Anda di halaman 1dari 6

IDENTIFIKASI MASALAH

Nama Peserta ALVIN NOVIANTO, Amd. KL

Tugas/Jabatan (sesuai formasi) SANITARIAN TERAMPIL

IDENTIFIKASI PERMASALAHAN DALAM PELAKSANAAN TUGAS DAN ALTERNATIF SOLUSI

N IDENTIFIKASI MASALAH INDIKATOR PENILAIAN


o. P S RI DUN SB PC Pol Total Ranking

1 Belum optimalnya pengelolaan


5 5 5 4 5 2 5 1
sampah medis di Puskesmas 31
Sritejokencono
2 Belum optimalnya pelaksanaan
konsultasi kesehatan lingkungan
3 3 2 2 2 1 5 18 4
bagi masyarakat di wilayah kerja
Puskesmas Sritejokencono
3 Belum menyeluruhnya pelaksanaan
inspeksi kesehatan lingkungan di
tempat-tempat umum dan tempat- 5 5 4 3 5 2 5 29 2
tempat pengolahan makanan pada
wilayah kerja puskesmas
Sritejokencono
4 Belum adanya kerjasama yang
optimal petugas kesling, kader dan 4 4 3 4 5 3 3 26 3
aparat desa
5 belum tercapainya STBM dari pilar 3 3 3 2 2 2 1 16 5
ke 2 sampai ke 5

Kriteria Penetapan :

P = Besarnya masalah (Prevalence)


S = Akibat yang ditimbulkan (Severity)
RI = Kenaikan besarnya masalah (Rate Increase)
DU = Derajat keinginan yang tidak terpenuhi (Degree of unmeet need)
SB = Keuntungan social (Social Benefit)
PB = Rasa prihatin masyarakat (Public)
PC = Suasana Politik (Political Climate)
T = Kelayakan Teknologi (Technical Feasibility)
R = Sumber daya tersedia (Resource)

1
Berdasarkan dari hasil identifikasi di atas maka yang saya pilih adalah yang mendapat
ranking I yaitu “Belum optimalnya pengelolaan sampah medis di Fasyankes
Puskesmas”

RENCANA KEGIATAN YANG AKAN DILAKUKAN

NO KEGIATAN YANG AKAN DILAKUKAN


1 Melakukan konsultasi dengan Kepala Puskesmas terkait rancangan kegiatan
2 Melakukan pembentukan tim
3 Melaksanakan program Pengelolaan Sampah Medis
4 Melabeli plastik sampah medis di masing-masing unit di Puskesmas
Sritejokencono
5 mengklasifikasi sampah medis ke Tempat Pengolahan Sampah Sementara
(TPS)
6 Memverifikasi berat sampah medis yang keluar pada saat Transporter
melakukan pengambilan sampah medis
7 Evaluasi kegiatan

2
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Output / Hasil
1 2 3 4
1 Melakukan 1. Melakukan konsultasi dengan Kepala Puskesmas 1. Laporan hasil konsultasi
konsultasi 2. Menyampaikan kepada Kepala Puskesmas mengenai inovasi yang dengan atasan
dengan Kepala akan diajukan
Puskesmas 3. Melaksanakan Konsultasi dengan Kepala Puskesmas untuk
terkait melaksanakan kegiatan aktualisasi
rancangan 4. Meminta persetujuan atasan terkait kegiatan yang akan dilakukan.
kegiatan 5. Meminta persetujuan sarana yang akan digunakan untuk melakukan
kegiatan
2 Melakukan 1. Melakukan konsultasi dengan tim Terlaksananya koordinasi
pembentukan 2. Menyampaikan tujuan pelaksanaan kegiatan dengan tim
tim
3 Melaksanakan 1. Menyiapkan kotak sampah medis dan non medis 1. Sampah medis dan non
program 2. Memberi kantong plastik kantong plastik berwarna hitam untuk non medis terpisah.
Pengelolaan medis, dan warna kuning untuk sampah medis
Sampah Medis 3. Memberikan edukasi dari setiap unit pelayanan seperti poli umum,
laboratorium agar memisahkan sampah medis dan non medis
4 Memberikan 1.Melakukan pengambilan sampah medis dari setiap unit pelayanan 1. Log book pencatatan
label plastik seperti poli umum, laboratorium, setiap hari sampah medis
sampah medis 2.Mengikat plastik sampah medis dan menempelkan label berisi nama
di masing- unit pelayanan pada plastik sampah medis
masing unit di 3.Membawa plastik sampah medis ke Tempat Penyimpanan sampah
Puskesmas Sementara (TPS B3).
Sritejokencono
5 Mengklasifikasi Menaruh sampah medis ke Tempat Penyimpanan Sampah Sementara Semua sampah medis

3
kan sampah (TPS) tersimpan
medis ke
Tempat
Pengolahan
Sampah
Sementara
(TPS)
6 Memverifikasi 1. Menyerahkan sampah medis yang akan diserahkan ke pihak 1. Pengangkutan sampah
berat sampah ketiga (transporter) medis terlaksana
medis yang 2. Mencocokkan sampah medis yang ditimbang oleh pihak ketiga 2. Manifest pembuangan
keluar pada saat dengan penjumlahan berat sampah medis yang sudah tercatat sampah medis
Transporter setiap harinya untuk menghindari adanya kerugian pembayaran
melakukan dengan jujur dan bertanggung jawab
pengambilan
sampah medis
7 Evaluasi 1. Merekap kegiatan yang telah dilakukan 1. Laporan hasil evaluasi
kegiatan dan 2. Membuat laporan kegiatan adanya peningkatan
pelaporan pemahaman dan
kesadaran tentang
pengelolaan sampah
medis

Tabel 2.3 Jadwal Kegiatan Pelaksanaan

4
N Agustus September
Kegiatan
o I II III IV I II III IV
Melakukan konsultasi dengan Kepala
1
Puskesmas terkait rancangan kegiatan
Melakukan pembentukan tim
2
Melaksanakan program Pengelolaan
3
Sampah Medis
Melabeli plastik sampah medis di masing-
4
masing unit di Puskesmas Sritejokencono
mengklasifikasi sampah medis ke Tempat
5
Pengolahan Sampah Sementara (TPS)
Memverifikasi berat sampah medis yang
6 keluar pada saat Transporter melakukan
pengambilan sampah medis
Evaluasi kegiatan
7

RENCANA ANGGARAN BIAYA (TAHUNAN)

5
1. IDENTIFIKASI KEBUTUHAN ALAT DAN BAHAN

- Kotak sampah medis 12 buah

- Plastik sampah medis 5 pack/bulan (1 pack seharga Rp.50.000,-)

- Timbangan

- Kertas Label 1 pack per bulan (1 pack seharga Rp.15.000,-)

- Lakban 1 buah per bulan (1 buah seharga Rp.7.500,-)

2. RINCIAN BIAYA

No Alat atau Bahan Jumlah Satuan Harga / Satuan Total

1 Kotak Sampah Medis 12 buah 25.000 300.000

2 Plastik Medis 60 pack 50.000 3.000.000

3 Timbangan 1 Buah 448.000 448.000

4 Kertas Label 12 Pack 12.500 150.000

5 Lakban 12 buah 7.500 90.000

TOTAL KESELURUHAN Rp.3.988.000,-

Anda mungkin juga menyukai