Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PRAKTIKUM

JARINGAN KOMPUTER PertemuanKE-1

Disusun Oleh :
NAMA : FACHREZA ARDHANI HUSAIN TUALEKA
NIM : 205610049
KELAS : 2 (SISTEM INFORMASI)

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER


AKAKOM YOGYAKARTA 2021
TUJUAN PRAKTIKUM
Dalam materi kali ini mahasiswa disuruh untuk memahami tentang data mikrotik, yang
dimana mahasiswa disuruh membuat instalasi mikrotik dan bagaimana menjalankan sebuah
program mikrotik.

MATERI
Mikrotik adalah sistem operasi Linux base yang diperuntukkan sebagai network router.
Didesain untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya. Administrasinya bisa dilakukan
melalui Windows Application (WinBox). Selain itu instalasi dapat dilakukan pada Standard
komputer PC (Personal Computer). PC yang akan dijadikan router mikrotik pun tidak
memerlukan resource yang cukup besar untuk penggunaan standard, misalnya hanya sebagai
gateway. Untuk keperluan beban yang besar (network yang kompleks, routing yang rumit)
disarankan untuk mempertimbangkan pemilihan resource PC yang memadai.

TUGAS
A. Instalasi kembali Virtual Box dan SO Mikrotik dengan nama VM NIM Anda.
1. buka VirtualBox anda, pilih "New" setelah itu isikan NIM dan nama seperti gambar dibawah
tersebut, lalu klik "NEXT"

2. Setelah itu muncul pengaturan memori yang akan digunakan mikrotik os ini, isikan default/64 mb
saja, karena mikrotik os ini prosesnya ringan. lalu klik NEXT
3. Kemudian pengaturan pembuatan harddisk virtual untuk mikrotiknya tersebut, pilih "create virtual
hard drive now" lalu tekan "create"

4. pilih type harddisk default saja yaitu VDI, lalu click "NEXT"
5. pilih dynamically allocated, lalu "NEXT"

6. kemudian berikan nama virtual harddisknya dan atur kapasitasnya, disini saya menggunakan 2 GB
saja, karena ukuran mikroti os sangatlah kecil.
7. Setelah selesai semua, pilih menu setting untuk mensetting network/interface yang akan digunakan
dalam mikrotik osnya nanti.
8. Setelah semua konfigurasi pada virtualbox terselesaikan, mulailah menjalankan virtualnya
dengan menekan tombol "START/MULAI"
9. Mulailah booting ke instalasi mikrotiknya, tunggu beberapa detik, muncul menu instalasi
mikrotik os

14. Tekan tombol keyboard "a" untuk menandai semua paket yang akan diinstal
15. setelah tertandai semua paket yang akan diinstall, tekan tombol keyboard "i" untuk
memulai menginstall semua paket. Muncul informasi "do you want to keep configuration?"
ketikan "y" lalu enter untuk melanjutkan
16. lalu muncul informasi untuk melanjutkan instalasi, ketikan "y" lagi dan tekan enter
17. Setelah itu tunggu proses intalasi akan berjalan beberapa menit sampai proses instalasi
berhasil
18. sebelum melanjutkannya , matikan dulu CD nya agar tidak terulang proses instalasi
Cara nya yaitu pergi ke “TOOLS/PIRANTI”
Pilih drive optik, matikan atau “singkirkan disk dari virtual/remove disk from virtual”
Setelah selesai melakukannya baru menekan enter agar melanjutkan proses instalasinya.

B. Bagaimana cara masuk direktori dan keluar direktori pada struktur file Mikrotik.
Untuk cara masuk direktori yaitu dengan :
- Sebelum memasukkan CD root di menu penyimpanan/storage
- Pilih ikon CD pada bagian kanan sebelah Drive Optik
- Pilih tulisan Mikrotik-6.45.9.iso
- Setelah itu jalankan program Virtual Box
- Setelah melewati proses penginstalan, lakukan pencopotan CD yang baru saja dipasang
- Setelah itu kembali ke program dan tekan enter
Program akan merestart ulang program yang tadi habis dijalankan
- Tampilan diatas adalah hasil restart dari program, dalam mikrotik login usernamenya adalah admin
- Untuk password tidak perlu diisi biarkan kosong
- Kemudian ikuti langkah yang diberikan pada program

- Klik “n” untuk melanjutkan


- Klik tab untuk melihat direktori
- Dalam direktori memiliki file yang memiliki isi file.

C. Bagaimana cara melihat isi direktori.


Cara melihat isi direktori yaitu dengan melakukan beberapa tahapan yaitu :
- Menekan enter setalah itu klik tab pada keyboard dan akan muncul isi dari file/direktori

- Jika ingin melihat lebih detail pada isi direktori Anda bisa menekan pada admin mikrotik ketik file
yang ingin dilihat isi nya
- Contoh interface lalu klik enter
- Setelah itu ketik print
- Jika ingin melihat isi file/direktori lebih detail Anda bisa enter
- Dan ketik print detail dan enter
- Secara otomatis akan keluar data secara detail tentang isi file secara detail yang Anda ingin lihat.

D. Bagaimana cara membedakan file dan direktori.


Cara membedakan file dan direktori
- file berfungsi untuk menyimpan file-file tertentu
- Direktori berisi informasi mengenai berkas yang terdapat di dalamnya yang ebrkaitan dengan
penyimpanan
- Intinya, berkas atau direktori lain yang terdapat pada direktori tersebut berada di dalam disk
- Direktori hanya menyediakan link atau mengarahkan pada berkas yang ada
- Direktori merupakan sarana pengorganisasian berkas pada suatu sistem komputer.

E. Bagaimana cara shutdown Mikrotik dari CLI.


Cara mengakhiri sebuah program yang telah kita kerjakan dengan cara :
- Ketik iko titik pada keyboard sebanyak dua kali ( . )
- Kemudian Anda bisa klik ikon ( X ) pada sudut kanan atas dan jika ada pemberitahuan seperti dibawah
Anda bisa pilih matikan mesin dan klik ok.

KESIMPULAN
Pada laporan ini dapat disimpulkan bahwa Mahasiswa dapat melakukan instalasi Virtual Box
dengan mikrotik dan mengerti bagaimana cara kerja dari program Virtual Box tersebut untuk
menyelesaikan suatu laporan.

Anda mungkin juga menyukai