Anda di halaman 1dari 2

PONDOK PESANTREN AL-ISLAM

ASRAMA PUTRA
MLARAK PONOROGO DI JORESAN
Alamat : Jl. Madura No.36 Joresan Mlarak Ponorogo 63472

SURAT PERNYATAAN ORANG TUA

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : ________________________________________________________

Alamat : ________________________________________________________

No. Hp : ________________________________________________________

Wali Dari : ________________________________________________________

Kelas : ________________

Dengan ini menyatakan :


1. Memberikan izin kepada anak kami untuk mukim di Asrama Putra Pondok Pesantren Al-Islam
Joresan Tahun Pelajaran 2023/2024.
2. Bersedia membimbing anak kami untuk menaati dan mematuhi tata tertib Asrama Putra Pondok
Pesantren Al-Islam Joresan.
3. Santri tersebut siap mengikuti seluruh kegiatan yang dilaksanakan di Asrama Putra Pondok
Pesantren Al-Islam Joresan.
4. Siap menerima sanksi jika tidak mengikuti kegiatan dan tata tertib Asrama.
5. Mengikuti disiplin dan sunah-sunah yang berlaku di Asrama Putra dengan segala risikonya,
sehingga apabila suatu saat nanti terjadi sesuatu yang tidak diinginkan maka saya tidak akan
menuntut secara hukum;
6. Patuh dan taat kepada Pimpinan Pesantren, Pengasuh dan para Asatidz Asrama Putra beserta para
pengurus dan pembantunya;
7. Berpegang teguh pada prinsip-prinsip, Panca Jiwa dan Panca Tujuan Pondok serta menjaga nama
baik Pondok Pesantren Al-Islam Joresan;

Demikian surat ini kami buat, untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

............................., ........................... 2023


Orang Tua/Wali,
Materai
Rp. 10.000

( _________________________ )
PERLENGKAPAN SANTRI BARU ASRAMA PUTRA
TAHUN AJARAN 2023/2024

NO NAMA BARANG KETERANGAN


A. Perlengkapan yang disediakan pondok (Khusus Santri Baru)
1 Almari + Gembok Boleh membawa gembok tambahan sendiri
2 Kasur Bantal dan selimut membawa sendiri*
3 1 set seragam asrama Kemeja, sarung, kaos olahraga dan celana training
B. Perlengkapan Pribadi Wajib
4 Mushaf Al Qur’an (pojok)* 1 (Bisa dibeli di Koperasi Pondok)
5 Baju Kemeja + Kemeja Putih Max 2 Koko dan 2 baju Lengan panjang
6 Celana Panjang Max 2 Celana hitam + celana training tambahan 1 buah
7 Kaos Berkerah Polos lengan pendek atau panjang max 2
8 Kaos polos (untuk pakaian dalam) Kaos oblong tanpa sablon max 3
9 Pakaian Dalam Secukupnya
10 Sarung Maksimal 4 buah
11 Peralatan sholat Songkok, Sajadah / Sorban
12 Alas Kaki Sepatu hitam polos, Sandal, kaos kaki.
13 Perlengkapan mandi Handuk, sabun (wajib sabun cair), sikat, dll.
14 Perlengkapan makan Piring, sendok, dan gelas
15 Lain-lain (wajib) ATK (alat tulis), ikat pinggang
Tas ransel (1), jaket (1)
Box buku/container ukuran max 50cm (1)
16 Lain-lain (tidak wajib)
vitamin dan PPPK pribadi

C. Perlengkapan yang dilarang


17 Peralatan elektronik Radio, music box, kipas angin, hp, laptop, setrika, dll
18 Perhiasan atau barang berharga Cincin, gelang, kalung, dan sejenisnya
19 Senjata tajam atau api Pisau dan senjata tajam lainnya
Koper, Jaket/sweater berkerudung kepala, Celana pensil,
20 Lain-lain
Celana/baju jeans, rokok, vape, dll

Catatan Penting:
1. Setiap barang pribadi diberi label (identitas nama)
2. )*Al-Qur’an Pojok terdiri 15 baris setiap halamannya
3. Barang perlengkapan santri baru diambil di koperasi pondok oleh santri sesuai
jadwal dengan membawa bukti pembayaran daftar ulang (kuitansi/struk)
4. Barang masuk asrama boleh packing kardus
5. Koper di bawa pulang setelah barang-barang masuk ke kamar
6. Menitipkan uang saku santri kepada Mudabbir/Musyrif/Pengasuh asrama.
7. Percayakan santri kepada pondok dengan niat ikhlas dan doa

Anda mungkin juga menyukai