Anda di halaman 1dari 3

Kisi-Kisi Ujian Akhir Semester Ganjil

T.P. 2023/2024

Tingkat: IX SMP
Mata
Kisi-Kisi
Pelajaran
Matematika Bab 2 : Persamaan Kuadrat
Bab 3 : Fungsi Kuadrat
Bab 4 : Transformasi

Jumlah soal: 25 soal


Bentuk soal: Pilihan berganda
Biologi Bab 2 : Sistem Reproduksi pada Tumbuhan dan Hewan
A. Reproduksi pada Tumbuhan
1. Reproduksi Vegetatif Buatan Tumbuhan
2. Reproduksi Generatif Tumbuhan Biji
a. Pembentukan sel kelamin jantan dan betina
b. Penyerbukan pada tumbuhan biji
c. Pembuahan pada tumbuhan biji
d. Perkembangan biji
3. Metagenesis
4. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan/ Perkembangan
Tumbuhan
B. Reproduksi pada Hewan
1. Reproduksi Vegetatif pada Hewan
Fragmentasi, Tunas, Membelah diri, Partenogenesis
2. Reproduksi Generatif pada Hewan
a. Pembentukan sel kelamin Jantan dan betina pada hewan
b. Pembuahan pada hewan
C. Kromosom dan Pembelahan Sel

Jumlah soal: 40 soal


Bentuk soal: Pilihan berganda
Fisika Sumber Arus Listrik
 Sel Listrik (Bagian-Bagian dari Sel Listrik)
 Konsep GGL (Susunan Sel Listrik Seri dan Paralel)

Energi dan Daya Listrik


 Energi Listrik (Termasuk Rangkaian Seri, Paralel, dan Campuran)
 Daya Listrik (Termasuk Rangkaian Seri, Paralel, dan Campuran)
 Daya Sesungguhnya
 Biaya Energi Listrik

1
Jumlah soal: 25 soal
Bentuk soal: Pilihan berganda
Bahasa GRAMMAR EXPLORER
Inggris Unit 7: Combining Ideas
 Lesson 1: Transition Words
 Lesson 2: Prepositional Phrases: Cause and Effect, Contrast
Unit 3: Relative Clauses
 Lesson 1: Subject Relative Clauses
 Lesson 2: Object Relative Clauses
 Lesson 3: Relative Clauses: Reduced, with Where and When

READING EXPLORER
 Unit 4: Traditions and Rituals (pg. 53-66)
4A: Living Treasures
4B: The Changing Face of Kung Fu
 Unit 5: Call of the Wild (pg. 67-82)
5A: The Secrets in the Sand
5B: The Stories in the Rocks
 Unit 6: Reef Encounters (pg. 83-98)
6A: Cities Beneath the Sea
6B: The Truth about Great Whites

Jumlah soal: 50 soal


Bentuk soal:
i. Grammar: Pilihan berganda (25 soal)
ii. Reading Comprehension: Pilihan berganda (25 soal)

Ekonomi Bab : Badan Usaha


Jenis-Jenis Badan Usaha
1. Berdasarkan Lapangan Usaha
2. Berdasarkan Jumlah Tenaga Kerja
3. Berdasarkan Bentuk Hukum
4. Berdasarkan Kepemilikan Modal
 BUMN
 BUMS

Bab : Uang
A. Hakikat Uang
1. Pengertian Uang
2. Syarat-Syarat Uang
3. Fungsi Uang
4. Jenis – Jenis Uang

2
B. Jumlah Uang yang Beredar
1. Faktor yang memengaruhi jumlah uang beredar
2. Kebijakan pemerintah dalam mengendalikan uang beredar (Keb.
Moneter)

Jumlah soal: 30 soal


Bentuk soal: Pilihan berganda

Anda mungkin juga menyukai