Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL TEKNIS KEGIATAN

Dusun Desa Kecamatan Kabupaten

Usulan dari Dusun I sd III Minahaki Moilong Banggai

Nama kegiatan Pengembangan Pariwisata Tingkat Desa

Jenis kegiatan Pembangunan aula pertemuan, jembatan titian dan MCK

Lokasi kegiatan Dusun III

Pelaksana Nur Alim Mustapa

Pemanfaat Langsung Pemanfaat A-RTM


Tidak
Jumlah Umum A-RTM (Rumah Tangga
Langsung
pemanfaat Miskin)
(orang)

L 78 org L org L 123 Org

P 89 org P org P 131 Org org %

A-RTM/UMUM
JML 167 org JML org JML 254 Org

1. Latar belakang:

Desa Minahaki merupakan salah satu desa sekecamatan Moilong


yang cukup luas, baik luas pertanian, perkebunan maupun
permukiman. Profesi masyarakatnya pun beragam seperti petani,
nelayan, pedagang, pegawai swasta, pegawai negeri, buruh tukang dst

Desa minahaki mempunyai potensi yang cukup besar yang tidak


dimiliki oleh Desa lain sekecamatan Moilong, potensi yang dimaksud
adalah potensi WISATA pantai, wisata pantai minahaki selalu ramai
dikunjungi oleh wisatawan, apalagi saat hari hari besar atau hari
minggu, bilamana potensi wisata ini dapat dimanfaatkan dan dikelola
dengan benar maka bisa mendatangkan banyak keuntungan.
2. Tujuan yang ingin dicapai

Tujuan yang ingin di capai dengan adanya kegiatan ini yaitu :

 Mengoksploitasi potensi WISATA pantai

 Membantu perekonomian warga

3. Kegiatan yang akan dilakukan :

Adapun kegiatan yang akan di lakukan dalam mencapai tujuan yang di


inginkan yaitu antara lain :

 Ikut serta dalam musyawarah perencanaan pembangunan Desa

 Membuat Desain dan rencana anggaran belanja (RAB)

 Memberi himbauan/sosialisasi kepada warga Desa

4. Manfaat yang akan diperoleh

Adapun manfaat langsung yang di peroleh dengan adanya usulan ini


yaitu :

 Terciptanya lapangan pekerjaan bagi warga setempat.

 Mendatangkan/meningkatkan PAD Desa

Sedangkan manfaat tidak langsung yang dapat di peroleh yaitu :

 Mengurangi aktivitas warga “Negativ”

 Membuat Desa Minahaki semakin dikenal

5. Potensi Sumber daya alam dan manusia

Adapun sumber daya alam yang ada di desa Minahaki antara lain :

 Adanya APBDesa
 Adanya WISATA pantai yang diberi nama cemara seribu
6. Rencana pelaksanaan kegiatan

Rencana pelaksanaan kegiatan di laksanakan pada Bulan Juni –


Desember tahun anggaran 2019.
7. Rencana Pelestarian kegiatan

WISATA Pantai Desa Minahaki dekelilingi oleh ratusan cemara,


menjaga kelestarian alam adalah salah satu upaya yang wajib
dilaksanakan baik oleh pengelola maupun pengunjung, menjaga
kebersihan PINASA juga salah satu upaya untuk melestarikan agar
wisata pantai Desa Minahaki selalu ramai oleh pengujung.

8. Lain-Lain

Wisata pantai Desa Minahaki sudah dikenal dan selalu ramai oleh
pengunjung, bila mana pemerintah Desa mengintervensi melalui APBDes
maka berkemungkinan dapat menjadi dan mendatangkan PAD, tapi
bilamana pengelolaannya tidak bisa berjalan seperti yang
diharapkan/direncanakan maka menjadi suatu kerugian tersendiri bagi
Desa

9. Lampiran-lampiran:

a. Berita Acara Musyawarah

b. Dokumentasi 0%

Mengetahui Tim Penyusun RKP Desa


Kepala Desa Minahaki Ketua

HERMIN NUR ALIM MUSTAPA

Anda mungkin juga menyukai