Anda di halaman 1dari 4

MODUL AJAR

Nama Satrikawati , S.Pd. Jenjang/Kelas TK/TK B.1

Asal Sekolah Taman Kanak-Kanak Sentra Balok


Nurul Falah

Alokasi Waktu 150 menit Jumlah Siswa 13 anak

Model Pembelajaran Tatap Muka

Tema/Topik/Sub Aku Peduli Lingkungan/Mitigasi Bencana/Longsor


Topik

Tujuan Pembelajaran A. Elemen nilai agama dan moral


1. Anak percaya kepada Tuhan yang Maha Esa sesuai dengan
agama dan kepercayaannya
2. Anak mengaharagai alam dengan cara merawat dan
menunjukkan rasa sayang terhadap ciptaan Tuhan
B. Elemen jati diri
1. Anak mampu mejaga dan merawat kebersihan lingkungan
2. Anak memiliki keinginan untuk mencoba atau terlibat dalam
berbagai aktivitas di lingkungannya.
3. Anak mengetahui situasi yang membahayakan diri
4. Anak mulai mampu menyesuaikan diri dengan lingkungannya
dengan menggunakan fungsi gerak motoric kasar dan motorik
halus untuk mengeksplorasi dan memanipulasi berbagai objek
dengan lingkungan sekitar sebagai bentuk pengembangan diri
C. Elemen dasar-dasar literasi, matematika, sains, teknologi,
rekayasa dan seni
1. Anak mengenal, mengembangkan sikap peduli dan tanggung
jawab dalam pemeliharaan alam, lingkungan fiaik, dan social
2. Anak menunjukkan rasa ingin tahu melalui observasi,
ekplorasi, dan eksperimen dengan menggunakan lingkungan
sekitar dan media sebagai sumber belajar
3. Anak menunjukkan kemampuan dasar berpikir kritis, kreatif
dan kolaboratif
4. Anak mengekspresikan bebrbagai proses seni melalui karya
seni

Tujuan kegiatan 1. Melatih anak melaksanakan ibadah sesuai agama dan


kepercayaannya
2. Melatih mengikuti tata cara ibadah dengan benar
3. Melatih anak menjaga dan merawat kebersihan lingkungan
sekitarnya
4. Meningkatkan kemampuan kreatifitas anak
5. Meningkatkan kemampuan anak mnegenal konsep bangun
geometri
6. Meningkatkan rasa ingin tahu anak melalui observasi,
eksperimen dengan menggunakan lingkungan sekitar

Kata Kunci Pohon,tanah, rumah

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dikenalkan tentang longsor , penyebab dan
Kegiatan cara pencegahan longsor melalui cerita dan diskusi. Kemudian anak
diajak untuk bemain melalui kegiatan :
1. Membangun bangunan untuk mencegah longsor
2. Eksperimen terjadinya tanah longsor
3. Membuat bentuk pohon dan kreasi menata lingkungan

Alat dan Bahan ● Balok


● Aksesoris balok
● Tanah
● Rumput
● Bentuk rumah
● Air
● Botol aqua bekas
● Wadah/nampan
● Ranting kayu
● Kertas lipat
● Kardus
● Lem
● Gunting

Sarana Prasarana Ruangan kelas


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
TAMAN KANAK-KANAK NURUL FALAH
TAHUN AJARAN 2023 / 2024
Kelompok/ Usia : B/ 5-6 Tahun
Tema/Topik/Sub Topik : Aku Peduli Lingkungan/Mitigasi
Bencana/Longsor
Semester/Minggu :1/16
Hari/Tanggal : Senin-Kamis/ 6-10 November 2023

Tujuan Pembelajaran :
Elemen nilai agama dan moral
1. Anak percaya kepada Tuhan yang Maha Esa sesuai dengan agama dan kepercayaannya
2. Anak mengaharagai alam dengan cara merawat dan menunjukkan rasa sayang terhadap
ciptaan Tuhan
Elemen jati diri
1. Anak mampu mejaga dan merawat kebersihan lingkungan
2. Anak memiliki keinginan untuk mencoba atau terlibat dalam berbagai aktivitas di
lingkungannya.
3. Anak mengetahui situasi yang membahayakan diri
4. Anak mulai mampu menyesuaikan diri dengan lingkungannya dengan menggunakan
fungsi gerak motoric kasar dan motorik halus untuk mengeksplorasi dan memanipulasi
berbagai objek dengan lingkungan sekitar sebagai bentuk pengembangan diri
Elemen dasar-dasar literasi, matematika, sains, teknologi, rekayasa dan seni
1. Anak mengenal, mengembangkan sikap peduli dan tanggung jawab dalam pemeliharaan
alam, lingkungan fiaik, dan social
2. Anak menunjukkan rasa ingin tahu melalui observasi, ekplorasi, dan eksperimen dengan
menggunakan lingkungan sekitar dan media sebagai sumber belajar
3. Anak menunjukkan kemampuan dasar berpikir kritis, kreatif dan kolaboratif
4. Anak mengekspresikan bebrbagai proses seni melalui karya seni
Tujuan Kegiatan :
1. Melatih anak melaksanakan ibadah sesuai agama dan kepercayaannya
2. Melatih mengikuti tata cara ibadah dengan benar
3. Melatih anak menjaga dan merawat kebersihan lingkungan sekitarnya
4. Meningkatkan kemampuan kreatifitas anak
5. Meningkatkan kemampuan anak mnegenal konsep bangun geometri
6. Meningkatkan rasa ingin tahu anak melalui observasi, eksperimen dengan
menggunakan lingkungan sekitar
Alat dan Bahan
Alat bahan yang diperlukan antara lain :
● Balok
● Aksesoris balok
● Tanah
● Rumput
● Bentuk rumah
● Air
● Botol aqua bekas
● Wadah/nampan
● Ranting kayu
● Kertas lipat
● Kardus
● Lem
● Gunting

Kegiatan :
Pembukaan
1. Rutinitas pembukaan (nyanyi assalamualaikum,mengecek kehadiran, murojaah surat al
al-humazah, ikrar, berdoa mau belajar, sholat dhuha).
2. Bercerita tentang longsor
3. Mendiskusikan aturan dan menginformasikan kegiatan main yang dapat dipilih anak.

Inti
1. Membangun bangunan untuk mencegah longsor
2. Eksperimen terjadinya tanah longsor
3. Membuat bentuk pohon dan kreasi menata lingkungan
Penutup
1. Anak menceritakan pengalaman main yang berkesan.
2. Refleksi perasaan dan apresiasi.
3. Menguatkan konsep yang telah dibangun anak sesuai dengan pengetahuan yang
direncanakan.
4. Penutup, berdo’a bernyayi, pulang.

Mengetahui, Duri, 1 November 2023


Kepala TK Guru Kelas

( Hj. ELIA DELFI, S.Pd ) (Satrikawati, S.Pd)

Anda mungkin juga menyukai