Anda di halaman 1dari 1

1 TOKOH 4 MASA

PERLAWANAN
Kapitan Pattimura merupakan
pahlawan yang berasal dari Perlawanan rakyat Maluku dimulai dengan
Haria,saparua,Maluku. Yang lahir munculnya sistem penyerahan wajib
pada tanggal 8 Juni 1783 dan sebagian hasil bumi terutama rempah-
wafat pada tanggal 16 Desember rempah kepada VOC. Kemudian, adanya
1817 sistem pelayaran Hongi berupa inspeksi
dari Kompenindenhan yang mengunjungi
pulau-pulau di Maluku.

2 MASA
PERJUANGAN
PERLAWANAN
1811-1818 RAKYAT
MALUKU
5 AKHIR
PERLAWANAN

Pada bulan Oktober 1817, pasukan


Belanda dikerahkan secara besar-
3 TUJUAN besaran untuk menangkap Kapitan
Pattimura bersama rekan- rekannya.
Melepaskan rakyat Maluku dari Akhirnya, pada 16 November 1817, Kapitan
tindakan kekejaman dan Pattimura dijatuhi hukuman mati di tiang
kesewenang-wenangan Bangsa Eropa gantungan tepatnya di Benteng Nieuw
Victoria.
Membebaskan rakyat Maluku dari
monopoli perdagangan yang tentu
saja sangat merugikan.

Anda mungkin juga menyukai