Anda di halaman 1dari 2

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) TAHUN AKADEMIK 2023/2024

Mata Kuliah : PERILAKU KEUANGAN


Hari, Tgl : Sabtu, 15 Juli 2023
Sks : 3 Sks
Semester : 2 (Dua)
Sifat Ujian : Takehome examination
Dosen : Dr. H. Imam Abu Hanifah, SE Akt, MM
Petunjuk jawaban:
- Berdo’a sebelum mengerjakan soal
- Tulis Identitas pada lembar jawaban dengan format Nama File: Nama_NIM_Ruang/Kelas
(Contoh : Nurmala_00000025_R…)
- Jawaban diketik rapih dan dikirim dalam format PDF, jika sudah yakin kirim ke
https://forms.gle/Utpc39XdnnqAuKnp8

SOAL

1. Investasi dapat dilakukan dalam bentuk financial asset atau real asset. Tujuan utama adalah
mendapatkan return apakah dalam bentuk financial reward atau keuntungan atau gain dari
sejumlah dana yang ditanamkan. Tujuan lain yang tak kalah pentingnya adalah adalah
kepuasan, kebahagian pada diri individu saat mendapatkan keuntungan. Jelaskan disertai
contoh, tahapan yang harus dilakukan investor agar keputusannya tepat.

2. Jelaskan disertai contoh, factor-faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan investasi:


a. Loss Aversion
b. Financial Literacy
c. Herding
d. Overconfidence
e. Illusion of Control Bias

3. Untuk memahami perilaku keuangan, dapat dilakukan dengan penelitian dengan laboratorium
experiment dan field experiment.
Jelaskan perbedaan kedua tipe experiment tersebut!

4. Kondisi loss aversion menunjukkan adanya rasa penyesalan seorang investor apabila
mengalami kerugian. Adanya rasa penyesalan tersebut menyebabkan adanya rasa ketakutan.
Ketakutan tersebut akan mempengaruhi tindakan seorang investor untuk mengambil risiko
dalam membuat keputusan investasi. Tingkat keberanian seseorang dalam menghadapi risiko
kerugian akan membentuk investor sebagai risk seeking (berani risiko) atau sebagai risk
averse (takut risiko) dalam berinvestasi. Setujukah dengan pernyataan di atas? Jelaskan!

~good_luck~
CONTOH LEMBAR JAWABAN :

UAS PERILAKU KEUANGAN

NAMA :
NIM :
RUANG/KELAS :
SEMESTER :

Jawaban :

……………………………………………………………………………………………
……….

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai