Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN PASIEN BARU KUSTA

No. Dokumen : 440/....../409.104.22/UKM/SOP/2018


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 6 Februari 2018
Halaman : 1/2

UPT Puskesmas
Slumbung
drg. Dian Puspita Sari
NIP. 19740920 200501 2009

Suatu pemeriksan yang dilakukan pada pasien dirawat jalan sehingga


1. Pengertian
diketahui penyakitnya.
2. Tujuan Untuk menentukan diagnosa dan pemberian terapi.
Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Slumbung Nomor :
3. Kebijakan 440/12/409.104.22/SK/2018 tentang Jenis-Jenis Pelayanan di UPT
Puskesmas Slumbung
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014
4. Referensi
Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Alat Dan
-
Bahan
6. Proses 1. Anamnase
a. Keluhan utama : Rasa baal,adanya bercak putih,bercak merah
infiltrat (bercak tebal)
b. Keluhan tambahan : Demam,nyeri sendi dll
c. Riwayat perjalanan penyakit : berapa lama ?
d. Pengobatan yang didapat,reaksi bentol-bentol merah dll.
e. Riwayat kontak dengan penderita kusta (keluarga)
f. Penyakit lain yang diderita pada saat ini.
g. Riwayat penyakit dulu terutama penyakit yang berat.
2. Pemeriksaan
a. Harus dilakukan di ruangan yang cukup terang,paling baik cahaya
sinar
b. Matahari tidak langsung.
c. Diperiksa pada seluruh permukaan kulit (dari depan atas sampai
bawah dan dari belakang atas sampai bawah)
3. Pertama-tama pasien diberitahu kemudian pemeriksa melihat kelainan
kulit Dari jarak jauh kemudian dari dekat.
a. Setelah ditemukan adanya kelainan kulit,maka kelainan kulit ditest
ada tidaknya anestesi (test raba menggunakan kapas yang
diruncingkan)

4. Pemeriksaan kelainan syaraf tepi


a. syaraf auricularis magnus
 Pasien disuruh menengok kekiri kemudian pemeriksa meraba
adanya Penebalan syaraf atau tidak demikian sebaliknya.
b. syaraf ulnaris
 Tangan kanan pemeriksa memegang lengan kanan bawah
penderita dengan posisi siku sedikit ditekuk sehingga lengan
penderita dalam keadaan relax.
 Dengan jari telunjuk tengah kiri pemeriksaan mencari nervus
ulnaris disulcus ulnaris yaitu pada lekukan diantara tonjolan
tulang siku dan tonjolan kecil dibagian medial.
 Dengan memberi tekanan ringan N. Ulnais digulirkan halus
dirasakan dan ada tidaknya penebalan syaraf,demikian juga pada
lengan kiri penderita.
 Ruang pemeriksa umum
7. Unit Terkait  Ruang laboratorium
 Ruang obat
8. Dokumen  Rekam Medis
Terkait  Catatan Tindakan
9. Bagan Alir -

Anda mungkin juga menyukai