Anda di halaman 1dari 35

Persamaan

Diferensial Parsial (PDP) #2

Metode Karakteristik untuk


PDP Linier #1

Dr. Eng. Febri Zukhruf

KK Rekayasa Transportasi-FTSL Matematika Rekayasa

EDUNEX ITB
Metode Karakteristik untuk PDP Linier [1]
• Terdapat persamaan u(x,t) berikut :
u t + cu x = 0
• dimana memiliki kondisi awal : u ( x,0) = f ( x)
• Anggaplah diketahui bahwa solusi persamaan tersebut dapat digambarkan sbb:

u ( x,0) = f ( x)
• Gambar tersebut menunjukan
gelombang yang bergerak sepanjang x
dengan kecepatan c

EDUNEX ITB
Metode Karakteristik untuk PDP Linier [2]
• Kondisi seperti gambar tersebut sesungguhnya dapat
direpresentasikan dengan menganggap terdapat variabel lain yang
merepresentasikan pola solusi (x,t). Anggaplah terdapat variabel (s, τ).
• Kemudian persamaan berikut berlaku:
æ du ö æ du ö
du = ç ÷dt + ç ÷dx
è dt ø è dx ø u t + cu x = 0
du æ du ö dt æ du ö dx
=ç ÷ +ç ÷
dt è dt ø dt è dx ø dt
du dt dx
= ut + ux
dt dt dt
EDUNEX ITB
Metode Karakteristik untuk PDP Linier [3]
• Sehingga jika persamaan : u t + cu x = 0
• dibandingkan dengan persamaan berikut :
du dt dx
= ut + ux
dt dt dt

• dapat diketahui bahwa :


du dt dx
=0; = 1; =c
dt dt dt

• Sehingga dx
= c \ x = ct + a
dt
EDUNEX ITB
Metode Karakteristik untuk PDP Linier [4]
dt
= 1 \t = t + b
dt

• Lalu samakan variabel (x,t) dan variabel (s, τ) dimana saat t=τ=0, x=s
t =0 ,t =0
t =t +b
0 = 0 + b \b = 0

x = s ,t =0
x = ct + a
s = 0 + a \a = s
EDUNEX ITB
Persamaan
Diferensial Parsial (PDP) #2

Metode Karakteristik untuk


PDP Linier #2

Dr. Eng. Febri Zukhruf

KK Rekayasa Transportasi-FTSL Matematika Rekayasa

EDUNEX ITB
Metode Karakteristik untuk PDP Linier [5]
• Kemudian dapat diketahui bahwa :
x = ct + s \ s = x - ct
s = x - ct
t =t , \t = t

• Karena diketahui bahwa u t + cu x = 0


• dan
du
= 0\ u ( s,t ) = d ;
dt
Jika u ( s,0) = f ( s )
maka f ( s ) = d ;
dan u ( s,t ) = f ( s );
EDUNEX ITB
Metode Karakteristik untuk PDP Linier [6]
u ( s,t ) = f ( s ) x=s; t=τ ;
u ( x, t ) = f ( x - ct )
• Solusi PDP konstan sepanjang garis x-ct
• Garis ini dikenal sebagai kurva karakteristik.
Misal c=2

EDUNEX ITB
Representasi Geometri [1]
u

2 xt=x0+2t
x0 t u(x0,t) xt u(xt,t)
-2 0 0,018316 -2 0,018316
-2 2 0,018316 2 0,018316
EDUNEX ITB
Contoh
• Anggap fungsi tersebut disaat t=0 merupakan fungsi
𝑢! + 2𝑢" = 0

• Solusi Karaktersitik
𝑢(𝑥, 𝑡) = 𝑓(𝑥 − 2𝑡)

EDUNEX ITB
Contoh

𝑢! + 2𝑢" = −𝑢

EDUNEX ITB
Persamaan
Diferensial Parsial (PDP) #2

Contoh PDP Lain

Dr. Eng. Febri Zukhruf

KK Rekayasa Transportasi-FTSL Matematika Rekayasa

EDUNEX ITB
Contoh Lain [1]
𝑢! + 𝑥𝑢" = 0

• Dengan kondisi awal u ( x,0) = f ( x)


• Anggap terdapat variabel lain yang merepresentasikan (x,t) yaitu (s, τ)
dimana t=τ=0 dan x=s
• du = u dt + u dx
dt dt dt
t x

𝑑𝑢 𝑑𝑡 𝑑𝑥
= 0; = 1; =𝑥
𝑑𝜏 𝑑𝜏 𝑑𝜏

t =0 ,t =0
t =t +b
EDUNEX ITB
0 = 0 + b \b = 0
Contoh Lain [2]
dy
+ Py = Q
x = s ,t =0 dx
dx
= x \ x = set \ s = xe -t y.IF = ò Q.IFdx
dt
IF = e ò Pdx

𝑡=𝜏
𝑑𝑢
=0=0
𝑑𝜏
𝑢(𝑠, 𝜏) = 𝑐
𝑢(𝑠, 0) = 𝑓(𝑠)
𝑓(𝑠) = 𝑐
𝑐 = 𝑓(𝑠)
𝑢(𝑠, 𝜏) = 𝑓(𝑠)
EDUNEX ITB
Contoh Lain [3]
𝑢(𝑠, 𝜏) = 𝑓(𝑠)
𝑢(𝑥, 𝑡) = 𝑓(𝑥𝑒 #! )

-t
• Solusi PDP konstan sepanjang garis s = xe \ t = ln( x / s )

s
Kurva garis ini dikenal sebagai kurva karakteristik.

EDUNEX ITB
𝑢! + 𝑥𝑢" = 0
𝑢(𝑥, 𝑡) = 𝑓(𝑥𝑒 #! )

EDUNEX ITB
Persamaan
Diferensial Parsial (PDP) #2

PDP QuasiLinear

Dr. Eng. Febri Zukhruf

KK Rekayasa Transportasi-FTSL Matematika Rekayasa

EDUNEX ITB
Metode Karakteristik PDP Quasi Linier [1]
• Anggap terdapat PDP dalam bentuk sebagai berikut :
u t + g (u )u x = 0
• Dimana g merupakan fungsi dari sebuah variabel u.
• Persamaan tersebut dikenal sebagai persamaan quasilinier, yang linier
pada ut dan ux tetapi mungkin tidak linier pada u.
• Selain itu, kondisi awal didefinisikan sebagai :
u ( x,0) = f ( x)

• Anggap terdapat variable lain yang merepresentasikan solusi (x,t) sebut


sebagai variable (s, τ). EDUNEX ITB
Metode Karakteristik PDP Quasi Linier [2]
• Seperti sebelumnya, samakan koordinat lama (x,t) dan koordinat baru
(s, τ) dimana x=s dan t=τ=0. Sehingga diperoleh :
• du dt dx
=0; = 1; = g (u )
dt dt dt

du
t =0 ,t =0 =0
dt
t =t +b u ( s,t ) = c;
0 = 0 + b \b = 0 u ( s ,0 ) = f ( s )
t =t f ( s ) = c;
u ( s,t ) = f ( s ); EDUNEX ITB
Metode Karakteristik PDP Quasi Linier [3]
dx
= g (u ); x = tg (u ) + c
dt
u = f ( s ); x = tg ( f ( s )) + c
x = s ,t =0
c = s;
x = tg ( f ( s )) + s
• Kemudian jika τ =t, maka
x = tg ( f ( s )) + s
s = x - tg ( f ( s ))
u = f (s)
s = x - tg (u ) EDUNEX ITB
Metode Karakteristik PDP Quasi Linier [4]
u ( s,t ) = f ( s );
dimana s = x - tg(u) maka :
u ( x, t ) = f ( x - tg (u ) )

• Sehingga solusi dari PDP ini dengan metode karakteristik adalah:


u ( x, t ) = f ( x - tg (u ) )

EDUNEX ITB
Persamaan
Diferensial Parsial (PDP) #2

PDP Model Lalu Lintas

Dr. Eng. Febri Zukhruf

KK Rekayasa Transportasi-FTSL Matematika Rekayasa

EDUNEX ITB
PDP untuk Model Arus Lalu Lintas [1]
ρ= density dari kendaraan
ρ(x,t)

A B x
t=variabel waktu, x=variabel jarak

• Anggap jumlah dari kendaraan yang masuk dari A dan keluar di titik B
memiliki jumlah tetap sehingga laju perubahan kendaraan pada
segmen A dan B adalah sama dengan perbedaan laju arus atau umum
dikenal sebagai fluk (misal kend./jam)
EDUNEX ITB
PDP untuk Model Arus Lalu Lintas [2]
• Jika N(t) merupakan jumlah kendaraan pada segmen AB kemudian laju
perubahan jumlah terhadap waktu kemudian dapat dituliskan sebagai :
dN AB
= q ( A, t ) - q ( B, t )
dt
• Selain itu, jumlah kendaraan pada segmen AB dapat pula dihitung
sebagai integral dari density-nya pada ruas tersebut, sehingga :
B
N AB (t ) = ò r ( x, t )dx
A

EDUNEX ITB
PDP untuk Model Arus Lalu Lintas [3]
• Sehingga dapat dituliskan kembali :
d B
ò
dt A
r ( x, t )dx = q( A, t ) - q( B, t )
The Lighthill-Witham conservation law

• Persamaan ini menunjukkan bahwa jika arus di B lebih besar daripada


di A kemudian jumlah arus kendaraan pada segmen AB terus
menurun seiring waktu.
• Kemudian asumsikan density dari segmen tersebut tidak tergantung
waktu.
d B B ¶r
òA r ( x, t )dx = òA dx
dt ¶t
EDUNEX ITB
PDP untuk Model Arus Lalu Lintas [4]
• Kemudian perbedaan fluks antara A dan B dapat ditransformasikan
kedalam bentuk berikut :
B ¶q ( x, t )
q ( A, t ) - q ( B, t ) = - ò dx
A ¶x
• Sehingga :
d B
dt A ò r ( x, t )dx = q( A, t ) - q( B, t )
B ¶r B ¶q
òA ¶t dx = -òA ¶x dx
B é ¶r ¶q ù é ¶r ¶q ù
òA êë ¶t ¶x úû dx = 0
+ ê ¶t + ¶x ú = 0
ë û
the interval becomes small EDUNEX ITB
PDP untuk Model Arus Lalu Lintas [5]
• Persamaan PDP untuk model arus lalu lintas tersebut kemudian, :
¶r ¶q
+ =0
¶t ¶x

• Dapat dituliskan sebagai berikut :


¶r ¶q ¶r ¶q
+ = 0 jika = k (r )
¶t ¶r ¶x ¶r
¶r ¶r
+ k (r ) =0
¶t ¶x

• Dimana k(ρ) merupakan slope pada kurva density vs. arus.


EDUNEX ITB
Metode Karakteristik Model Arus LL [1]
¶r ¶r
+ k (r ) = 0 \ rt + k (r )r x = 0
¶t ¶x

• kemudian bentuk diatas identik dengan PDP quasi linier.


rt + k (r )r x = 0 u t + g (u )u x = 0
r ( x, t ) = f (x - tk ( r ) ) u ( x, t ) = f ( x - tg (u ) )

• Jika k(ρ) merupakan bilangan konstan, maka persamaan umum


menjadi :
rt + k0 r x = 0
r ( x, t ) = f ( x - k 0 t )
EDUNEX ITB
Persamaan
Diferensial Parsial (PDP) #2

Contoh Lain PDP Model Lalu


Lintas

Dr. Eng. Febri Zukhruf

KK Rekayasa Transportasi-FTSL Matematika Rekayasa

EDUNEX ITB
Contoh Lain [1]
• Anggap terdapat kurva hubungan antara arus dan kepadatan (density)
berikut :
𝑞$%& = 𝑣$%& 𝜌$%&
q(ρ)
q ( r ) = v max r æç1 - r ö
÷
è r max ø
𝑣#$% 𝜌#$%
4

r max / 2 𝜌$%&
EDUNEX ITB
Contoh Lain [2]
k(ρ)

v max
q ( r ) = v max r æç1 - r ö
÷ ¶q
è r max ø = k ( r ) = v max æç1 - 2 r ö
¶r è r max ÷ø
¶q
= k ( r ) = v max æç1 - 2 r ö
÷
¶r è r max ø

• Ingat persamaan berikut :


r ( x, t ) = f (x - tk ( r ) ) - v max
• Dapat dipahami bahwa
k(ρ) merupakan slope
dari kurva karakteristik .
EDUNEX ITB
Contoh Lain [3]
• Anggap terdapat kurva berikut Ketika
pada saat t =0 : x=x0 à ρ=ρmax
x=x1 à ρ=1/2*ρmax
x=x2 à ρ=0

EDUNEX ITB
Contoh Lain [4]
• Kemudian kurva karakteristiknya dapat digambarkan sebagai berikut :
Ketika r ( x, t ) = f (x - tk ( r ) )
x=x0 à k(ρmax)=-vmax à r ( x0 , t ) = f (x + vt )
t

x=x1 à k(ρmax/2)=0 à r ( x1 , t ) = f (x )
x=x2 à k(0)=vmax à r ( x 2 , t ) = f (x - vt )

¶q
= k ( r ) = v max æç1 - 2 r ö
¶r è r max ÷ø x

EDUNEX ITB
Contoh Lain [5]
• Sehingga pada saat t kurva awal memiliki bentuk berikut :

EDUNEX ITB
Terima Kasih

EDUNEX ITB

Anda mungkin juga menyukai