Anda di halaman 1dari 1

GEOGRAFINama : Sintia Serly Amelia Amparta

Kelas : X-C

1. PENELITIAN GEOGRAFI
Penelitian geografis adalah studi yang dilakukan di bidang geografi.
Penelitian Geografi adalah studi logis dan ilmiah. Oleh karena itu,
penelitian geografi dilakukan secara sistematis. Penelitian geografi
dilakukan untuk mencapai tujuan berupa hasil atau solusi dari
permasalahan geografi.

2. METODE PENELITIAN GEOGRAFI


Penelitian geografi memiliki banyak jenisnya
tergantung dari metode, bentuk, dan tujuan.
Berdasarkan tujuan, metode yang digunakan untuk
dapat memperoleh data penelitian adalah metode
penelitian eksploratif, deksriptif, dan eksplanatif.
Berikut adalah penjelasan metodenya.

PENELITIAN EKSPLORATIF PENELITIAN DESKRIPTIF


Penelitian eksploratif adalah Penelitian deskriptif adalah
penelitian dengan pengumpulan
penelitian lanjutan menurut
data melalui wawancara,
penelitian eksploratif. Tujuan
observasi, dan tinjauan pustaka.
penelitian ini merupakan
Tujuan dari penelitian ini adalah
untuk mengembangkan dasar mengungkapkan kasus geosfer
untuk topik yang baru atau tidak yang sesuai dengan fakta. Hasil
diketahui orang. Penelitian ini penelitian deskriptif berupa
mengkaji hubungan antara gejala pelukisan skema atau alur
sosial dan fisik sampai diperoleh sistematika pada pemecahan
hipotesis yang berkualitas. kasus penelitian

PENELITIAN EKSPLANATIF
Yang terakhir adalah penelitian
eksplanatif, yaitu penelitian yang
bertujuan untuk mengungkapkan
permasalahan geosfer yang terjadi
di Bumi.

https://www.gramedia.com/literasi/penelitian-
geografi/

Anda mungkin juga menyukai