Anda di halaman 1dari 3

TUGAS TERMINOLOGI MEDIS

KODEFIKASI SISTEM PANCA INDRA

I GUSTI A.A. PUTU DIAN


LESTARI

234630019

PROGRAM STUDI REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN


PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRAMEDIKA BALI
DENPASAR
2023
No Diagnosis Terminologi Medis Arti
1 Astigmatisma Astigmatisma /o gangguan penglihatan akibat kelainan
(root) pada kelengkungan kornea atau lensa
mata

2 Hipermetropia Hiper (preesuffixes) kondisi gangguan penglihatan yang


+ metropia /o (root) membuat penderitanya kesulitan
untuk melihat suatu benda dari dekat
secara (rabun dekat)
3 Miopia Miopia /o (root) kondisi mata yang menyebabkan
objek yang letaknya dekat terlihat
jelas, sementara objek yang letaknya
jauh terlihat kabur (rabun jauh)
4 Strabismus Strabismus /o (root) gangguan penglihatan yang
disebabkan oleh cacat pada
lengkungan lensa atau kornea (mata
juling).
5 Katarak Katarak /o (root) proses degeratif berupa kekeruhan di
lensa bola mata sehingga
menyebabkan menurunnnya
kemampuan penglihatan hingga
kebutaan.
6 Ulkus kornea Ulkus (preesuffixes) kondisi ketika terdapat luka terbuka
+ kornea /o (root) pada kornea
7 Keratitis Kerat /o (root) + itis peradangan pada kornea mata yang
(suffixes) disertai nyeri, mata merah, dan bengkak

8 Conjunctivitis Conjunctiv /o (root) mata merah akibat peradangan pada


+ itis (suffixes) selaput yang melapisi permukaan bola
mata dan kelopak mata bagian
dalam (konjungtiva mata)
9 Skleritis Skler /o (root) + itis kondisi ketika sklera, bagian putih pada
(suffixes) bola mata, mengalami peradangan

10 Dakriolit Dakri /o (root) + olit peradangan pada kantung air mata


(suffixes) yang biasanya terjadi akibat sumbatan
pada saluran air mata ke hidung dan
penumpukan air mata pada kantong
tersebut

11 Pseudoptosis Pseu /o (preesuffixes) Gangguan terhadap otot kelopak


+ doptosis (suffixes) akan menyebabkan kelopak atas
terkesan lebih rendah dan mata
tampak mengecil
12 Dakrioadenitis Dakrioaden /o (root) inflamasi pada kelenjar air mata atau
+ itis (suffixes) kelenjar lakrimal
13 Dakriosistitis Dakriosist /o (root) inflamasi yang melibatkan sakus
+ itis (suffixes) lakrimalis akibat terjadinya obstruksi
pada duktus nasolakrimalis
14 Blefarospasme Blefaros /o (root) + kelainan pada kontraksi otot kelopak
pasme (suffixes) mata, sehingga mata terus berkedut
atau berkedip.
15 Uveitis Uve /o (root) + itis Peradangan pada uvea atau lapisan
(suffixes) tengah mata yang ditandai dengan
kemerahan, nyeri, dan penglihatan kabur

Anda mungkin juga menyukai