Anda di halaman 1dari 7

RANCANGAN PENULISAN INSTRUMEN (SOAL)

PENILAIAN TENGAH SEMESTER

Jenjang Pendidikan : Sekolah Menengah Pertama Kurikulum Acuan : K-13 Alokasi Waktu : 60 (menit)
Mata Pelajaran : PJOK Jumlah Instrumen (soal) : 30 butir
Kelas/smt/tapel : IX / ganjil / 2023/2024 Bentuk Instrumen (soal) : a. Pilihan Ganda : 25 butir no. 1 s.d. no. 25
b. Obyektif : 5 butir no. 1 s.d. no. 5
Kompetensi Inti : 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
3.1 Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Siswa dapat memahami Gerakan kaki pada waktu menggiring 1 A
kombinasi gerak spesifik permainan gerakan sepak bola bola pada permainan sepak bola
dalam olahraga bola bola besar adalah
besar sederhana dan A. Mendorong bola
tradional B. Memantulkan bola
C. Menendang bola
D. Memutar bola
3.2 Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Siswa munjukan cara Saat melakukan tendangan shooting 2 C
kombinasi gerak spesifik permainan menendang pada olahraga pada sepak bola, kaki yang di gunakan
dalam olahraga bola boa besar sepak bola adalah
besar sederhana dan A. Kaki kiri
tradional B. Telapak kaki
C. Punggung kaki
D. Kaki kanan
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Siswa mengetahui cara Perkenaan bola pada passing bawah 3 B
kombinasi gerak spesifik permainan melakukan pasing pada pada olahraga voli adalah
dalam olahraga bola bola besar olahraga bola voli A. Bagian telapak tangan
besar sederhana dan B. Bagian lengan tangan bawah
tradional C. Bagian jari tangan
D. Seluruh bagian tangan
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Siswa memahami teknik Berikut ini yang bukan merupakan 4 C
kombinasi gerak spesifik permainan olahraga bola voli teknik permainan bola voli yaitu
dalam olahraga bola bola besar A. Passing
besar sederhana dan B. Servis
tradional C. Kontrol
D. Smash
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Siswa mampu menguasai Untuk mengoper bola pada pemain 5 A
kombinasi gerak spesifik permainan teknik pasing lanjutan pada yang agak jauh di lakukan. Cara
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
dalam olahraga bola bola besar olahraga bola voli A. Pasising sambil melompat
besar sederhana dan B. Pasing sambil jongkok
tradional C. Pasing sambil berlari
D. Pasing sambi berdiri
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Mengetahui teknik servis Dalam olahraga bola voli servis dasar 6 D
kombinasi gerak spesifik permainan dalam bola voli ada berapa
dalam olahraga bola bola besar A. 4
besar sederhana dan B. 3
tradional C. 5
D. 2
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Memahami cara bermain Tujuan permainan bola basket 7 C
kombinasi gerak spesifik permainan olahraga bola basket A. Memasukan bola dalam ring
dalam olahraga bola bola besar B. Menjaga daerah pertahanan
besar sederhana dan C. Memasukan bola kedalam ring
tradional lawan dan mempertahankan
daerah sendiri
D. Menunjkan teknik yang indah
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Mengetahui dasar pasing Berapakah jumlah pasing dalam 8 D
kombinasi gerak spesifik permainan dalam olahraga bola basket olahraga bola baket dasar
dalam olahraga bola bola besar A. 5
besar sederhana dan B. 1
tradional C. 2
D. 3
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Mengetahui dasar pasing Melempar bola dalam jarak tertentu 9 B
kombinasi gerak spesifik permainan dalam olahraga bola basket bertujuan memasukan ke dalam ring
dalam olahraga bola bola besar disebut
besar sederhana dan A. Passing
tradional B. Shooting
C. Dribing
D. Chest pass
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Mengetahui dasar pasing Menangkap bola dari operan 10 A
kombinasi gerak spesifik permainan dalam olahraga bola basket dinamakan
dalam olahraga bola bola besar A. catching
besar sederhana dan B. shootting
tradional C. passing
D. dribling
Memahami variasi dan Aktivitas Pilihan Ganda Memahami permainan dasar Ada berapa pemain dalam sau tim 11 C
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
kombinasi gerak spesifik permainan bola basket pada saat bermain bola basket
dalam olahraga bola bola besar A. 7
besar sederhana dan B. 6
tradional C. 4
D. 5
3.2 Memahami gerak Aktivitas Pilihan Ganda Mengusai teknik dasar Kasti termasuk kelompok olahraga 12 B
spesifik dalam berbagai permainan permainan bola kasti A. Bola sedang
permainan bola kecil bola kecil B. Bola kecil
C. Bola besar
D. Bola menengah
Memahami gerak Aktivitas Mengusai teknik dasar Teknik dasar permainan bola kasti 13 D
spesifik dalam berbagai permainan permainan bola kasti adalah
permainan bola kecil bola kecil A. Menendang bola
B. Menendang bola
C. Menggiring bola
D. Menangkap bola
Memahami gerak Aktivitas Memahami gerak dasar Berikut ini yang tidak termasuk 14 C
spesifik dalam berbagai permainan bermain bola kasti gerakan dasar permainan kasti adalah
permainan bola kecil bola kecil A. Menangkap
B. Memukul
C. Melempar
D. Menedang
Memahami gerak Aktivitas Mengetahui organisasi dan Induk organisasi bulu tangkis dunia 15 B
spesifik dalam berbagai permainan sejarah dalam olahraga adalah
permainan bola kecil bola kecil bulutangkis A. PASI
B. BWF
C. PSSI
D. PBSI
Memahami gerak Aktivitas Mengetahui organisasi dan Permainan bulu tangkis berasal dari 16 D
spesifik dalam berbagai permainan sejarah dalam olahraga negara
permainan bola kecil bola kecil bulutangkis A. Indonesia
B. Amerika
C. India
D. Inggis
Memahami gerak Aktivitas Memahami teknik dasar bulu Saat permulaan permainan bulu 17 A
spesifik dalam berbagai permainan tangkis tangkis adalah
permainan bola kecil bola kecil A. Menyajikan bola
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
B. Mengembalikan bola
C. Memukul bola
D. Siap –siap
Memahami gerak Aktivitas Memahami teknik dasar bulu Pukulan servis pada permainan ganda 18 C
spesifik dalam berbagai permainan tangkis dalam olahraga bulutangkis biasanya
permainan bola kecil bola kecil adalah
A. Medium service
B. Long service
C. Short service
D. Lob service
Memahami gerak Aktivitas Mengetahui pertandingan Ada berapa kategori dalam olahraga 19 B
spesifik dalam berbagai permainan dalam olahraga bulu tangkis bulu tangkis
permainan bola kecil bola kecil A. 4
B. 3
C. 2
D. 1
Memahami gerak Atletik Memahami teknik dasar Yang bukan termasuk teknik dasar 20 A
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga jalan cepat jalan cepat
Lompat dan lempar A. Start jongkok
dalam permainan B. Badan tetap tegak saat berjalan
sederhana dan C. Gerakan kaki mendatar
tradisional D. Bahu rileks
Memahami gerak Atletik Mengetahui olahraga lari Start yang di gunakan dalam lari jarak 21 C
spesifik gerak lari. Jalan. jarak pendek pendek
Lompat dan lempar A. Start melayang
dalam permainan B. Start duduk
sederhana dan C. Start jongkok
tradisional D. Start berdiri
Memahami gerak Atletik Memahami nomor lari pada Nomor olahraga lari jarak pendek 22 C
spesifik gerak lari. Jalan. cabang olahraga atletik dalam pertandingan atletik, kecuali
Lompat dan lempar A. 100 meteer
dalam permainan B. 200 meter
sederhana dan C. 90 meter
tradisional D. 400 meter
Memahami gerak Atletik Memahami dasar dari Gerakan melompat dengan 23 A
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga lompat jauh mengangkat kaki keatas-depan dalam
Lompat dan lempar upaya membawa titik berat badan
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
dalam permainan selama mungkin di udara disebut
sederhana dan A. Lompat jauh
tradisional B. Lompat tinggi
C. Lompat galah
D. Lompat harimau
Memahami gerak Atletik Mengetahui teknik dasar Cara mendarat yang benar pada 24 A
spesifik gerak lari. Jalan. dalam olahraga atletik nomor lompat jauh adalah
Lompat dan lempar lompat jauh A. Kaki dilruskan
dalam permainan B. Lutut di bengkokan dan kaki di
sederhana dan lippat
tradisional C. Kaki dilipa kedepan
D. Kaki di acungkan ke depan
Memahami gerak Atletik Mengetahui teknik dasar Teknik dasar lompat jauh yang 25 B
spesifik gerak lari. Jalan. dalam olahraga atletik nomor beertujuan untuk mengkat tubuh
Lompat dan lempar lompat jauh keatas untuk gerak melayang di udara
dalam permainan adalah
sederhana dan A. Teknik awalan
tradisional B. Teknik tolakan
C. Teknik melayang di udara
D. Teknik mendarat
Memahami gerak Atletik Memahami teknik dasar Pelari jarak pendek saat berlari 26
spesifik gerak lari. Jalan. untuk lari jarak pendek berupaya mengakat paha secara
Lompat dan lempar maksimal bertujuan
dalam permainan A. Agar langkah kaki bisa lebar
sederhana dan B. Mengurangi tekanan angin
tradisional C. Agar langkah bisa cepat
D. Agar tumpuan berat badan lebih
ringan
Memahami gerak Atletik Mengetahui organisasi dalam Induk organisasi atletik di indonesia 27 A
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga atletik adalah
Lompat dan lempar A. PASI
dalam permainan B. PSSI
sederhana dan C. IPSI
tradisional D. PJSI
Memahami gerak Atletik Mengetahui teknik dasar Sikap kedua tangan pada saat 28 B
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga lompat jauh melakukan tumpuan pada olahrga
Lompat dan lempar lompat jauh adalah
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
dalam permainan A. Di ayunkan kedepan
sederhana dan B. Diayunkan kebelakang
tradisional C. Diayunkan keatas
D. Diam
Memahami gerak Atletik Memahami teknik dasar Berikut ini yang bukan teknik dasar 29 C
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga atletik lari lari jarak pendek adalah
Lompat dan lempar A. Condong badan
dalam permainan B. Langkah kaki
sederhana dan C. Gerakan badan
tradisional D. Ayunn tangan
Memahami gerak Atletik Memahami teknik dasar Cara yang benar dalam menempatkan 30 B
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga atletik lari kaki pada lari jarak pendek adalah
Lompat dan lempar A. Menggunakan tumit
dalam permainan B. Mengunakan ujung kaki
sederhana dan C. Menggunakan sisi kaki
tradisional D. Menggunakan telapak kaki

Memahami variasi dan Altivitas Objektif Menjelaskan variasi dalam Sebutkan variasi menggiring bola 1 Kaki bagian
kombinasi gerak spesifik permainan melakukan teknik sepak bola dalam olahraga sepak bola dalam, kaki
dalam olahraga bola bola besar bagian luar,
besar sederhana dan menggunakan
tradional punggung
kaki
Memahami gerak Aktivitas Menjelaskan pukulan dalam Sebutkan variasi pukulan dalam 2 Forehand
spesifik dalam berbagai permainan permainan bulu tangkis olahraga bulu tangkis clear,
permainan bola kecil bola kecil forehand
overhead,
forehand
drop,
forehand
smash
Memahami gerak Atletik Mengetahui tentang beberapa Olahraga atleik terdiri dari beberapa 3 Jalan, lari,
spesifik gerak lari. Jalan. nomor dalam oahraga atletik nomor sebutkan nomor apa saja dalam lompat
Lompat dan lempar olahaga atletik
dalam permainan
sederhana dan
tradisional
Level
No Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal Indikator Soal Instrumen Soal No Soal Kunci
Kognitif
Memahami gerak Atletik Memahami tentang dasar Ada berapa start dalam olahraga 4 3 . jongkok
spesifik gerak lari. Jalan. olahraga atletik atletik dan sebutkan berdiri,
Lompat dan lempar jongkok,
dalam permainan melayang
sederhana dan
tradisional
Memahami gerak Atletik Menjelaskan tentang dasar Bagaiman sikap tubuh saat berlari 5 Sikap tubuh
spesifik gerak lari. Jalan. dari olahraga lari jarak jarak pendek cubuh dalam
Lompat dan lempar pendek keadaan
dalam permainan rileks, badan
sederhana dan condong
tradisional kedepan.
Langkah kaki
yang lebar,
gerakan kaki
secepatnya

Anda mungkin juga menyukai