Anda di halaman 1dari 16

AKSI Nyata

Topik 4
Devi Aryani, S.Pd.

Aksi Nyata Menyelenggarakan Pelaporan Belajar oleh Murid


Pelaporan Belajar
Pada pelaporan belajar, peserta didiklah
yang berperan dalam menyampaikan
pencapaian mereka.
Hal tersebut berfungsi sebagai proses
refleksi bagi peserta didik
Saat menyampaikan laporan belajar
kepada orang tua mereka, peserta didik
mendapat kesempatan umpan balik
Hal yang perlu ditekankan pada
pelaporan belajar apa yah ?

Peserta didik tidak hanya menyampaikan


nilai yang didapat, namun peserta didik
diharapkan dapat menyampaikan proses
pembelajaran yang dilalui bail itu hal yang
mereka sukai ataupun hambatan yang
dihadapi
LAPORAN HASIL
BELAJAR

Laporan
Portofoliio Diskusi
Projek
LAPORAN HASIL
BELAJAR

Laporan hasil belajar merumapakan laporan


keseluruhan dari proses dan akhir pembelajaran,
Dalam hal ini, laporan hasil belajar merupakan hasil
dari analisis pendidik terhadap perkembangan
belajar peserta didik
LAPORAN HASIL BELAJAR -
PORTOFOLIO

Isi portofolio adalah hasil


Portofolio bertujuan untuk
karya peserta didik yang
mendokumentasikan hasil
dipilih sendiri, berdasarkan
karya peserta didik
hasil diskusi dengan guru.

Portofolio dapat berupa :


Foto
Poster
Karya apapun
Video
Infografis
LAPORAAN HASIL BELAJAR -
DISKUSI

Tujuan diskusi untuk Dalam pembelajaran diskusi perlu


memecahkan permasalahan, dikembangkan karena dengan diskui,
menjawab pertanyaan dan peserta didik akan mendapatkan
memahami pengeta-huan peserta umpan balik yang bermanfaat untuk
didik, serta untuk membuatu pengembangan dalam dirinya di masa
suatu keputusan. yang akan datang

manfaat metode diskusi adalah sebagai berikut:


Siswa memperoleh kesempatan untuk berpikir.
Siswa mendapat pelatihan mengeluarkan pendapat, sikap dan aspirasinya
secara bebas.
Siswa belajar bersikap toleran terhadap teman-temannya.
Diskusi dapat menumbuhkan partisipasi aktif di kalangan siswa.
LAPORAAN HASIL BELAJAR -
LAPORAN PROJEK (KARYA)

Laporan Projek ini lebih kepada


pameran karya yang berisi
proses dari pembelajaran hingga
produk dari sebuah proyek
belajar
Pameran karya bisa mengundang
Orang tua peserta didik
Komunitas sekolah
Peserta didik dan pendidik dari
sekolah lai
LAPORAAN HASIL BELAJAR -

Tujuan diskusi untuk Dalam pembelajaran diskusi perlu


memecahkan permasalahan, dikembangkan karena dengan diskui,
menjawab pertanyaan dan peserta didik akan mendapatkan
memahami pengeta-huan peserta umpan balik yang bermanfaat untuk
didik, serta untuk membuatu pengembangan dalam dirinya di masa
suatu keputusan. yang akan datang

manfaat metode diskusi adalah sebagai berikut:


Siswa memperoleh kesempatan untuk berpikir.
Siswa mendapat pelatihan mengeluarkan pendapat, sikap dan aspirasinya
secara bebas.
Siswa belajar bersikap toleran terhadap teman-temannya.
Diskusi dapat menumbuhkan partisipasi aktif di kalangan siswa.
TUJUAN LAPORAN
HASIL BELAJAR

laporan Hasil belajar pada dasarnya bertujuan untuk


mengetahui perkembangan hasil belajar siswa dan hasil
mengajar guru. Informasi hasil belajar atau hasil mengajar
berupa kompetensi dasar yang dikuasai dan yang belum
dikuasai oleh siswa.
Melibatkan orang tua, peserta
didik, dan pendidik sebagai
partner

Merefleksikan nilai-nilai yang


PELAPORAN HASIL dianut oleh sekolah

BELAJAR YANG
EFEKTIF Dilakukan secara jujur, adil,
menyeluruh dan dapat
dipertanggungjawabkan

Jelas, dan mudah dipahami oleh


semua pihak
DOKUMENTASI
DOKUMENTASI
DOKUMENTASI

PELAPORAN LAPORAN HASIL


PESERTA DIDIK - NILAI RAPOT
UMPAN BALIK

Anda mungkin juga menyukai