Anda di halaman 1dari 4

Mata Kuliah : KIMIA DASAR

Hari , Tanggal : SENIN, 06 NOVEMBER 2023

Waktu : 08.00 – 09.40

Dosen Pengampu : Drs. Nalom D. Marpaung, ST,.MT

Sem : I

Pertemuan : VI ( enam )

MATERI PERKULIAHAN : ATOM ( UNSUR )


DAN
MOLEKUL ( SENYAWA )
ATOM DAN MOLEKUL

Unsur atau Atom

Contoh : Mg ( Magnesium )

Al ( Aluminium )

Na ( Natrium )

Zn ( Zinkum ) = seng

Cu ( Cuprum ) = tembaga dll.

Senyawa atau molekul

Terdiri dari beberapa Atom

Jumlah atom – atom yang terdapat dalam suatu senyawa / molekul

Dapat ditentukan dengan cara sebagai berikut :

Misalkan suatu senyawa dengan rumus :

rApBq(CmDn)z
Keterangan :

 Unsur – Unsur pembentuk senyawa tersebut adalah


Unsur A, B, C, D
 n, p, q, m, n, z adalah konstanta / angka
 n menyatakan Jumlah molekul
 p adalah indeks atom A
 q adalah indeks atom B
 m adalah indeks atom C
 n adalah indeks atom D

Dalam senyawa tersebut di atas :

 Jumlah Atom A =pxr


 Jumlah Atom B =qxr
 Jumlah Atom C =mxzxr
 Jumlah Atom D=nxzxr
Contoh :

Diketahui Senyawa : 5Ca3(PO4)2

Nama senyawa : Calsium posfat

Unsur – Unsur Pembentuk Senyawa : Ca = Calsium

P = Posfor

O = Oksigen

Jumlah molekul = 5

Jumlah Atom Ca = 3 x 5 = 15

Jumlah atom P = 1 x 2 x 5 = 10

Jumlah atom O = 4 x 2 x 5 = 40

SOAL

Diketahui Rumus – Rumus senyawa

2 Na3PO4

4 K2SO4

2,5 (NH4)3PO4

3 Mg(NO3)2

0,5 CH3COOH

1. Tuliskan lambang Unsur – Unsur Pembentuk masing – masing


senyawa
2. Tuliskan masing – masing nama senyawa tersebut
3. Tuliskan nama masing – masing Unsur pembentuk senyawa
4. Tentukan jumlah masing – masing unsur dalam setiap senyawa

Anda mungkin juga menyukai