Anda di halaman 1dari 4

Yayasan Sekolah Tani Indonesia

Kp.Cipanas RT 04 RW 06 Desa Margamukti, ,


Kec Pangalengan Kab Bandung

Sekolah Tani Indonesia Chapter Banjar


Jl. Santosa No 28 A, Langensari, Kota Banjar

Peraturan Technical Meeting dan Ketentuan Lomba

A. Peraturan saat Technical Meeting (TM)


1. Hanya orang-orang yang dilimpahkan wewenang yang dapat berada dalam ruang
technical meeting.
2. Masing-masing peserta technical meeting tidak diperkenankan membuat keributan saat
TM dijalankan.
3. Agar TM tetap lancar saat pertemuan berlangsung, alat komunikasi harus
dinonaktifkan/silent.
4. Masing-masing peserta TM dilarang menginterupsi peserta lain yang sedang mendapat
kesempatan berbicara.
5. Peserta hanya diperbolehkan mengajukan pertanyaan jika moderator sudah
mempersilakan.
6. Peserta yang melanggar aturan TM akan mendapatkan sanksi teguran, dan jika sudah
menerima teguran sebanyak tiga kali, maka terpaksa panitia mengeluarkan peserta dari
ruangan TM.
7. Selama pertemuan berlangsung, peserta dilarang keluar dari ruangan TM.

B. Syarat Dan Ketentuan LOMBA INOVASI PRODUK OLAHAN PANGAN LOKAL BERBAHAN
DASAR LABU

1. Bahan dasar : LABU MADU

2. Peserta merupakan tim yang beranggotakan 2-3 orang dan bersifat UMUM

3. Masakan harus berupa makanan penutup

4. Pendaftaran dibuka hingga tanggal 10 Februari 2023 pukul 23.59 WIB

5. Pendaftaran setiap tim dikenakan biaya sebesar Rp 30.000,- yang ditujukan ke Ke bendahara
panitia:

BCA 7771522771 Dana/OVO, Gopay, Shopeepay


an Azmi Aflah Fadhila 08772776692
an Azmi Aflah Fadhila

6. Seluruh peserta yang terdaftar berhak mendapatkan E-Sertificate dari panitia

LOMBA INOVASI PRODUK OLAHAN PANGAN LOKAL BERBAHAN DASAR LABU

7. Peserta WAJIB menyertakan nama/judul makanan yang unik dan menarik;

8. Peserta TIDAK DIPERKENANKAN menggunakan MSG atau BAHAN KIMIA BERBAHAYA lainnya

9. Peserta yang telah mendaftar WAJIB mengirimkan deskripsi masakannya (word/pdf) dan bukti
pembayaran melalui https://bit.ly/LOMBALABUMADUSTI
Yayasan Sekolah Tani Indonesia
Kp.Cipanas RT 04 RW 06 Desa Margamukti, ,
Kec Pangalengan Kab Bandung

Sekolah Tani Indonesia Chapter Banjar


Jl. Santosa No 28 A, Langensari, Kota Banjar

10. Sistematika penulisan deskripsi masakan adalah sebagai berikut:

a. Cover

b. Nama/judul masakan

c. Foto masakan

d. Biaya pembuatan

e. Alat dan bahan yang digunakan

f. Cara membuat

g. Keunggulan masakan

11. Deskripsi dibuat dengan format penulisan sebagai berikut:

a. Panjang tulisan maksimal 5 halaman (tidak termasuk cover)

b. Kertas ukuran A4, margin kiri 3, atas 3, kanan 3 dan bawah 3

c. Huruf Times New Roman, Font Size 12

d. Spasi 1,5

12. Peserta yang telah mendaftar dan mengirimkan deskripsi masakannya WAJIB melakukan
konfirmasi ke +62 897-7709-448 (Ane Nurcahya) dengan format Nama/Nama Tim_Nama/Judul
Masakan

C. Pelaksanaan Lomba

1. Lomba dilaksanakan pada Minggu, 19 Februasri 2023 Pukul 09.00 – 12.00 WIB di Toserba
Pajajaran (Lantai 3)

2. Peserta menyajikan hasil olahan di meja yang disediakan, presentasi di hadapan juri selama 5
menit

3. Peserta mengunggah foto dan video ke akun IG Inovasi Olahan Labu Madu. Disediakan
bingkisan menarik bagi peserta yang mendapatkan subscribe terbanyak

4. Poin – poin penilaian LOMBA INOVASI PRODUK OLAHAN PANGAN LOKAL BERBAHAN DASAR
LABU adalah sebagai berikut:

a. Gizi

b. Rasa

c. Tampilan

d. Bahan yang digunakan


Yayasan Sekolah Tani Indonesia
Kp.Cipanas RT 04 RW 06 Desa Margamukti, ,
Kec Pangalengan Kab Bandung

Sekolah Tani Indonesia Chapter Banjar


Jl. Santosa No 28 A, Langensari, Kota Banjar

e. Biaya

f. Kebersihan

g. Kesesuaian nama/judul makanan

h. Orisinalitas produk (buatan sendiri)

D. Ketentuan Dokumentasi Video (Orisinalitas)

PEMBUATAN VIDEO

Peserta membuat video dikirim ke panitia dan akan di upload ke dalam akun

IG @inovasi_olahanlabumadu, dengan isi video sebagai berikut:

a. Memperkenalan nama kelompok


b. Nama makanan
c. Alasan membuat makanan
d. Klip bahan makanan
e. Step by step pembuatan
f. Saran penyajian

Kriteria video:

• Orisinalitas

• Tampilkan wajah

• Durasi video 5 menit/kelompok

• File maksimal berukuran 200MB

• Judul video: nama kelompok_nama makanan olahan_asal daerah/sekolah.

• Kirimkan video ke link berikut: bit.ly/VIDEOLABUMADU

• Pengiriman pada hari Senin 13 Februari sampai maksimal hari Sabtu 18 Februari pukul
18:00 WIB

• IG: inovasi_olahanlabumadu

• Pembuatan video bersifat wajib untuk penilaian orisinalitas dari juri

• Bagi produk olahan dengan like dan komentar video ig paling banyak, akan
mendapatkan bingkisan menarik
Yayasan Sekolah Tani Indonesia
Kp.Cipanas RT 04 RW 06 Desa Margamukti, ,
Kec Pangalengan Kab Bandung

Sekolah Tani Indonesia Chapter Banjar


Jl. Santosa No 28 A, Langensari, Kota Banjar

E. Ketentuan Hadiah Untuk Pemenang Adalah Sebagai Berikut:

JUARA 1: Uang pembinaan Rp 2.500.000,- + sertifikat

JUARA 2: Uang pembinaan Rp 2.000.000,- + sertifikat

JUARA 3: Uang pembinaan Rp 1.500.000,- + sertifikat

Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat

Anda mungkin juga menyukai