Anda di halaman 1dari 2

Isu yang di angkat : DAMPAK BULLYING DI SD/SMP YANG ADA DI` PROVINSI JAWA BARAT

Latar belakang : intinya kita membahas mengenai bullying yang merupakan hal yang negative
yang harus di hidari dan di hilangkan

biasanya disebabkan Penggunaan media sosial yang kurang tepat, seperti untuk menonton video
kekerasan, video game yang memicu terjadinya perilaku bullying

kenapa isu ini kita bahas karena bullying di jawa barat sudah memprihatinkan karena terbesar
di Indonesia

analisisi yang kita gunakan yaitu SWOT

Publik : Pelajar (Pelaku dan Korban)

Posisi Instansi : Sekolah Dasar (SD) Dan Sekolah Menengah Pertama (SMP)

Tujuan : Menurunkan Tingkat Bullying Di Dunia Pendidikan (SD, SMP) Di Provinsi


Jawa Barat Sampai 25 % Dengan Jangka Waktu 1 Semester Di Tahun 2024 (Januari-Juni).

2.1. FORMULASI STRATEGI AKSI DAN RESPON


Strategi Reaktif :
a. Strategi Tindakan Preemptive (Prebuttal)
Membuat suatu Seminar atau Talkshow teantang bahaya bullying, Upaya-upaya yang
dilakukan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat dalam pencegahan kasus bullying.
Memberikan data terbaru bahwa Jawa Barat sudah bisa menekan angka kasus
bullying dengan menghadirkan kolaborasi pihak terkait dan peluncuran aplikasi
STOPER
b. Strategi Respons Ofensif
Terhadap pelaku : Memberikan pemahaman kerugian yang terjadi dari kasus
bullying, memberikan sanksi berupa pembinaan sampai ke sanksi sosial juga sanksi
hukuman.
c. Strategi Rasa Simpati Vokal
Terhadap Korban : Memberikan rasa simpati dan permintaan maaf atas kejadian
bullying yang menimpa korban, memberikan motivasi serta berupaya untuk
mengembalikan rasa percaya diri korban. Memberikan layanan konseling dengan
mendatangkan psikolog.
PENGGUNAAN KOMUNIKASI EFEKTIF

Komunikasi Verbal :
- Mengadakan pertemuan seluruh kadisdik seprovinsi Jawa Barat untuk membahas mengenai kasus
bullying di instansi pendidikan

- Mengadakan penyuluhan ke instansi-instansi pendidikan terkait isu bullying

- Melaksanakan webinar yang fokus membahas bullying di lingkungan sekolah

- Membuat sebuah video konten mengenai dampak yang di akibatkan oleh bullying

Komunikasi Non Verbal:

- Membuat poster-poster himbauan bahayanya bullying pada peserta didik

- Membuat stiker-stiker slogan mengenai bahaya bullying contohnya “Bullying itu tidak keren, itu kejam”
“Bantu hentikan bullying bangkit dan bicaralah”

TAKTIK : INTERPERSONAL COMMUNICATION/ ORGANIZATIONAL MEDIA/


ADVERTISING AND PROMOTIONAL MEDIA

Anda mungkin juga menyukai