Anda di halaman 1dari 8

URAIAN JABATAN

1. NAMA JABATAN : Dokter Ahli Muda


2. KODE JABATAN :
3. UNITKERJA
Eselon II : Dinas Kesehatan
Eselon III :
Eselon IV :
4. KEDUDUKAN DALAM STRUKTUR ORGANISASI :

KEPALA DINAS KESEHATAN

KEPALA UPTD RSUD

DOKTER AHLI MUDA

5. Ikhtisar Jabatan :
Memberikan pelayanan kesehatan pada sarana pelayanan kesehatan yang meliputi promotif
preventif, kuratif dan rehabilitatif untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat serta
membina peran serta masyarakat dalam rangka kemandirian di bidang kesehatan kepada
masyarakat sesuai dengan prosedur yang berlaku agar semua pekerjaan dapat terselesaikan
secara berdaya guna dan berhasil guna.

6. Uraian Tugas:
a. Melakukan pelayanan medik umum konsul pertama
b. Melakukan tindakan khusus Kompleks tingkat 1 oleh dokter umum
c. Melakukan tindakan darurat medik/ P3K tingkat sedang
d. Melakukan kunjungan kepada pasien rawat inap
e. Melakukan pemeliharaan kesehatan ibu
f. Melakukan pemeliharaan kesehatan bayi dan balita
g. Melakukan pemeliharaan kesehatan anak
h. Melakukan pelayanan Keluarga Berencana
i. Melakukan pelayanan imunisasi
j. Melakukan pelayanan gizi
k. Mengelola data dalam rangka pengamatan epidemilogi penyakit
l. Melakukan penyuluhan medik
m. Membuat catatan medik pasien rawat jalan
n. Membuat catatan medik pasien rawat inap
o. Melayani atau menerima konsultasi dari luar ata keluar
p. Melayani atau menerima konsultasi dari dalam
q. Menguji kesehatan individu
r. Menjadi tim penguji kesehatan
s. Melakukan tugas jaga panggilan/on call
t. Melakukan tuugas jaga di tempat sepi pasien
u. Melakukan kaderisasi masyarakat dalam bidang kesehatan tingkat sedang

7. Bahan Kerja :
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. Status pasien - Pelaksanaan pelayanan medik
umum konsul pertama
- Pelayanan tinndakan khusus
kompleks tangka t I oleh
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
Dokter umum
- Pelaksanaan tindakan darurat
medik / P3L tingkat sedang
- Pembuatan catatan medik
rawat jalan
- Pelaksanaan tugas jaga
panggilan/ on call
- Pelaksanaan tugas jaga di
tempat sepi pasien

- Pelaksanaan kunjungan
kepada pasien rawat inap
2. Status pasien rawat inap - Pembuatan catatan medik
pasien rawat inap

- pelaksanaan pemeliharaan
kesehatan ibu
3. KMS - pelaksanaan pemeliharaan
kesehatan bayi dan balita
- pelaksanaan pemeliharaan
kesehatan anak

pelaksanaan pelayanan keluarga


berencana
4. Status pasien dan kartu kunjungan KB
pelaksanaan pelayanan imunisasi

5. Status pasien dan KMS, vaksin


pelaksanaan pelayanan gizi

6. Status pasien - pengumpulan data dalam


rangka pengamatan
7. Data epidemologi penyakit
- pelaksanaan kaderisasi
masyarakat dalam bidang
kesehatan tingkat sedang

pelaksanaan penyuluhan medik

8. Bahan penyuluhan - pelayanan atau penerimaan


konsultasi dari luar atau keluar
9. Ilmu medis - pelayanan atau penerimaaan
konsultasi dari dalam

- Pengujian kesehatan individu


- Penguji kesehatan secara tim
10. Blanko KIR

8. Perangkat/ Alat Kerja:


No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas
1. ATK, Stetoskop, Melakukan pelayanan medik umum konsul
Tenismeter, Termometer pertama

2. ATK, Handscoon, minor set,


senter, head lamp Melakukan tindakan khusus kommpleks tingkat I
oleh dokter umum
3. ATK, Handscoon, minor set,
senter, headlamp Melakukan tinndakan darurat medik/ P3K tingkat
sedang
ATK, Steteskop,
4. thermometer, tensimeter,
senter Melakukan kunjungan kepada pasien rawat inap

ATK, lembar balik


5. penyuluhan, pannktom alat
peraga Melakukan pemeliharaan kesehatan ibu

ATK, lembar balik


6. penyuluhan, pannktom alat
peraga Melakukan pemeliharaam kesehatan bayi dan
balita
ATK, lembar balik
7. penyuluhan, pannktom alat
peraga Melakukan pemeliharaan kesehatan anak

ATK, implant set, IUD Set


8.
ATK, spluit, emergensi kit Melakukan pelayanan keluarga berencana
9.
ATK, bahan/barang peraga Melakukan pelayanan imunisasi
10. panktom
Melakukan pelayanan gizi
ATK, Laptop
11.
Mengumpulkan data dalam rangka pengmatan
Lembar balik, laptop epidemiologi penyakit
12.
ATK Melakukan penyuluhan medik
13.
ATK Membuat catatan medik rawat jalan
14.
ATK, bahan penyuluhan Membuat catatan medik rawat inap
15.
Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau
ATK, bahan penyuluhan keluar
16.
ATK, timbangan BB, Melayani atau menerima konsultasi dari dalam
17. meteran TB, snellencard
Menguji kesehatan individu
ATK, timbangan BB,
18. meteran TB, snellencard
Menjadi tim penguji kesehatan
Telepon
19.
ATK, stetoskop, tensimeter, Melakukan tugas jaga panggilan/ on call
20. thermometer
Melakukan tugas jaga di tempat sepi pasien
ATK, data
21.
Melakukan kaderisasi masyarakat dalam bidang
kesehatan tingkat sedang

9. Hasil Kerja:
No Hasil Kerja 1) Satuan Hasil 2)
1. Laporan pelayanan medik umum konsul pertama Pasien
2. Laporan tindakan khusus kompleks tingkat I oleh dokter Pasien
umum
3. Laporan tindakan darurat medik/ P3K tingkat sedang Pasien
4. Laporan kunjungan kepada pasien rawat inap Pasien
5. Laporan pemeliharaan kesehatan ibu Pasien
6. Laporan pemeliharaan kesehatan bayi dan balita Pasien
7. Laporan pemeliharaan kesehatan anak Pasien
8. Laporan pelayanan keluarga berencana Pasien
9 Laporan pelayanan imunisasi Pasien
10 Laporan pelayanan gizi Pasien
11 Laporan data dalam rangka pengamatan epidemiologi Laporan
penyakit
12 Laporan penyuluhanan medik Laporan
13 Laporan catatan medik rawat jalan Pasien
14 Laporran catatan medik rawat inap Pasien
15 Laporan melayanai atau menerima konsultasi dari luar Kasus
atau keluar
16 Laporan melayani atau menerima konsultasi dari dalam Kasus
17 Laporan pengujian kesehatan individu Pasien
18 Laporan menjadi timp penguji kesehatan Kegiatan
19 Laporan tugas jaga panggilan/on call Oncall
20 Laporan tugas jaga di tempat sepi pasien Shift
21 Laporan melakukan kaderisasi masyarakat dalam Kegiatan
bidang kesehatann tingkat sedang

10. Tanggung Jawab:


a. Keakuratan hasil pemeriksaan pasien
b. Kebenaran dan kesesuaian data pasien
c. Kerahasian dan kemanan data pasien

11. Wewenang:
a. Menggunakan perangkat/alat-alat kesehatan
b. Menyiapkan alat-alat kesehatan
c. Meminta dan memberikan data/dokumen pasien

12. Korelasi Jabatan:


Unit Kerja/
No Jabatan Dalam Hal
Instansi
1. Kepala RSUD Laporan pelaksanaan tugas
Dinas Kesehatan Serta enerima instrusi dan
UPTD RSUD disposisi
2. Jabatan Fungsional Koordinasi pelaksanaan tugas
Lainnya

13. Kondisi Lingkungan Kerja:


No Aspek Faktor
1. Tempat kerja Dalam ruangan
2. Suhu Normal dengan perubahan
3. Udara Bersih
4. Keadaan Ruangan Baik
5 Letak Datar
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang
8. Keadaan tempat kerja Bersih
9. Getaran -

14. Resiko Bahaya:

No Fisik / Mental Penyebab


1. Tertular penyakit Kontak langsung dengan penderita
2. Cedera fisik Kondisi lapangan yang sulit
3. Stress Beban kerja yang banyak

15. Syarat Jabatan:


a. Pangkat/Golongan : Penata / III C s.d Penata Tk. I / III D
b. Pendidikan : S1 Kedokteran Umum
c. Kursus/Diklat :
1) Penjenjangan :
2) Teknis :
d. Pengalaman Kerja :
e. Pengetahuan Kerja : - Kemampuan menganalisis dan memecahkan
masalah
- Manajemen kebijakan public
- Manajemen pengambilan keputusan
- Manajemen pelayanan umum
- Pelayanan prima
f. Keterampilan Kerja : Keterampilan yang berkaitan dengan tugas-tugas
kedokteran
g. Bakat Kerja : 1) G = Intelegensia
2) V = Verbal
3) Q = Ketelitian
4) N = numerik
5) S = pandang ruang
6) K = koordinasi motoric
7) F = kecekatan jari
8) M = kecekatan tangan
9) E = koordinasi mata-tangan-kaki
10) C = membedakan warna
h. Temperamen Kerja : - I = kemampuan penyesuaian diri untuk pekerjaan-
pekerjaan empengaruhi orang lain terkait pendapat,
sikap atau pertimbangan mengenai gagasan.
- R = kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan
yang berulang atau secara terus menerus melakuka
kegiatan yang sama sesuai dengan perangkat
prosedurm urutan atau kecepatan tertentu.
- S = kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja
dengan ketegangan jiwa tanpa kehilangan ketenangan
walaupun jika berhadapan dengan keadaan darurat,
kritis, tidak biasa atau bahaya.
i. Minat Kerja : - 1a = kegiatan yang berhubungan dengan benda dan
objek
- 2b = kegiatan yang bersifat ilmiah dan Teknik
- 3a = kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan
rutin, konkrit dan teratur
- 5b = kegiatan yang menghasilkan kepuasan nyata dan
produktif
j. Upaya Fisik : - Duduk
- Berbicara
- Berdiri
- Berjalan
- mendengar
- Melihat
- Memegang
- Bekerja dengan jari
- Meraba
- Mengangkat
- Melihat berbagai warna
k. Kondisi Fisik -
Jenis Kelamin :
Umur : -
Tinggi badan : -
Berat badan : -
Postur badan : -
Penampilan : -
l. Fungsi Jabatan : -
Data : - D1 = Mengordinasikan
- D2 = Menganalisis data
- D3 = Menyusun
- D4 = Menghitung
- D5 = membandingkan/mencocokan
- D6 = Menyalin
- O6 = berbicara – informasi
- O7 = melayani
- O8 = menerima instruksi
Orang : - O6 = Berbicara – memberi tanda
- O7 = Melayani orang
- O8 = Menerima instruksi
Benda : - B2 = Menjalankan – mengontrol

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN :


Waktu yang
Jumlah
No. Hasil Kerja Diperlukan
Satuan
(menit)
1. Laporan pelayanan medik umum konsul pertama 1500 10
2. Laporan tindakan khusus kompleks tingkat I oleh dokter
750 20
umum
3. Laporan tindakan darurat medik/ P3K tingkat sedang 500 40
4. Laporan kunjungan kepada pasien rawat inap 1500 15
5. Laporan pemeliharaan kesehatan ibu 336 15
6. Laporan pemeliharaan kesehatan bayi dan balita 288 10
7. Laporan pemeliharaan kesehatan anak 288 10
8. Laporan pelayanan keluarga berencana 864 20
9 Laporan pelayanan imunisasi 420 7
10 Laporan pelayanan gizi 144 15
11 Laporan data dalam rangka pengamatan epidemiologi
3 60
penyakit
12 Laporan penyuluhanan medik 36 30
13 Laporan catatan medik rawat jalan 8640 5
14 Laporran catatan medik rawat inap 240 7
15 Laporan melayanai atau menerima konsultasi dari luar
24 10
atau keluar
16 Laporan melayani atau menerima konsultasi dari dalam 36 10
17 Laporan pengujian kesehatan individu 864 10
18 Laporan menjadi timp penguji kesehatan 600 10
19 Laporan tugas jaga panggilan/on call 120 250
20 Laporan tugas jaga di tempat sepi pasien 120 250
21 Laporan melakukan kaderisasi masyarakat dalam
24 160
bidang kesehatann tingkat sedang

17. BUTIR INFORMASI LAIN : Jabatan ini diisi lebih dari satu orang.

KEPALA DINAS KESEHATAN

drg. RUKMAN, S.KG


NIP. 19740118 200502 1 003
FORMULIR BEBAN KERJA UNTUK KEBUTUHAN PEGAWAI

1. 2. NAMA JABATAN : Dokter Ahli Muda


3. 4. UNIT KERJA : Dinas Kesehatan UPTD RSUD
5. 6. IKHTISAR JABATAN :

Memberikan pelayanan kesehatan pada sarana pelayanan kesehatan yang meliputi promotif
preventif, kuratif dan rehabilitatif untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat serta
membina peran serta masyarakat dalam rangka kemandirian di bidang kesehatan kepada
masyarakat sesuai dengan prosedur yang berlaku agar semua pekerjaan dapat terselesaikan
secara berdaya guna dan berhasil guna.

WAKTU WAKTU
PEGAWAI
SATUAN PENYELE- KERJA BEBAN
NO. URAIAN TUGAS SAIAN EFEKTIF KERJA
YANG KET
HASIL DIBUTUHKAN
(MENIT) (MENIT)
1 2 3 4 5 6 7 8
Melakukan pelayanan
1 medik umum konsul Pasien 10 72000 1500 0,208333 0
pertama
Melakukan tindakan
khusus kompleks
2
tingkat I oleh dokter
Pasien 20 72000 750 0,208333 0
umum
Melakukan tindakan
3 darurat medik/ P3K Pasien 40 72000 500 0,277778 0
tingkat sedang

Melakukan kunjungan
4 kepada pasien rawat Pasien 15 72000 1500 0,3125 0
inap

Melakukan
5 pemeliharaan Pasien 15 72000 336 0,07 0
kesehatan ibu
Melakukan
pemeliharaan
6
kesehatan bayi dan
Pasien 10 72000 288 0,04 0
balita
Melakukan
7 pemeliharaan Pasien 10 72000 288 0,04 0
kesehatan anak

Melakukan pelayanan
8
keluarga berencana
Pasien 20 72000 864 0,24 0

Melakukan pelayanan
9
imunisasi
Pasien 7 72000 420 0,040833 0

Melakukan pelayanan
10
gizi
Pasien 15 72000 144 0,03 0

Mengumpulkan data
dalam rangka
11
pengamatan
Laporan 60 72000 3 0,0025 0
epidemiologi penyakit
Melakukan
12
penyuluhanan medik
Laporan 30 72000 36 0,015 0

Melakukan pencatatan
13
medik rawat jalan
Pasien 5 72000 8640 0,6 0

Melakukan pencatatan
14
medik rawat inap
Pasien 7 72000 240 0,023333 0

Melakukan pelayanan
atau menerima
15
konsultasi dari luar
Kasus 10 72000 24 0,003333 0
atau keluar
Melakukan pelayanan
16 atau menerima Kasus 10 72000 36 0,005 0
konsultasi dari dalam

Melakukan pengujian
17
kesehatan individu
Pasien 10 72000 864 0,12 0

Menjadi timp penguji


18.
kesehatan
Kegiatan 10 72000 600 0,083333 0

Melakukan tugas jaga


19.
panggilan/on call
Oncall 250 72000 120 0,416667 0

Melakukan tugas jaga


20.
di tempat sepi pasien
Shift 250 72000 120 0,416667 0

melakukan kaderisasi
masyarakat dalam
21.
bidang kesehatann
Kegiatan 160 72000 24 0,053333 0
tingkat sedang
JUMLAH 3,2
PEMBULATAN 3

KEPALA DINAS KESEHATAN

drg. RUKMAN, S.KG


NIP. 19740118 200502 1 003

Anda mungkin juga menyukai