Anda di halaman 1dari 3

HASIL WAWANCARA

TENTANG PEMERINTAHAN MASA ORDE BARU


DI BIDANG EKONOMI

Disusun oleh:
NAMA:Reza Triyasa Kusmayana
KELAS:XII IPS 2
NIS:202110317
SEKOLAH: SMAN 1 SUMBER

SEKOLAH MENENGAH ATAS 1 SUMBER


Jl. Sunan Malik Ibrahim No.4, Sumber, Kec. Sumber, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat
45611
Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
2022/2023
FOTO BERSAMA NARASUMBER
PERTANYAAN
1. Bagaimana kebijakan Ekonomi di masa orde baru dan bagaimana kerjasama
Indonesia dengan jepang pada masa pemerintahan orde baru?

 Pada masa orde baru adanya repelita 1 fokus pada bidang pertanian , repelita 2 pertanian
industri, repelita 3 baru muncul istilah trilogi pembangunan isinya ada 3 yaitu:
Pemerataan pembangunan dan hasil-hasilnya, Pertumbuhan ekonomi yang cukup tinggi,
stabilitas nasional yang sehat dan dinamis.Dilanjut dengan 8 jalur pemerataan.Dan pada
masa orde baru ada yang paling khas yaitu ketika Indonesia pernah berhubungan
kerjasama dengan membuka investor asing yang menyebabkan malapetaka pada 15
Januari 1974 “Malari” ketika perdana Mentri Jepang datang ke Indonesia untuk menjalin
kerjasama sempat di protes oleh mahasiswa yang akhirnya nanti banyak mahasiswa yang
ditangkap,yang dianggap bahwa membuka kerjasama dengan Jepang itu artinya
penjajahan gaya baru.Tapi pada akhirnya Indonesia Jepang berhasil gabung melahirkan
produk otomotif salah satu nya mobil kijang

Anda mungkin juga menyukai