Anda di halaman 1dari 3

TINDAKAN PREVENTIF

No. Dokumen
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
PUSEKSMAS Dr. Kamrullah
POMALAA Nip. 19750703 2000604 1 020

1. Pengertian Tindakan preventif adalah upaya pencegahan yang dilakukan


Puskesmas apabila hasil pelayanan atau hasil upaya/kegiatan
kemungkinan tidak mencapai target dan tidak sesuai dengan rencana
2. Tujuan Sebagai acuan Penerapan langkah- langkah dalam melaksanakan
tindakan preventif.
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Pomalaa Nomor : tentang
kebijakan Mutu Puskesmas Pomalaa
4. Referensi 1. Pedoman Penilaian Kinerja Puskesmas
2. Pedoman/Manual Mutu UPT Puskesmas Pomalaa
3. Rencana Strategis Dinas Kesehatan
5. Persiapan Alat dan Bahan :
1. Laporan bulanan program/pelayanan
2. Alat tulis
3. Format tindakan preventif
6. Prosedur/ 1. Penanggung Jawab Manajemen Mutu menyusun rencana dan
Langkah- format tindakan preventif.
Langkah 2. Penanggung Jawab Manajemen Mutu melakukan identifikasi
kemungkinan masalah ketidaksesuaian yang timbul dalam
penerapan Sistem Manajemen Mutu.
3. Penanggung Jawab Manajemen Mutu melakukan analisis penyebab
masalah kemungkinan ketidaksesuaian yang timbul dalam
penerapan Sistem Manajemen Mutu.
4. Penanggung Jawab Manajemen Mutu menyusun rencana tindakan
pencegahan atas penyebab masalah yang mungkin ditemukan.
5. Penanggung Jawab dan Pelaksana Program/Pelayanan
melaksanakan tindakan pencegahan atas masalah ketidaksesuaian
yang timbul.
6. Penanggung Jawab Manajemen Mutu melakukan monitoring tindak
lanjut pencegahan.
7. Diagram
Alir

Melakukan identifikasi

Melakukan analisis
penyebab

Menyusun rencana
tindakan pencegahan

Melaksanakan tindakan

8. Unit Terkait 1. Kepala Puskesmas


2. Penanggung Jawab Manajemen Mutu
3. Penanggung Jawab Program/Pelayanan
4. Pelaksana Program/Pelayanan
9. Dokumen 1. Kerangka Acuan Tindakan Preventif
Terkait 2. Penilaian Kinerja Puskesmas (PKP)
3. Rencana Lima Tahunan
10.Rekaman
Historis No Halaman Yang Perubahan Diberlakukan
Diubah Tanggal

Anda mungkin juga menyukai