Anda di halaman 1dari 1

VISI :

“Terwujudnya kemandirian desa,masyarakat yang religius, maju


dan sejahtera.”
MISI :

1. Meningkatkan Kemampuan dan pertanggungjawapan aparatur


pemerintahan desa, dalam tugas tertib administrasi dan keuangan.
2. Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat
3. Meningkatkan kearifan lokal atau budaya suatu masyarakat yang tidak
dapat dipisahkan dari bahasa masyarakat itu sendiri.
4. Meningkatkan sarana dan prasarana serta infrastruktur desa
5. Fasilitasi jaring komunitas wiradesa ( JKWD ), penguatan daya dan
kemampuan,keahlian terbaik masyarakat desa
6. Fasilitasi lumbung ekonomi desa ( LED ), memanfaatkan dan
menggunakan sebaik mungkin sumber daya desa untuk mewujudkan
kemandirian ekonomi, kedaulatan pangan dan ketahanan energi.
7. Fasilitasi lingkar budaya desa ( LBD ), partisipasi masyarakat desa
sebagai kerja budaya.

Anda mungkin juga menyukai