Anda di halaman 1dari 13

Bogor, 08 Desember 2023

Yth. Bapak / Ibu Pimpinan


Klinik Trianur Medika
di Tempat

Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini, saya:
Nama : Risma Yesifa
Tempat Tanggal Lahir : Brebes, 12 Oktober 2002
Jenis Kelamin : Perempuan
Pendidikan terakhir : D3 Teknologi Laboratorium Medis

Berdasarkan informasi yang saya peroleh melalui media social Facebook pada hari kamis, 07
Desember 2023, bahwa klinik yang Bapak / Ibu pimpin sedang membutuhkan Analis
Laboratorium (ATLM). Dengan ini, saya bermaksud mengajukan lamaran pekerjaan untuk
mengisi posisi Tenaga Kesehatan Analis Laboratorium pada klinik yang Bapak / Ibu pimpin.

Saya memiliki kemauan untuk terus belajar hal-hal baru dan bertanggung jawab dengan tugas
yang diberikan. Saya mampu berkomunikasi dengan baik dan mampu bekerja secara personal
maupun dengan tim. Pengalaman yang saya peroleh selama kuliah dalam bidang akademik
maupun non akademik memberikan saya bekal yang matang untuk terjun di dunia kerja sehingga
saya yakin dapat berkontribusi untuk memberikan pelayanan terbaik bagi pasien maupun bagi
lingkungan tempat saya bekerja.

Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya lampirkan beberapa dokumen pendukung yang
saya miliki:
1. Curiculum Vitae (CV)
2. Ijazah dan Transkrip Nilai
3. Surat Tanda Registrasi (STR)
4. Foto Berwarna (3x4)
5. Scan KTP
6. Surat Keterangan Sehat
7. Scan SKCK dan NPWP
8. Sertifikat Pendukung

Besar harapan saya agar Bapak/Ibu berkenan memberikan saya kesempatan untuk dapat
mengikuti proses rekrutmen selanjutnya. Demikian yang dapat saya sampaikan. Atas perhatian
Bapak / Ibu, saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya

Risma Yesifa
RISMA YESIFA
08384469390 | rismayesifa1@gmail.com
Jl. Kp Bojong RT 01/RW 05, Gunung Putri, Kab. Bogor, Jawa Barat
Fresh graduate dari program studi D3 Teknologi Laboratorium Medis, Poltekkes Kemenkes Semarang.
Mampu berkomunikasi dengan baik, menguasai Microsoft office, dan menguasai pemeriksaan di
bidang Laboratorium Patologi Klinik dan Patologi Anatomi. Memiliki kemauan terus belajar dan
melayani sesama sehingga dapat berkontribusi untuk memberikan pelayanan terbaik.

Education Level
Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Semarang Jun 2020 - Sep 2023
Diploma 3 Teknologi Laboratorium Medis, 3.60/4.00

SMK Semesta Bumiayu Jun 2017 - Jun 2020


Jurusan Analis Kesehatan, kompetensi keahlian Teknologi Laboratorium Medis

Work Experiences
RSUD Dr. Moewardi Feb 2023 - Mar 2023
Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Menguasai ilmu kompetensi dasar ATLM di laboratorium meliputi stase Sampling, Sekresi dan Eksresi, Imunologi dan Serologi,
Hematologi, Kimia Klinik, Mikrobiologi dan Parasitologi, Patologi Anatomi, dan Bank Darah RS.
Memahami alur Sistem Informasi Laboratorium Rumah Sakit.
Memahami tujuan, fungsi, dan tata cara verifikasi serta validasi hasil pemeriksaan.

Puskesmas Bergas Apr 2023


Praktik Pengembangan Kesehatan Masyarakat (PPKM)
Mampu melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat meliputi bidang pemeriksaan Hematologi, Kimia Klinik, Urinalisa,
Imunoserologi, dan Mikrobiologi.
Melakukan pemeriksaan tekanan darah, glukosa, asam urat, dan kolesterol ketika promosi kesehatan pada lansia.
Membantu menyiapkan berkas akreditasi Puskesmas

Puskesmas Sirampog Des 2021 – Jan 2022


Magang
Melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat meliputi bidang pemeriksaan Hematologi, Kimia Klinik, Urinalisa,
Imunoserologi, dan Mikrobiologi.
Melakukan pengambilan sampel darah pada pasien rawat jalan dan rawat inap.
Membantu melakukan preparasi sampel dahak pasien terduga TB ke RS Rujukan

Skills, Achievements & Other Experience


Soft Skills
(2023): Pelatihan Softskill bagi Calon Lulusan Poltekkes Kemenkes Semarang
(2020): Pelatihan Manajemen Organisasi (PMO) oleh Jurusan Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes Semarang
(2020): Pelatihan Softskill bagi Mahasiswa Baru Poltekkes Kemenkes Semarang
Hard Skills
(2023):
Pelatihan Test of English as Foreign Language (TOEFL) oleh Jurusan Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes Semarang
Skor TOEFL 530
Pelatihan Kompetensi Identifikasi TBC Strategi DOTS oleh Jurusan Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes Semarang
Pelatihan Sistem Informasi Laboratorium (SIL) oleh Jurusan Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes Semarang
Achievements
(2022): Juara 1 Lomba Tilawah Kampus 3 Cup Poltekkes Kemenkes Semarang
Sertifikat Pendukung
Pelatihan Softskill bagi Calon Lulusan Poltekkes Kemenkes Semarang

Pelatihan Manajemen Organisasi (PMO)

Pelatihan Softskill bagi Mahasiswa Baru


Pelatihan Test of English as Foreign Language (TOEFL)

Pelatihan Kompetensi Identifikasi TBC Strategi DOTS

Pelatihan Sistem Informasi Laboratorium (SIL)


Juara 1 Lomba Tilawah Kampus 3 Cup Poltekkes Kemenkes Semarang

Anda mungkin juga menyukai