Anda di halaman 1dari 1

Assalamu’alaikum wr wb

Apa kabar rekan-rekan mahasiswa sekalian, Mudah-mudahan kita semua dalam keadaan sehat,
Kita sudah sampai pada minggu ketujuh pada kegiatan tutorial Geometri transformasi, mudah-mudahan
Bapak/Ibu rekan-rekan sekalian masih tetap semangat untuk belajar.
Pada minggu ini materinya adalah tentang TEOREMA DASAR ISOMETRI. Silahkan dipelajari terlebih
dahulu materi yang ada pada modul, karena ada masalah teknis untuk membuka materi inisiasi. Sembari
menunggu materi inisiasi diupload Kembali oleh pihak UT, silahkan dibuat terlebih dahulu intisari materi
yang sudah dipelajari tersebut. Atau bisa juga menyelesaikan tugas terlebih dahulu.
Tidak bosan saya ingatkan agar rekan-rekan mahasiswa aktif dalam sesi diskusi, karena akan
berpengaruh terhadap nilai akhir.
Bagi rekan-rekan mahasiswa yang belum mengomentari sesi diskusi yang sebelumnya dipersilahkan,
masih ada waktu.
Pada minggu ini ada tugas yang harus dikerjakan, ini merupakan tugas terakhir untuk mata kuliah
geometri transformasi pada semester ini. Saya harap rekan-rekan semua dapat mengumpulkan tugas
tepat waktu. Jika tidak dikumpulkan sesuai jadwal, saya tidak dapat melakukan penilaian, karena sudah
dibatasi oleh system.
Demikianlah yang dapat saya sampaikan, tetap semangat, tetap sehat.
Assalamu’alaikum wr wb.

Anda mungkin juga menyukai