Anda di halaman 1dari 17

Pemanfaatan SIG

Dalam Analisis
Sebaran Covid-19
Awal tahun 2020, dunia dikejutkan dengan
wabah virus corona (COVID-19) yang
dikemudian hari menginfeksi hampir seluruh
negara di dunia. Diduga COVID-19 pertama
kali muncul di Wuhan, Provinsi Hubei, pada
akhir tahun 2019. Menurut WHO,
penambahan jumlah kasus COVID-19
berlangsung cukup cepat dan menyebar ke
luar wilayah Wuhan dan negara lain.
Pada tanggal 30 Januari 2020,
WHO menetapkan COVID-19 sebagai
Public Health Emergency of International
Concern (PHEIC)

Maret 2020, dipastikan 65 negara dengan


90.308 telah terjangkit virus COVID-19

Angka kematian di dunia mencapai 3.087


atau sekitar 2.3%.

Khusus di Kota Wuhan, angka kematian


terjadi sebanyak 4,9%, di Provinsi Hubei
sebanyak 3,1% sedangkan di Provinsi lain
di China sebanyak 0,16%
Kasus COVID-19 Pembatasan
pertama kali di Indonesia sosial/menjaga jarak yang
diketahui sejak awal dilakukan untuk mencegah
bulan Maret 2020 penularan COVID-19 agar
tidak menyebar luas di
Negara Indonesia

Social
Distancing

2m
Dampak dari adanya COVID-19
menyebabkan perekonomian di
Indonesia menjadi merosot,
menjatuhkan nilai tukar rupiah,
harga barang naik, terutama alat-
alat kesehatan. Hal ini juga
berdampak pada sistem
pendidikan di Indonesia.
Penanggulangan ekstrem seperti
Lockdown suatu daerah bahkan
suatu negara pun dilakukan
sebagai upaya untuk meminimalisir
penyebaran penyakit tersebut
(Zahrotunni‘mah, 2020 : 248)
Geografi adalah ilmu yang mempelajari
persamaan dan perbedaan fenomena
geosfer dengan pendekatan keruangan,
kelingkungan, dan kewilayahan.

Konsep regional dalam geografi


mempelajari gejala geografi dalam
interelasi dan interaksi keruangannya,
berdasarkan kerangka penyebarannya,
kejadiannya, dan perkembangannya di
permukaan bumi. Penyebab gejala
dalam ruang tidak dipelajari secara
individual, melainkan dikaji dalam
hubungan satu sama lain sebagai suatu
sistem keruangan.
SIG adalah sistem berbasis komputer yang digunakan untuk memasukan, menyimpan,
mengelola, menganalisis dan mengaktifkan kembali data yang direkam oleh penginderaan
jauh.

Hasil kerja penginderaan jauh dan sistem informasi geografis disajikan dalam bentuk peta.
Peta menggambarkan informasi spasial yang sebelumnya data diperoleh dari perekeman
penginderaan jauh, kemudian diolah dengan sistem informasi geografis.
Pemanfaatan SIG Dalam Analisis Sebaran Covid-19

Menyediakan informasi tentang penyebaran virus


secara update dimana SIG dapat dimanfaatkan untuk
mengevaluasi kualitas, efektifitas, dan aksebilitas
layanan penanganan penyebaran virus bagi
kesehatan di masyarakat.
Misalnya LAPAN berkoordinasi dengan gugus tugas
untuk mengkaji kebutuhan info geospasial berbasis
penginderaan jauh yang bisa diintegrasikan dengan
data yang sudah ada, terdiri dari pembaharuan data
kasus pasien corona di Indonesia, lokasi
laboratorium, rumah sakit rujukan kementerian
kesehatan, distribusi positif virus corona, mobilitas
infrastruktur, sehingga dapat dievaluasi kesesuaian
antara jumlah masyarakat dengan sarana pelayanan
kesehatan yang ada.
Pemanfaatan SIG Dalam Analisis Sebaran Covid-19

Mengawasi dan menganalisis penyebaran virus yang


tinggi. SIG mampu mengidentifikasi kemana
kemungkinan penyakit selanjutnya akan menyebar.
Sehingga suatu wilayah dapat bersiap dan mengurangi
resiko terdampak penyakit tersebut. Situs penyedia
layanan ini misalnya situs resmi WHO.
Pemanfaatan SIG Dalam Analisis Sebaran Covid-19

Menginvestigasi masalah serta risiko penyebaran virus


yang tanggap darurat di masyarakat dimana SIG dapat
digunakan untuk memberikan data mengenai
penyebaran limbah perusahaan yang berdampak pada
jumlah terpapar COVID-19 di masyarakat. Selain itu,
SIG juga dapat digunakan untuk menyajikan data polusi
udara, data penguraian cahaya dan penyebarannya.
Pemanfaatan SIG Dalam Analisis Sebaran Covid-19

Memonitor status kesehatan masyarakat dan


memetakan kelompok masyarakat di suatu wilayah
berdasarkan status kesehatan tertentu, misalnya status
kehamilan atau status gizi buruk. Dengan SIG, peta
status kesehatan dapat digunakan untuk perencanaan
program penanganan cepat bagi penanggulangan
kesehatan yang dibutuhkan masyarakat di wilayah
tersebut, misalnya : Peta Sebaran Terpapar.
Pemanfaatan SIG Dalam Analisis Sebaran Covid-19

Membantu menanggulangi terpapar virus, dengan


membantu masyarakat pada masa pemulihan
pasca selesainya musibah penyebaran virus,
misalnya: mengidentifikasi populasi rentan pasca
penyebaran virus.
Pemanfaatan SIG Dalam Analisis Sebaran Covid-19

Menyediakan informasi tentang aksebilitas dan


dampak sosial dan ekonomi, dimana
menggambarkan dampak akibat penyebaran virus
pada daerah dengan model cluster untuk
penanganan social dan ekonomi di suatu wilayah
THANK YOU
Don’t Forget to Subscribe

Anda mungkin juga menyukai