Anda di halaman 1dari 2

RENCANA MELATIH (RM)

Nama : Ronald Stevanus Saptenno


Nama Kegiatan : Kursus Mahir Dasar Unisma
Topik : Dinamika Kelompok
Durasi : 2 x 45 menit

A. Tujuan
Peserta dapat :
1. Membangun kebersamaan
2. Membentuk kelompok
3. Menguatkan Komitmen kelas

B. Materi

1. Membuat Kelompok Belajar


2. Membuat Strukur Regu
3. Membuat Yel-yel Regu

C. Metode
1. Ceramah
2. Diskusi
3. Praktik
4. Penugasan

D. Skenario Melatih
Pendahuluan :
1. Peserta di ajak membentuk barisan lingkaran
2. Peserta bermain dan bernyanyi sambil berjalan di dalam barisan lingkarannya
3. Peserta di minta untuk mengikuti perintah komando berdasarkan bunyi pluit yang di
tentukan
Inti :
4. Peserta di minta mencari benda alat trasnportasi terbuat dari kertas (putra
warna Putih, putri warna hitam) yang telah di sembunyikan di area lingkungan
sekitarnya
5. Peserta berkumpul berdsarkan identitas kelompok yang mereka dapatkan dari
hasil pencariannya
6. Peserta diajak berkumpul bersama teman-teman satu identitas untuk
membentuk kelompok
7. Peserta di minta menentukan Nama regu, struktur organisasi regu, dan yel-yel
regu
8. Peserta di minta untuk menampilkan yel-yel regunya masing-masing
Penutup :
9. Peserta diberikan arahan mengenai tugas untuk membuat bendera regu pada
kain putih yang di berikan oleh Pelatih untuk kemudian di ikat di tongkat regu
10. Peserta diajak melakukan refleksi dari materi yang telah dipelajari
Sumber Belajar dan Media
1. Sumber Belajar :
- Buku Panduan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar, Kwartir
Nasional Gerakan Pramuka
2. Media :
a. Kertas origami berwarna putih dan hitam
b. Kain putih ukuran bendera regu sesuai jumlah kelompok
c. Pluit

E. Penilaian
Penilaian Individu: Keaktifan dalam mengikuti setiap arahan dan tugas
Penilaian Kelompok: Membuat Struktur regu dan yel-yel regu

Bekasi, 4 Februari 2023

Pemimpin Kursus, Pelatih,

Zenal Abidin Ronald Stevanus Saptenno

Anda mungkin juga menyukai