Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN

VISUALISASI DATA

Nama : Fia Umami

Kelas : EB2

NIM : 21/474342/SV/18903

Mata Kuliah : Praktikun IoT

A. Excel

1. Sandwich:

a. Korelasi antara kalori dan karbohidrat sebesar 0.5329, menunjukkan hubungan


positif yang moderat.

b. Model regresi memiliki R Square sebesar 0.2840, artinya sekitar 28.4% variasi
dalam kalori dapat dijelaskan oleh variasi dalam karbohidrat.

c. Koefisien regresi untuk variabel X1 (karbohidrat) adalah 3.6892, dan p-value


sebesar 0.0061, menunjukkan bahwa hubungan ini signifikan secara statistik.

2. Bakery:

a. Korelasi antara kalori dan karbohidrat sebesar 0.7901, menunjukkan hubungan


positif yang kuat.

b. Model regresi memiliki R Square sebesar 0.6243, artinya sekitar 62.4% variasi
dalam kalori dapat dijelaskan oleh variasi dalam karbohidrat.
c. Koefisien regresi untuk variabel X1 (karbohidrat) adalah 4.8854, dan p-value
sangat rendah (2.63E-06), menunjukkan bahwa hubungan ini sangat signifikan secara
statistik.

3. Hot Breakfast:

a. Korelasi antara kalori dan karbohidrat sebesar 0.6222, menunjukkan hubungan


positif yang kuat.

b. Model regresi memiliki R Square sebesar 0.3871, artinya sekitar 38.7% variasi
dalam kalori dapat dijelaskan oleh variasi dalam karbohidrat.

c. Koefisien regresi untuk variabel X1 (karbohidrat) adalah 8.4112, dan p-value


sebesar 0.0009, menunjukkan bahwa hubungan ini signifikan secara statistik..

B. Google Data Studio

1. Time Series Chart

Pada time series chart diatas Menjelaskan Banyaknya penjualan unit sepatu sepanjang
waktu atau dari waktu ke waktu mulai dari tanggal 1 januari 2020 hingga puncak tertinggi di
bulan juni-agustus dan pada series char diatas berakhir pada tanggal 17 november 2021.
2. Pie Chart Kategori Produk

Dapat kita lihat dari chart katagori produk menunjukan jenis produk apa yang paling laris
atau sering di beli, ternyata ada beberapa produk yang sama tingkat kelarisannya yaitu ada 4
produk mens street footwear, mens athletic footwear, womens street footwear, womens apparel.

3. Pie Chart Sales Type

Pada pie chart sales type menjelaskan distribusi penjualan yang paling laris itu dimana,
ternyata penjulan yang paling laris atau paling sering digunakan pembeli yaitu secara online
sebanyak 50.7 % atau sebanyak 258.150 pasang sepatu.
4. Pie Chart Retailer Terbaik

Pie chart retailer ini menunjukan toko apa yang paling banyak menjual produk dapat di
lihat toko terbaik yang menjual produk terbanyak adalah foot locker di angka 27.3% atau
sebanyak 6o4.369 pasang.

Untuk melihat lebih jelas dan detai terdapat Link google data studio dapat di akses yaitu ada
dibawah :

https://lookerstudio.google.com/reporting/9bab9a3b-ef61-4426-bd9d-0b97b512b0b2

Anda mungkin juga menyukai