Anda di halaman 1dari 9

KISI SOAL SUMATIF SEMESTER 1 KE

No Materi

1 Kasih sayang kepada anak yatim

2 Dekat dengan Allah swt melalui


Asmaul husna

3 Anak saleh membiasakan perilaku


terpuji
4 Hidup lapang dengan berbagi
5 Kisah teladan perjuangan
Rasulullah saw.
KISI SOAL SUMATIF SEMESTER 1 KELAS V

Tujuan Pembelajaran

Terbiasa Membaca Al-Qur'an dengan benar

Melafalkan surah Al-Maun dengan benar

Mempraktekan hadist tentang anak yatim dalam


bentuk perilakumenyayangi anak yatim dengan
benar

Menyakini alma husnah Al-Qawiyyu,alqayyum


al muhyi,almumit dan al bais

Menjelaskan makna asmaul husna Al-Qawiyyu,


alqayyum al muhyi,almumit dan al bais

Membiasakan prilaku terpuji sebagai bukti


wujud implementasi dari makna hidup indah
saling menghargaidan tugas utama sebagai khalifah
dengan benar
Menjelaskan makna hidup indah saling menghargai
dan tugas utama sebagai khlifah dengan benar

Menampilkan contoh prilaku saling menghargai


dan tugas utama sebagai khlifah dengan benar

Meyakini makna zakat infak sedekah dan hadiah


dengan benar

Menjelaskan mkna zakat infak sedekah hadiah


dengan benar

Mempraktekan makna zakat infak sedekah dan


hadiah dengan benar
Meyakini peristiwa fathu Makkah dan haji wada'
dengan benar

Menjelaskan pengertian Fathu Makkah dan Haji wada'


dengan benar

Menjelaskan sebab-sebab terjadinya peristiwa


Fathu Makkah dan haji wada' dengan benar

Menemukan prilaku terpuji dalam peristiwa


Fathu Makkah dan haji wada' dengan tepat
MESTER 1 KELAS V

Bentuk Nomor
Indikator Soal
Soal Soal
disajikan soal siswa dapat menentukan PG 1
jumlahsurah Al-Maun

Disajikan salah satu potongan ayat siswa PG 2


dapat menentukan terjemahan surah Al-
Maun

Disajikan potongan surah Al-Maun siswa PG 3


dapat melengkapi ayat dari surah Al-Maun

Disajikan potongan ayat dari surahAl-Maun


siswa dapat menentukan arti ayat ke-2 isian 1
dari surah Al-Maun.

Disajikan soal siswa dapat menuliskan uraian 1


ayat ke 3 surah Al-Maun

Disajikan soal siswa dapat memehami teksisian 2

Disajikan soal siswa dapat memahami PG 4


teks

Disajikan narasi siswa dapat menentukan


jumlah asmaul husna PG 5

Disajikan teks siswa dapat menyebutkan PG 6


arti Al-qayyum.

Disajikan narasi siswa dapat menentukan PG 7


sikap yng mencerminkan asmaul husna
al-qayyum.

Duisajikan narasisiswa dapat menunjukan


arti Al-Bais PG 8

Disajikan soal siswa dapat menuliskan 3 uraian 3


asmaul husna dan artinya.

Disajikan narasi siswa dapat menunjukan PG 9


sifat saling menghargai dan menghormati.

Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 10


tugas sebagai khalifah

Disajikan soal siswa dapat menentukan isian 5


sikap sebagai khalifah.

Disajikan soal siswa dapat mengetahui isian 6


tugasnya sebagai khalifah

Disajikan soal siswa dapat menentukan uraian 3


tujuan manusia diciptakan

Disajikan narasi siswa dapat menunjukan PG 11


sikap menghargai

Disajikan narasi siswa dapat menunjukan PG 12


contoh sikap saling menghargai

Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 13


rukun zakat isian 7

Disajaikan narasi siswa dapat menjelaskan PG 14


waktu pembayaran zakat

disajikan narasi siswa dapat menentukan PG 15


makna sedekah

Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 16


orang yang berhak menerima infak

Disajikan narasi siswa dapat menentukan PG 17


salah satu contoh sedekah.

Disajikan soal siswa dapat menyebutkan Isian 8


sikap terpuji termasuk memberikan hadiah.

Disajikan soal siswa dapat menyebutkan Isian 9


salah satu contoh sedekah.

Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 18


hukum sedekah.

Disajikan soal siswa dapat menyebutkan PG 19


takaran zakat fitrah.

disajikan soal siswa dapat menyebutkan uraian 4


3 hikmah berbagi.
disajikan narasi siswa dapat menentukan PG 20
salah satu contoh sedekah.

Disajikansoal siswa dapat menjelaskan uraian 5


pengertian haji wada'

Disajikan soalsiswa dapat menyebutkan PG 21


terjadinya peristiwa fathu makkah.

Disajikan narasi siswa menjelaskan PG 22


perjanjian Hudaibiyah

Disajikan soal siswa dapat menyebutkan PG 23


arti haji wada'

Disajikan soal siswa dapat mengetahui isian 10


kaum yang melanggar perjanjian
Hudaibiyah.

Disajikan narasi siswa dapat menjelaskan PG 24


faktor penyebab terjadinya fathu Makkah

disajikan narasi siswa dapat menyebutkan 25


salah satu wasiat Rasulullah saw pada
haji wada'

Anda mungkin juga menyukai