Anda di halaman 1dari 4

Teks Indonesia

18 Japanese encephalitis (JE)

• Vaksin Japanese encephalitis (JE) diberikan pada seseorang yang akan bepergian ke daerah
endemik JE.

19 Rabies

• Vaksin diberikan sebagai post-exposure prophylaxis.

• Vaksin tersedia di Rumah Sakit dan Puskesmas yang sudah ditunjuk sebagai Rabies Center / Pusat
Layanan Gigitan Hewan Tersangka Rabies.

• Vaksin diberikan sebagai pre-exposure prophylaxis pada kelompok berisiko tinggi.

20 Keterangan (Vaksin COVID-19)

• *Pada kehamilan data keamanan dari vaksinasi COVID-19 masih belum banyak. WHO
merekomendasikan ibu hamil tetap diberikan vaksin COVID-19 mengingat manfaatnya jauh melebihi
risiko akibat vaksin COVID-19. Direkomendasikan untuk pemberian vaksin COVID pada usia
kehamilan 13 minggu-aterm. Platform yang dianjurkan berupa mRNA dan inactivated.

** Pada orang-orang dengan imunodefisiensi berat diberikan suntikan 3 kali. Data yang banyak saat
ini adalah platform vaksin mRNA. Platform lain datanya masih minim. Namun pelaksanaannya
disesuaikan dengan kebijakan Kementerian Kesehatan.
***Petugas kesehatan dipertimbangkan untuk diberikan booster vaksinasi COVID-19-3-6 bulan sejak
dosis kedua diberikan. Dosis booster dapat diberikan dengan platform yang sama atau berbeda
dengan dosis pertama dan kedua.

• Pemberian vaksin COVID-19 untuk dosis primer dilakukan 2 kali kecuali vaksin J&J hanya 1 kali.

• Vaksin kombinasi (heterolog) saat ini masih terus dilakukan studi. Studi yang sudah diterbitkan
antara lain platform mRNA dengan viral vector memberikan hasil imunogenisitas yang baik. Namun
diketahui efek samping yang timbul lebih banyak dibanding vaksin dengan platform yang sama
(homolog). Penggunaan vaksin heterolog/homolog disesuaikan dengan kebijakan Kementerian
Kesehatan.

Penyintas COVID-19 dapat divaksinasi COVID:19 saat dinyatakan sembuh dan selesai isolasi.
Rekomendasi di Indonesia sampai saat ini masih menetapkan 3 bulan pasca sembuh dari COVID-19
dengan pertimbangan logistik vaksin, prioritas kelompok yang divaksinasi, dan antibodi yang masih
baik dalam 3 bulan pasca sembuh dari COVID-19: Untuk mereka yang memerlukan pemberian vaksin
COVID lebih cepat (misal: nakes) dipertimbangkan bagi penyintas COVID ringan & sedang vaksinasi
dapat diberikan 1 bulan setelah terkonfirmasi (+), sedangkan penyintas COVID berat vaksinasi
diberikan setelah 3 bulan terkonfirmasi (+).

Penerima plasma konvalesens dan antibodi monoklonal saat terinfeksi COVID-19 disarankan untuk
menunda vaksinasi COVID-19 hingga 3 bulan pasca pemberian terapi plasma konvalesens dan
antibodi monoklonal terakhir.

• Individu yang menggunakan imunosupresan. (lihat buku pedoman imunisasi dewasa) pada
dasarnya aman untuk diberikan vaksinasi COVID-19. Pemberian vaksin COVID-19 pada pasien dengan
pengobatan prednison≥ 20 mg dapat mengurangi pembentukan anti bodi dan proteksi dari vaksin.

Individu yang divaksinasi COVID-19 dapat menjadi donor darah selama keadaan baik dan tidak timbul
efek simpang pasca vaksinasi. Jika timbul efek simpang pasca vaksinasi, maka individu tersebut
disarankan untuk menunda donor sampai gejalanya membaik.

Kelompok penyintas autoimun dapat diberikan vaksinasi CCVID-19 selama dalam keadaan remisi.
Pada dasarnya seluruh platform vaksin dapat diberikan, namun lebih dianjurkan untuk diberikan
platform mRNA jika tersedia.

• Pemberian vaksin COVID-19 dan vaksin lain jika memungkinkan diberikan jarak waktu 1 bulan,
namun apabila waktu mendesak dapat diperpendek menjadi 14 hari dan pada keadaan yang sangat
memerlukan dapat diberikan secara bersamaan.

Catatan:

Pedoman ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai perkembangan uji klinis dan kebijakan
Kementerian Kesehatan.
Translate Inggris
18 Japanese encephalitis (JE)

- The Japanese encephalitis (JE) vaccine is given to someone who will be traveling to a JE endemic
area.

19 Rabies

- Vaccine is given as post-exposure prophylaxis.

- Vaccines are available at hospitals and health centers (puskesmas) that have been designated as
Rabies Centers.

- Vaccines are given as pre-exposure prophylaxis to high risk groups.

20 Remarks (COVID-19 Vaccine)

- *In pregnancy, there is not much data on the safety of COVID-19 vaccination. WHO recommends
that pregnant women continue to be given the COVID-19 vaccine considering the benefits are far
outweigh the risks due to the COVID-19 vaccine. It is recommended to administer the COVID vaccine
at 13 weeks-aterm gestation. The recommended platform is mRNA and inactivated.

- **People with severe immunodeficiency, 3 injections are given. There is currently a lot of data on
the mRNA vaccine platform. Other platforms still have minimal data. However, the implementation is
adjusted to the policies of the Ministry of Health.

- ***Health workers are considered to be given a COVID-19 vaccination booster-3-6 months after the
second dose is given. The booster dose can be given with the same or different platform as the first
and second doses.

- COVID-19 vaccine administration for the primary dose is done twice except for the J&J vaccine; only
once.

- Combination (heterologous) vaccines are currently still being studied. Studies that have been
published include mRNA platforms with viral vectors that provide good immunogenicity results.
However, it is known that there are more side effects than vaccines with the same platform
(homologous). The use of heterologous/homologous vaccines is adjusted to the policy of the
Ministry of Health.

- COVID-19 survivors can be vaccinated against COVID-19 when they recover and complete isolation.
Recommendations in Indonesia until now still set 3 months after recovery from COVID-19 with
consideration of vaccine logistics, priority of vaccinated groups, and antibodies that are still good in
the 3 months after recovery from COVID-19: For those who need to administer the COVID vaccine
sooner (e.g. health workers), it is considered that for mild & moderate COVID survivors vaccination
can be given 1 month after being confirmed (+), while for severe COVID survivors vaccination is given
after 3 months of being confirmed (+).

- Recipients of convalescent plasma and monoclonal antibodies while infected with COVID-19 are
advised to delay COVID-19 vaccination until 3 months after the last administration of convalescent
plasma and monoclonal antibody therapy.
- Individuals who are taking immunosuppressants. (see adult immunization guidelines) are basically
safe to be vaccinated against COVID-19. Administering a COVID-19 vaccine to patients on prednisone
treatment ≥ 20 mg may reduce anti-body formation and protection from the vaccine.

- Individuals vaccinated against COVID-19 can become blood donors as long as they are well and
there are no adverse effects after vaccination. If there are adverse effects after vaccination, the
individual is advised to postpone donation until symptoms improve.

- Autoimmune survivors can be given CCVID-19 vaccination while in remission. Basically, all vaccine
platforms can be given, but it is more advisable to give the mRNA platform if available.

- Administration of the COVID-19 vaccine and other vaccines if possible is given 1 month apart, but if
time is urgent it can be shortened to 14 days and in dire need it can be given simultaneously.

Notes:

These guidelines are subject to change at any time according to the development of clinical trials and
policies of the Ministry of Health.

Anda mungkin juga menyukai