Anda di halaman 1dari 5

MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA

Nama Penyusun : Nur Atikah, S.Pd


Nama Sekolah : MA NU 08 Pageruyung
Mata Pelajaran : Ke NU an
Fase / Kelas : E / X (sepuluh)
MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA 2023
KE NU AN FASE E
A. IDENTITAS MODUL
Penyusun : NUR ATIKAH, S.Pd
Instansi : MA NU 08 Pageruyung
Tahun Penyusunan : 2023
Mata Pelajaran : Ke NU an
Fase / Kelas : E / X (sepuluh)
Alokasi Waktu : 1 x 45 menit
B. KOMPETENSI AWAL
Peserta didik dapat mengidentifikasi konsep dasar membaca manaqib dan memahami tujuan
serta jenis-jenis kitab manaqib
C. PROFIL PELAJAR
P5 : Beriman dan Bertaqwa kepada Tuhan yang Maha Esa serta berakhlaq mulia
PPRA : Berkeadaban (ta’addub) dan Keteladanan (qudwah)
D. SARANA DAN PRASARANA
Buku Paket, Whiteboard, Spidol
E. TUJUAN PEMBELAJARAN
10. 8 Peserta didik dapat memahami pengertian dan hukum membaca manaqib serta
mengidentifikasi tujuan dan macam-macam kitab manaqib
F. ASESMEN
Formatif : Kuis singkat dan diskusi kelompok
Sumatif : Tugas Presentasi individu, ujian tertulis
G. PERTANYAAN PEMANTIK
1. Apa yang dimaksud dengan manaqib?
2. Bagaimana hokum membaca manaqib menurut ajaran NU?
3. Apa tujuan membaca manaqib?
H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Pertemuan Pertama
 Pendahuluan (15 menit)
Diskusi ringan peserta didik tentang membaca manaqib
 Pemaparan Materi (30 menit)
Guru menjelaskan bacaan manaqib dan hokum membacanya
2. Pertemuan Kedua
 Pendahuluan (5 menit)
Mengulas kembali materi bacaan manaqib di pertemuan sebelumnya
 Diskusi Kelompok (40 menit)
Membahas tujuan dan jenis-jenis kitab manaqib
3. Pertemuan Ketiga
 Presentasi Kelompok (35 menit)
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi dari masing-masing kelompok
 Refleksi (10 menit)
Diskusi bersama untuk merenungkan pembelajaran
I. REFLEKSI PESERTA DIDIK DAN PENDIDIK
Peserta didik merefleksikan pemahaman mereka sedangkan pendidik mengevaluasi efektifitas
metode pembelajaran
J. PENILAIAN
1. Keterampilan berbicara
2. Konten materi
3. Kemampuan analisis
4. Kerjasama kelompok

Skala Likert : 1 (Sangat Kurang) – 5 (Sangat Baik)

K. PENGAYAAN DAN REMIDIAL


Pengayaan : Tugas tambahan untuk penelitian lebih lanjut tentang kitab manaib tertentu.
Remidial : Tutoring ekstra untuk peserta didik yang membutuhkan pemahaman tambahan.
L. BAHAN BACAAN PESERTA DIDIK DAN PENDIDIK
1. Buku Paket Ke NU an LP Ma’arif Jawa Tengah Tahun 2020
2. Artikel online tentang pengertian dan jenis-jenis kitab manaqib.
M.DAFTAR PUSTAKA
1. Buku Paket Ke NU an LP Ma’arif Jawa Tengah Tahun 2020
2. Artikel online tentang pengertian dan jenis-jenis kitab manaqib.

Pageruyung, 27 November 2023

Mengetahui

Kepala Madrasah Guru Ke NU an

Risdiyanto, S.E Nur Atikah, S.Pd


RUBRIK PENILAIAN

Keterampilan Konten Kemampuan Kerjasama


NO Lingkup Materi
Berbicara Materi Analisis Kelompok

Kelompok 1 : Peserta didik


1 mampu menjelaskan pengertian
Manaqib

Kelompok 2 : Peserta didik


mampu menjelaskan hokum
2
membaca manaqib dalam ajaran
NU

Kelompok 3 : Peserta didik


3 mampu mengidentifikasi tujuan
manaqib

Kesimpulan : Peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan tidak perlu


remidial
TABEL REFLEKSI UNTUK PESERTA DIDIK

NO PERTANYAAN JAWABAN

1 Saya mampu memahami pengertian,


hokum, tujuan dan macam-macam manaqib

TABEL REFLEKSI UNTUK PENDIDIK

NO PERTANYAAN JAWABAN

Apakah pembelajaran yang saya lakukan


sudah sesuai dengan yang saya rencanakan
dan siapkan? Bagian manakah pada rencana
1
pembelajaran yang sulit dilakukan? Apa
yang dapat saya lakukan untuk mengatasi
hal tersebut?

Berapa % kira-kira pelajar yang mencapai


tujuan pembelajaran dan berapa % kira-kira
2
peserta didik yang tidak mecapai tujuan
pembelajaran?

Apa kesulitan yang dialami oleh peserta


didik yang tidak mencapai tujual
3 pembelajaran? Apa langkah selanjutnya
yang akan saya lakukan untuk membantu
mereka?

Anda mungkin juga menyukai