Anda di halaman 1dari 8

NAMA : HILLARY PANGALILA

NIM : 210211010102

1. Peta Zonasi Gempa Melonguane


Menentukan nilai Spektral percepatan-Ss dan Spektral percepatan-S1

MELONGUANE

Gambar 1. 1. Peta MCER, SS (percepatan batuan dasar pada perioda pendek) untuk melonguane

Gambar 1. 2. Peta MCER, S1 (percepatan batuan dasar pada perioda 1 detik) untuk melonguane

Nilai spektral percepatan Ss dan S1 untuk melonguane masing-masing adalah ≈ 1.5g dan 0.6g
2. Menentukan Kategori Risiko (Risk Category) Bangunan serta Faktor
Keutamaan, Ie

Tabel 2. 1. Kategori risiko bangunan gedung dan non gedung untuk beban gempa
Tabel 2. 2. Faktor keutamaan gempa (Ie)

3. Menentukan Kategori Desain Seismik – KDS (Seismic Design Category – SDC)


untuk Kota Bitung
3.1. Menentukan Koefisien Situs (Site Coefficient), Fa dan Fv untuk Melonguane.

Tabel 3. 1. Klasifikasi situs

4. Menentukan Koefisien-Koefisien Situs dan Paramater-Parameter Respons


Spektral Percepatan (Spectral Response Acceleration) Gempa Maksimum yang
Dipertimbangkan Risiko-Tertarget (MCER), SDS dan SD1 untuk Kota Bitung
Tabel 4. 1. Koefisien situs, Fa

Nilai Ss = 1,5g untuk setiap kelas situs didapat nilai Fa:

Ss=1 Ss≥1.25 Ss=1.5


Kelas Situs
1 1,25 1,5
SA 0,8 0,8 0,8
SB 0,9 0,9 0,9
SC 1,2 1,2 1,2
SD 1,1 1 0,9
SE 1,1 0,8 0,5
Tabel 4. 2 Koefisien situs, FV

Nilai S1 = 0.6g untuk setiap kelas situs didapat nilai Fv:

S1=0.4 S1≥0.5 S1=0.6


Kelas Situs
0,4 0,5 0,6
SA 0,8 0,8 0,8
SB 0,8 0,8 0,8
SC 1,5 1,5 1,5
SD 1,9 1,8 1,7
SE 2,4 2,2 2
Nilai Fa dan Fv untuk Melonguane

Koefisien Situs Fa dan Fv untuk melonguane


Kelas Situs Fa (Ss = 1.5g) Fv (S1 = 0.6g)
SC - Tanah Keras 1,2 1,5
SD - Tanah Sedang 0,9 1,7
SE - Tanah Lunak 0,5 2

Nilai SDS dan SD1 untuk Melonguane

Nilai SDS dan SD1 untuk Kota Bitung


Kelas Situs SDS = 2/3(Fa.SS) SD1 = 2/3(Fv.S1)
SC - Tanah Keras 1,2 0,6
SD - Tanah Sedang 0,9 0,68
SE - Tanah Lunak 0,5 0,8

Struktur harus ditetapkan memiliki suatu kategori desain seismik yang mengikuti pasal
ini. Struktur dengan kategori risiko I, II, atau III yang berlokasi di mana parameter respons
spectral percepatan terpetakan pada periode 1 detik, S1, lebih besar dari atau sama dengan 0,75
harus ditetapkan sebagai struktur dengan kategori desain seismik E. Struktur yang berkategori
risiko IV yang berlokasi di mana parameter respons spektral percepatan terpetakan pada
periode 1 detik, S1, lebih besar dari atau sama dengan 0,75, harus ditetapkan sebagai struktur
dengan kategori desain seismik F.

Tabel 4. 3. Kategori desain seismik berdasarkan parameter respons percepatan pada periode pendek
Tabel 4. 4. Kategori desain seismik berdasarkan parameter respons percepatan pada periode 1 detik

1. Untuk tanah keras


 (SDS = 1.2); Kategori risiko: E
 (SD1 = 0.6); Kategori risiko: E
2. Untuk tanah sedang
 (SDS = 0.9); Kategori risiko: E
 (SD1 = 0.68); Kategori risiko: E
3. Untuk tanah lunak
 (SDS = 0.5); Kategori risiko: E
 (SD1 = 0.8); Kategori risiko: E

Maka didapat Kategori Disain Seismik – KDS untuk Melonguane adalah E

5. Spektrum Respons Desain


Bila spektrum respons desain diperlukan oleh tata cara ini dan prosedur gerak tanah
dari spesifik-situs tidak digunakan, maka kurva spektrum respons desain harus
dikembangkan mengikuti ketentuan di bawah ini:
1. Untuk periode yang lebih kecil dari T0, spektrum respons percepatan desain, Sa,
harus diambil dari persamaan:
𝑇
𝑆𝑎 = 𝑆𝐷𝑆 (0.4 + 0.6 )
𝑇0
2. Untuk periode lebih besar dari atau sama dengan T0 dan lebih kecil dari atau sama
dengan Ts, spektrum respons percepatan desain, Sa, sama dengan SDS;
3. Untuk periode lebih besar dari Ts tetapi lebih kecil dari atau sama dengan TL,
respons spektral percepatan desain, Sa, diambil berdasarkan persamaan:
𝑆𝐷1
𝑆𝑎 =
𝑇
Keterangan:
𝑆𝐷𝑆 = 𝑝𝑎𝑟𝑎𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 𝑟𝑒𝑠𝑝𝑜𝑛𝑠 𝑠𝑝𝑒𝑘𝑡𝑟𝑎𝑙 𝑝𝑒𝑟𝑐𝑒𝑝𝑎𝑡𝑎𝑛 𝑑𝑒𝑠𝑎𝑖𝑛 𝑝𝑎𝑑𝑎 𝑝𝑒𝑟𝑖𝑜𝑑𝑒 𝑝𝑒𝑛𝑑𝑒𝑘
𝑆𝐷1 = 𝑝𝑎𝑟𝑎𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 𝑟𝑒𝑠𝑝𝑜𝑛𝑠 𝑠𝑝𝑒𝑘𝑡𝑟𝑎𝑙 𝑝𝑒𝑟𝑐𝑒𝑝𝑎𝑡𝑎𝑛 𝑑𝑒𝑠𝑎𝑖𝑛 𝑝𝑎𝑑𝑎 𝑝𝑒𝑟𝑖𝑜𝑑𝑒 1 𝑑𝑒𝑡𝑖𝑘
𝑇 = 𝑝𝑒𝑟𝑖𝑜𝑑𝑒 𝑔𝑒𝑡𝑎𝑟 𝑓𝑢𝑛𝑑𝑎𝑚𝑒𝑛𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑡𝑟𝑢𝑘𝑡𝑢𝑟

𝑆𝐷1
𝑇0 = 0.2
𝑆𝐷𝑆
𝑆𝐷1
𝑇𝑆 =
𝑆𝐷𝑆

Perhitungan T0 dan Ts untuk setiap kelas situs

Kelas Situs T0 TS
SC - Tanah Keras 0,1 0,5
SD - Tanah Sedang 0,151111111 0,755555556
SE - Tanah Lunak 0,32 1,6

Perhitungan Spektrum Respons Percepatan Desain, Sa

Perioda, T Sa (g)
(detik) SC - Tanah Keras SD - Tanah Sedang SE - Tanah Lunak
0 0,48 0,36 0,2
1 0,6 0,68 0,5
2 0,3 0,34 0,4
3 0,2 0,226666667 0,266666667
4 0,15 0,17 0,2
5 0,12 0,136 0,16
6 0,1 0,113333333 0,133333333
7 0,085714286 0,097142857 0,114285714
8 0,075 0,085 0,1
9 0,066666667 0,075555556 0,088888889
10 0,06 0,068 0,08
Grafik Spektrum Respons Desain

Spektrum Respons Desain

1,4

1,2

0,8
SA (g)

SC - Tanah Keras
SA (g)

0,6 SD - Tanah Sedang


SE - Tanah Lunak

0,4

0,2

0
0 2 4 6 8 10 12
Perioda, T (detik)

Anda mungkin juga menyukai