Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI UJIAN SEMESTER 1

TAHUN AJARAN 2019/2020


KISI-KISI MATEMATIKA
1. Merubah bentuk pecahan ke berbagai bentuk ( kedalam bentuk campuran, desimal, dan persen )
2. Operasi hitung pecahan ( Penjumlaha, Pengurangan , Perkalian dan Pembagian Pecahan )
3. Pengertian kecepatan, jarak dan waktu
4. Merubah jam ke menit, ke detik atau sebaliknya
5. Satuan jarak ( km, hm, dam, m, dm, cm, mm )
6. Satuan volume ( kl, hl, dal, l, dl, cl, ml ) dan ( km3, hm3, dam3, m3, dm3, cm3, mm3 )
7. Operasi hitung satuan jarak dan volume
8. Rumus mencari Kecepatan (v)
9. Rumus mencari Debit (D)
10. Mencari Jarak pada peta, Jarak sebenarnya dan Skala

KISI-KISI TEMATIK MAPEL (IPA)


1. Alat gerak dan fungsinya
2. Organ gerak akti dan pasif pada manusia
3. Alat gerak pada hewan
4. Sistem dan alat pernapasan pada hewan dan manusia
5. Organ-organ pernapasan pada manusia
6. Penyakit yang menyerang sistem dan organ pernapasan
7. Cara menjaga organ pernapasan
8. Sistem pencernaan pada manusia
9. Penyakit yang menyerang organ pencernaan
10. Cara mengatasi / mengobati penyakit pada organ pencernaan
11. System peredaran darah manusia dan hewan
12. Nama- nama pembuluh darah dan fungsinya
13. Penyakit yang menyerang system peredaran darah manusia
14. Pengertian komponen abiotik dan biotik
15. Pengertian populasi, habitat dan ekosistem
16. Rantai makanan
17. Jarring-jaring makanan
18. Jenis-jenis simbiosis dan contohnya
19. Daur hidup hewan (metamorphosis dan non metamorphosis)
20. Produsen, konsumen 1, konsumen II dan seterusnya dalam rantai makanan

KISI- KISI TEMATIK MAPEL ( BHS. INDONESIA)

1. Pengertian kalimat utama dan penjelas


2. Makna Ide pokok dan gagasan utama
3. Pengertian teks lisan
4. Langkah-langkah menentukan ide pokok pada teks lisan
5. Pengertian Paragraf deduktif dan induktif
6. Fungsi dari kata Tanya (apa, dimana, kenapa, siapa, mengapa, bagaimana)
7. Pengertian iklan dan ciri-ciri iklan
8. Iklan media cetak dan iklan media elektronik
9. Penegrtian iklan layanan masyarakat
10. Contoh iklan media cetak dan iklan media elektronik
11. Pengertian teks non fiksi dan contohnya
12. Pengertian pantun
13. Jenis-jenis pantun
14. Ciri-ciri pantun
15. Langkah-langkah meringkas teks non fiksi

KISI- KISI TEMATIK MAPEL ( PKN)


Tema 1
Sub 1 : Nilai-nilai yang terkandung dalam tiap Sila Pancasila
Sub 2 : Sikap Kepedulian yang sesuai dengan Nilai-nilai Pancasila
Sub 3 : Pengamalan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
Tema 2
Sub 1 : Pengertian Hak, Kewajiban dan Tanggungjawab
Sub 2 : Perbedaan antara Hak, Kewajiban dan TanggungJawab
Sub 3 : Sikap Tanggungjawab terhadap lingkungan
Tema 3
Sub 1 : Keragaman dalam interaksi sosial
Sub 2 : Keragaman adat istiadat
Sub 3 : Keragaman di Indonesia
Tema 4
Sub 1 : - Pengertian hak, kewajiban dan tanggungjawab
- Hak, kewajiban dan tanggujawab di sekolah
Sub 2 : - Tanggungjawab sebagai warga masyarakat dalam pengambilan keputusan
- Tanggujawab dalam melaksanakan tugas
Sub 3 : Manfaat gotong royong sebagai bentuk tanggung jawab warga masyarakat
Tema 5
Sub 1 : - Peristiwa Sumpah Pemuda
- Upaya mempertahankan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia
Sub 2 : - Proklamasi kemerdekaan Indonesia
- Persatuan dan Kesatuan dalam mengelola Sumber Daya Alam
Sub 3 : - Persatuan dan Kesatuan dalam kehidupan sosial budaya
- Persatuan dan kesatuan dalam bidang ekonomi

KISI- KISI TEMATIK MAPEL ( SBdP)


Tema 1
Sub 1 : Jenis-jenis gambar Ilustrasi
Sub 2 : Gambar cerita papa Cover
Sub 3 : Langkah-langkah membuat komik
Tema 2
Sub 1 : Tangga nada diatonis mayor
Sub 2 : Properti dalam tari
Sub 3 : Cerita bergambar
Tema 3
Sub 1 : Menyanyikan lagu diiringi alat musik ritmis
Sub 2 : Properti pada tari daerah
Sub 3 : Macam-macam motif batik Nusantara
Tema 4
Sub 1 : Tangga nada mayor dan tangga nada minor
Sub 2 : - Properti, Tata rias, dan Busana dalam tari kreasi daerah
- Jenis-jenis pola lantai dalam tari
Sub 3 : - Gambar cerita
- Merancang gambar cerita
Tema 5
Sub 1 : - Lagu bertangga nada mayor
- Lagu bertangga nada minor
Sub 2 : - Properti tari daerah dan fungsinya
- Pementasan tari dengan iringan musik
Sub 3 : - Ide penciptaan gerak tari dan properti tari
- Karya seni rupa Nusantara

KISI- KISI TEMATIK MAPEL ( IPS)


Tema 1
Sub 1 : Kondisi geografis Indonesia
Sub 2 : Letak Astronomis Indonesia
Sub 3 : Pengaruh kondisi geografis Indonesia sebagai Negara maritim
Tema 2
Sub 1 : Kegiatan Ekonomi Masyarakat
Sub 2 : Jenis-jenis usaha yang dikelola secara perorangan
Sub 3 : Menghargai Kegiatan ekonomi orang lain
Tema 3
Sub 1 : Interaksi Manusia
Sub 2 : Upaya pembangunan sosial dalam masyarakat
Sub 3 : Keragaman sosial budaya Indonesia dan manfaatnya
Tema 4
Sub 1 : Pengertian Interaksi sosial
Sub 2 : - Interaksi sosial dalam pembangunan sosial budaya
- Interaksi dalam bidang pendidikan
Sub 3 : - Interaksi sosial dalam bidang ekonomi
- Interaksi sosial dalam berbagai bidang
Tema 5
Sub 1 : - Letak geografis Indonesia
- Kenampakan alam pada peta
Sub 2 : - Kegiatan ekonomi berdasarkan kenampakan alam di sekitar
- Kenampakan alam dan kenampakan buatan
Sub 3 : - Pengaruh letak geografis terhadap kehidupan sosial budaya masyarakat
- Indonesia sebagai Negara maritim dan Agraris

KISI-KISI MAPEL PAI (bab 1-5)

1. Surat at- Tin


2. Mengenal nama Allah SWT dan kitab-Nya:
a. Al Mumit
b. Al Hayyu
c. Al Qayyum
d. Al Ahad
3. Mengenal kitab-kitab Allah
4. Cita- citaku menjadi anak shaleh
5. Bulan Ramadhan :
a. Pengertian puasa
b. Ketentuan Puasa
6. Rasul Allah Idolaku
a. Nabi Daud as
b. Nabi Sulaiman as
c. Nabi Ilyas as
d. Nabi Muhammad SAW

KISI-KISI MAPEL TPQ

1. Fiqih
a. Pemahaman shalat jum’at , halaman (23-26)

2. Auhid/Aqidah Akhlak
a. Asmaul husna dan artinya(1-20 ) halaman (20-21)

3. Tajwid
a. Mad ( Mad Tobi’I, Mad wajib Muttashil, Mad Jaiz Munfashil) halaman (8-10)

Anda mungkin juga menyukai