Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SMA NEGERI 11 GARUT
Jalan Siliwangi 2 Telepon (0262) 233681 Garut 44114
Website: www.sman11garut.sch.id. e-mail: sman_11_garut@yahoo.co.id

INSTRUMEN PEMANTAUAN KELENGKAPAN ADMINISTRASI PEMBELAJARAN


SUPERVISI AKADEMIK TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Nama Satuan Pendidikan : SMAN 11 GARUT


Nama Guru :
Pangkat/Jabatan Guru :
Mata Pelajaran yang Diampu :
Tanggal Kegiatan Pemantauan :

KELENGKAPAN
NO KOMPONEN ADMINISTRASI REKOMENDASI
YA TIDAK
DOKUMEN PERATURAN :
1 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional
Nomor 20 Tahun 2016 tentang SKL
2 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 21 Tahun
2016 tentang Standar Isi
(SI)
3 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional
Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar
Proses (SP)
4 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 23 Tahun
2016 tentang Standar
Penilaian (SPn)
5 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 24
Tahun 2016 tentang
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
Pelajaran pada Kurikulum 2013
DOKUMEN ADMINISTRASI PEMBELAJARAN
6 Kalender Pendidikan
7 Kalender Pendidikan Sekolah
8 Jadwal Pembelajaran
9 Program Tahunan
10 Distribusi alokasi waktu
11 Program semester
12 Silabus
13 RPP
14 Media/Alat pembelajaran
15 Bahan ajar manual/Berbasis IT
16 Buku referensi
17 Buku Siswa
18 Kisi-kisi
19 Instrumen penilaian (Bank soal)
20 Kumpulan Tugas
21 Agenda Kegiatan Guru
22 Program Perbaikan
23 Program Pengayaan
24 Buku Nilai
Jumlah Skor
Prosentase Menjawab “ya”

Petunjuk Penskoran :

 untuk setiap jawaban “ya” diberi angka 1 ,dan untuk jawaban “tidak” diberi angka 0

 Persentase (%) Jawaban ‘Ya” = Jumlah skor diperoleh X 100/24

Nilai ................................

Predikat:

Nilai Predikat Keterangan


N ‹ 70 C Perlu pembinaan
71 ≤ N≤ 80 Dapat digunakan untuk model bagi guru laian dengan perbaikan pada bagian-
B
bagian tertentu
N › 80 A Dapat digunakan untuk model bagi guru laian

Garut, ................................ 20..

Guru Mata Pelajaran, Supervisor

.................................................. …………………………………………….
NIP. NIP.
Kepala Sekolah Kepala Sekolah,

.........................................................
NIP.
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SMA NEGERI 11 GARUT
Jalan Siliwangi 2 Telepon (0262) 233681 Garut 44114
Website: www.sman11garut.sch.id. e-mail: sman_11_garut@yahoo.co.id

INSTRUMEN WAWANCARA PRA OBSERVASI SUPERVISI AKADEMIK


TAHUN PELAJARAN 20.../20…

Nama Satuan Pendidikan :


Nama Guru :
Pangkat/Jabatan Guru :
Mata Pelajaran yang Diampu :
Tanggal Kegiatan Pemantauan :

NO DAFTAR PERTANYAAN JAWABAN

1 Materi Pembelajaran
2 Kelas/Program
3 Jam Ke-
o Silabus
o RPP
o Agenda Kegiatan Guru
o Daftar Hadir Tatap Muka
4 Perangkat Pembelajaran yang dibawa
o Buku Nilai
o Buku Referensi
o Buku Siswa
o Bahan Ajar (Modul/LKS/Lembar Kerja)
5 Media Pembelajaran/Alat Pelajaran
yang disiapkan
o Pendekatan Scientific
o Metoda Diskusi – Informasi
Pendekatan/Model/Metoda o Problem Base Learning (PBL)
6
Pembelaaran yang akan digunakan o Discovery Learning ( DL)
o Projec Base Learning (PjNL)
o Lainya ....
7 Upaya alternatif apabila pen
Dekatan yang direncanakan
Tidak dapat berlangsung
Catatan:

Garut, ................................ 20..

Guru Mata Pelajaran, Supervisor

.................................................. …………………………………………….
NIP. NIP.
Kepala Sekolah Kepala Sekolah,

.........................................................
NIP.
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SMA NEGERI 11 GARUT
Jalan Siliwangi 2 Telepon (0262) 233681 Garut 44114
Website: www.sman11garut.sch.id. e-mail: sman_11_garut@yahoo.co.id

INSTRUMEN WAWANCARA PASCA OBSERVASI SUPERVISI AKADEMIK


TAHUN PELAJARAN 20.../20...

Nama Satuan Pendidikan :


Nama Guru :
Pangkat/Jabatan Guru :
Mata Pelajaran yang Diampu :
Tanggal Kegiatan Pemantauan :

NO DAFTAR PERTANYAAN JAWABAN


O Sangat puas
Tingkat kepuasan pelaksanaan O Puas
1
pembelajaran O Cukup puas
O Tidak puas
2 Kesesuaian pelaksanaan pembelajaran O Sesuai
dengan skenario pembelajaran (RPP) O Tidak sesuai
3 Catatan tingkat kepuasaan pelaksanaan
pembelajaran memuaskan
o Tercapai
4 Ketercapaian Tujuan Pembelajaran o Tercapai Sebagian
o Tidak Tercapai
o Guru
o Siswa
Kesulitan mencapai tujuan pembelajaran
5 o Guru dan Siswa
Disebabkan faktor
o Ketidak tersediaan media/alat pelajaran
o Pendekatan pembelajaran
6 Upaya mengatasi kesulitan belajar di-
waktu yang akan datang
Catatan rekomendasi :

Garut, ................................ 20..

Guru Mata Pelajaran, Supervisor

.................................................. …………………………………………….
NIP. NIP.
Kepala Sekolah Kepala Sekolah,

.........................................................
NIP.
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SMA NEGERI 11 GARUT
Jalan Siliwangi 2 Telepon (0262) 233681 Garut 44114
Website: www.sman11garut.sch.id. e-mail: sman_11_garut@yahoo.co.id

INSTRUMEN TELAAH RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )


SUPERVISI AKADEMIK TAHUN PELAJARAN 20.../20...

Nama Satuan Pendidikan :


Nama Guru :
Pangkat/Jabatan Guru :
Mata Pelajaran yang Diampu :
Tanggal Kegiatan Pemantauan :
Materi Pembelajaran :
Kelas /Program/Semester :
Alokasi Waktu :

HASIL TELAAH
Tidak Kurang
ada/ lengkap/ Lengkap/
N0 ASPEK PENGAMATAN CATATAN KET
Tidak Kurang Sesuai
Sesuai Sesuai (2)
(0) (1)
A IDENTITRAS RPP
1 Terdapat: Nama satuan, Kelas/ Semester, Mata
pelajaran, Materi pokok, dan alokasi waktu
B KOMPONEN UTAMA RPP
1 Minimal memuat 8 komponen utama dan
lampiran RPP, yaitu memuat : 1) Kompetensi Inti,
2) Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian
Kompetensi/IPK, 3) Tujuan Pembelajaran, 4)
Matedri Pembelajaran, 5) Metode Pembelajaran,
6) Media?Alat/Bahan Pembelajaran dan Sumber
belajar, 7) Langkah-langkah pembelajaran, 8)
Penilaian hasil belajar, 9)Lampiran pendukung RPP
(materi pembelajaran, instrumen
Penilaian dll)
1 Rumusan KI,KD dan IPK
a Mencakup KI-1, KI-2,
KI-3 dan KI-4sesuai
dengan rumusan pada
Permendikbud nomor
21 tahun 2016
Kompotensi Dasar (KD) mencakup sikap,
b pengetahuan dan keterampilan
(khususPPKN dan PABP) sedangkan
mata pelajaran lain mencakup
pengetahuan dan keterampilan yang
dikutip dari Permendikbud No. 24
tahun 2016
c Menjabarkan IPK berdasarkan KD dan
KI-3, KD dari KI-4, KD dari KI-1 dan
KD dari KI-2 (khusus PPKn dan PABP).
Sedang-kan mata pelajaran lain KD dari
KI-3 dan KD dari KI-4

d IPK disusun menggunakan kata kerja


operasional yang dapat diukur/ dilakukan
penilaian sesuai dengan
karakteristik mata pelajaran
e IPK dari KD pengetahuan meng
Gambarkan dimensi proses kognitif dsan
dimensi pengetahuan meliputi faktua,
konseptual, prosedural dan/atau
metakognitif
f IPK dari KD keterampilan memuat
keterampilan abstrak dan/atau
keterampilan konkrit.
2 Rumusan Tujuan pembelajaran
a Mencerminkan pencapaian kompetensi
sikap, pengetahu dan keterampilan konkrit
b Memberikan penguatan karakater
melalui kegiatan berliterasi dan
pembelajaran abad 21
c Memberikan gambaran pencapaian hasil
pembelajaran

d Dituangkan dalam bentuk deskripsi,


memuat kompetensiyang hendak dicapai
peserta didik
3 Materi pembelajaran
a Materi pembelajaran memuat
konsep/prinsip penting, dan prosedur yang
relevan dan ditulis dalam bentuk butir-buti
butir sesuai dengan rumusan
indikatorpencapaian kompetensi (IPK)
b Cakupan materi sesuai dengan alokasi
Waktu yang ditetapkan
c Mengakomodasi muatan lokal dapat
berupa keunggulan lokal, kearifan lokal,
Kekinian dll yang sesuai dengan cakupan
pada KD pengetahuan
4 Metoda Pembelajaran
a Menggunakan pendekatan ilmiah dan/
Atau pendekatan lain yang relevan
dengan karakteristik masing-masing
mata pelajaran
b Menerapkan pembelajaran aktif yang
Bermuara pada pengembangan HOTs
c Menggambarkan sintaks/tahapan yang
Jelas (apaila menggynakan model
pembelajaraan tertentu)
d Sesuai dengan tujuan pembelajaran.
e Menggambarkan proses pencapaian
kompetensi
5 Media Pembelajaran dan Sumber Belajar
a Mendukung pencapaian kompetensi
Dan pembelajaran aktif dengan
pendekatan ilmiah
b Sesuai dengan karakteristik peserta didik.
c Sumber belajar yang digunakan mencakup
multi moda antara lain bahan
cetak,elektronik, alam dan sumberbelajar
lainnya
6 Langkah-langkah kegiatan pembelajaran
a Memuat kegiatan : Pendahuluan,
Kegiatan Inti dan kegiatan penutup
b Kegiatan pendahuluan memuat: 1)
Pengkondisian peserta didik 2)
Pendekatan religiositas atau penguatan
karakter lain ditingkat sekolah, 3)
Apersepsi, 4) Penyampaian tujuan
pembelajaran dan 5) kegiatan dan
penilaian yang akan dilakukan
c Kegiatan Inti Memuat:
1. Bentuk kegiatan pembelajaran
berupaaktif (activ Learning)dengan
menggunakn berbagai model dan/atau
metoda pembelajaran dengan
pendekatan ilmiah maupun
pendekatan lain yang relevan
2. Sesuai dengan model dan/atau metoda
pembelajaran yang digunakan
3. Menggambarkan tahapan kegiatan
yang runut dan sistematik (dari LOTs
menuju HOTs)
4. Menggambarkan kegiatan berliterasi
5. Menggambarkan proses pembelajaran
yang menimbulkan interaksi multiarah,
antar peserta didik , interaksi peserta
didik dengan guru, dan interaksi
peserta didik dengan bahan/alat/
lingkungan belajar

6. Menggambarkan proses pembelajaran


yang menyenangkan menantang dan
memotivasi peserta didik
7. Menggambarkan gradasi pencapaian
kompetensidalam pembelajaran
8. Memperkuat PPK di tingkat kelas
berkaitan dengan karakter seperti
religiositas, nasionalisme, kemandirian,
gotongroyang dan integritas dll
9. Kegiatan pembelajaran mendidik dan
dialogis yang bermuara pada
berkembangnya karakter dan Hygher
Orher Thinking Siklls (HOTs)
atau Keterampilan Berpikir Tingkat
Tingi peserta didik
10. Mendorong berkembangnya
keterampikan hidup abad 21 yaitu 4C
(berpikir kritis, kreasi, berkomunikasi
dan berkolaborasi)
d Kegiatan Penutup memuat:
a. Rangkuman, kesimpulan, refleksi,
penilaian dan tindak lanjut penilaian
termasuk memberikan penguatan karakter
di tingkat masyarakat
b. Penyampaian pencapaian KD dari KI-3
dan KD dari KI-4
7 Penilaian Hasil Belajar
a Memuat rancangan penilaian
b Memuat jenis /tekni penilaian, bentuk
penilaian, instrumen penilaian dan
pedoman pensekoran
c Mencakup penilaian pengetahuan,
keterampilan,dan sikap khusus pada mata
pelajaran PPKn dan PABP. Sedangkan pada
mata pelajaran yang lain memuat catatan
sikap siswa pada jurnal penialaian sikap
d Sesuai dengan kompetensi ( IPK dan/atau
KD)
e Sesuai dengan kegiatan yang dilakukan
dalam pembejaran
f Sesuai dengan materi pembelajaran
g Memuat soal HOTs dan soal-soal
keterampilan khusus mata pelajaran
(agama, seni budaya bahasa dll)
JUMLAH

Catatan:

Keterangan :
Nilai ................................
Predikat:
Nilai Predikat Keterangan
N ‹ 70 C Perlu pembinaan
71 ≤ N≤ 80 Dapat digunakan untuk model bagi guru laian dengan perbaikan pada bagian-bagian
B
tertentu
N › 80 A Dapat digunakan untuk model bagi guru laian

Garut, ................................ 20..

Guru Mata Pelajaran, Supervisor

.................................................. …………………………………………….
NIP. NIP.
Kepala Sekolah Kepala Sekolah,

.........................................................
NIP.
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SMA NEGERI 11 GARUT
Jalan Siliwangi 2 Telepon (0262) 233681 Garut 44114
Website: www.sman11garut.sch.id. e-mail: sman_11_garut@yahoo.co.id

INSTRUMEN PENGAMATAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


SUPERVISI AKADEMIK TAHUN PELAJARAN 20... /20...

Nama Satuan Pendidikan :


Nama Guru :
Pangkat/Jabatan Guru :
Mata Pelajaran yang Diampu :
Tanggal Kegiatan Pemantauan :
Materi Pembelajaran :
Kelas/Program/Semester :
Alokasi Waktu :

HASIL
PENGAMATAN KET
NO ASPEK PENGAMATAN CATATAN
YA TIDAK
(1) (0)
A KEGIATAN PENDAHULUAN
1.Membangun sikap religiositas sesuai dengan ajaran
agama yang dianutnya
2. Memotivasi peserta didik untuk belajar
3.Memberikan apersepsi dengan cara menghubungkan
materi pembelajaran dengan pengalaman p[eserta
didik
4.Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi
yang harus dicapai oleh peserta didik
5.Menyampaikan langkah-langkah kegiatan
pembelajaran dan kompetensi yang akan dinilai dan
mencerminkan penguatan pendidikan karakter
B. KEGIATAN INTI
1.Penguasaan Materi Pembelajaran
a. Kemampuan menyesuaikan materi
pembelajaran dengan tujuan pembelajaran
b. Kemampuan mengaitkan materi
Pembelajaran dengan pengetahuan lain
Yang relevan dengan kehidupan sehari-hari
c. Menyajikan pembahasan materi pembelajaran
dengan tepat dan lengkap sesuai engan konsep
yang benar dan mencerminkan penguatan nilai
karakter
d. Menyajikan materi secara sistematis dari materi
mudah ke sulit, dari materi sederhana ke
kompleks, dari materi konkrit ke abstrak atau
sebaliknya) sesuai dengan kompetensi yang akan
dicapai paserta didik
2.Implementasi Pembelajaran
a. Melaksanakan pembelajaran mengikuti langkah
RPP
b. Pembelajaran yang dilaksanakan bersifat
Interaktif yang mendorong munculnya interakasi
multi-arah, yaitu antara peserta didik, peserta
didik dengan guru, peserta didik dengan
summber belajar, serta peserta didik dengan
lingkungan belajar sehungga memiliki
kemampuan komunikatifdan kerjasama yang baik
c. Pembelajaran yang dilaksanakan bersifat
inspiratif dan multifaset (variasi proses berfikir
C1-C6) untuk memunculkan kebiasaan positif
peserta didik yaitu terbangunya karakter dan
berkembangnya Higer Order Thinking Skills) atau
Keterampilan Berfikir Tingkat Tinggi peserta didik
d. Pembelajaran yng dilaksanakan menarik,
menyenangkan, menggunakan ultimoda dan
membelajarkan lebih lanjut
e. Pembelajaran yang dilaksanakan menumbuhkan
sesuai dengan bakat, minat dan perkewmbangan
fisik serta psikologis peserta didik
f. Pembelajaran yang dilaksanakan menumbuhkan
kemampuan berliterasi
g. Guru menggunakan teknik bertanya dengan
tidakmemunculkan jawaban serempak (chorus
answer) dari peserta didik
h. Guru memberikan pertanyaan kepada peserta
didik dengan pertanyaan pelacak (problem
question)untuk mendorong kemampuan bernalar
(berfikir kritis, logis dan sistematis)
i. Guru mendorong peserta didik untuk
mengembangkan keterampilan bertanya untuk
membangun kebiasaan mencari tahu
(inquisiveness)
3.Pemanfaatan Media dan Sumber Belajara
a. Mengakomodasi perkembangan teknologi
pembelajaran sesuai konsep dan prinsip Techno-
Paedagogical Content Knowledge)
b. Menunjukkan keterampilan dalam menggunakan
media pembelajaran
c. Menunjukkan keterampilan dalam menggunakan
sumber pembelajaran
d. Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan
media belajar
e. Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan
sumber belajar
f. Media dan sumber belajar yang digunakan
mampu menghasilkan pesan yang menarik dan
mengesankan

4.Interaksi dengan Peserta Didik


a. Guru menumbuhkan partisipasi aktif peserta didik
melalui interaksi antar peserta didik, peserta didik
dengan guru, peserta didik dengan media dan
sumber belajar

b. Guru memberikan respon positif terhadap


partisipasi peserta didik
c.
Guru menunjukkan sikap terbuka terhadap
respons peserta didik
d. Guru menunjukkan hubungan pribadi yang
kondusif dan konstruktif
e. Guru menumbuhkan keceriaan dan antusiasm
peserta didik dalam pembelajaran
5.Penggunaan Bahasa yang Benar dan Tepat dalam
Pembelajaran
a. Menggunakan bahasa Indonesia yang baik, benar
dan konstektual
b. Menggunakan pilihan kata yang mudah dipahami
oleh peserta didik
C. KEGIATAN PENUTUP
1. Membuat rangkuman dan/atau kesimpulan dengan
peserta didik
2. Melaksanakan penilaian proses pembelajaran
( secara lisan/tertulis)
3. Mengumpulkan hasil kerja peserta didik sebagai
bahan fortofolio
4. Memberikan tindak lanjut hasil penilaian
( remedial/pengayaan)
5. Melakukan refleksi pembelajaran ( kebermaknaan
pembelajaran)
JUMLAH SKOR

Catatan:

Keterangan :
Nilai ................................
Predikat:
Nilai Predikat Keterangan
N ‹ 70 C Perlu pembinaan
71 ≤ N≤ 80 Dapat digunakan untuk model bagi guru laian dengan perbaikan pada bagian-
B
bagian tertentu
N › 80 A Dapat digunakan untuk model bagi guru laian
Garut, ................................ 20..

Guru Mata Pelajaran, Supervisor

.................................................. …………………………………………….
NIP. NIP.
Kepala Sekolah Kepala Sekolah,

.........................................................
NIP.

Anda mungkin juga menyukai