Anda di halaman 1dari 5

BAB II.

TINJAUAN PERUSAHAAN
II.1 Sejarah Perusahaan
Motionbeast didirikan pada tahun 2014 di Bandung, Motionbeast awalnya berfokus
pada pembuatan motion graphic/animasi untuk memenuhi kebutuhan merk ataupun
sebuah perusahaan. Motionbeast merupakan bagian dari PT. Stellar Kreavi Digital.

Pt. Stellar Kreavi Digital adalah perusahaan start-up yang bergerak di bidang
industri kreatif dan digital. Memiliki 3 (tiga) unit bisnis yaitu Lippielust,
Motionbeast dan juga WaitWhatWeb.

Hingga saat ini Motionbeast telah memperluas bisnisnya dengan menambahkan


berbagai bidang pekerjaan termasuk instalasi interaktif dan walktrough virtual dan
mungkin akan ditambahkan lebih banyak bidang di masa mendatang.

II.2 Profil Perusahaan

Gambar II.1 Logo Motionbeast


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

Nama Perusahaan : Motionbeast


Alamat : Jl. Kanayakan Dalam No.28, Dago, Kecamatan
Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40135
No. Telp :-
Email : hello@motionbeast.com
Website : https://motionbeast.com/

3
II.3 Struktur Organisasi

Raynaldi Ardhiansyah
Director

Dwi Retno Widya M. Ilham Firmansyah Yuli Rismawati


Finance & Project Manager HR Generalist
Accounting

Creative Installation

Yazman Yazid Rizsha Lazuardi


Ikhsal Salman Dionisius Agung
PherdyanAlgifari
M. Riza Darmawan
Zalikha Lekazima

Gambar II.2 Struktur Organisasi Motionbeast


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

4
II.4 Fasilitas Ruang Kerja

Gambar II.3 Fasilitas Ruang Kerja 1


Sumber: Dokumen Pribadi (2023)

Gambar II.4 Fasilitas Ruang Kerja 2


Sumber: Dokumen Pribadi (2023)

Gambar II.5 Fasilitas Ruang Kerja 3


Sumber: Dokumen Pribadi (2023)

5
II.5 Project Perusahaan
Motionbeast telah membuat beberapa project mulai dari motion graphic, animasi,
projek mapping, dan juga instalasi. project yang mereka buat telah melayani
beberapa client, berikut project yang mereka kerjakan:

Tabel II.1 Project Perusahaan


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)
No. Nama & Jenis Hasil
Project
1 One minute
projection mapping,
at Miyazaki Japan
Jenis : Video
Mapping

Gambar II.6 One minute projection mapping


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

2 Journey of tea
plantation in
Indonesia
Jenis :
Artwork/Exhibition

Gambar II.7 Journey of tea plantation


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

6
3 Il Sogno
Jenis : Official
Music Video

Gambar II.8 Il Sogno


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

4 Isyana tour
lexiconcert, Jakarta,
Indonesia
Jenis : Technical &
Visualizer

Gambar II.9 Isyana tour lexiconcert


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

5 Teddy Adhitya –
Intimate Showcase,
Jakarta
Jenis : Art
Installation

Gambar II.10 Teddy Adhitya Intimate Showcase


Sumber: Dokumen Motion Beast (2023)

Anda mungkin juga menyukai