Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM STUDI S-1 TEKNIK INDUSTRI

FAKULTAS TEKNIK – UNIVERSITAS KADIRI


Jl. Selomangleng No. 1 Kota Kediri- Jatim Indonesia
Website : ie.unik-kediri.ac.id Email : ie@unik-kediri.ac.id

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) SEMESTER GANJIL T.A 2022/2023


NASKAH UJIAN

Mata Ujian : Pengantar Teknik Industri Hari/Tgl. : Kamis/22-12-2022


Dosen Penguji : Lolyka Dewi I. ST, MT. Waktu : 60 Menit
Semester : 1(Satu) Sifat : Online
Jam : 09.40-10.30 WIB Ruang : -
Kelas: : Pagi/Sore

Petunjuk:
1. Jawablah soal-soal di bawah ini dengan singkat dan jelas!
2. Jawablah soal yang menurut Anda paling mudah terlebih dahulu!
3. Pertimbangkan waktu pengerjaan untuk setiap soal. Setiap soal memiliki bobot skor tersendiri.
Semakin sukar soal, semakin tinggi skornya.

Soal :

1. Jelaskan apakah peran dan fungsi bagian purchasing di sebuah perusahaan itu ! Apa signifikansi
bagian purchasing bagi sebuah perusahan ?, jelaskan ! Sebutkan dan jelaskan peranan insinyur TI
di bagian purchasing (paling tidak 3 peranan)?
2. Jelaskan apakah peran dan fungsi bagian research and development (R&D) di sebuah perusahaan
itu !
3. Sebutkan 4 sasaran rekayasa metode kerja dan beri penjelasnnya?
4. Perencanaan dan pengendalian produksi di bagi menjadi berapa, sebutka tipe tersebut?
5. Jika diberikan problem sebagai berikut : Diketahui: D = 40.000 unit/tahun A =
Rp.2.000.000,-/pesan p = Rp. 15.000,-/unit h = 15% dari harga/unit/tahun Bagaimana kebijakan
inventori optimal ?
a. Termasuk jenis apakah permasalahan di atas dan jelaskan mengapa anda mengatakannya
demikian !
b. Bagaiamanakah menyelesaikan problem di atas dengan menggunakan metode praktis !

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai