Anda di halaman 1dari 14

AKSI NYATA

PENYELENGGARAAN
PELAPORAN BELAJAR OLEH
MURID

SULTAN,S.Pd.,M.Pd
Laporan kemajuan belajar dan
pencapaian peserta didik bersifat
sederhana dan informatif,
mengidentifikasi area yang perlu
dikembangkan
Perbedaan Laporan Hasil Belajar
Dan Pelaporan Belajar Oleh Murid

Lapran hasil belajar, menggambarkan perkembangan dari


proses pembelajaran murid, mengidentifikasi area yang perlu
dikembangkan dan berkontribusi pada efektivitas
pembelajaran
pelaporan belajar oleh murid, murid yang terlibat
menyampaikan hasil belajar. hal yang perlu ditekankan adalah
bahwasanya murid tidak hanya menyampaikan nilai yang
sudah diraih namun diharapkan para murid dapat
menceritikan semua hal terkait proses pembelajaran baik hal
yang disukai maupun kesulitan atau hambatan yang dihadap
Laporan hasil belajar

Laporan hasil belajar merupakan laporan


keseluruhan dari proses dan akhir pembelajaran
dalam hal ini laporan hasil belajar merupakan hasil
dari analisis pendidik terhadap perkembangan
belajar peserta didik
Hal yang Harus Diperhatikan
Agar Pelaporan Hasil Belajar
Yang Efektif

Melibatkan orang tua,


Mereflesikan nilai-nilai
peserta didik dan
yang dianut sekolah
pendidik sebagai
parnert

Dilakukan secara jujur,


Jelas dan mudah
adil menyeluruh, dan
dipahami oleh semua
dapat
pihak
dipertanggungjawabkan
Alternatif Pelaporan belajar

portofolio DISKUSI PAMERAN KARYA


penggunaan portopolio dalam pemberian Pameran karya berisi
dalam laporan belajar laporan belajar proses dari
bertujuan sebagai menggunakan pembelajaran hingga
dokumentasi hasi karya diskusi, sekolah perlu produk dari sebuah
murid, portofolia untuk menentukan proyek
beriskan tentang hasil fungsi dari suatu
karya murid yang dipilih diskusi agar murid
berdasarkan hasil diskusi mendapat umpan
dengan guru, portofolio balik yang
dapat berupa foto, bermamfaat untuk
poster atau vidio perkembangannya
FORTOFOLIO PESERTA
DIDIK

bertujuan untuk
mendokumentasikan
hasil karya siswa
DISKUSI
Bertujuan untuk berbagi
informasi antara guru murid
dan orang tua
diskusi dapat dilakukan dalam
suasana formal maupun
informal, fungsi dari diskusi
agar murid bisa mendapatkan
umpan balik yang bermamfaat
untuk pengembangan dirinya
nanti
pameran hasil
karya murid

pameran karya berisi


proses dari pembelajaran
hingga produk dari
sebuahproyek belajar
Undangan pelaporan
belajar
Dokumentasi Pelaporan Belajar
Umpan Balik Orang tua
peserta didik
Umpan Balik
peserta didik
terima kasih

Anda mungkin juga menyukai