Anda di halaman 1dari 22

Sosialisasi Magang dan

Studi Independen
Bersertifikat angkatan 6

Berproses Meraih Sukses

2023
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.
8
Jumlah semester
untuk lulus

Kampus Merdeka

5
memberikan kesempatan Jumlah semester
di dalam prodi

bagi mahasiswa untuk


mencari pengalaman di Mahasiswa boleh
belajar di luar kampus
dunia nyata
3
Hak mahasiswa selama 2 dari 3
(belajar di luar prodi) semester yang
menjadi hak
Info selengkapnya: https://taplink.cc/kampusmerdeka
mahasiswa

Bagi mahasiswa program D1, D2,


dan D3 diberlakukan secara
proporsional dalam kurikulumnya.

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Kementerian Menjalankan 6 Program Flagship

1 2 3

Magang dan Studi Pertukaran Mahasiswa


Kampus Mengajar
Independen Bersertifikat Merdeka

Mahasiswa magang atau Mahasiswa sebagai mitra guru di


Mahasiswa pergi belajar di
melakukan studi independen sekolah membantu proses
Perguruan Tinggi Nusantara
bersama profesional pembelajaran bagi siswa

4 5 6

Indonesia International
Wirausaha Merdeka Praktisi Mengajar
Student Mobility Award

Praktisi membawa pengalaman


Mahasiswa pergi belajar di Memantik minat dan semangat
industri dengan mengajar
Perguruan Tinggi Luar Negeri mahasiswa dalam berwirausaha
mahasiswa di kelas

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Kampus Merdeka telah
Diikuti oleh 920.000 Mahasiswa

Mahasiswa dari

600k
seluruh Indonesia
yang mengikuti program
mandiri yang diselenggarakan
oleh kampus masing-masing

320k Mahasiswa dari


seluruh Indonesia
yang mengikuti program
flagship yang diselenggarakan
Kementerian hingga 2023

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Talenta merupakan kunci untuk
sustainabilitas & daya saing
setiap perusahaan.

● Mitra mendapatkan kesempatan melalui MSIB:


Program MSIB memberikan kesempatan kepada mitra untuk menyiapkan dan
memperoleh talenta terbaik bagi masa depan perusahaan.
● Akses mahasiswa ke pengalaman dan pengetahuan:
Mahasiswa mendapatkan akses ke pengalaman nyata dan pengetahuan
mendalam yang dimiliki oleh perusahaan melalui MSIB.
● Manfaat bagi perusahaan:
Inisiatif ini membantu perusahaan mengembangkan strategi dan inovasi yang
lebih baik. MSIB membantu mengurangi biaya rekrutmen berulang dengan
memungkinkan perusahaan membuat keputusan rekrutmen yang lebih tepat
setelah melihat performa kandidat selama program ini.
Tentang Program
Telah dijalankan selama 5 semester, program Magang dan Studi Independen
Bersertifikat (MSIB) bertujuan untuk mengurangi kesenjangan antara
ketersediaan SDM berkualitas dengan permintaan Industri.

34 provinsi asal mahasiswa yang mengikuti program Manfaat dan Dampak Ekonomi Program**

451,666 mahasiswa mendaftar program Waktu tunggu Alumni MSIB Rata-Rata Nasional*
alumni MSIB
128.409 mahasiswa menjadi peserta mendapatkan
pekerjaan setelah
1,1 bulan 4 bulan
lulus kuliah (dalam
934 organisasi yang sudah menjadi mitra bulan)

Gaji pertama setelah Alumni MSIB Rata-Rata Nasional*

3352 Perguruan Tinggi mengirimkan mahasiswa lulus (Kelipatan gaji


terhadap UMP) 1,78x 0,72x
Survei tim kajian PPKM
*Data rata-rata nasional waktu tunggu dan gaji pertama lulusan sarjana diambil dari kajian
Sakernas 2021 (Survei Angkatan Kerja Nasional)
**Total responden alumni Kampus Merdeka yang telah lulus kuliah = 7,099 orang

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Monitoring Program melalui Survei* Dampak Program bagi mahasiswa MSIB
Hasil survei mengukur dampak MSIB bagi perguruan tinggi
dan mitra DUDI
Hasil survei dan kajian dampak program bagi kompetensi
99%
Koordinator Perguruan Tinggi
menyatakan bahwa MSIB memberikan mahasiswa melalui metode self-assessment dan uji
manfaat bagi PT/Prodi
statistik, menunjukkan:

91%
Koordinator Perguruan Tinggi menyatakan
MSIB menghasilkan potensi kerjasama/MoU Mahasiswa alumni MSIB memiliki kapasitas
dengan perusahaan berfikir diatas rata-rata mulai dari skill
pemecahan masalah, berpikir kritis dan
kreatif
98%
PIC Mitra DUDI menyatakan
MSIB memberikan dampak
ekonomi dan sosial
Mahasiswa alumni MSIB memiliki
kompetensi kepemimpin diatas rata-rata dan
75%
PIC Mitra DUDI menyatakan
MSIB dapat menggantikan lebih baik dibandingkan alumni program
program Management Trainee lainnya

Survei tim Research & Insights tahun 2023

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Manfaat MSIB bagi Mahasiswa
Menghasilkan SDM siap kerja dan berkualitas

Mendapatkan pengalaman kerja di industri/institusi mitra

Mahasiswa yang menghadapi permasalahan nyata selama program memiliki


potensi kemampuan manajemen diri, potensi kemampuan berpikir dan sikap
terhadap pekerjaan yang lebih positif.

Peluang mendapatkan Golden Ticket (direkrut langsung menjadi


karyawan di mitra terkait)

Mendapatkan bimbingan dari mentor profesional dan berpengalaman

Mendapatkan nilai dan pengakuan sks selama mengikuti program

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Manfaat MSIB bagi Perguruan Tinggi dan Mitra DUDI

Perguruan tinggi/prodi dapat mewujudkan link/match dan potensi


kerjasama langsung dengan mitra DUDI.

Program MSIB berdampak pada ketercapaian IKU PT, secara spesifik


pada IKU 1 dan IKU 6.

Program MSIB dapat memberikan kebermanfaatan bagi mitra DUDI


dengan menggantikan program MT dan adanya potensi kerjasama antara
Perusahaan dengan PT/prodi secara langsung

MSIB dapat memastikan “Mobilitas Vertikal” terjadi, memungkinkan alumni


MSIB naik ke tingkat jabatan yang lebih tinggi dalam hierarki DUDI

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Dipercaya oleh ribuan perusahaan dari seluruh
Indonesia sebagai wadah kemitraan strategis

1.200+ mitra terdaftar


Government & Public Banking & Finance Energy & Telco FMCG & Manufacturing
Sector Service/NGO

Retail & E-Commerce Media & Start - up Consulting & Academic Your Company

Bersama Bangun
Ekosistem
Ciptakan SDM Unggul!

5.000+ proposal terkumpul


Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.
Sekitar 92% Mitra Menjalankan
Program Prioritas

316
dari 343 mitra

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Program Prioritas Terkait Climate Change
2 batch 1 batch 3 batch
157 mahasiswa 150 mahasiswa
1,918
mahasiswa

Kementerian ESDM Badan Restorasi Gambut Kementerian PUPR


Gerakan Inisiatif Listrik Tenaga Surya Perencanaan & Evaluasi Restorasi Gambut Pembangunan Perumahan Area IKN

1 batch 5 batch 4 batch


55 mahasiswa 272 mahasiswa
1,184
mahasiswa

Coca-Cola Distribution Astra International Industri Kereta Api (INKA)


Internship for Waste Management GHG Reduction Development & Monitoring Pengembangan Bus Listrik Merah Putih

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Program Prioritas pada Mitra BUMN
4 batch 2 batch 5 batch
1,184 409 mahasiswa 344 mahasiswa
mahasiswa

Industri Kereta Api (INKA) Perusahaan Listrik Negara Petrokimia Gresik


Magang Pengembangan Produk INKA Program Magang Transisi Energi PLN Grup Petrokimia Undergraduate Apprenticeship

5 batch 5 batch 4 batch


659 mahasiswa
2,167 2,225
mahasiswa mahasiswa

Bank Rakyat Indonesia (BRI) Telkom Indonesia BTPN Syariah


BRILian Internship Program Digistar Internship Kampus Merdeka BTPN Syariah Internship Program

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Persyaratan
Pendaftaran Mahasiswa

PTN/PTS (Kemendikbudristek)
Mengisi situs web
D2, D3, D4, S1 dan Warga Negara
kampusmerdeka.kemdikbud.go.id
Indonesia (WNI)

Minimum semester saat mendaftar:


Vokasi (D2-D4): min. semester 2
Memenuhi kualifikasi
S1: min. semester 4 yang ditentukan mitra

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Persyaratan Dokumen

Berkas yang wajib dipersiapkan


Berkas yang wajib Pimpinan Perguruan Tinggi:
dipersiapkan mahasiswa:
1. Surat tugas

1. KTP
2. Asuransi Kesehatan
3. Transkrip Berkas yang wajib dipersiapkan
PIC Prodi:
4. CV
Tidak ada

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Informasi Baru Terkait MSIB 6
Aspek MSIB 5 MSIB 6

Pengumpulan SR dan SPTJM ● Dilakukan di awal pendaftaran. ● Dilakukan di awal pendaftaran secara digital.
● Mahasiswa tidak dapat melamar sebelum ● Mahasiswa cukup melengkapi data akademik dan data
menyelesaikan pengumpulan SR dan SPTJM (klik beasiswa yang diminta, membaca seluruh syarat dan
tombol “submit”). ketentuan yang berlaku, dan submit pendaftaran
● Terdapat fitur simpan dokumen, mahasiswa dapat ● Setelah submit pendaftaran, mahasiswa menunggu
mereviu dan merevisi dokumen yang diunggah Perguruan Tinggi untuk memverifikasi data dan
sebelum submit. Setelah submit, dokumen yang memberikan approval di paltform
diunggah tidak dapat direvisi kembali. ● Jika data mahasiswa belum diverifikasi dan disetujui
oleh Perguruan Tinggi di platform, maka lamaran
mahasiswa tidak dapat diproses lanjut oleh mitra

Kuota lamaran ● Jumlah lamaran dibatasi maksimal 22 lamaran per ● Jumlah lamaran dibatasi maksimal 22 lamaran per
mahasiswa. mahasiswa.

Proses seleksi ● Proses seleksi oleh mitra dilakukan bagi mahasiswa ● Proses seleksi oleh mitra dilakukan bagi mahasiswa
yang lolos seleksi berkas dan Tes Kebinekaan. yang lolos seleksi berkas

Proses verifikasi dan validasi Verifikasi dan validasi berkas mahasiswa dilakukan oleh tim Verifikasi dan validasi berkas mahasiswa dilakukan oleh tim
berkas Kampus Merdeka Perguruan Tinggi dan Program Studi Mahasiswa yang
Bersangkutan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Kuota MSIB
MSIB Angkatan 1 MSIB Angkatan 2 MSIB Angkatan 3

- Magang : 6.788 - Magang : 8.048 - Magang : 13.616


- SI : 6.050 - SI : 16.829 - SI : 14.361

Total 12.838 Total 24.877 Total 27.977

MSIB Angkatan 4 MSIB Angkatan 5 MSIB Angkatan 6

- Magang : 11.633 - Magang : 15.675 - Magang : 27.000


- SI : 14.357 - SI : 21.053 - SI : 18.000

Total 25.990 Total 36.728 Total 45.000

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Mekanisme Pendaftaran Mahasiswa
MSIB

Pendaftaran di Platform Pengisian Data dan Upload Dokumen Verifikasi Mahasiswa (Seleksi Administrasi)

1a 2a 3a
Mahasiswa melakukan
Mahasiswa mendaftar Mahasiswa mengisi data persetujuan terhadap
ke MSIB di laman dan upload dokumen diri poin-poin
MBKM di laman MBKM pertanggungjawaban 4 5
dan kebenaran data
PIC Fakultas/Prodi
Penanggung Jawab
verifikasi data dan
PT melakukan
melakukan approval
approval mahasiswa
mahasiswa melalui
secara bersamaan
tautan yang dikirimkan
melalui laman MBKM
1b 2b 3b di email
Perguruan Tinggi Penanggung jawab Penanggung jawab PT
menunjuk mengunggah surat tugas menunjuk penanggung
Penanggung Jawab dari PT dan spesimen jawab Fakultas/Prodi
PT dan mendaftar tanda tangan yang akan untuk melakukan verifikasi
akun pada laman diverifikasi oleh Tim data dengan mengisikan
MBKM Program email pihak Fakultas/Prodi

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Timeline MSIB 6

19 Okt - 27 Des 19 Okt - 15 Des 19 Okt ‘23 - 15 Des 18 Des’23 - 19 Jan


‘23 ‘23 ‘23 ‘24

Sosialisasi ke Pendaftaran Verval Dokumen Seleksi dan


Perguruan Tinggi mahasiswa Mahasiswa oleh Offering
Perguruan Tinggi Mahasiswa oleh
Mitra

PELAKSANAAN KEGIATAN

16 Feb ‘24 27 Feb - 10 Mar 14 Mar - 17 Apr 19 Jun - 14 Jul ‘24 26 Jun - 7 Jul ‘24 19 Jun - 14 Jul ‘24
‘24 ‘24

Onboarding Mobilisasi Inisial assessment Final evaluation Laporan akhir


Mobilisasi
(pelaksanaan keberangkatan mahasiswa
kepulangan
program 16 Feb -30
Juni 2024)

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Akses informasi
melalui Media Sosial MSIB

https://www.linkedin.com/in/magang-merdeka-68767320a/ https://www.instagram.com/magangmerdeka/

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Akses informasi melalui Media Sosial MSIB

https://www.youtube.com/c/MSIBKampusMerdeka

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.


Berproses Meraih Sukses

Anda mungkin juga menyukai