Anda di halaman 1dari 2

PEMBINAAN SEKOLAH SEHAT

No.Dokumen : 007/SOP/II/VI/UBI/2017

SOP No. Revisi :0


Tanggal Terbit : 16 Mei 2017
Halaman : 1/2

UPT Puskesmas dr. Ike Puri P. D,


Ujungberung Indah NIP. 19800318 200604 2 005

1. Pengertian Pembinaan Lomba Sekolah Sehat (LSS) adalah


kegiatan pembinaan sekolah untuk menghadapi
lomba sekolah sehat yang meliputi pembinaan
administrasi UKS, dokter kecil/Kader Kesehatan
Remaja(KKR) dan lingkungan sekolah.
2. Tujuan 1. Sebagai acuan dalam melaksanakan pembinaan
lomba sekolah sehat.
2. Memotivasi TP UKS dan sekretariat TP UKS agar
lebih meningkatkan koordinasi, pembinaan, dan
pengembangan UKS.
3. Memantapkan pelaksanaan UKS pada setiap
satuan pendidikan.
4. Mengetahui kebiasaan hidup sehat siswa dan
tenaga kependidikan dalam rangka meningkatkan
kemampuan hidup sehat dan derajat kesehatan
siswa.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ujungberung Indah Nomor
Tentang Pengelolaan dan Pelaksanaan Upaya
Kesehatan Masyarakat
4. Referensi Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2012 tentang
Pedoman Pembinaan dan Pengembangan Usaha
Kesehatan Sekolah
5. Prosedur 1. Tim pembina UKS kecamatan mengundang seluruh
anggota tim termasuk petugas Puskesmas untuk
sosialisasi dan koordinasi pembinaan sekolah yang
akan mengikuti Lomba Sekolah Sehat (LSS).

1/2
2. Petugas Puskesmas menerima jadwal pembinaan
Lomba Sekolah Sehat (LSS).
3. Petugas Puskesmas datang ke sekolah untuk
memberikan pembinaan yang akan mengikuti
Lomba Sekolah Sehat (LSS) sesuai dengan jadwal.
4. Petugas Puskesmas datang ke sekolah untuk
memberikan pembinaan tambahan di luar jadwal.
5. Petugas Puskesmas membina sesuai dengan
bidang masing-masing:
- Kebersihan dan ventilasi ruangan
- Perlengkapan ruang UKS
- Kantin sekolah
- Kamar mandi WC dan tempat cuci tangan
- Pendidikan kesehatan
- Pelayanan kesehatan
- Pembinaan lingkungan
6. Unit terkait 1. TP UKS kecamatan
2. Petugas Puskesmas
3. Sekolah
4. Lintas Sektor
7. Rekaman
No Yang Dirubah
Historis
Perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai