Anda di halaman 1dari 46

MODULAJARMAPELINFORMATIKA

KELASVII

SMPNEGERI2KEBAKKRAMAT

BERPIKIR KOMPUTASIONAL

DINASPENDIDIKANDANKEBUDAYAAN
KABUPATEN KARANGANYAR
TAHUNPEMBELAJARAN2022-2023

~ 1~
DAFTAR ISI

DAFTARISI 2

1. Aku dansekolahku 3

2. AcuanATP 3

3. IdentitasModul 4

4. KonsepUtama 6

5. PemetaanTujuan–Konsep–Pertemuan–Aktivitas 6

a. GraphKetergantunganAktivitas 8

b. KontribusikePelajarPancasila 8

6. Deskripsi Aktivitas 8

PERTEMUAN1(2JP) 8

Aktivitas1-AyoMulaiMengenalBerpikirKomputasional! 8

PERTEMUAN2(2JP) 20

Aktivitas2-AyoBermainSorting! 20

PERTEMUAN3(2JP) 26

Aktivitas3-AyoDiskusiOptimasiPenjadwalandanKodifikasiBoolean! 26

PERTEMUAN4(2JP) 35

Aktivitas4-AyoDiskusiRepresentasiDataStack! 35

7. LembarRefleksiSiswa 43

8. LembarRefleksiGuru 43

9. Glossarium 44

10. Referensi 44

11. PesanPedagogiPerancangModuluntukGuru 45

~ 2~
1. Akudan sekolahku

PerkenalkannamakuIntanPramesty,S.KomPendidikanS1SistemInformasi,Sayasebagai guru
mengajar sebagai guru TIK mulaitahun 2010 dan untuk saat ini saya mengajar Informatika kelas
VII dab BImbingan TIK kelas IX di SMP Negeri 2 Kebakkramat.
SMP Negeri 2 Kebakkramat terletak di Desa Pulosari Kecamatan Kebakkramatterletak di
kabupaten Karanganyar. Selain itu SMP Negeri 2 Kebakkramat juga sering mengikuti perlombaan,
baik akademik maupun non akademik.
Peserta didik di SMP Negeri 2 Kebakkramatmempunyai 671peserta didik, 39 tenaga
pendidik dan 12 tenaga kependidikan. Fasilitas laboratorium komputer yang dimiliki sekolah terdiri
dari 3 lab komputer, dengan 112 unit komputer client dan dan 3 unit komputer server yang
dilengkapi dengan koneksi internet 100 mbps.
PadaTahun Pelajaran 2022/2023, SMP Negeri 2Kebakkramatmenerapkan mata pelajaran
Informatika di kelas VII, sekarang merupakan tahun ke-1 mata pelajaran informatika.SMP Negeri
2Kebakkramat.melaksanakanpembelajaranmatapelajaranInformatikayanginovatif,kreatif,dan
menyenangkan.

2. AcuanATP

AcuanTujuanPembelajarandanKontenATPyangrelevandenganmodulajarini:
TujuanPembelajaran(sequence) Konten(scope)
BK-K7-01-U Berpikirkomputasional(computationalthinking),
Siswa mampu menerapkan berpikir komputasional yakni :
untuk menghasilkanbeberapa solusi daripersoalan Dekomposisi
dengan data diskrit bervolume kecil PengenalanPola
Abstraksi
BK-K7-02-U PenyusunanAlgoritma
Siswa mampu mendisposisikan berpikir
komputasional dalam bidang lain terutama dalam Algoritmaberpikirkomputasionaldan
literasi,numerasi,danliterasisains(computationally pengembangannya
literate) Optimasipenjadwalan,kodifikasi,representasi
data

~ 3~
3. IdentitasModul

UnitPembelajaran:BERPIKIRKOMPUTASIONAL
Nama IntanPramesty,S.Kom Jenjang/Kelas SMP/ VII INF.D.FS.BK-K7
Asalsekolah SMPNegeri2 Mapel Informatika
Kebakkramat
Alokasiwaktu 2xpertemuan(4JP) Jumlahsiswa Maksimal34 siswa
120 menit
Profilpelajar Kreatif Model Tatapmuka
Pancasila Bernalar kritis pembelajaran PaduantatapmukadanPJJ(blended
yang learning)
Gotongroyong
berkaitan

Fase D DomainMapel BerpikirKomputasional


(ComputationalThinking)
Tujuan BK-K7-01-U
Pembelajaran Siswamampumenerapkanberpikirkomputasionaluntukmenghasilkanbeberapa solusi
dari persoalan dengan data diskrit bervolume kecil
BK-K7-02-U
Siswa mampu mendisposisikan berpikir komputasionaldalam bidanglain terutama
dalam literasi, numerasi, dan literasi sains ( computationally literate)
Katakunci Computationalthinking,dekomposisi,pengenalanpola,abstraksi,algoritma,stack
Deskripsi Kegiatan ini pada umumnya bertujuan untuk mengembangkan ketrampilan berpikir
umum siswa secara kritis dan kreatif dalam mencari atau membuat solusi pemecahan
kegiatan masalah. Dalam kegiatan ini akan membahas tentang pendekatan berpikir
komputasional (computational thinking), seperti dekomposisi, pengenalan pola,
abstraksi, dan penyusunan algoritma untuk membantu mencari solusi yang efisien,
efektif, danoptimaldalammemecahkanmasalah di kehidupansehari-hari.Selainitu,
dilengkapi pula dengan contoh-contoh soal berbasis logika, seperti soal-soal yang
diambil dari Tantangan Bebras, yakni tentang optimasi penjadwalan, kodifikasi,dan
representasi data. Terdapat pula permainan sederhana yang dapat mengembangkan
kreativitasdankemampuanberpikir kritissiswa. Guruboleh memilihkasus-kasuslain
yang sesuai.

~ 4~
Materiajar, Materiajar(terlampir):
alat, dan TentangComputationalThinking
bahan Contohsoal-soalBebrasTask,(https://bebras.or.id),terkaittopikinformatikayang dipilih
sesuai dengan Tujuan Pembelajaran.
Permainanalgoritmapengurutan(sorting)

Alatdanbahan:
Lembar kerja siswa secara daring (menggunakan Google Docs/Form) atau dicetak
Lembar penilaian secara daring (menggunakan Google Docs/Form) atau dicetak
ContohsoalBebrasTask(bebras.or.id)yangdicetakataudituangkandalamGoogle
Form,Quizizz(quizizz.com)atauKahoot(kahoot.comdankahoot.it)
Sarana Ruangyanglapanguntuksiswaberaktivitas Contoh
Prasarana soal dari Bebras Task
Saranacomputer/laptop/ponselpintar(smartphone)
Jaringaninternet
Proyektor/PapanTulis/Whiteboard
Target SiswaRegular
PesertaDidik
Ketersediaan Adapengayaanuntuksiswaberpencapaiantinggi
Materi
Kegiatan Pengaturansiswa:
pembelajaran Individu
utama Berkelompok(>2orang)

Metode:
Pertemuan1:MengenalBerpikirKomputasional(unplugged)
Pertemuan2:Gamifikasi(unplugged)
Pertemuan3:Diskusi(unplugged)
Pertemuan4:Diskusi(unplugged)
Asesmen Penilaiankelompok
Penilaian individu

~ 5~
Persiapan GurumempersiapkandanmemilikiRPPkaitannyadengandomainComputational
Pembelajaran Thinking
Gurumempersiapkanlembarkerjasiswadanpenilaian(asesmen)
Gurumempersiapkandalambentukfileyangakanditampilkandiproyektoratau
mencetakcontoh-contohpermasalahandalamkehidupansehari-hariyangdapat
dianalisis dan dicari solusinya oleh siswa
Guru mempersiapkan dalam bentuk file yang akan ditampilkan di proyektor atau
mencetakcontohsoal-soalBK(BerpikirKomputasional) ataucomputationalthinking dari
Bebras Task (dapat mengunduh dari https://bebras.or.id/v3/
Gurumempersiapkandanmencetakkitpermainancomputationalthinking

4. KonsepUtama

Berpikir Komputasional
(ComputationalThinking)

Berpikir Algoritma dan Optimasi Representasidata


Komputasional(2JP) pengembangannya penjadwalan, (2 JP)
(2 JP) Kodifikasi(2 JP)

5. PemetaanTujuan–Konsep–Pertemuan– Aktivitas

TujuanSpesifik Kode- Plugged/ Pertemua Jam


Topik/Konsep
Pembelajaran Aktivitas Unplugged n ke...
BK-K7-01-U Berpikir Ayo Mulai Unplugged 1 2 JP
Siswa mampu komputasional Mengenal
menerapkanberpikir (computational Berpikir
komputasional untuk thinking),yakni: Komputasional
menghasilkan beberapa Dekomposisi
solusi Pengenalan Pola
Abstraksi
Penyusunan
Algoritma

~ 6~
BK-K7-01-U Algoritma berpikir AyoBermain Gamifikasi 2 2 JP
Siswa mampu komputasionaldan Sorting! (unplugged)
menerapkan berpikir pengembangannya
komputasional untuk
menghasilkanbeberapa
solusi dari persoalan
dengan data diskrit
bervolume kecil

BK-K7-02-U Optimasi Ayo Diskusi Diskusi 3 2 JP


Siswa mampu penjadwalan, Optimasi (unplugged)
mendisposisikan berpikir kodifikasi, Penjadwalan
komputasional dalam representasidata danKodifikasi
bidang lain terutama Boolean !
dalam literasi, numerasi,
dan literasi sains
(computationallyliterate)
mengenai optimasi
penjadwalan, dan
kodifikasi Boolean

BK-K7-02-U Representasidata Ayo Diskusi Diskusi 4 2 JP


Siswa mampu stack Representasi (unplugged)
mendisposisikan berpikir Data!
komputasional dalam
bidang lain terutama
dalam literasi, numerasi,
dan literasi sains
(computationallyliterate)
mengenai representasi
data

~ 7~
~ 8~
a. GraphKetergantunganAktivitas

Implementasi pemecahan persoalan


4Fondasi Berpikir Komputasional Optimasi Representasi
penjadwalan, data

Ayo Bermain Sorting!


Ayo Mulai Mengenal Berpikir Komputasional! Ayo Diskusi Optimasi Penjadwalan danKodiikasi
AyoDiskusi Boolean!
Representasi Data S

b. KontribusikePelajarPancasila

Kegiatan Profil PraktikInti


Pancasila

Mulaimengenalberpikir Kreatif Mengenalidanmendefinisikanpersoalan yang


komputasional pemecahannya dapat didukung dengan
komputer, dengan menerapkan
dekomposisi, abstraksi, algoritma dan
pengenalan pola

Menyusunalgoritmadari Bernalarkritis Berkolaborasiuntukmelaksanakantugas


permainan gambar dengan tema komputasi.

Prosesmenyelesaikanmasalah Gotongroyong Berkolaborasiuntukmelaksanakantugas


atau soal permainan atau dengan tema komputasi.
contoh soal Bebras dalam
diskusi kelompok

6. DeskripsiAktivitas

PERTEMUAN1(2JP)

Aktivitas1-AyoMulaiMengenalBerpikirKomputasional!

Padaaktivitas1ini,siswaakanbelajarmengenalfondasiberpikirkomputasional (computational
thinking), yakni dekomposisi, pengenalan pola, abstraksi, dan algoritma.

TujuanSpesifikPembelajaran
BK-K7-01-U
Siswamampumenerapkanberpikirkomputasionaluntukmenghasilkanbeberapasolusi

~ 9~
PertanyaanPemantik
▪ Ketikakamuakanberangkatsekolah,manayanglebihduludilakukan,apakahmengambiltasatau
memakai sepatu?
▪ KetikakamuinginpergikeSurabaya,hal-halapayangkamuharuspikirkansebelumbenar-benar pergi
menuju ke sana?

Konsepterkaitaktivitas

Sejarahsingkatberpikirkomputasional
Istilah computational thinking atau berpikir komputasional pertama kali dikenalkan oleh Seymor
Papert pada tahun 1980 dan 1996. Di tahun 2014, pemerintah Inggris memasukkan materi
pemrogramankedalamkurikulumsekolahdasardanmenengah,tujuannyabukanuntukmencetak
pekerja software (programmer) secara massif tetapi untuk mengenalkan Computational thinking
(CT) sejak dini kepada siswa. Pemerintah Inggris percaya Computational thinking (CT) dapat
membuat siswa lebih cerdas dan membuat mereka lebih cepat memahami teknologi yang ada di
sekitar mereka.

Sumber:terjemahandari
https://www.bbc.co.uk/bitesize/guides/zp92mp3/revision/1

Apaituberpikirkomputasional?
Berpikir komputasional atau computational thinking merupakan cara berpikir untuk melihat suatu
masalah dan menemukan solusisecara sistematis hingga dapat dipahamioleh manusia, komputer,
atau keduanya.
Terdapat4fondasiberpikirkomputasional:
▪ Dekomposisi
▪ PengenalanPola

~ 10~
▪ Abstraksi
▪ PenyusunanAlgoritma

Dekomposisi : kemampuan memecah data, proses atau masalah (kompleks) menjadi bagian-
bagian yang lebih kecil yang terstruktur atau menjadi tugas-tugas yang mudah dikelola. Misalnya
memilah ‘Drive/Direktori’ dalam sebuah komputer berdasarkan komponen penyusunnya: File dan
Direktori.

Pengenalan pola : kemampuan untuk melihat persamaan atau bahkan perbedaan pola, tren dan
keteraturandalamdatayangnantinyaakandigunakandalammembuatprediksidanpenyajiandata.
Misalnya mengenali pola jenis file dari ekstensinya, seperti file sistem, file eksekusi, atau file data.

Abstraksi : melakukangeneralisasidanmengidentifikasiprinsip-prinsipumumyang menghasilkan


pola, tren dan keteraturan tersebut. Misalnya dengan menempatkan semua file sistem di folder
Windows, file program di folder Program Files, file dokumen di Folder My Document dan file
pendukung di drive atau direktori terpisah.

Algoritma : mengembangkan petunjuk pemecahan masalah yang sama secara step-by-step,


langkahdemilangkah,tahapandemitahapansehinggaoranglaindapatmenggunakanlangkahatau
informasi tersebut untuk menyelesaikan permasalahan yang sama

Karakteristikberpikirkomputasionaladalah:
1. Mampumemberikanpemecahanmasalahmenggunakankomputeratauperangkat lain
2. Mampumengorganisasidanmenganalisa data
3. Mampumelakukanrepresentasidatamelaluiabstraksidengansuatumodelatausimulasi
4. Mampumelakukanotomatisasisolusimelaluicaraberpikiralgoritma
5. Mampumelakukanidentifikasi,analisadanimplementasisolusidenganberbagaikombinasilangkah
/caradansumberdayayangefisiendanefektif
6. Mampumelakukangeneralisasisolusiuntukberbagaimasalahyangberbeda.

Katakunci
Computationalthinking,berpikirkomputasional,dekomposisi,pengenalanpola,abstraksi, algoritma

~ 11~
GambaranUmumKegiatan

A. Pendahuluan
Pada awal kegiatan pembelajaran, guru menyajikan apersepsi yang dapat menarik minat belajar
siswa,sepertiMalioboro,bisaditampilkanmelaluilayarproyektorataudicetakdalamkertas.Halini supaya
siswa dapat memahami makna berpikir komputasional melalui peristiwa nyata.

TIPS:Penulismengambilsalahsatutempatterkenaldaritempatasalpenulis.Untukitu,disarankan
gurumengambilgambartempatwisatamenarikyangadadisekitarsekolahdandikenalolehseluruh siswa.

Misalnya, karena saya tinggal di Yogyakarta, maka saya mengambil gambar Malioboro yang
merupakan ikon dari kota Yogyakarta

Gambar Malioboro
Sumber:dok.penulis

Kemudiangurumemberikankesempatankepadasiswauntuk membuatsatupertanyaanmengenai gambar


tersebut, kemudian mengaitkannya dengan materi yang akan dipelajari.
Contohpertanyaandarisiswa:
▪ DimanasihMalioboro itu?
▪ Gedung-gedungapasajayangberderetdiMalioboro?
▪ DiMalioboroadamakanankhasapasaja?
▪ Bagaimanacaramenujukesanadarisekolah?

Kaitandenganmatericomputationalthinking:
▪ Darigambartersebut, dimanalokasidariMalioboro, bisa didapatkandaripetawilayahatau Google

~ 12~
Maps?(prosesdekomposisi)
▪ ApacirikhasutamadariMalioboro? (abstraksi)
▪ Apakesamaangedung-gedungyangadadiMalioboro?(pola)
▪ BagaimanacaranyadarisekolahkitamenujukeMalioboro(algoritma)?

B. KegiatanInti
Gurumenyiapkanempatbuahgambarberbeda,yaknigambarA,B,C,danDuntukdibagikankepada
masing-masing kelompok. Guru boleh mengganti dengan gambar lain yang mengandung bentuk
geometris(karenaperintahmenggambardibatasidalambentukgeometris),dantidakterlalurumit. Saat
memberikan gambar, guru tidak memberikan judul. Oleh sebab itu, beri judul Gambar A,
Gambar B, Gambar C, dan Gambar D.
Permainan akan dilakukan bersama-sama per 4 kelompok. Jadi, misalnya ada 8 kelompok dengan
anggotaberjumlah4orang,makasetiap4kelompokakanmengerjakangambarA,B,CdanDyang sama.
Hal ini berarti kelompok 1,2,3 dan 4 akan mengerjakan gambar A, B, C, dan D, yang sama akan
dikerjakan oleh kelompok 5,6,7 dan 8.
Alokasi Kelompok1dan5 Kelompok2dan Kelompok3dan Kelompok4dan8
waktu 6 7
15menit Gurumemberikan Gurumemberikan Gurumemberikan Gurumemberikan
Gambar A Gambar B Gambar C Gambar D
Siswa menuliskan Siswa menuliskan Siswa menuliskan Siswa menuliskan
algoritma yang algoritma yang algoritma yang algoritmayangtelah
telah disepakati telah disepakati telah disepakati disepakati dalam
dalam diskusi dalam diskusi dalam diskusi diskusi kelompok
kelompokAlgoritma kelompokAlgoritma kelompokAlgoritma Algoritma yang
yang yang yang sudah dibuat diberi
sudahdibuatdiberi sudahdibuatdiberi sudahdibuatdiberi nama nama
nama algoritma nama algoritma nama nama algoritma
kelompoknya kelompoknya algoritma kelompoknya
(contoh:Algoritma (contoh:Algoritma kelompoknya (contoh : Algoritma
A1 atau A5) B2 atau B6) (contoh:Algoritma D4 atau D8)
C3 atau C7)

~ 13~
20menit Selanjutnya, guru Selanjutnya, guru Selanjutnya, guru Selanjutnya, guru
memberikan memberikan memberikan memberikan
algoritma D4 untuk algoritmaC3untuk algoritma B2 untuk algoritma A1 untuk
kelompok 1 dan D8 kelompok2danC7 kelompok 3 dan B6 kelompok4,danA5
untuk kelompok 5, untuk kelompok 6, untuk kelompok 7, untuk kelompok 8,
diminta diminta diminta diminta
menggambar,sebut menggambar, menggambar,sebut menggambar,sebut
sebagai‘gambarD1’ sebut sebagai sebagai ‘gambar sebagai‘gambarA4’
dan ‘gambar D5’ ‘gambar C2’ dan B3’ dan ‘gambar dan ‘gambar A8’
(tanpatahugambar ‘gambar C6’ B7’ (tanpa (tanpatahugambar
asli D) (tanpa tahu tahugambarasliB) asli A)
gambarasliC)

Gurumengumpulkansemuagambardanalgoritma
Setiapkelompokdilarangberkomunikasidengankelompoklain
Setiapkelompokhanyamengetahuigambaryangditerimanya,danalgoritmayangdibuatnya

30menit Setiapkelompokmemamerkanalgoritmayangditerimanya,dangambaryang dihasilkan


dari algoritma yang diberikan padanya.
GurumenunjukkangambarasliA,B,C,danD.
Perhatikan,apakahgambarhasilmengikutilangkahyangdituliskanpadaalgoritma, akan
sama dengan gambar semula ?
Apakahgambaryangsamadandiberikankekelompokberbeda,makahasil algoritmanya
akan sama ?
Apakahalgoritmayangdiberikankesetiapkelompokdapatmenghasilkangambar yang
sama?
Semuasiswabolehtertawadanmenikmatipermainanini

C. Penutup
Siswa menuliskan refleksinya tentang dekomposisi, abstraksi, algoritma dan pola dari pengalaman
bermain ini

Catatanuntukguru:
Jika dimainkan sesuai skenario, hampir tidak pernah terjadi, bahwa gambar hasil menginterpretasi
algoritma akan menghasilkan gambar yang sama persis dengan gambar semula.

~ 14~
Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan pemahaman dari kenyataan, bahwa algoritma yang
dituliskan dalam bahasa sehari-hari cenderung tidak presisi, dan manusia cenderung
menginterpretasi secaratidak sama persis dengan penulis algoritmanya.
Oleh sebab itu kita memerlukan bahasa yang sangat presisi, Itulah bahasa pemrograman untuk
memerintah komputer, yang akan dipelajari pada modul AP (Algoritma dan Pemrograman).
Untukmemberikangambaranlebihjelas,silahkanmelihatvideoberjudul:
“ExactDrawingInstruction”(https://www.youtube.com/watch?v=fjF2ALrdd5A).

Contohpembagiansoaldankelompok:
Kelompok1dankelompok5 CONTOHhasilpenulisanalgoritmauntukGambarA:
DiberikanCONTOHasliGambarA (bolehsedikitberbeda,asalkanmasihmasukakal)
:
Gambarduasegitigasiku-sikudengantinggiyangsamadan berbeda
ukuran panjang, dengan posisi saling membelakangi.
Gambar sebuah persegi panjangberukuran kecilmenjulang ke atas
setinggi kedua segitiga, di antara kedua segitiga tersebut Gambar
lingkaran di atas persegi panjang tersebut
Gambar trapesium terbalik sepanjang gabungan kedua segitiga
dan persegi panjang.
Gambar sebuah benda terbang di atas salah satu segitiga, yang
terdiri dari lingkaran sebagai kepala, segitiga di depan lingkaran,
dua garis lengkung di samping kanan dan kiri lingkaran, dan
sebuah persegi panjang berukuran kecil sebagai ekor.

Kelompok2dankelompok6 CONTOHhasilpenulisanalgoritmauntukGambarB:
DiberikanCONTOHasliGambarB (bolehsedikitberbeda,asalkanmasihmasukakal)
:
Gambarduasegitigasamasisiyangsalingberdekatan
Di tengah kedua gambar segitiga ada setengah lingkaran dan
garis-garis di atasnya
Gambar garis lengkungberbentuk Mdikanan atas segitigasama
sisi tersebut sebanyak 3 buah
Gambar6garislengkungyangsalingmenyambungdanmembuat
suatu bentuk tertutup, di sebelah kanan atas segitiga sama sisi
tersebut

~ 15~
Gambar6garislengkungyangsalingmenyambungdanmembuat
suatubentuktertutupyanglebihkecil,disebelahkiriatassegitiga sama
sisi tersebut
Di tengah-tengah pertemuan dua segitiga sama sisi di atas, ada
segitigasamakakiyangmelebarkebawah,dangarisputus-putus di
tengah segitiga.
BuatlahgambarberikutyangdiberinamaGambar2:
Disisikanansegitigasamakakitersebut,gambarsebuahsegitiga
sama sisi, lalu jajar genjang di samping segitiga, dan bangun
persegi di bawah kedua bangun datar tersebut
BuatlahGambar3:
Gambar persegi panjang sangat “kurus” tinggi yang menjulang
tinggi ke atas, di samping kanan Gambar 2
Gambar 5 garis lengkung bebas di ujung atas persegi panjang
tersebut
Disisikirisegitigasamakakidiatas,gambarderetanjajargenjang yang
saling berdekatan ke samping dan ke bawah sepanjang segitiga
sama kaki tersebut
Gambar banyak simbol centang di dalam setiap jajar genjang
tersebut

Kelompok3dankelompok7 CONTOHalgoritmauntukGambarC:
DiberikanCONTOHasliGambarC (bolehsedikitberbeda,asalkanmasihmasukakal) Gambar
: sebuah lingkaran besar
Gambar dua lingkaran kecil di dalam lingkaran besar tersebut
Gambardualingkarandiluardualingkarankeciltersebutdanberi warna
hitam
Gambarsetengahlingkarandiataslingkaranbesar,satudikanan dan
kiri, beri warna hitam
Gambar dua persegi panjang dari kepala, satu di kanan dan satu
di kiri, dan beri warna hitam keduanya
Persegi panjang yang kanan agak miring ke bawah, sedangkan
persegi panjang yang kiri miring ke atas
Gambarlingkarandimasing-masingujungpersegipanjang
Gambarlingkaranbesardibawahkepala

~ 16~
Gambardua persegi panjang dari keluar dari lingkaran besar
tersebut,satudikanandansatudikiri,beriwarnahitamkeduanya
Gambar lingkaran di masing-masing ujung persegi panjang
tersebut

Kelompok4dankelompok8 CONTOHalgoritmauntukGambarD:
DiberikanCONTOHasliGambarD (bolehsedikitberbeda,asalkanmasihmasukakal) Gambar
: sebuah segitiga sama sisi
Gambar sebuah persegi panjang berukuran kecil,menjulang di
samping kanan segitiga sama sisi tersebut
Gambar sebuah persegi di bawah segitiga sama sisi tersebut
Gambarempatpersegikecilyangsalingberdekatandidalam persegi
tersebut, yaitu empat persegi kecil di kanan dan empat persegi
kecil lainnya di sisi kiri
Gambarsebuahpersegikebawah,diantaraempatpersegikanan dan
kiri tersebut
Gambarsebuahlingkarankecilditengahsebelahkanandari
persegitersebut,beriwarnahitam

LembarKerja Siswa
Setiap kelompok diberi salah satu gambar sebagai berikut, dan diminta menuliskan langkah-
langkah(“algoritma”)untukmenghasilkangambaryangdiberikan.Perintahmenggambaryang boleh
dituliskan dalam algoritma adalah membuat gambar bentuk geometris.
ContohGambarA ContohGambarC

ContohGambarB ContohGambarD

~ 17~
Namaanggota,kelas,no.absen: Tujuanpembelajaran
Kelompok:
1. ............................ :
2. ............................ Siswa mampu
3. ............................ menerapkan berpikir
......... komputasional untuk
menghasilkanbeberapa
solusi
Soal : Gambar hasil
Amatigambardiatasdantuliskanlangkah-langkahalgoritmauntuk membuat mengikutialgoritma
gambar di atas ! dari kelompok lain :

Algoritma:
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………

Setelahmelakukankegiatanini,apapendapatmu?
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………

~ 18~
Asesmen
AsesmensiswauntukunitpembelajaranBerpikirKomputasionaldapatdilakukandengan menilai:
a. Penilaiankelompok
b. Penilaianindividu

PenilaianKelompok
Indikator Skor Nilai
Mampumelakukandekomposisidaricontohgambaryangdiberikan A=skor
Mampumelakukanabstraksidaricontohgambaryangdiberikan 12-15
Mampumenyusunalgoritmayangmasukakaldaricontohgambar yang B=skor9-
Diberikan 11
Mampumenggambarsesuaialgoritmayangsudahdibuatkelompoklain C=skor<9
Mampumemamerkanhasilgambardanalgoritmayangsudahdibuat

KriteriaPenilaian
Sko KriteriaPenilaian
r
3 Sudahmampu,hasilnyajelas,sistematis,terstruktur
2 Sudahmampuwalaupunbelumjelasdanbelumterstruktur
1 Belummampu,masihharusdibimbinggurulangkahperlangkah

PenilaianIndividu

Komponen A=BaikSekali B=Baik C=Cukup D=Kurang


Penilaian

Keaktifansiswa Siswa sangat Siswa Siswa kurang Siswapasifdan


dalam diskusi aktif, dan bersemangat,tapi aktif , sibuk diam ketika
kelompok bersemangat berpikir sedikit yanglain,lebih bekerja dalam
ketikabekerja lambatketika banyak diam tim
dalam tim bekerjadalamtim

Kreatif Selalu memiliki Memiliki ide Masihsuka Monoton,tidak


ide kreatif yang kreatif,namun melihatide mau berpikir
orisinildanberani kurang berani yang lain, dengan ide
menampilkan menampilkan sendiri

~ 19~
seringikut-
ikutansaja

BernalarKritis Dapatberpikir Sudah bisa Belum bisa Malas berpikir


sesuai logika, berpikir masuk berpikirmasuk
sistematis akal, namun akal
belumsistematis

Pengayaan

1. Buatlah sketsa pakaian adat dari daerahmu (abstraksi) dan algoritma cara mengenakan pakaian
adat tersebut.Oleh karena saya berasal dari Yogyakarta berikut, maka saya memilihpakaian adat
berikut :

2. Perhatikankumpulangambarberikut!

~ 20~
Siang ini, Damas sedang mengantre makan siang di hotel LPMP dalam rangka Lomba Informatika
SMP. Menu makan siang ini adalah soto. Kebetulan Damas menyukai makanan soto, terutama
bawanggorengnyayangselaluiataburkandipalingakhir.Iajugasukadengantaugeyangdisiram kuah
panas, dan telur di atas suwir ayam. Namun, oleh karena badan Damas gemuk, ia sangat
menghindari karbohidrat. Tak lupa, kerupuk merupakan makanan pelengkap favoritnya.
UrutanalatdanmakananyangakandiambilDamasuntukmendapatkansotofavoritnyaadalah ....

Latihaninidapatmenghasilkanbanyakjawabanbenar. Jawaban
alternatif :
▪ 3-2-4-9-7-6-8
▪ 3-6-2-4-9-7-8
▪ 3-9-7-2-4-6-8
▪ 3-6-9-7-2-4-8

PERTEMUAN2(2JP)

Aktivitas2-AyoBermain Sorting!

Padaaktivitas2ini,siswaakansecaraberkelompokmelakukanpengurutanmenukarduadatayang
bersebelahan yang tidak berurutan. Permainan dimulai dengan membaca dan memahami instruksi
yang diberikan untuk mengetahui posisi awal sebelum terjadinya proses pertukaran.

TujuanSpesifikPembelajaran
BK-K7-02-U
Siswamampumenerapkanberpikirkomputasionaluntukmenghasilkanbeberapasolusidari persoalan
dengan data diskrit bervolume kecil

PertanyaanPemantik
Coba kamu urutkan data berikut : 9, 11, 3, 7, 8. Menurut kamu bagaimana proses
mengurutkandata tersebut ?

Katakunci
Computationalthinking,dekomposisi,pengenalanpola,abstraksi,algoritma,pengurutan,sorting

GambaranUmumKegiatan
Tujuandariaktivitasiniadalahuntuk siswasecaraberkelompok diberikanpermainanmengurutkan atau
sorting kepada siswa, namun dengan menggunakan pendekatan berpikir komputasional.
Pengurutan akan dilakukan dengan menggeser posisi sehingga menghasilkan langkah minimum.
~ 21~
Skenario:
Pustakawani ngin mengurutkan nomor dari sekumpulan ensiklopedia dengan langkah sesedikit
mungkin.Untuksatulangkah,diamengambilsebuahbuku,menggesersisanyakekiriataukekanan dan
menaruh buku yang diambil ke ruang yang terbentuk. Pada contoh berikut ia dapat mengurutkan
5 buku hanya dengan 1 langkah. Satu langkah tersebut adalah mengambil sebuah buku dan
menggeser untuk mendapatkan ruang di mana buku yang diambil akan ditaruh.

SoalBebras(2010-EE-03)

Sekarangiaharusmengurut9bukuiniuntukmenjadiurutsepertigambardibawahini:

Pertanyaan:
Berapalangkahminimumuntukmengurutseluruh9buku?

Penjelasan:
Berikutsalahsatucaramengurutbukudenganilustrasi1kotakadalah1buku.

Posisiawal
1 6 7 4 8 5 3 2 9

Langkah1
1 2 6 7 4 8 5 3 9

~ 22~
Langkah2
1 2 3 6 7 4 8 5 9

Langkah3
1 2 3 4 6 7 8 5 9

Langkah4
1 2 3 4 5 6 7 8 9

Jikabukunyaadapuluhan,makabagaimanarumusanmenentukanlangkahminimumtanpamengeksekusi langkah
seperti di atas ?

Jawaban:

Denganmemperhatikanbanyaknyabukuyangurutannyatidaksesuai.

LembarKerja Siswa

Namaanggotakelompok,kelas,no.absen:
1. ...............................................................
2. ...............................................................
3. ...............................................................
4. ...............................................................
5. ...............................................................

Petunjukpengerjaan:
Bacadanpahamisoalberikut,lalulakukansecaraberkelompokmempraktekkanpengurutan
(sorting)

~ 23~
Soal :
Pustakawan ingin mengurutkan nomor dari sekumpulan ensiklopedia dengan langkah sesedikit
mungkin.Untuksatulangkah,diamengambilsebuahbuku,menggesersisanyakekiriataukekanan dan
menaruh buku yang diambil ke ruang yang terbentuk.
Contohberikutmengurutkan5bukuhanyadengan1 langkah.

SoalBebras(2010-EE-03)

Sekarangiaharusmengurut9bukuiniuntukmenjadiurut:

Pertanyaan:
Berapalangkahminimumuntukmengurutseluruh9buku?
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

Asesmen
AsesmensiswauntukunitpembelajaranBerpikirKomputasionaldapatdilakukandengan menilai:
a. Penilaiankelompok
b. Penilaianindividu

~ 24~
PenilaianKelompok
Indikator Skor Nilai
Mampumelakukandekomposisidaricontohsoalyangdiberikan A=skor12-
Mampumembuatpolaurutanangkadarikecilkebesar 15
Mampumelakukanabstraksidaricontohsoalyang diberikan B=skor9- 11
Mampumenyusunalgoritmayangmasukakaldaricontohsoalyang C=skor<9
diberikan
Mampumemamerkanstrategipengurutanyangsudahdibuat

KriteriaPenilaian
Skor KriteriaPenilaian
3 Sudahmampu,hasilnyajelas,sistematis,terstruktur
2 Sudahmampuwalaupunbelumjelasdanbelumterstruktur
1 Belummampu,masihharusdibimbinggurulangkahperlangkah

PenilaianIndividu

Komponen A=BaikSekali B=Baik C=Cukup D=Kurang


Penilaian

Keaktifansiswa Siswa sangat Siswa Siswa kurang Siswapasifdan


dalam diskusi aktif, dan bersemangat,tapi aktif , sibuk diam ketika
kelompok bersemangat berpikir sedikit yanglain,lebih bekerja dalam
ketikabekerja lambatketika banyak diam tim
dalam tim bekerjadalamtim

Kreatif Selalu memiliki Memiliki ide Masihsuka Monoton,tidak


idekreatifyang kreatif,namun melihatide mau berpikir
orisinil dan kurang berani yang lain, dengan ide
berani menampilkan seringikut- sendiri
menampilkan ikutansaja

BernalarKritis Dapatberpikir Sudah bisa Belum bisa Malas berpikir


sesuai logika, berpikir masuk berpikirmasuk
sistematis akal, namun akal
belumsistematis

~ 25~
Pengayaan
Suatu ketika ada 9 anak yang diminta ibu guru berkumpul berdiri berjajar di lapangan. Mereka
sangat antusias sehingga berebut untuk berada persis di depan ibu guru yang berada di tengah
lapangan. Djoko dan Ella sangat ngefans dengan ibu guru. Djoko berlari gesit sehingga berhasil
beradapersisdidepanibuguru,danEllayangtampakgusarrelabergeserkesebelahkananDjoko. Lalu ada
si Erik yang satu kampung dengan Ella yang langsung berdiri diantara Ella dan Tedjo. Sedangkan
Zuzy yang merupakan ketua kelas berada di posisi paling kanan. Kemudian ada Trio
KwokkwokyaituSupry,GugundanJhonsecaraberurutanberadadisebelahkiriDjoko.Thutiyang
datangterlambatsegeramemasukibarisanpalingujung.Kemudianibugurumemintaseluruhsiswi
perempuan yaitu Ella, Zuzy dan Thuti untuk berdiri berdekatan.

Pertanyaan:
Tuliskanadaberapaprosespertukaranposisiminimumyangterjadipadasoaldiatas!

Jawaban:

AtaudapatmelihatjawabannyadilinkYouTubeberikut:
https://youtu.be/_s0rNPziRDU

~ 26~
PERTEMUAN3(2JP)

Aktivitas3-AyoDiskusiOptimasiPenjadwalandanKodifikasiBoolean!

Padaaktivitas3ini,siswaakansecaraberkelompokmelakukanmelakukandiskusiuntuk menyelesaikan
persoalan mengenai optimasi penjadwalan dan kodifikasi.

TujuanSpesifikPembelajaran
BK-K7-02-U
Siswa mampu mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi,
numerasi,danliterasisains(computationallyliterate)mengenaioptimasipenjadwalan,dankodifikasi
Boolean

PertanyaanPemantik
▪ Pernahkahkamuterlambatmengikutiujiankarenatidakmembacajadwal?
▪ Pernahkahkamusalahmembawabukupelajarankarenatidaktelitimelihatjadwal?
▪ Pernahkahkamumelihattombolsaklarlampuuntukmenghidupkandanmematikan?

Konsepterkaitaktivitas
Duakonsepyangakandimainkandalamaktivitasinitidakadahubungannyasatusamalain. Masing-
masing merupakan konsep yang penting dalam informatika. Ada banyak sekali konsep
informatikayangdapatdiambilsebagaitemabelajarBK(BerpikirKomputasional).Untukitu,penulis
memilih Penjadwalan dan Boolean. Guru boleh memilih konsep lain yang sesuai untuk kelas 7.
Saya memilih konsep penjadwalan (optimasi, karena BK pada dasarnya adalah untuk
menemukansolusioptimal)dankonsepboolean,karenabilanganboolean, {true,false}atau{1,0}
merupakan konsep dasar dari sistem digital dan komputer.
Penjadwalan diperlukan untuk mengatur waktu kerja tertentu, sehingga didapatkan jadwal
yangseefisienmungkin.Sebuahpenjadwalanakantampakmudahjikakomponenyangdijadwalkan dalam
jumlah relatif sedikit, namun akan menjadirumit jikakomponen penyusunnya dalam jumlah yang
besar.
Penamaan Aljabar Boolean sendiri berasal dari nama seorang matematikawan asal Inggris,
bernamaGeorgeBoole.Booleyangpertamakalimendefinisikanistilahitusebagaibagiandarisistem logika
pada pertengahan abad ke-19. Boolean adalah suatu tipe data yang hanya mempunyai dua nilai,
yaitu true (benar) atau false (salah). Pada beberapa bahasa pemrograman nilai true bisa
digantikan 1 dan nilai false digantikan 0.

Katakunci
Optimasipenjadwalan,kodifikasi,bebras,boolean
~ 27~
GambaranUmumKegiatan
Tujuan aktivitas 3 ini adalah agar siswa dapat menyelesaikan permasalahan terkait melakukan
optimasi penjadwalan dan kodifikasi Boolean. Selama pembelajaran berlangsung, guru dapat
memantau dan menilai proses diskusi kelompok yang dilakukan.

A. Pendahuluan
Guru membagi kelompok diskusi, memberikan topik yang akan didiskusikan, dan membagi lembar
kerja siswa

B. KegiatanInti
Setiapkelompokmendiskusikantopikdiskusiberikutyangsudahdiberikanguru
▪ Optimasipenjadwalan
▪ KodifikasiBoolean
▪ Mengecatjadigelap
Sudut pandang :
Sebuahjadwaldiperlukanuntukmengaturwaktuagardapatdigunakansecaraefektifdanefisien.

Protokoldiskusi:
1. Perkiraanalokasiwaktu65menit
2. Gurusebagaimoderatorjugamembimbingdanmemantaukinerjasiswa
3. Siswadapatmengajukanpertanyaandenganmengacungkanjaritelunjuksebelahkananterlebih dulu

OptimasiPenjadwalan
Sepuluh siswa sedang bekerja untuk menerbitkan majalah dinding sekolah. Setiap hari Jumat,
mereka menulis dan memperbaiki artikel majalah dinding. Sebagian pekerjaan membuat majalah
dinding membutuhkan komputer. Pada tabel di bawah, sel yang berwarna menunjukkan bahwa
seorang siswa membutuhkan komputer. Pada satu jam yang sama, satu komputer hanya dapat
digunakan oleh seorang siswa.

Sumber:SoalBebras–MajalahDinding(I-2017-HU-11)

~ 28~
Pertanyaan:
Berapa jumlah minimum komputer yang dibutuhkan supaya mereka dapat bekerja sesuai dengan
tabel di atas?
Jawaban:5
Penjelasan:
Pada jam 09:00 dan 10:00, ada 5 siswa memerlukan sebuah komputer. Berarti, paling sedikit
dibutuhkan 5 komputer untuk siswa bekerja. Jika diatur jadwalnya dengan benar seperti tabel
berikut, maka 5 komputer akan cukup.

Ketika siswa datang untuk memakai komputer, mereka duduk di depan komputer yang pertama
tersedia. Saat mereka selesai, siswa yang lain bisa datang dan duduk di komputer tersebut. Untuk
memahami sejumlah besar data dan hubungan antara bermacam-macam tipe data, jalan yang
terbaik adalah dengan menciptakan metode representasi data, contohnya dengan menggunakan
tabel, grafik atau diagram. Pada contoh ini digunakan tabel dua dimensi (baris, kolom).

KodifikasiBoolean:inspirasidarisoalBebras2017-CA-01AreaParkir
Terdapat12tempatuntuk parkirmobildisebuahareaparkir.Setiaptempat diberinomor.Gambar di
bawah ini menunjukkan kondisi area parkir pada hari Senin dan pada hari Selasa.

Mobilyangparkir(padahariSeninmaupunSelasa)pastiakanparkirditempatyangtergambar.

Pertanyaan:
BerapabanyaktempatparkiryangtidakpernahterisimobilpadahariSeninmaupunhariSelasa?

~ 29~
Jawaban:4
Penjelasan:
Pertama dapat dilakukan pengamatan tempat mana saja yang dipakai mobil, dengan
menggabungkan kedua hari tersebut. Lalu dihitung banyaknya tempat yang kosong.

Padagambardapatdimodelkantempatyangdiisimobilsebagaisatu(1)dantempatkosongsebagai nol (0),


sehingga satu tempat parkir direpresentasikan dengan satu bit. Untuk itu, jika diurutkan mulai
baris atas lalu ke baris bawah dapat diperoleh 101001001010 untuk hari Senin dan
100100000111untukareaparkirpadahariSelasa.Laludapatdiamatiuntukmenentukanpasangan bit
mana dari kedua belas posisi pada kedua representasi biner yang keduanya bernilai nol (0).

MengecatMenjadiGelap:InspirasidarisoalBebras2016-JP-02
KombinasikartuAdankartuB,menghasilkankartuC.

Pertanyaan:
BerapabanyakselgelapdarikombinasikartuDdankartuEberikut?

Tuliskanbilangannyasebagaijawaban.

Jawaban:3
Penjelasan:
AturanuntukmelakukankombinasikartuDdanEadalahsebagaiberikut:
▪ Jikawarnaselkartuyangbersesuaiansamamakawarnayangdihasilkanhitam
▪ Selainitu,warnayangdihasilkanadalahputih

~ 30~
BerikutiniadalahhasilkombinasikartuDdanE:

Sirkuit Boolean adalah salah satu model komputasi matematika. Ekuivalensi adalah salah satu
operasi Boolean. Jika sel yang berwarna putih bernilai 0 atau SALAH dan sel yang berwarna hitam
bernilai 1 atau BENAR, maka operasi ini dapat dijelaskan sebagai berikut :

C. Penutup
Gurudansiswamelakukanrefleksibersamadarikonsepoptimasipenjadwalandankodifikasi Boolean
yang sudah dipelajari

LembarKerja Siswa

Namaanggotakelompok,kelas,no.absen:
1. ...............................................................
2. ...............................................................
3. ...............................................................
4. ...............................................................
5. ...............................................................

Materi:OptimasipenjadwalandankodifikasiBoolean

Tujuan Pembelajaran :
Siswa mampu mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi,
numerasi,danliterasisains(computationallyliterate)mengenaioptimasipenjadwalan,dankodifikasi
Boolean
~ 31~
Petunjukpengerjaan:
Silakandiskusikandengankelompokmuuntukmenyelesaikanpersoalanberikut!

Soal1 :
Sepuluh siswa sedang bekerja untuk menerbitkan majalah dinding sekolah. Setiap hari Jumat,
mereka menulis dan memperbaiki artikel majalah dinding. Sebagian pekerjaan membutuhkan
komputer. Pada tabel di bawah, sel yang berwarna menunjukkan bahwa seorang siswa
membutuhkan komputer. Pada satu jam yang sama, satu komputer hanya dapat digunakan oleh
seorang siswa.

Sumber:SoalBebras–MajalahDinding(I-2017-HU-11)

Pertanyaan:
Berapa jumlah minimum komputer yang dibutuhkan supaya mereka dapat bekerja sesuai dengan
tabel di atas?

Jawaban:
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
Penjelasan:
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

~ 32~
Soal2 :
Terdapat12tempatuntukparkirmobildiareaparkir.Setiaptempatdiberinomor.Gambardibawah ini
menunjukkan kondisi area parkir pada hari Senin dan pada hari Selasa.

Sumber:SoalBebras–MajalahDinding(I-2017-CA-01)

Mobilyangparkir(padahariSeninmaupunSelasa)pastiakanparkirditempatyangtergambar.

Pertanyaan:
BerapabanyaktempatparkiryangtidakpernahterisimobilpadahariSeninmaupunhariSelasa?

Jawaban:
............................................................................................................................................

Penjelasan:
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

KombinasikartuAdankartuB,menghasilkankartuCsepertipadagambarberikut.

Sumber::SoalBebras(2016-IR-01a)

~ 33~
Pertanyaan:
BerapabanyakselgelapdarikombinasikartuDdankartuEberikut?

Tuliskanangkabilangannyasebagaijawaban.
Jawaban:
............................................................................................................................................

Penjelasan:
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

Asesmen
AsesmensiswauntukunitpembelajaranBerpikirKomputasionaldapatdilakukandengan menilai:
a. Penilaiankelompok
b. Penilaianindividu

PenilaianKelompok
Indikator Skor Nilai
Mampumenjelaskansolusiyangoptimaldarikonseppenjadwalan A=skor9-
MampumemahamikonsepBoolean,antara1dan0atautrue dan 12
False B=skor6-8
MampumenjelaskanekivalendarikonsepBoolean C=skor<6
Mampumemamerkanstrategipenyelesaiansoaldarihasildiskusi
Kelompok

~ 34~
KriteriaPenilaian
Sko KriteriaPenilaian
r
3 Sudahmampu,hasilnyajelas,sistematis,terstruktur
2 Sudahmampuwalaupunbelumjelasdanbelumterstruktur
1 Belummampu,masihharusdibimbinggurulangkahperlangkah

PenilaianIndividu

Komponen A=BaikSekali B=Baik C=Cukup D=Kurang


Penilaian

Keaktifansiswa Siswa sangat aktif, Siswa Siswa kurang Siswapasifdan


dalam diskusi dan bersemangat bersemangat,tapi aktif , sibuk diam ketika
kelompok ketikabekerjadalam berpikir sedikit yanglain,lebih bekerja dalam
tim lambatketika banyak diam tim
bekerjadalamtim

Kreatif Selalu memiliki ide Memiliki ide Masihsuka Monoton,tidak


kreatifyangorisinil kreatif,namun melihatide mau berpikir
dan berani kurang berani yang lain, dengan ide
menampilkan menampilkan seringikut- sendiri
ikutansaja

BernalarKritis Dapatberpikirsesuai Sudah bisa Belum bisa Malas berpikir


logika, sistematis berpikir masuk berpikirmasuk
akal, namun akal
belumsistematis

~ 35~
PERTEMUAN4(2JP)

Aktivitas4-AyoDiskusiRepresentasiDataStack!

Padaaktivitas4ini,siswaakansecaraberkelompokmelakukanmelakukandiskusiuntuk menyelesaikan
persoalan mengenai representasi data, khususnyatumpukan atau stack.

TujuanSpesifikPembelajaran
BK-K7-02-U
Siswamampumendisposisikanberpikirkomputasionaldalambidanglainterutamadalamliterasi,
numerasi, dan literasi sains (computationallyliterate) mengenai representasi data

PertanyaanPemantik
▪ Pernahkahkamuinginmengambilbajuseragamsekolahyangadadiposisipalingbawahdarisekian
tumpukan baju di lemari ?
▪ Kira-kira bagaimana kamu dapat mengambilnya tanpa harus merusak tumpukan baju lainnyayang
sudah rapi?

Konsepterkaitaktivitas
KarakteristikpentingstackadalahbersifatLIFO(LastInFirstOut)artinyadatayangterakhirmasuk
merupakan data yang akan keluar terlebih dahulu.Contoh sederhana adalah ketika memasukkan
balok bertuliskan huruf alfabet secara urut dari a sampai e (a-b-c-d-e). Kemudian jika ingin
mengambilalfabetb,makahurufe,ddancharusdikeluarkanterlebihdahulusecaraberuruthingga
akhirnya dapat mengakses b.

Contohgambartumpukanbalok:

c cd
b e
b b
a
a a
Untukmengambil Posisibsudah
balok ‘b’ dapat diambil

~ 36~
Katakunci
Representasidata,stack

GambaranUmumKegiatan
Tujuan aktivitas ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada siswa mengenai salah satu
bentuk representasi data, yang dapat digunakan untuk membantu berpikir komputasional. Selama
pembelajaran berlangsung, guru dapat memantau dan menilai proses diskusi kelompok yang
dilakukan.

A. Pendahuluan
Gurumembagikelompokdiskusi,memberikantopikyangakandidiskusikan,danmembagilembar kerja
siswa

B. KegiatanInti
Setiap kelompok mendiskusikan topik diskusi tentang contoh soal representasi data stack yang
sudahdiberikanguru.Gurujugadapatmencarisoallainyangrelevandenganrepresentasidata stack.

Sudutpandang:
Untukmemahamisejumlahdata,makadapatdilakukandenganrepresentasidata,yaitutumpukan
(stack)

Protokoldiskusi:
1. Alokasiwaktu60menit
2. Gurusebagaimoderatorjugamembimbingdanmemantaukinerjasiswa
3. Siswadapatmengajukanpertanyaandenganmengacungkanjaritelunjuksebelahkananterlebih dulu

CONTOHSoal1representasidatatumpukan(stack)
InspirasidarisoalBebrasI-2018-CY-03–AntrianMobil

Ari mempunyai jalanan di halamannya yang cukup panjang. Tetangganya dapat parkir di jalan
tersebut, namunhanyabisa munduruntukkeluarsebab jalannyasempit.Karena ia hanyamemiliki
sebuah mobil, tetangga minta izin untuk ikut parkir di jalan tersebut. Supaya yakin tidak ada yang
terblokir, ia membuat tabel kapan tetangga boleh parkir, dan kapan harus pergi.

~ 37~
Setiappagi,mobilyangakanpergiharuskeluarsebelummobillainnyamasuk.Ariparkirduluan,
kemudianBobparkirsetelah Ari. Sepertidapatdilihat padatabel,takadayang meninggalkan jalan pada
hari Senin.

Pertanyaan:
Mobilsiapayangakandiparkirdijalananpadaakhirhari Jumat?

Jawaban:Ari,Kati,Vino.
Penjelasan:
Jikadiurutkansepanjangminggu,berikutiniadalahurutanparkirmobil:
▪ AkhirSenin:Ari, Bob
▪ AkhirSelasa:Ari,Kati,Ben,Roi
▪ AkhirRabu:Ari,Kati, Desi
▪ AkhirKamis:Ari,Kati,Desi,Fina,Rosa
▪ AkhirJumat:Ari,Kati,Vino
Ini Informatika!
Soalinimenggunakankonsepstack(tumpukan).Tumpukanadalahtipedataabstraktempatelemen
terakhir yang dimasukkan dimana elemen yang pertama akan keluar. Pengoperasian stack
melibatkan duafungsiyaitu push(memasukkan item ke dalam stack)danpop(hapuselemen dari
stack). Operasi tumpukan digambarkan sebagai LIFO (terakhir masuk pertama keluar).

CONTOHSoal2representasidatatumpukan(stack)
InspirasidarisoalBebrasI-2016-CZ-026–KarungdalamElevator

Sejumlah karung diletakkan di koridor, di dekat suatu lift (elevator). Koridor sangat sempit
sehingga karung-karung harus dibariskan satu-satu. Dengan lift tersebut, karung-karung hendak
dikirimkanketokodilantaidasar.Sekaliangkut,Lifthanyadapatmengangkutkarung-karung
~ 38~
dengan total berat tidak kurang dari 80 kg dan tidak lebih dari 100 kg. Setelah terkirim maka lift
akan kembali ke lantai tersebut.

Saat memasukkan karung-karung ke dalam lift, karung yang terdekat dengan lift yang akan
diambil terlebih dulu. Seandainya penambahan suatu karung dapat menyebabkan overload (terlalu
berat, karena total beratnya lebih dari 100 kg), karung itu untuk sementara tidak dimasukkan ke
dalam lift tapi ditaruh di koridor pada arah berlawanan dari semula sejauh-jauhnya (jika tidak
overload tentu akan dimasukkan ke dalam lift!).
Bila karung-karung dari barisan awal telah diambil, hal yang sama kemudian dilakukan pada
barisankarungyangterbentukpadakoridorarahberlawanandengansemulahinggaseluruhkarung
disituberhasildikirimketokoataudipindahkeujungkoridorberlawanandengannya.Halituterus- menerus
dilakukan sampai semua karung berhasil dikirim ke toko.

Pertanyaan:
Sampai semua karung dikirimkan ke toko dengan prosedur tersebut di atas, berapa kali lift turun-
naikmengangkutkarung-karungitusemulakarung-karungadasepertipadagambardiatasdengan berat
masing-masing seperti yang tercantum pada setiap karung?

Jawaban:4
Penjelasan:
▪ Padapemuatanpertama,3karungdenganberat40+20+34=94kg.
▪ Padapemuatankedua,karung55kgdimasukkankedalamlift.
▪ Lalu karung berikutnya (50 kg), yang kemudian akan mengakibatkan overload, sehingga
ditaruhpada ujung yang berlawanan.
▪ Karung berikutnya(23kg)ditaruhkembalidalamlift, namunlifttakdapatpergihanyakarenatotal berat
55+23= 78 kg.
▪ Karungberikutnyaadalah45kg,yangakanmembuatbebanliftterlaluberat,makakarungitu dibawa ke
ujung yang berlawanan. Hal yang sama terjadi untuk karung berikutnya (30 kg).
▪ Akhirnya,karungberikutnya10kgdapatditaruhdalamlift,danberangkatdengantotal 55+23+10=88 kg.
▪ Ketigakarungterakhir(25+30+15=70kg)ditaruhdalamlift.
▪ Demikianseterusnyapemuatankarung-karungkedalamliftdilakukanhinggasemuakarungterkirim.

~ 39~
Ini Informatika!
Padasoalini,kitaperlumemakaialgoritmadanmenggunakan stack(tumpukan).Stackadalah struktur
untuk menyusun benda dengan menaruh dan mengambil elemen yang terakhir.

C. Penutup
Gurudansiswamelakukanrefleksibersamadarikonseprepresentasidatatumpukan( stack)yang sudah
dipelajari

LembarKerjaSiswa
Namaanggotakelompok,kelas,no.absen:
1. ...............................................................
2. ...............................................................
3. ...............................................................
4. ...............................................................
5. ...............................................................

Materi:RepresentasiDataTumpukan(Stack)

Silakandiskusikandengankelompokmuuntukmenyelesaikanpersoalanberikut!

Soal1 :
Ari mempunyai jalanan di halamannya yang cukup panjang. Tetangganya dapat parkir di jalan
tersebut, namunhanyabisa munduruntukkeluarsebab jalannyasempit.Karena ia hanyamemiliki
sebuah mobil, tetangga minta izin untuk ikut parkir di jalan tersebut. Supaya yakin tidak ada yang
terblokir, ia membuat tabel kapan tetangga boleh parkir, dan kapan harus pergi.

Sumber:soalBebrasI-2018-CY-03
Setiappagi,mobilyangakanpergiharuskeluarsebelummobillainnyamasuk.Ariparkirduluan,
kemudianBobparkirsetelah Ari. Sepertidapatdilihat padatabel,takadayang meninggalkan jalan pada
hari Senin.
~ 40~
Pertanyaan:
Mobilsiapayangakandiparkirdijalananpadaakhirhari Jumat?

Jawaban:
............................................................................................................................................

Penjelasan:
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

Namaanggotakelompok,kelas,no.absen:
1. ...............................................................
2. ...............................................................
3. ...............................................................
4. ...............................................................
5. ...............................................................

Materi:RepresentasiDataTumpukan(Stack)
Silakandiskusikandengankelompokmuuntukmenyelesaikanpersoalanberikut!

Soal2 :
Sejumlah karung diletakkan di koridor, di dekat suatu lift (elevator). Koridor sangat sempit
sehingga karung-karung harus dibariskan satu-satu. Dengan lift tersebut, karung-karung hendak
dikirimkan ke toko di lantai dasar. Sekali angkut, Lift hanya dapat mengangkut karung-karung
dengan total berat tidak kurang dari 80 kg dan tidak lebih dari 100 kg. Setelah terkirim maka lift
akan kembali ke lantai tersebut.

~ 41~
Sumber:soalBebrasI-2016-CZ-026

Saat memasukkan karung-karung ke dalam lift, karung yang terdekat dengan lift yang akan
diambil terlebih dulu. Seandainya penambahan suatu karung dapat menyebabkan overload (terlalu
berat, karena total beratnya lebih dari 100 kg), karung itu untuk sementara tidak dimasukkan ke
dalam lift tapi ditaruh di koridor pada arah berlawanan dari semula sejauh-jauhnya (jika tidak
overload tentu akan dimasukkan ke dalam lift!).
Bila karung-karung dari barisan awal telah diambil, hal yang sama kemudian dilakukan pada
barisankarungyangterbentukpadakoridorarahberlawanandengansemulahinggaseluruhkarung
disituberhasildikirimketokoataudipindahkeujungkoridorberlawanandengannya.Halituterus- menerus
dilakukan sampai semua karung berhasil dikirim ke toko.

Pertanyaan:
Sampai semua karung dikirimkan ke toko dengan prosedur tersebut di atas, berapa kali lift turun-
naikmengangkutkarung-karungitusemulakarung-karungadasepertipadagambardiatasdengan berat
masing-masing seperti yang tercantum pada setiap karung?

Jawaban:
............................................................................................................................................

Penjelasan:
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

~ 42~
Asesmen
AsesmensiswauntukunitpembelajaranBerpikirKomputasionaldapatdilakukandenganmenilai:
1. Penilaiankelompok
2. Penilaianindividu

PenilaianKelompok
Indikator Skor Nilai
Mampumemahamikonsepdaritumpukan(stack) A=skor12-
Mampumelakukandekomposisidaricontohsoalyangdiberikan 15
Mampumelakukanabstraksidaricontohgambaryangdiberikan B=skor9- 11
Mampumenyusunalgoritmayangmasukakaldaricontohsoalyang C=skor<9
Diberikan
Mampumemamerkanstrategipenyelesaiansoalsesuaidiskusi
Kelompok

KriteriaPenilaian
Skor KriteriaPenilaian
3 Sudahmampu,hasilnyajelas,sistematis,terstruktur
2 Sudahmampuwalaupunbelumjelasdanbelumterstruktur
1 Belummampu,masihharusdibimbinggurulangkahperlangkah

PenilaianIndividu

Komponen A=BaikSekali B=Baik C=Cukup D=Kurang


Penilaian

Keaktifan Siswa sangat aktif, Siswa Siswa Siswa pasif


siswadalam penuh ide, respon bersemangat, bersemangat, dan diam
diskusi cepat, dan namunberpikir namun kurang ketikabekerja
kelompok bersemangatketika sedikit lambat aktif,lebihbanyak dalam tim
bekerja dalam tim ketika bekerja diam
dalam tim

Kreatif Selalu memiliki ide Memilikiidekreatif, Masih suka Monoton,tidak


kreatifyangorisinil dan namun kurang melihatideyang mau berpikir
berani menampilkan beranimenampilkan lain, sering ikut- dengan ide
ikutan saja sendiri

~ 43~
Bernalar Dapatberpikirsesuai Sudah bisa berpikir Belum bisa Malas berpikir
Kritis logika, sistematis masukakal,namun berpikirmasuk
belum sistematis akal

Keterlibatan Setiapsiswaterlibat Setiap siswa Ada lebih dari 1 Tugas tidak


siswadalam aktif dan kompak terlibataktif,ada1 siswayangtidak terbagi rata,
kelompok dalam diskusi siswa yang tidak mendapattugas sehingga
kelompok mendapat tugas sehinggakinerja hanya1siswa
menjadi lambat saja yang
terlibat dan
mengerjakan

7. LembarRefleksi Siswa

No Aspek RefleksiSiswa
1 Apakahmateriberpikirkomputasionalinimenarik?
2 Apakahkamubisamengikutiprosespembelajarandenganbaik?
3 Apakahkamudapatmemahamimateriberpikirkomputasional ini?
4 Apakahkamudapatmenjelaskandekomposisi,abstraksi,pengenalan
poladancaramenyusunalgoritmadalammateriini?
5 Apakahkelemahandaridirikamuketikabelajarmateriini?
6 Apakahkamusudahmenyelesaikantugasdarigurusecaratepatwaktu
?
7 Apayangmenjadipembelajaranterbaikkamudarikegiatanbelajar
mengajarhariini?

8. LembarRefleksi Guru

SilakanmenjawabpertanyaanberikutuntukmerefleksikanpembelajaranAndadikelas.
No Aspek Refleksi guru

1 Apakahkegiatanbelajarmengajaryangdilakukansudahberhasil
denganbaik?
2 Apakahseluruhsiswadapatmengikutipembelajarandenganbaik?
3 Apakahadasiswayangmengalamikesulitandalambelajarmateri
ini?
4 Apakahadasiswayangmemilikiminatbelajarlebihdan
berkeinginanmengeksplorasilebihdarimateri ini?

~ 44~
5 SeberapaefektifkahmetodepembelajaranyangAndagunakan?
6 Apakahkekurangandarikegiatanpembelajaranhariini?
7 Apakahkelebihandarikegiatanpembelajaranhariini?
8 Apakahtujuanpembelajaransudahtercapai?
9 Apayangmenjadipembelajaranterbaikdarikegiatanbelajar
mengajarhariini?

9. Glossarium

▪ Berpikirkomputasi:konsepbagaimanamenemukanmasalahyangadadisekitarkita, memahaminya,
kemudian mengembangkan solusi yang inovatif menggunakan logika.
▪ Dekomposisi: proses pemecahan masalah dengan cara memecahkan masalah menjadi sub bagian
yang lebih kecil secara terstruktur
▪ Abstraksi:aktivitasberkaitandengankemampuanuntukmemilahinformasiyangpentingdari
permasalahan yang kompleks menjadi informasi sederhana.
▪ Pengenalanpola:berkaitandenganpolatertentudenganmelihatadanyakesamaan.
▪ Algoritma : tahapan atau langkah yang disusun secara sistematis untuk menyelesaikan masalah
dengan logika berpikir.
▪ Bebras:berang-berang,binatangyangcerdikdengangiginyayangkuatbisamembuatbendungan,
menangkap ikan, dsb. (https://www.bebras.org)
▪ Tumpukan(stack):strukturdatayangterbentukdaribarisanhinggayangterurutdarisatuandata, dengan
konsep LIFO (Last In First Out) yaitu data yang pertama dimasukan ke dalam stack merupakan
data yang terakhir kali keluar.
▪ Problem solving : kemampuan untuk menyelesaikan masalah dengan berpikir logis dan sistematis
untuk mengambil keputusan yang sulit.
▪ Efektif:dapatmembawahasilyangberguna
▪ Efisien : tepat atau sesuai untuk mengerjakan atau menghasilkan sesuatu, mampu menjalankan
tugas dengan tepat dan cermat
▪ Optimal:terbaik,tertinggi,palingmenguntungkan

10. Referensi
▪ SitusResmiBebrasIndonesia–ComputationalThinking(https://www.bebras.or.id)
▪ ContohPermainanComputationalthinking(https://code.org/curriculum/unplugged)
▪ Tumpukan/Stack(https://en.wikipedia.org/wiki/Stack_(abstract_data_type)
▪ Video“ExactDrawingInstruction”(https://www.youtube.com/watch?v=fjF2ALrdd5A).

~ 45~
11. PesanPedagogiPerancangModuluntukGuru
Gurudapatmengembangkanmodulinimenjadilebihbervariasi,dapatmenambahkansoal-soal berbasis
komputasional lain, seperti dalam referensi.

Mengetahui, Kebakkramat,12Juli2022
KepalaSMPNegeri2Kebakkramat Guru Informatika

Drs.Suyanto,M.Pd Intan Pramesty, S.Kom


NIP.196707031995121002 NIP.198505152010012041

~ 46~

Anda mungkin juga menyukai