, S.T.,M.Kom. Selaku ketua STMIK DCI Tasikmalaya.
3. Bapak Arief Hertandi Rustam,S.T.,M.Kom. Selaku wakil ketua Jurusan Teknik
Informatika
4. Bapak.Asep Saepulloh,S.T.,M.Kom Selaku Dosen Pembimbing
5. Seluruh dosen dan staff STMIK DCI yang selalu menambah pengetahuan saya berupa
teori
6. Dan terimakasih juga kepada orang-orang terdekat saya yang selalu memberika
support kepada saya dalam pembuatan proyek ini.

Saya menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu saya
mengharap kritik maupun saran yang bersifat membangun dari pembaca demi perbaikan
di masa yang akan datang.

Semoga laporan proyek perangkat lunak ini dapat bermanfaat khususnya untuk saya
sendiri dan umumnya bagi semua pihak kampus SMIK DCI Tasikmalaya maupun dari
pihak lainnya.

Tasikmalaya, 18 Oktober 2023

Penulis

i
DAFTAR ISI

Halaman :
LEMBAR PENGESAHAN
KATA PENGANTAR ............................................................................................. i
DAFTAR ISI ............................................................................................................ ii
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................... v
DAFTAR TABEL ................................................................................................... vii
ABSTRAK ............................................................................................................... viii
ABSTRACT .............................................................................................................. ix
BAB 1 PENDAHULUAN ..................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang Masalah ............................................................................. 1
1.2 Identifikasi Masalah .................................................................................... 1
1.3 Batasan Masalah ......................................................................................... 2
1.4 Maksud dan Tujuan Penelitian .................................................................... 2
1.4.1 Maksud ............................................................................................. 2
1.4.2 Tujuan .............................................................................................. 2
1.5 Metodologi Penelitian ................................................................................. 2
1.6 Sistematika Penulisan ................................................................................. 3

BAB II LANDASAN TEORI ................................................................................ 5


2.1 Profil Sekolah Menengah Atas Negeri Satu Sindngkasih........................... 5
2.1.1 Sejarah ............................................................................................. 5
2.1.2 Visi dan Misi ................................................................................... 6
2.1.3 Struktur Organisasi ......................................................................... 7
2.2 Teori Dasar ................................................................................................. 7
2.2.1 Pengertian Perpustakaan ................................................................. 7
2.2.2 Visi dan Misi Perpustakaan............................................................. 8
2.2.3 Tujuan dan Fungsi Perpustakaan..................................................... 8
2.2.4 Macam-macam perpustakaan........................................................... 8
2.2.5 Anggota Perpustakaan..................................................................... 9

ii
2.2.6 Klasifikasi Buku Perpustakaan........................................................ 9
2.3 Sistem Perpustakaan................................................................................... 10
2.4 Sistem Informasi......................................................................................... 10
2.4.1 Pengertian Sistem ............................................................................ 10
2.3.2 Pengertian Informasi ....................................................................... 11
2.3.3 Pengertaian Sistem Informasi ......................................................... 11
2.5 Sistem Informasi Manajemen........................................................................ 12
2.5.1 Pengertian Sistem Informasi Manajemen........................................ 12
2.5.2 Peranan Sistem Informasi Bagi Manajemen ................................... 12
2.6 Analisis Dan Perancagan Sistem Informasi................................................ 12
2.6.1 Tujuan Perancangan Sistem Informasi ........................................... 13
2.6.2 Tahapan Pengembangan Sistem ..................................................... 14
2.6.3 Alat Pengembangan Sistem ........................................................... 14
2.6.4 Membangun Aplikasi Software....................................................... 17
BAB III ANALISIS SISTEM ................................................................................. 19
3.1 Data Flowmap Perpustakaan....................................................................... 19
BAB IV PERANCANGAN SISTEM .................................................................... 20
4.1 Kebutuhan Sistem Yang Akan Dirancang ................................................. 20
4.2 Prosedur Yang Akan Dikomputerisasi ....................................................... 20
4.3 Tahap-Tahap Perencanaan ......................................................................... 21
4.4 Rancangan Data Flow Diagram (DFD)...................................................... 21
4.5 Rancangan Entity Relationship Diagram (ERD) ....................................... 29
4.6 Kode Data Peminjaman…………………………………………………... 30
4.7 Rancangan Kode Data Buku....................................................................... 32
4.7.1 Rancangan Kode Data Buku........................................................... 32
4.7.2 Rancangan Kode Data Peminjam................................................... 32
4.7.3 Rancangan Kode Data Peminjaman................................................ 32
4.8 Rancangan Form Sistem ............................................................................ 33
4.8.1 Rancangan Form Login .................................................................. 34
4.8.2 Rancangan Data Anggota .............................................................. 34
4.8.3 Rancangan Form Data Buku........................................................... 35

iii
4.8.4 Rancangan Form Data Peminjaman................................................ 36
4.8.5 Rancangan Form Data Pengembalian .............................................. 37
4.8.6 Rancangan Form Pengunjung......................................................... 37
4.8.7 Form Laporan Data Peminjaman.................................................... 38
4.8.8 Form Laporan Data Pengunjung..................................................... 38
4.8.9 Form Laporan Data User............................................................... 38
4.8.10 Form Laporan Data Peminjaman.................................................... 39

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM ..................................................................... 40


5.1 Implementasi................................................................................................ 40
5.1.1 Perangkat Keras/Lunak yang digunakan........................................ 40
5.2 Implementasi Program ................................................................................ 41
5.2.1 Nama Form Yang Dibuat................................................................ 41
5.3 Tampilan Form Yang Dibuat ..................................................................... 42
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ................................................................ 47
6.1 Kesimpulan ................................................................................................. 47
6.2 Saran ........................................................................................................... 47
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................. 48
BIOGRAFI.............................................................................................................. 49

iv
DAFTAR GAMBAR

Halaman :
Gambar 2.1 Kesatuan Luar....................................................................................... 15
Gambar 2.2 Proses atau Transformasi ..................................................................... 15
Gambar 2.3 Data Store (Penyimpanan Data) .......................................................... 15
Gambar 2.4 Data Flow (Arus Data) ........................................................................ 16
Gambar 2.5 Entity Relationship Diagram ............................................................... 16
Gambar 3.1 Data Flow Map Perpustakaan .............................................................. 19
Gambar 4.1 Diagram konteks Sistem Informasi Perpustakaan yang akan Dibuat .. 21
Gambar 4.2 DFD Level 1 Proses Sistem Informasi Perpustakaan SMAN 1
SINDANGKASIH ................................................................................................... 23
Gambar 4.3 DFD Level 1 Proses 1 Pengolahan Data peminjam............................. 24
Gambar 4.4 DFD Level 1 Proses 2 Pengolahan Data Buku..................................... 25
Gambar 4.5 DFD Level 1 Proses 3 Pengolahan Data Peminjaman......................... 26
Gambar 4.6 DFD Level 1 Proses Pembuatan Laporan untuk Kepala Sekolah ....... 27
Gambar 4.7 DFD Level 1 Proses Pengembalian ..................................................... 28
Gambar 4.8 ERD Pengolahan Data peminjaman Buku .......................................... 29
Gambar 4.9 Rancangan Form Login........................................................................ 33
Gambar 4.10 Rancangan Form Data Anggota......................................................... 34
Gambar 4.11 Rancangan Form Data Buku.............................................................. 35
Gambar 4.12 Rancangan Form Data Peminjaman................................................... 36
Gambar 4.13 Rancangan Form Data Pengembalian................................................ 37
Gambar 4.14 Rancangan Form Data Pengunjung.................................................... 37
Gambar 4.15 Form Form Laporan Data Buku......................................................... 37
Gambar 4.16 Form Laporan Data Peminjam........................................................... 38
Gambar 4.17 Form Laporan Data Pengunjung........................................................ 38
Gambar 4.18 Form Laporan Data User.................................................................... 38
Gambar 4.19 Form Laporan Data Siswa ................................................................. 39
Gambar 5.1 Tampilan Halaman Login .................................................................... 42
Gambar 5.2 Tampilan Halaman Admin .................................................................. 43

v
Gambar 5.3 Tampilan Halaman Data Siswa ........................................................... 43
Gambar 5.4 Tampilan Halaman Data Kelas ............................................................ 44
Gambar 5.5 Tampilan Halaman Data Pengguna ..................................................... 44
Gambar 5.6 Tampilan Halaman Data Setor ............................................................ 45
Gambar 5.7 Tampilan Halaman Input Data Setor ................................................... 45
Gambar 5.8 Tampilan Halaman Data Tarik ............................................................ 46
Gambar 5.9 Tampilan Halaman Informasi Tabungan ............................................. 46

vi
DAFTAR TABEL

Halaman :
Tebel 2.1 Jenis Klasifikasi Buku ............................................................................. 9
Tebel 4.1 Rancangan Tabel Data Buku ................................................................... 30
Tebel 4.2 Rancangan Tabel Data Peminjam............................................................ 31
Tebel 4.3 Rancangan Tabel Data Peminjaman........................................................ 32
Tebel 5.1 Nama Form Yang Dibuat ....................................................................... 41
Tebel 5.2 File Project Yang Dibuat ........................................................................ 42

vii
ABSTRAK

Seperti yang kita ketahui bahwa perkembangan tekhnologi di dunia sudah berkembang
sangat pesat. Menjadikan sebuah instansi harus mengikuti perkembangan teknologi yang di
jaman sekarang. bahkan sudah banyak beberapa instansi yang menggunakan teknologi sebagai
sarana utama dalam kesehariannya, cara manual pun sudah banyak yang di gantikan dengan
kecanggihan teknologi saat ini.

Salah satunya teknologi komputer yang sudah menjadi sarana utama dalam berbagai
aspek sehari-hari mampu menghasilkan hasil yang optimal. Dalam hal ini sistem pendukung
keputusan yang menggunakan sarana komputer digunakan untuk membant mengolah informasi
sesuai dengan kebutuhan. Penulis melakukan penelitian dan analisi mengenai kebutuhan sistem
untuk membantu data calon peminjam buku perpustakaan.

Oleh karena itu, untuk memenuhi kebutuhan akan sistem pendukung tersebut penulis
melakukan analisis dan merancang sistem dengan mengumpulkan keterangan data-data dan
memmpelajari teori pendukung keputusan sesuai dengan yang diharapkan.

Kata kunci : Sistem Informasi Perpustakaan SMAN 1 SINDANGKASIH, Kabupaten Ciamis.

viii
ABSTRACT

As we know that the development of technology in the world has developed very rapidly.
Making an agency must keep up with current technological developments. In fact, many
agencies have used technology as the main means in their daily life, many manual methods have
been replaced with today's technological sophistication.

One of them is computer technology which has become the main means in various
aspects of everyday life capable of producing optimal results. In this case a decision support
system that uses computer facilities is used to help process information according to needs. The
author conducts research and analysis of the system requirements to help data on prospective
library book borrowers.

Therefore, to meet the need for a support system, the authors analyze and design a system
by collecting information on data and studying decision support theory as expected.

Key words : Library Information System SMAN 1 SINDANGKASIH, Ciamis Regency.

ix
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Masalah


Seiring dengan perkembangan zaman dan pesatnya kemajuan teknologi yang semakin
meluas dalam segi kehidupan sehari-hari mengikuti era saat ini yang menuntut semua orang
harus mengerti atau memahami apa itu teknologi agar tidak ketinggalan zaman, karena
hampir semua aktivitas di zaman sekarang tidak luput dari teknologi yang kini semakin
canggih bahkan menjadi kebutuhan utama saat ini. Banyak instansi pemerintah atau dinas
pendidikan yang sudah menjadikan teknologi sebagai fasilitas utama dalam bidangnya.
Sudah seharusnya pada saat ini dan kedepannya teknologi informasi memberikan dampak
yang signifikan terhadap berbagai kendala dan permasalahan yang ada. Begitupun dengan
kendala yang ada pada pengelolaan data pada perpustakaan dengan menggunakan teknologi
sistem informasi perpustakaan agar memudahkan dalam proses pengelolaan data dan
informasi yang ada pada perpustakaan. Pengolahan perpustakaan menggunakan sistem
manual membutuhkan waktu yang relative lama dan dapat mengakibatkan koleksi terlambat
untuk dilayankan kepada pemustaka yang membutuhkan. Selain itu pelayanan juga akan
lebih lama dibandingkan jika sudah tersistem dalam komputer.
Hal yang menjadi persoalan penting dalam hal ini belum adanya sistem pengellaan data
pinjaman buku yang dikerjakan secara komputerisasi serta penyimpanan datanya masih
bersifat manual. Lemahnya sistem tersebut berakibat terhadap sulitnya pengolahan dan
pencarian data pinjaman buku.
Oleh karena itu, saya selaku penulis memiliki analisis kritis terhadap persoalan yang
perlu di tindak lanjuti dan perlu mencari solusi yang baik untuk mengatasinya. Dalam
kesempatan ini saya mengangkat senbuah judul pada proyek perangkat lunak ini yaitu
“SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI
SATU SINDANGKASIH”.

1.2. Identifikasi Masalah


Dari ltar belakang yang sudah tertera diatas, penulis mengidentifikasi beberapa masalah
yang berkaitan dengan lemahnya Sistem Informasi Perustakaan Sekolah Menengah Atas
Negeri Satu Sindangkasih sebagai berikut :
1. Belum adanya pengelolahan dan penyimpanan data perpustakaan secara
komputerisasi.
2. Adanya penumpukan data yang harus dicari secara manual sehingga menyulitkan
purstakawan dalam mencari data dengan waktu yang lama.
3. Adanya intruksi dari pipinan ataupun kekuatan dari luar organisasi dalam pembuatan
aplikasi komputerisasi untuk kinerja yang lebih efektif.

1
1.3. Batasan Masalah
Sesuai dengan topic yang ada, maka penulis membatasi permasalahan yang akan dibahas
dalam laporan proyek perangkat lunak, yaitu :
1. Laporan Data Buku
2. Laporan Data Pinjaman
3. Laporan Data Pengunjung

1.4. Maksud dan Tujuan Penelitian


1.4.1. Maksud
Adapun maksud dari proyek perangkat lunak ini adalah untuk mengembangkan
sistem informasi sesuai dengan tuntutan zaman dan pesatnya kemajuan teknologi
informasi serta mencari solusi dan pemecahan masalah terhadap persoalan sistem
informasi dengan cara merancang sebuah pemograma aplikasi dalam pengelolaan data
perpustakaan pada ssekolah menengah atas satu sindangkasih.

1.5. Tujuan
Adapun tujuan yang ingin dicapai penulis dalam penulisan laporan proyek perangkat
lunak ini adalah :
1. Untuk membantu pihak sekolah khususnya perpustakaan dalam pengelolaan
perpustakaan.
2. Untuk memiinimalisisr kesalahan dalam proses data peminjaman buku
3. Untuk mempermudah pembuatan laporan ke pihak pimpinan sekolah.

1.6. Metodologi Penelitian


Metodologi penelitan yang penulis gunakan dalam penusunan penulisan ini adalah
metodologi pendekatan terstruktur, yaitu meliputi :

1. Identifkasi Masalah

Pada tahap ini melakukan identifikasi terhadap beberapa permasalahan yang


menjadi materi penelitian.

2. Analisis
a. Identify : mengidentifikasi permasalahan yang ada ecara detail pada
pengelolahan data peminjaman buku.
b. Understand : Memahami sistem yang ada dengan metode pengumpulan
data, antara lain :
 Melakukan pengamatan langsung terhadap sistem yang berjalan.
 Melakukan metode wawancara dengan pihak terkait.
 Mengumpulkan data mealui buku laporan.

2
c. Analyze : Setelah data-data terkumpul, baru dilakukan analiis dengan
menganalisis sistem yang ada, antara lain :
 Analisis data, menganalisis kebutuhan informasi yang diperlukan
untuk kebutuhan sistem yang akan dibangun.
 Analisis prosedur, menganalisis kelemahan aliran sistem yang
telah ada dan sasaran yang harus dicapai.
d. Report : Membuat laporan hasil dari analisis.
3. Perancangan sistem
a. Perancangan proses atau fungsi dengan DFD (Data Flow Map).
b. Perancangan basis data dan hubungan antar entitas yang timbul secara
konseptual dengan ERD (Entity Relationship Diagram).
c. Perancangan basis data secara fisik dengan salah satu perangkat lunak
(software) DBMS (Data Base Management System).
d. Perancangan struktur menu program aplikasi sistem informasi pengecekan
mesin ATM

1.7. Sistematika Penulisan

BAB I PENDAHULUAN

Pada bab ini dijelaskan mengenai latar belakang masalah, identifikasi


masalah, batasan masalah, maksud dan tujuan, metodologi penelitian.

BAB II LANDASAN TEORI

Pada bab ini berisi tentang gambaran umum dan sejarah tempat penelitian,
materi-materi, relevan dan terkait dengan permasalahan yang di hadapi
dalam penyusunan proyek perangkat lunak ini.

BAB III ANALISIS SISTEM

Pada bab ini uraian kegiatan/prosedur manual peminjaman buku, tentang


gambaran umum, tentang gambaran umum teknis perpindahan, metode
ysng digunakan, data yang diperlukan,sumber data, teknik pengumpulan
data, teknik analisa data dan hipotesa.

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

Pada bab ini dijelaskan menjelaskan tentang rancangan prosedur,


rancangan aliran dokumen yang terdiri dari rancangan dokumen input,
rancangan dokumen proses dan rancangan dokumen keluaran, rancangan
aliran data dan informasi srta ranvcangan laporan.

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

3
Pada bab ini menjelaskan alur dan tatalaku dari program aplikasi yang
mengikuti bidang kajian informasi dan sistem informasi manajemen yang
terdiri dari perancangan makro dan implementasi sistem,peralatan
pendukung, bahasa pemograman, alur proses program dan menjalankan
program.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

Pada bab ini berisi tentag kesimpulan yang berhubungan dengan jawaban
atas perumusan masalah dan saran-saran yang berkaitan dengan penelitian
yang dilakukan dan berisi hal-hal yang dipandang perlu untuk ditindak
lanjuti demi semakin optimalnya hasil yang diinginkan.

DAFTAR LAMPIRAN

DAFTAR PUSTAKA

BIOGRAFI

4
BAB II

LANDASAN TEORI

2.1. Profil Sekolah Menengah Atas Negeri Satu Sindngkasih

2.1.1.Sejarah

Seiring dengan pertumbuhan ekonomi serta perkembangan jumlah penduduk khususnya


di Desa Sindangkasih Kecamatan Cikoneng yang terus meningkat, minat siswa untuk
melanjutkan ke sekolah menengah atas sangat besar, namun di Kecamatan Cikoneng sendiri
pada waktu itu belum terdapat sekolah menengah atas. maka atas dasar itulah pada tahun 2000
dibentuk panitia pendirian SMU Negeri 1 Cikoneng, dan alhamdulillah berkat dorongan dari
semua pihak terbitlah Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis Nomor :
421.3/1431-DISDIK/2002 tanggal 20 Juni 2002 tentang Ijin Penyelenggaraan Sekolah Menengah
Umum Cikoneng Desa Sindangkasih Kecamatan Cikoneng Filial Sekolah Menengah Umum
Negeri 2 Ciamis. Sementara untuk pelaksanaan proses belajar mengajar menggunakan ruangan
SMA Koperasi. Adapun pimpinan sekolah pada waktu itu adalah :

1. Drs. H. Maman Suherman (Kepala SMU Negeri 2 Ciamis)


2. Drs. H. Suryatna (Kepala SMU Negeri 2 Ciamis)
3. Drs. Wawan Setiawan (Plh. Kepala SMU Negeri 1 Cikoneng Fil. SMUN 2 Ciamis)

Alhamdulillah jumlah siswa yang melanjutkan di SMU Negeri 1 Cikoneng cukup


banyak, ini dibuktikan pada waktu pendaftaran siswa baru dari tahun ke tahun mengalami
peningkatan. Melihat perkembangan yang sangat menggembirakan, maka setiap penyusunan
RAPBS selalu dimasukan anggaran guna persiapan menjadi sekolah mandiri atau lepas dari
sekolah induk SMA Negeri 2 Ciamis. Pada tahun 2003, sekolah mengusulkan permohonan
bantuan kepada Pemerintah untuk pembangunan ruang kelas baru, dan alhamdulillah sekolah
mendapat bantuan untuk pembangunan 3 ruang kelas baru. Ruang Kelas Baru tersebut dibanguan
di atas tanah kas Desa Sindangkasih tepatnya di Dusun Sukamaju Desa Sindangkasih

Sejalan dengan pelaksanaan pemekaran wilayah Kecamatan Cikoneng menjadi dua


kecamatan yaitu dengan Kecamatan Sindangkasih, Alhamdulillah atas kerja keras dan doa restu
dari semua pihak, pada tanggal 12 November 2004 terbitlah Keputusan Bupati Ciamis No :
422/Kpts.333-Huk/2004, tentang Penetapan Pendirian SMA Filial Negeri 2 Ciamis Menjadi
SMA Negeri Sindangkasih Kabupaten Ciamis, dan Drs. H. Wawan Setiawan, M.Pd. yang semula
menjabat sebagai Plh. Kepala SMU Negeri 1 Cikoneng resmi menjadi Kepala SMA Negeri 1
Sindangkasih Kabupaten Ciamis.

Pada bulan Oktober 2009 terjadi rotasi Kepala SMA, Bapak Drs. H. Wawan Setiawan,
M.Pd. yang menjabat sebagai Kepala SMA Negeri 1 Sindangkasih dialihtugaskan menjadi
5
Kepala SMAN 1 Sukadana dan digantikan oleh Bapak Ohan, S.Pd., S.IP., M.M. dari SMAN 1
Cisaga sampai dengan 13 September 2011. Mulai tanggal 14 September 2011 Bapak Ohan,
S.Pd., S.IP., M.M. dialihtigaskan ke SMAN 1 Pamarican dan digantikan oleh Drs. Agus Sofyana
Anwar, M.Pd., MCF dari SMAN 3 Ciamis sampai dengan pensiun sebagai kepala sekolah di
SMAN 1 Sindangkasih pada tanggal 31 Agustus 2017. Terhitung mulai tanggal 1 September
2017 pucuk pimpinan sekolah diisi oleh PLT Kepala Sekolah DR. H. Endang Rahmat, M.Pd.
(Kepala Sekolah SMAN 2 Ciamis) sampai dengan 12 Maret 2018. Terhitung mulai tanggal 13
Maret 2018 pimpinan sekolah dijabat oleh Drs. Dikdik Kusmana sampai dengan tanggal 9 Juli
2020, mulai tanggal 10 Juli 2020 sampai dengan 5 Desember 2021 pimpinan sekolah dijabat oleh
H. Dede Hidayat, S.Pd., M.M.Pd., dan mulai tanggal 6 Desember 2021 sampai dengan sekarang
Kepala Sekolah di pimpin oleh Edi Mulyadi, S.Pd., M.Pd.

SMA Negeri 1 Sindangkasih di akreditasi oleh Badan Akreditasi Nasional


Sekolah/Madrasah Tingkat Propinsi Jawa Barat. Dengan usaha dan kerja keras serta penyusunan
administrasi sekolah, alhamdulillah memperoleh sertifikat akreditasi dengan peringkat “A”
sesuai dengan Sertifikat Akreditasi Sekolah Nomor : 02.00/203/BAPSM/SK/XII/2015 tanggal 10
Desember 2015, dan mendapat perpanjangan sampai dengan 31 Desember 2026 dari Badan
Akreditas Nasional Sekolah/Madrasah Nomor : 1347/BANSM/SK/2021, Tanggal 8 Desember
2021.

Perlu kami sampaikan bahwa kondisi rombongan belajar, jumlah siswa, guru dan tenaga
kependidikan terus meningkat, sampai dengan saat ini ada 30 rombongan belajar dengan jumlah
siswa sebanyak 1.056, serta jumlah guru dan tenaga kependidikan sebanyak 64 orang.

Demikian gambaran singkat SMA Negeri 1 Sindangkasih Kabupaten Ciamis yang dapat
penulis paparkan. Mudah-mudahan dapat menjadi sumbangan pemikiran yang berguna
sebagaimana Allah SWT Berfirman : “ Hai orang-orang yang beriman, hendaklah setiap diri
memperhatikan apa yang telah diperbuatnya untuk hari esok (akhirat), dan bertawakalah kepada
Allah, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan” (Qs. 59 : 18).

2.1.2.Visi dan Misi

1. Visi

“ BERTAKWA”

2. Misi
A. Dalam penyelenggaraan pendidikannya, SMA Negeri 1 Sindangkasih senantiasa :
1. Menciptakan peserta didik sebagai sumber daya manusia yang bertakwa terhadap
Tuhan Yang Maha Esa.
2. Memotivasi peserta didik untuk BERPRESTASI di segala bidang

6
3. Membentuk jiwa setiap peserta didik yang RELIGIUS, yang mampu menumbuhkan
sikap toleransi yang tinggi dalam membina hubungan yang harmonis antar berbagai
Agama, social dan budaya.
4. Mengutamakan PENINGKATAN KUALITAS peserta didik di atas segalanya.
5. Membina peserta didik agar memiliki jiwa yang KREATIF berdasarkan bidang
keahliannya.
6. Menumbuhkan jiwa peserta didik yang BERWAWASAN LINGKUNGAN LUAS
sejalan dengan perkembangan zaman.
7. Membentuk jiwa peserta didik yang BERAKHLAK MULIA dalam bersosialisasi di
lingkungannya.

B. Dengan prioritas pendidikan yang berpedoman kepada falsafah Pancasila, didukung tenaga
pendidik yang profesional, serta sarana dan prasarana yang memadai, SMA Negeri 1
Sindangkasih berusaha semaksimal mungkin untuk :

1. Menciptakan lingkungan belajar yang kondusif sehingga tercipta proses pembelajaran


yang efektif dan efisien bagi peserta didik.
2. Mengoptimalkan dan mengefisienkan pendayagunaan Sumber Daya Manusia dengan
tujuan membentuk jiwa setiap peserta didik yang bertakwa, berprestasi, religius,
berkualitas, kreatif, berwawasan lingkungan luas, dan berakhlak mulia sejalan dengan
tuntutan dan kebutuhan masyarakat.

2.1.3. Struktur Organisasi

Dikarenakan adanya pergantian kepala sekolah baru, maka untuk struktur organisasi
belum dapat di input sebagai data.

2.2.Teori Dasar

2.2.1. Pengertian Perpustakaan

Perpustakaan menurut C.Larasati M ilburga, dkk, perpustakaan adalah suatu unit kerja
yang berupa tempat menyimpan koleksi bahan pustaka yang diatur secara sistematis dengan cara
tertentu untuk digunakan secara berkesinambungan oleh pemakainya sebagai sumber informasi.

Ada lima unsur pokok dari perpustakaan yaitu :

a. Sebagai tempat untuk mengumpul, menyimpan, dan memeihara koleksi bahan pustaka.
b. Sebagai sumber informasi.
c. Dikelola dan diatur secara sistematis.
d. Digunakan ole pemakai.

7
2.2.2. Visi dan Misi Perpustakaan

1. Visi
Mendorong terwujudnya warga yang memiliki budaya gemar membaca dan belajar
sepanjang hidup.

2. Misi
a. Mendukung pengembangan kreativitas pribadi.
b. Menjadikan perpustakaan sebagai sarana pendidikan seumur hidup.

2.2.3. Tujuan dan Fungsi Perpustakaan

Perpustakaan didirikan bertujuan untuk memenuhi kepentingan pemakai atau pengguna


(anggota perpustakaan) dalam berbagai kepentingan antara lain untuk meningkatkan imu
pegetahuan, minat membaca, rekreasi dan menunjang kegiatan proses belajar dan mengajar.

Adapun fungsi dari perpustakaan adalah sebagai berikut :

1. Menyediakan koleksi bahan pustaka.


2. Mengembangkan kemampuan, bakat dan minat pembaca.
3. Menyediakan informasi bagi para pembaca.
4. Pelaksanaan tugas penelitian.

2.2.4. Macam-macam perpustakaan

Adapun macam-macam perpustakaan beserta fungsinya :

1. Perpustakaan Sekolah yaitu perpustakaa yang diadakan oleh sekolah, yang berfungsi
untuk menunjang proses belajar dan mengajar di seolah tersebut.
2. Perpustakaan Khusus yaitu perpustakaan yang diselenggarakan ole lembaga perguruan
khusus instansi tertentu. Berfungsi untuk menunjang pelaksanaan pekerjaan sehari-hari.
3. Perpustakaan Perguruan Tinggi yaitu perpustakaan yang diselenggarakan oleh lembaga
perguruan tinggi untuk membantu kegiatan pendidikan dan juga untuk penelitian
pendidikan.
4. Perpustakaan Umum yaitu perpustakaan yang diselenggarakan untuk masyarakat umum
yang meliputi seluruh masyarakat didalam wilayah tertentu.. berfungsi untuk
meningkatkan pengetahuan, kecerdasan dan kemampuan masyarakat umum setempat.
5. Perpustakaan Nasional yaitu perpustakaan yang diselenggarakan oleh Negara pada tingkat
nasional untuk mendokumentasikan penerbitan yang dilakukan oleh Negara tersebut.

8
2.2.5. Anggota Perpustakaan

Persyaratan menjadi anggota perpustakaan yaitu mengisi formulir yang disediakan dan
foto copy Kartu Tanda Siswa. Berungsi untuk menjadi syarat anggota perpustakaan agar
sewaktu-waktu dengan mudah mendapatkan jasa pelayanan dari perpustakaan. Diluar anggota
perpustakaan hanya berhak mengunjungi (membaca) tidak diperkenankan untuk meminjam
buku. Apabila yang meminjam buku terlambat mengembalikan buku sesuai dengan yang
ditetapkan maka yang meminjam dikenakan denda. Menghilangkan buku ataupun merusak buku
menjadi tanggung jawab anggota dan harus diganti dengan buku yang hilang.

2.2.6. Klasifikasi Buku Perpustakaan

Klasifikasi adalah pengelompokan buku menurut golongannya, berguna untuk


memudahkan dalam hal menyimpan buku dilemari atau rak mana untuk pencarian buku tersebut
agar lebih mudah ditemukan dengan cepat dan tepat apabila dibutuhkan.

Tabel 2.1

Jenis Klasifikasi Buku

No. klasifikasi Nama Kategori


000 Komputer, Informasi dan Referensi umum

100 Filsafat dan Psikologi

200 Agama

300 Ilmu Sosial

400 Bahasa

500 Sains dan Matematika

600 Teknologi

700 Kesenian dan Rekreasi

9
800 Sastra

900 Sejarah dan Geografi

1000 Kewarganegaraan dan Hukum

2.3. Sistem Perpustakaan

Sistem perpustakaan adalah suatu metode yang dilakukan oleh karyawan, untu
mengelolahdata peminjaman buku. Tuuannya untuk mengetahui jumlah buku dan sisa yang
meminjam buku. Dalam arti tradisional perpustakaan adalah sebuah koleksi buku dan majalah.
Walaupun dapat diartikan sebagai koleksi pribadi perseorangan, namun perpustakaan lebih
umum dikenal sebagai sebuah koleksi besar yang diayai dan dioperasikan oleh sebuah kota atau
institusi, dan dimanfaatkan oleh masyarakat yang rata-rata tidak mampu membeli sekin banyak
buku atas biaya sendiri. Tetapi, dengan kolksi dan penemuan media baru selain buku untuk
menyimpan informasi, banyak perpustakaan kini juga merupakan tempat penyimpanan dan atau
akses ke map, cetak atau seni lainnya, microfilm, microfieche, tape audio, CD, LP, tape video
dan DVD, dan menyediakan fasilitas umum menyediakan untuk mengakses gudang data CD-
ROM dan internet. Perpustakaan dapat juga diartikan sebagai kumpulan informasi yang bersifat
ilmu pengetahuan, hiburan, rekreasi, dan ibadah yang merupakan kebutuhan hakiki manusia.
Oleh karena itu perppustakaan modern telah didefinisikan kembali sebagai tempat untuk
mengakses informasi dalam format apapun, apakah informasi itu disimpan dalam gedung
perpustakaan tersebut atau tidak. Dalam perpustakaan modern ini selain kumpulan buku tercetak,
sebagian buku dan koleksinya ada dalam perpustakaan digital (dalam bentuk data yang dapat
diakses lewat jaringan koputer).

2.4. Sistem Informasi

2.4.1. Pengertian Sistem

Terdapat dua kelompok pendekatan dalam mendefinisikansistem, yaitu yang menekankan


pada prosedur dan elemennya. Pendekatan sistem yang menekankan pada prosedur adalah
sebagai berikut : Sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling
berhubungan , berkumpul bersama-sama untuk melakukan kegiatan atau untuk menyelesaikan
suatu sasaran tertentu. Pendekatan sistem yang menekankan pada elemennya adalah sebagai
berikut : Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai suatu
tujan tertentu.

2.4.2. Pengertian Informasi

10
Informasi adalah hasil dari pengolahan data menjadi bentuk yang lebih berguna bagi yang
menggambarkan suatu kejadian-kejadian nyata dan dapat digunakan sebagai alat bantu untuk
pengambilan suatu keputusan. (wahyo Teguh, Sistem Informasi (Konsep Dasar Analisis Desain
dan Implementasi) 2004 : 3).

Kualitas informasi sangat digunakan atau ditentukan leh tiga hal pokok, yaitu :

1. Relevan
Informasi dikatakan berkualitas jika sesuai dengan kebutuhan penggunanya. Informasi
berharga dan penting menjadi tidak bernilai jika tidak sesuai dengan penggunanya,
karena tidak dapat dmanfaatkan untuk opengambilan keputusan.

2. Akurat
Sebuah informasi dapat dikatakan akurat jika informasi tersebut tidak bisa atau
menyesatkan, bebas dari kesalahan-kesalahan dan harus jelas mencerminkan maksudnya.
Ketidak akuratan sebuah informasi dapat terjadi karena sumber informasi (data)
mengalami gangguan atau kesengajaan sehingga atau mengubah data-data asli tersebut.

3. Tepat waktu
Informasi yang dihasilkan dar proses data datangnya tidak boleh terlambat. Informasi
yang terlambat tidak akan mempunyai nilai yang baik, sehingga kalau digunakan sebagai
dasar dalam pengambilan keputusan dapat menimbulkan kesalahan dalam tindakan yang
akan diambil.

2.4.3. Pengertian Sistem Informasi

Sistem informasi adalah suatu sistem buatan manusia yang secara umum terdiri atas
sekumpulan komponen berbasis computer dan manual yang dibuat untuk menghimpun,
menyimpan, mengelola, dan serta menyediakan informasi keluaran kepada pemakai.

Sistem informasi adalah kombinasi dari manusia, fasilitas atau alat teknologi, media,
prosedur dan pengendalian bermaksud menata jaringan komunikasi yang pening, proses
transaksi tertentu dan rutin, membantu manajemen dan pemakai internal dan eksternal dan
menyediakan dasar pengambilan kepuusan yang tepat.

Sistem informasi adalah suatu sistem didalam suatu organisasi yang mepertemukan
kebbutuhan transaksi harian,mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiattan strategis dari
suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan.

2.5. Sistem Informasi Manajemen

2.5.1. Pengertian Sistem Informasi Manajemen

11
Sistem informasi manajemen merupakan penerapan sistem informasi didalam organisasi
untuk mendukung informasi-informasi yang dibutuhkan oleh seua tingkatan manajemen, suatu
sistem berbasis computer yang menyediakan onformasi bagi beberapa pemakai dengan
kebutuhan yang serupa atau sama.

Sistem informasi manajemen adalah pendekatan-pendekatan yang direncanakan dan


disusun untuk memberikan bantuan pegawai yang memudahkan manajer tingkat atas, manajer
tingkat menengah dan manajer tingkat bawah disebut operating manajemen yang meliputi
mandor dan pengawas.

2.5.2. Peranan Sistem Informasi Bagi Manajemen

Dalam pengambilan sebuah keputusan, pihak manajemen sangat membutuhkan informasi


ang benar-benar sesuai dengan masalah atau permasalahan yang sedang dihadapi. Peranan
sistem informasi dalam suatu organisasi sangat penting agar suatu orgaisasi dapat beroperasi
dengan baik dan meberikan nilai serta memeahami lingkungan organisasi dapat tercapai.

2.6. Analisis Dan Perancagan Sistem Informasi

Analisis sistem bertujuan untuk mendapatkan pemahaman yang keseluruhn tentang


sistem yang akan kita kembangkan. Analisis sistem adalah penguraian dari suatu sistem
informasi yang utuh kedalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk
mengidentifikasi dan mengevaluasi permassalahan, kesempatan, dan hambatan yang terjadi serta
kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikannya.

Analisis sistem adalah suatu studi atas sebuah sistem yang sedang berjalan dengan tujuan
untuk merancang suatu sistem baru yang dikembangkan. Adapun tahap-tahap dalam analisis
sistem diantaranya :

1. Identifikasi masalah.
Identisikasi masalah adalah langkah awal yang harus dilakukan. Maslah dapat diartikan
sebagai pertanyaan yang harus dipecahkan. Yang harus dilakukan dalam tahap ini adalah :
a. Mengidentifikasi penyebab masalah. Mengidentifikasi penyebab masalah dapat dimuali
dengan mengkaji ulang terlebih dahulu permasalahan yang ditemukan dalam proses
analisis sistem.
b. Mengidentifikasi titik keputusan. Identifikasi dapat menggunakan dokumen sistem bagan
air sistem yang diperoleh dalan peneitian pendahuluan ditahap analisis sistem.
c. Mengidentifikasi personil kunci. Mengidentifikasi personil kunci yang secara langsung
atau tidak langsung dapat menyebabkan terjadinya masalah tersebut.

2. Memahami sistem yang ada.


Memahami kerja dari sistem yang telah ada, yng telah digunakan. Selanjutnya sistem
tersebut, yaitu dengan melakukan penelitian terinci, untuk mendapatkan data-data yang

12
diperlukan. Untuk memperoleh data tersebut, analisis sistem dapat menggunakan metode
pengumpulan data, menentukan jadwal penelitian, membuat penugasan penelitian dan
mengumpulkan hasil penelitian.
3. Analisis hasil penelitian
Langkah ini digunakan untuk menemukan kelemahan dan permasalahan dari sistem yang
ada, selanjutnya menganalisis kebutuhan informasi bagi para pemakai.
4. Pembuatan Laporan
Pembuatan laporan merupakan langkah akhir yang harus dibuat dalam pelaporan mengenai
apa yang telah ditemukan, dianalisis, dan melakukan persetujuan untuk melakukan tindakan-
tindakan selanjutnya, apakah melanjutkan ketahapan desain atau membatalkan proyek.

2.6.1. Tujuan Perancangan Sistem Informasi

Perancangan sistem informasi pada umumnya memiliki dua tujuan utama, yaitu :

1. Memenuhi kebutuhan kepada pemakai sistem


2. Memberikan gambaran yang jelas dan rancang bangunan yang lengkap untuk keperluan
pembuatan laporan.

Adapun tujuan lain dari perancangan sistem informasi adalah :

1. Kegunaan
Sistem harus menghasilkan informasi yang tepat waktu dan relevan untuk pengambilan
keputusan manajemen.

2. Ekonomis.
Agar elemen-elemen sistem informasi mempunyai nilai manfaat lebih besar dari biaya.

3. Keandalan.
Keluaran sistem harus mempunyai tingkat ketelitiian yang tinggi dan sistem beroperasi
secara efektif.

4. Pelayanan langganan.
Sistem harus memberikan pelayanan yang baik kepada pihak yang memerlukan.

5. Kesederhanaan
Sistem harus cukup sederhana sehingga struktur dan operassi dapat deengan mudah
dimengerti leh prosedurnya mudah diikuti.

6. Fleksibilitas.
Sistem harus fleksibel untuk menampung perubahan-perubahan kepentingannya.

13
2.6.2. Tahap Pengembangan Sistem
Pengembangan sistem atau system development adalah menyusun suatu sistem yang
baru untuk menggantikan sistem yang lama secara keseluruhan atau memperbaiki sistem
yang telah ada. Sistem lama perlu dikembangkankarena adanya permaslahan. Secara umum
tahapan-tahapan pengembangan sistem yaitu :

1. Tahap Perencanaan
Merupakan tahap investigasi awal menyangkut studi kebutuhan penggunaan, studi
kelayakan, baik secara teknis maupun secara teknologi serta penjadwalan
pengembangan sistem.
2. Tahap Analisis
Penelitian terhadap sistem yang ada guna mengendali semua permasalahan yang muncul
3. Tahap Perancangan
Tahapan untuk mencari solusi permsalahan yang diperoleh dari tahap analisis.
4. Tahap Implementasi
Melakukan penelitian bagi pemakai sistem untuk mengendali sistem apakah informasi
yang dihasilkan sesuai dengan kebutuhan pemakai sistem.
5. Tahap Pemeliharaan
Agar sistem yang sudah terpasang tetap dipertahankan, pemeliharaan diadakan untuk
memerbaiki kesalahan dalam perangkat lunak serta meningkatkan kemampuan
perangkat lunak dalam merespon perubahan kebutuhan-kebutuhan operasional.

2.6.3. Alat Pengembangan Sistem


a. Data Flow Map (DFD)
Penggunaan notasi atau symbol dalam diagram arus data berguna untuk
membantu berkomunikasi antara analisis sistem dengan pemakai sistem (user) agar
dapat memahami suatu sistem secara logika, selain dari itu notasi atau symbol dalam
diagram arus data ktu juga membantu sekali untuk memahami suatu sitem pada semua
ingkat kompleksitasnya. Diagram tersebut dikenal ddngan dengan sebutan nama Data
Flow Map (DFD).
DFD sering digunakan untuk menggambarkan sistem yang berjalan atau sistem
yang diusulkan atau baru yang digambarkan secara logika tanpa mempertimbangkan
lingkungam fisik dimana data tersebut mengalir atau data tersebut disimpan. DFD
merupakan alat analisis terstruktur yang baik dan popular. Karena dapat
menggambarkan arus data pada suatu sistem secara terstruktur dan jelas.
Symbol yang digunakan DFD antara lain sebagai berikut :
1. External Entinity atau Terminator (Kesatuan Luar)
Kesataun luar merupakan kesatuan dilingkungan lular sistem yang biasa berupa
orang, oorganisasi atau sistem lainnya yang dapat memberikan input atau
menerima ouput dari luar.
14
Gambar 2.1 (Kesatuan Luar)

2. Proces (proses)
Proses adalah suatu kegiatan atau kerja yang dilakukan oleh orang, mesin atau
computer. Proses bersfungsi untuk mengolah arus data yang masuk kedalamnya
atau input, krmudian dari proses itu juga menghasilkan arus data ataupun output.
Suatu proses digambarkan dengan symbol lingkaran atau empat persegi panjang
sudut-sudutnya yang tumpul.

Gambar 2.2

Proses atau Transformasi

Untuk proses sebaiknya menggunakan nama yang mengacu pada fungsi, yaitu
gabungan antara kata kerja yang spesifik dan objektif. Untuk penggambaran proses
sebaiknya ukuran dan bentuk lingkarannya tetap sama, karena memproses sesuatu
yang lebih besar pula.

3. Data Store (Simpanan Data)


Simpanan data dapat berupa suatu file atau database pada sistem computer, arsip
atau catatan manual, kontak ttempat data, tabel acuan manual, dan suatu agenda
atau buku.

Gambar 2.3
Data Store (Penyimpanan Data)

4. Data Flow (Area Data)


Area data pada DFD diberi symbol suatu panah. Arah data ini mengalir diantara
proses simpanan data dan kesatuan luar. Arus data ini menunjukkan arus dari data
yang bisa berupa masukan dari sistem atau hasil dan proses suatu sistem. Bentuk
15
fisik arus data bbia berupa formulir atau dokumenyang ada diperusahaan, laooran
dari sistem, masukan untuk computer,komunikasi ucapan, surat-surat atau memo.
Arus data diberi nama yang jelas dan mempunyai arti, dimana nama darim arus data
dituliskan disamping garis panahnya.

Gambar 2. 4
Data Flow (Arus Data)
Data terdiri atas dua macam yaitu data masukam (input) dan data keluaran (output),
data masukan adalah data yang diterima sistem dan lingkungan luar dan harus
diproses dengan cara tertentu. Data keluatran adalah data yang dihasilkan sistem
dan duberikan didunia luar.
b. Entity Relationship Diagram (ERD)
entity Relationship Diagram merupakan jaringan yang menggunakan susunan data yang
disimpan dari sistem secara abstrak. Digram entity relationship (ER) ini dikeluarkan
oleh Chen pada tahun 1976. Tujuan dari entity relationship ini adalah untuk
menunjukkan objek tersebut. Disamping itu model ER ini merupakan salah satu alat
untuk perancangan dalam basis data. Komponen atau symbol ERD adalah sebagai
berikkut :

Menyatakan himpunan entity/entitas

Menyatakan atribut, atribut dari


entity/entitas.

Menyatakan himpunan relasi.

Sebagai penghubung antar himpunan


relasi dengan himpunan entity/entitas
dengan atributnya.

16
Menunjukan key Atribut
#

Gambar 2.5
Entity Relationship Diagram

Adapun primitif-primitif Entinity Relationship, diantaranya :

1. Entity adalah suatu objek yang mempunyai eksistensi nyata (nil/abstrak/kongrit) dan
terdefinisi secara pasti (segala sesuatu yang ada dan dapat di bedakan). Entity dapat
berupa orang, konsep atau kejadian.
2. Attribute adalah property atau karakteristik yang menggambarkan suatu entity.
3. Key Atribute yaitu satu atau beberapa atribut yang dapat dan cukup untuk
mengidentifikasi keunikan dari entity tertentu.
4. Instance dan entity dinyatakan dengan kumpulan nilai tertentu untuk setiap attribute.
5. Relationship adalah asosiasi antara entity atau hubungan antara satu entity dengan entity
lainnya.

2.6.4. Membangun Aplikasi Software


1. Borland Delphi 7.0
Delphi adalah sebuah IDE (Intergated Development Environment) Compiler untuk
bahas pemograman pascal dan lingkungan pengembangan perangkat lunak yang
digunakan untuk merancang suatu aplikasi program.
a. Kegunaan Delphi
1. Untuk membuat aplikasi Windows..
2. Untuk merancang aplikasi program berbasis grafis.
3. Untuk membuat program berbasis jaringan (client/server).
4. Untuk merancang program.Net (berbasis internet).
b. Keunggulan Delphi
1. IDE (integrated Development Environment) atau lingkungan pengembangan
aplikasi sendiri adalah satu dari beberap keunggulan Delphi,didalamnya
terdapat menu-menu yang memudahkan kita untuk suatu proyek program.
2. Proses kompilasi cepat, pada saat aplikasi yang kita buat dijalankan pada
Delphi, maka secra aotomatis akan dibaca sebagai sebuah program, tanpa
dijalankan terpisah.
3. Mudah digunakan, source kode Delphi yang merupakan turunan dari pascal,
sehingga tidak diperlukan suatu penyesuaian lagi.

17
4. Bersifat multi purphase, artinya Bahasa pemograman Delphi dapat digunakan
untuk mengembangkan berbagai keperluan pengembangan aplikasi.
2. Database Microsoft Acces
Microsoft Acces adalah aplikasi yang berguna untuk membuat , mengolah, dan
mengelola basis data (database) yang dikeluarkan oleh Microsoft dalam satu paket
Microsoft Office. Database (basis data) yaitu kumpulan informasi yang secara
sistematik disimpan dalam computer sehingga dapat diperiksa oleh software
computer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Database juga
dapat di identifikasikan sebagai arsip data berbentuk tabel yang saling relasi atau
berhubungan sehingga menghasilkan informasi. Untuk menghasilkan sebuah
informasi, diperlukan adanya data untuk dijadikan sebagai masukan.

18
BAB III

ANALISIS SISTEM

3.1. Data Flowmap


Perpustakaan

Peminjaman Petugas Perpustakaan Kepala Perpustakaan

Mulai

Kartu Anggota Kartu Anggota

Mencatat
Data
Peminjaman
Buku

Kartu Anggota

Buku Besar Buku Besar


Peminjaman Buku Peminjaman Buku

Arsip

19
Gambar 3.1
Data Flowmap Perpustakaan

BAB IV

PERANCANGAN SISTEM

Perancangan sistem merupakan bagian dari metode dari metodologi pengembangan suatu
perangkat lunak yang dilakukan setelah melalui tahapan analisis. Perancangan sistem juga
merupakan suatu determinasi dari proses dan data yang dibutuhkan oleh sistem yang baru. Jika
sistem tersebut berbasis computer maka perancangan dapat memasukan spesifikasi dari tipe
perangkat yang digunakan.

Tujuan dari perancangan sistem ini adalah supaya struktur dan operasi yang dibuat dapat
dengan mudah dimengerti dan prosedurnya dapat mudah diikuti. Selain itu juga, untuk
memenuhi kebutuhan dari pemakai mengenai gambaran yang jelas terhadap sistem yang akan
dibuat erta implementasinya.

4.1. Kebutuhan Sistem Yang Akan Dirancang.

Perancangan implementasi sistem informasi dalam perpustakaan ini berdasarkan atas analisis
yang dilakukan penulis terhadap data yang terkait dengan permasalahan yang diajukan.
Diharapkan dengan adanya perancangan ini dapat menciptakan sebuah sistem informasi yang
bermanfaat dan dapat mengatasi permasalahan.
Rancangan sistem informasi yang diajukan penulis akan digambarkan dengan menggunakan
beberapa alat bantu deskripsi seperti diagram alir data (Data Flow Diagram) yang menjadi
diagram konteks dan diagram rinci. Sedangkan mengenai struktur data yang digambarkan
dengan memakai rancangan file dan diagram hubungan entitas (Entity Relationship Diagram).
1. Rancangan Pencarian Data Buku.
2. Rancangan Pencarian Data Anggota
3. Rancangan Pencarian Data Pengunjung

4.2. Prosedur yang Akan Dikomputerisasikan

Berdasarkan analisis masalah, dalam sistem yang sedang dibahas terdapat beberapa macam
prosedur, prosedur-prosedur tersebut terbentuk dari beberapa proses dalam sistem yang ada
dipeminjaman penelitian. Adapun prosedur-prosedur yang akan dirancang dan
diimplementasikan dengan komputer adalah prosedur data buku, prosedur data peminjam,
prosedur data Pengunjung, prosedur data pengembalian.

20
21
4.3. Tahap-tahap perencanaan

Dalam merancang sistem. Penulis akan menggunakan pendekatan secara top down. Memulai
perancangan dari bentuk yang paling global, yaitu diagram konteks, kemudian diagram
konteks ini diturunkan sampai bentuk yang paling detail.
Langkah-langkah yang lebih rinci dari strategi perancangan yang akan digunakan penulis
sebagai berikut :
1. Membuat diagram konteks
2. Membuat DFD yang diturunkan bila dirasa masih menemukan proses yang kurang detail.
Sampai proses yang ada dirasa sudah cukup.
3. Membuat entity relationship diagram (ERD) dan definisi atribut, yrang merupakan
rancangan basisdata rancangan dari sistem.

4.4. Rancangan Data Flow Diagram (DFD).

Data flow diagram merupakan alat bantu yang digunakan untuk mendeskripsikan sistem
secara lengkap dan jelas, baik sistem yang yang sudah ada maupun sistem yang masih dalam
rancangan. Dalam data flow diagram ini dijelaskan mengenai aliran data, proses informasi,
hasil data dan sumber tujuan data yang dilakukan oleh sistem. Tingkatan atau level data
flow diagram (DFD) dimulai dari diagram konteks, yaitu diagram yang menjelaskan dan
menggambarkan mengenai sistem secara umum yang terdiri dari beberapa eksternal entity
(elemen-elemen diluar sistem) yang memberikan input kedalam sistem diagram konteks.
a. Diagram konteks

Data Data Buku Data


Peminjam Peminjaman
Sistem
Peminjam Informasi Perpustakaan
Perpustakaan

Lap.Data Peminjam
Lap.Data Buku
Lap.Data Pengunjung

Kepala Perpustakaan

Gambar 4.1 Diagram Konteks

Keterangan : Sistem Informasi Perpustakaan Yang Akan Dibuat

22
Pada diagram konteks dapat dibuat bahwa proses peminjaman buku melibatkan tiga sumber
atau tujuan data yaitu peminjaman, pustakawan dan kepala perpustakaan. Peminjam
memasukkan data buku, peminjaman kemudian pustakawan mencari data buku di aplikasi.

23
b. Data Flow Diagram (DFD) Level 1 Sistem Informasi Perpustakaan Di SMAN1
SINDANGKASIH

1.1
Pengolahan
Tbl_Peminjam
Data
Peminjam

1.2
Staff Tbl_Buku
Pengolahan
Data Buku

1.4
Pengolahan
Laporan

1.3
Tbl_Peminjaman
Pengolahan
Data
Peminjaman

Gambar 4.2

DFD Level 1 Sistem Informasi Perpustakaan SMAN 1


SINDNGKASIH

Keterangan :

1. Proses 1.1 Pengolahan Data Peminjam merupakan proses dalam peminjam.


2. Proses 1.1 Pengolahan Data Buku merupakan proses Data Buku.
3. Proses 1.1 Pengolahan Data Peminjam merupakan proses data peminjaman Buku.

24
c. DFD Level 1 Proses 1 Pengelolahan Data Peminjam

Data Peminjam 1.1


Penyimpanan tbl_Buku
Pustakawan
Data
Peminjam

Data Peminjam

Data Peminjam
1.2
Perubahan
tbl_Peminjam
Data
Peminjam
Data Peminjam

1.3
Penghapusan
Data
Peminjam

Gambar 4.3

DFD Level 1 proses Pengolahan Data Peminjam

Keterangan :

1. Proses 1.1 merupakan penyimpanan data peminjam data peminjam yang dilakukan oleh
staff kemudian disimpan pada tabel peminjam.
2. Proses 1.2 merupakan proses perubahan data peminjam, kemudian disimpan pada tabel
peminjam. Ketika terjadi suatu perubahan maka terjadi suatu penyimpanan data baru
yaitu data yang telah melalui proses perubahan.
3. Proses 1.3 merupakan proses penghapusan data penyimpanan yang dilakuk an oleh staff,
yang terdiri dari proses pemilihan data, konfirmasi penghapusan data peminjam sehingga
terjadi pengurangan data peminjam pada tabel peminjam.

25
d. DFD Level 1 Proses 2 Pengelolahan Data.

Data_Buku 2.1
Pustakawan Penyimpanan
Data Buku

Data_Buku
2.4
2.2 Perubahan Data_Buku Pembuatan
tbl_Buku Data Buku
Data Buku

Data_Buku

Data_Buku
2.3
Penghapusan
Data Buku

Gambar 4.4

DFD Level 1 Proses 2 Pengolahan Data Buku

Keterangan :

1. Proses 2.1 merupakan proses penyimpanan data buku yang dilakukan oleh staff kemudian disimpann
pada tabel buku.
2. Proses 2.2 merupakan proses perubahan data buku, kemudian disimpan di tabel buku. Ketika
terjadi suatu perubahan maka terjadi suatu penyimpanan baru, yaitu data yang telah melalui proses
perubahan.
3. Proses 2.3 merupakan proses penghapusan data buku yang dilakukan oleh staff, yang terdiri dari
dari proses pemilihan data, konfirmasi penghapusan data buku sehingga terjadi pengurangan data
buku pada tabel buku.
4. Proses 2.4 merupakan proses pembuatan laporan untuk data buku.

26
e. DFD Level 1 Proses 3 Pengolahan Data Peminjaman

Data
Peminjman
Pustakawan

Data
Peminjman 3.4
3.2 Perubahan Data
Pembuatan
Data Peminjman
tbl_Peminjaman Data
Peminjman
Peminjaman

Data
Peminjman
Data
Peminjman

3.3
Penghapusan
Data
Peminjman

Keterangan :

1. Proses 3.1 merupakan proses penyimpanan data Peminjaman yang dilakukan oleh staff kemudian
disimpan pada tabel Peminjaman.
2. Proses 3.2 merupakan proses perubahan data Peminjaman, kemudian disimpan di tabel
Peminjaman. Ketika terjadi suatu perubahan maka terjadi suatu penyimpanan baru, yaitu data
yang telah melalui proses perubahan.
3. Proses 3.3 merupakan proses penghapusan data Peminjaman yang dilakukan oleh staff, yang
terdiri dari dari proses pemilihan data, konfirmasi penghapusan data Peminjaman sehingga terjadi
pengurangan data Peminjaman pada tabel Peminjaman.
4. Proses 3.4 merupakan proses pembuatan laporan untuk data Peminjaman.
27
f. DFD Level 1 Proses 4 Pembuatan Laporan3.1
Untuk Kepala Sekolah
Penyimpanan
Data
Peminjman
4.1
Pengolahan
tbl_Peminjam Data
Peminjam

4.2
tbl_Buku
Pengolahan
Data Buku

4.3 4.4
Pengolahan Kepala
tbl_Peminjaman
Data Sekolah
Peminjaman
Gambar 4.5

DFD Level 1 Proses 3 Pengolahan Data Peminjaman


Gambar 4.6

DFD Level 1 Proses Pembuatan Laporan Untuk Kepala Sekolah

Keterangan :

1. Proses 4.1 Pengolahan laporan data peminjam berhubungan dengan data peminjam. terjadi suatu
pengolahan baik penyimpanan, perubahan, penghapusan, maka proses tersebut akan disimpan
dalam tabel data peminjam yang kemudian dilaporkan kepaa kepala sekolah.
2. Proses 4.2 pengolahan laporan data buku berhubungan dengantabel data buku. Terjadi suatu
proses pengelolahan baik penyimpanan, perubahan, penghapusan, maka perubahan tersebut akan
disimpan dalam tabel data buku yang kemudian dilaporkan kepada kepala sekolah.
3. Proses 4.3 pengolahan laporan data Peminjaman berhubungan dengantabel data peminjaman.
Terjadi suatu proses pengelolahan baik penyimpanan, perubahan, penghapusan, maka perubahan
tersebut akan disimpan dalam tabel data peminjaman yang kemudian dilaporkan kepada kepala
sekolah.
28
g. DFD Level 1 Proses 5 Pengolahan Data Pengembalian

Data 5.1
Pengembalian Penyimpanan
Pustakawan
Data
Pengembalian

Data
Data Pengembalian
5.2 Perubahan Pengembalian 5.4 Pembuatan
Data tbl_Pengembalian Data
Pengembalian Pengembalian

Data
Pengembalian
Data
Pengembalian

5.3
Penghapusan
Data
Pengembalian

Gambar 4.7

DFD Level 1 Proses 5 Pengolahan Data Pengembalian

Keterangan :

1. Proses 5.1 merupakan proses penyimpanan data Peminjaman yang dilakukan oleh staff kemudian
disimpan pada tabel Pengembalian.
2. Proses 5.2 merupakan proses perubahan data Pengembalian, kemudian disimpan di tabel
Pengembalian. Ketika terjadi suatu perubahan maka terjadi suatu penyimpanan baru, yaitu data
yang telah melalui proses perubahan.
3. Proses 5.3 merupakan proses penghapusan data Pengembalian yang dilakukan oleh staff, yang
terdiri dari dari proses pemilihan data, konfirmasi penghapusan data Pengembalian sehingga
terjadi pengurangan data Pengembalian pada tabel Pengembalian.
4. Proses 3.4 merupakan proses pembuatan laporan untuk data Pengembalian.
29
4.5. Rancangan Entity Relationship Diagram (ERD).

Diagram hubungan entitas atau yang lebih dikenal dengan sebutan Entity Relationship
Diagram (ERD) merupakan suatu diagram yang digunakan untuk menggambarkan simpanan
data dari sistem yang berisi himpunan relasi dan himpunan entitas yang dilengkapi dengan
atribut.

#kd_Peminjam
#Kd_Buku #Kd_Buku
#kd_Peminjam

I N
Peminjaman Buku
Peminjam

Gambar 4.8

ERD Pengolahan Data Peminjaman Buku

Kamus Data :

Tabel_Peminjam : {#Kd_Peminjam,Nama,Jenis_kelamin,Alamat,Tahun Masuk,Kelas,Jurusan}

Tabel_Buku : {#Kd_Buku,Nama Pengarang,Penerbit,Tahun Terbit}

Tabel_Peminjaman : {#Kd_Peminjaman,Kd_Buku,Kd_Peminjam,Tanggal_pinjam,Tanggal_kembali}

30
4.6. Rancangan Basis Daa (Database) dan Tabel.
ERD merupakan suatu model jaringan yang menggambarkan perancangan atau susunan
data dari sistem pada level pemisah yang tinggi, yang didalamnya terdapat informasi apa
saja yang terkandung didalam data store dan saling berhubungan.

Nama Tabel : Buku


Primary Key : #Kd_Buku

Tabel 4.1
Rancangan Tabel Data Buku

No Nama Field Type Size Deskripsi


1 Kd_Buku N Sebagai field kunci yang digunakan dalam tabel
data buku.

2 Judul Buku C Digunakan Untuk Menyimpan dan nama lengkap


Buku.

3 Nama C Digunakan Untuk Menyimpan dan nama


Pengarang Pengarang.

4 Penerbit C Digunakan Untuk Menyimpan dan Penerbit Buku.

5 Tahun Terbit N Digunakan Untuk Menyimpan dan Tahun Terbit


Buku.

6 Stok Banyak N Digunakan Untuk Menyimpan dan Stock Banyak


Buku Buku.

7 Lokasi Rak C Digunakan Untuk Menyimpan dan Lokasi Rak


Buku Buku.

31
Nama Tabel : Peminjam
Primary Key : Kd_Peminjam

Tabel 4.2
Rancangan Tabel Data Peminjam

No Nama Field Type Size Deskripsi


1 Kd_Peminjam N Sebagai field kunci yang digunakan dalam tabel
data Peminjam.

2 Nama C Digunakan Untuk Menyimpan data nama


Peminjam.

3 Alamat C Digunakan Untuk Menyimpan data Peminjam.

4 Jenis Kelamin C Digunakan Untuk Menyimpan data Peminjam.

5 Tahun Masuk N Digunakan Untuk Menyimpan data Peminjam.

6 Kelas N Digunakan Untuk Menyimpan data Peminjam.

7 Jurusan C Digunakan Untuk Menyimpan data Peminjam.

Nama Tabel : Peminjaman


Primary Key : Kd_Peminjaman
Forigen Key : Kd_Buku
Kd_Peminjam

32
Tabel 4.3
Rancangan Tabel Data Peminjaman

No Nama Field Type Size Deskripsi


1 Kd_Peminjaman N Sebagai field kunci yang digunakan dalam tabel
data Peminjaman.

2 Nama C Digunakan Untuk Menyimpan data kode


Peminjaman.

3 Kode Buku C Digunakan Untuk Menyimpan data kode


Peminjaman.

4 Tanggal Pinjam D Digunakan Untuk Menyimpan data kode


Peminjaman.

5 Tanggal D Digunakan Untuk Menyimpan data kode


Pengembalian Peminjaman.

4.7. Rancangan Kode Data Buku

Dibawah ini merupakan analisis dari kode yang akan digunakan dalam implementasi
perancangan.

4.7.1. Rancangan Kode Data Buku


Analisis Kode Data Buku dinyatakan dengan : XXXX
Contoh : B001
B : Menerangkan Buku
001 : Menerangkan No Urut Buku

4.7.2. Rancangan Kode Data Peminjam


Analisis Kode Data Buku dinyatakan dengan : XXXX
Contoh : P001
P : Menerangkan Peminjam
001 : Menerangkan No Urut Peminjam

4.7.3. Rancangan Kode Data Peminjaman


Analisis Kode Data Buku dinyatakan dengan : XXXXXXXX
Contoh : 16100001

33
16 : Menerangkan Tahun Masuk
10 : Menerangkan Masuk Kelas Siswa
01 : Menerangkan No Urut Peminjam

4.8. Perancangan Form Sistem


4.8.1. Rancangan Form Login

Username

Password

Login Batal

Gambar 4.9

Rancangan Form Login

34
4.8.2. Rancangan Form Login

Kode Anggota

Nama
Cari
Alamat

Jenis Kelamin

Tahun Masuk

Kelas

Jurusan

Login Batal

Gambar 4.10

Rancangan Form Data Anggota

35
4.8.3. Rancangan Form Data Buku

Data Buku

Kode Buku

Judul Buku
Cari
Nama Pengarang

Penerbit

Tahun Terbit

Login Batal

Gambar 4.11

Rancangan Form Data Buku

36
4.8.4. Rancangan Form Data Peminjaman

Data Peminjaman

No Transaksi

Kode Anggota
Cari
Nama

Kode Buku

Tanggal Pinjam

Tanggal Pengembalian

Login Batal

Gambar 4.12

Rancangan Form Data Peminjaman

37
4.8.5. Rancangan Form Pengunjung

Form
Pengunjung

Kode Anggota

Id Kunjungan

Id Siswa
Cari
Id Petugas
DAFTAR PUSTAKA
Waktu Kunjungan
https://online-journal.unja.ac.id/JUSS/article/view/10839/10771

Simpan Batal

Gambar 4.14

Rancangan Form Data Pengunjung

4.8.6. Form Laporan Data Buku

Laporan

Laporan Data Buku Perpustakaan SMAN 1 SINDANGKASIH

Kode Buku Judul Buku Nama Pengarang Penerbit Tahun Terbit

Gambar 4.15

Form Laporan Data Buku


38
4.8.7. Form Laporan Data Peminjam

Laporan

Laporan Data Peminjam Perpustakaan SMAN 1 SINDANGKASIH

No Id Petugas Id Siswa Id Buku Waktu Pinjam Tanggal Kemali

Gambar 4.16

Form Laporan Data Peminjam

4.8.8. Form Laporan Data Pengunjung

Laporan

Laporan Data Pengunjung Perpustakaan SMAN 1 SINDANGKASIH

No Id Kunjungan Id Siswa Id Petugas Waktu Kunjungan

Gambar 4.17

Form Laporan Data Pengunjung

4.8.9. Form Laporan Data User

Laporan

Laporan Data User Perpustakaan SMAN 1 SINDANGKASIH

No Id User Nama Lengkap Username Level Foto

Gambar 4.18
39
Form Laporan Data User
4.8.10. Form Laporan Data Siswa

Laporan

Laporan Data Siswa Perpustakaan SMAN 1 SINDANGKASIH

No Id Siswa Nama Siswa NISN Kelas No telepon Alamat

Gambar 4.19

Form Laporan Data Siswa

40
BAB V

IMPLEMENTASI SISTEM

Program yang penulis buat adalah program mengeai sistem informs perpustakaan sebelum
mengimplementasi program ini, penulis menguraikan tentang penggunaan perangkat keras
(hardware) dan perangkat lunak (software) yang digunakan sistem yang dibuat, bahasa
pemograman yang digunakan, sistem operasi (operating system), perangkat alat bantu yang
mendukung dalam proses pembuatan sistem ini serta hal-hal yang berhubungan dengan
implementasi program.

Berikut adalah uraian mengenai kebutuhan-kebutuhan yang berhubungan dengan


implementasi program yang penulis buta, diantaranya adalah sebagai berikut :

5.1. Implementasi
5.1.1. Perangkat Keras (Hardware)/ Perangkat Lunak (Software) yang digunakan

Dalam mengimplementasikan program yang penulis buat, maka menggunakan perangkat


keras dan perangkat lunak, antara lain :

a. Perangkat keras yang digunakan


1. Processor CORE i3
2. RAM
3. Hardisk
4. Monitor
5. Printer
b. Perangkat lunak yang digunakan :
1. Proses pembuatan aolikasi (coding) dengan menggunakan bahasa pemograman Php
2. Pembuatan struktur tabel berbasis data Microsoft Acces dengan aplikasi Data Base
Dekstop dan Microsoft office 2010.

41
5.2. Implementasi Program
5.2.1. Nama Form Yang Dibuat
Tabel 5.1

Nama Form Yang Dibuat

No Nama form Yang Dibuat


1 Form Login

2 Form Dash Board

3 Form Data Buku

4 Form Tambah Data Buku

5 Form Print Data Buku

6 Form Pengunjung

7 Form Data User

8 Form Data Siswa

9 Form Tambah Data Siswa

42
Tabel 5.2

Nama File Project Yang Dibuat

No Nama File Project Yang Dibuat


1. Perpustakaan1.dpr
Bahasa Pemograman yang penulis gunakan adalah php. File project ini dgunakan untuk
membungkus dari semua unit dan form yang digunakan untuk membangun sistem ini.

5.3. Tampilan Form Yang Dibuat


1. Form Menu Utama dan Log In

Gambar 5.1
Form Menu Utama dan Login

43
2. Form Dashboard

Gambar 5.2
Form Dashboard

3. Form Data Buku

Gambar 5.3
Form Data Buku

44
4. Form Tambah Data Buku

Gambar 5.4
Form Tambah Data Buku

5. Form Print Data Buku

Gambar 5.5
Form Print Data Buku

45
6. Form Data Pengunjung

Gambar 5.6
Form Data Pengunjung

7. Form Data User

Gambar 5.7
Form Data User

46
8. Form Data Siswa

Gambar 5.8
Form Data Siswa

9. Form Tambah Data Siswa

Gambar 5.9
Form Tambah Data Siswa

47
BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

6.1. Kesimpulan

Dari hasil analisis yang dilakukan oleh penulis terhadap sistem pengolahan data Pinjaman
Buku, maka penulis dapat menyimpulkan beberapa hal sebagai berikut :
1. Pengolahan data peminjaman buku masih menggunakan sistem manual, sehingga
menyulitkan pustakawan untuk mencari data secara cepat. Dengan adanya sistem yang
dirancang oleh penulis yang didasarkan pada analisis dan perancangan sistem yang
dilakukan, akan membuat kerja menjadi lebih efektif baik dalam segi waktu maupun
ketelitian.
2. Mempermudah bagian pustakawan dalam pembuatan laporan sehingga dapat
mengurangi resiko kesalahan pencatatan yang diakibatkan tidak atau kurang jelasnya
informasi yang didapat.

6.2. Saran

Agar sistem ini bisa bekerja dengan lebih baik sesuai dengan yang diharapkan oleh
pengguna, maka dapat dilakukan upaya perbaikan dan penyempurnaan yang lebih lanjut.
Penulis sarankan hal perbaikan tersebut adalah sebagai berikut :
1. Masih diperlukan waktu yang lebih lama dan lebih detail bagi penulis untuk
mengetahui teknis secara langsung dalam proses pengolahan data peminjaman buku
dengan syarat-syarat yyang sudah ditentukan.
2. Untuk pengembangan lebih lanjutnya sistem ini dapat digunakan dalam jaringan
LAN.
3. Diperlukan adanya perbaikan dan pengembangan lebih baik lagi untuk penulisan
laporan ataupun implementasi dari sistem ini.

48
DAFTAR PUSTAKA

https://idahceris.wordpress.com/2012/01/17/pengertian-delphi/
http://www.siswamaster.com/2015/10/05/pengertian-dan-fungsi-microsoft-access.html.
Http://intanstemapal24.blogspot.co.id/2014/08/pengertian-bahasa-pemograman.html?m=1
Jogianto,H.M. 2005. Pengenalan computer, Yogyakarta. Penerbit: Andi.
Jogianto,H.M. 2001. Analisis dan Design Sistem Informasi, Yogyakarta. Penerbit: Andi.

49
BIOGRAFI

Nama : Ila Kesumawati Novanto

Tempat/Tanggal Lahir : Pandeglang, 18 November 2001

Alamat : Ds.Pengkolan Sindangkasih RT 022 RW 007 Desa Sindangkasih


Kecamatan Sindangkasih Kabupaten Ciamis.

Agama : Islam

Riwayat Pendidikan :

1. TK RA Al Karomah
2. SDIT PERSIS 55 Kota Serang
3. MTs Daar Al-Ilmi Boarding School
4. MTs PERSIS 55 Kota Serang
5. MTs Miftahul Ulum
6. SMAN 1 Sindangkasih

50

Anda mungkin juga menyukai