Anda di halaman 1dari 6

Ujian Akhir Semester / Ujian Akhir Semester (pilih salah satu)

Semester Ganjil 2023/2024


Rangkaian Listrik – TEI2A3
Kamis, 04 Januari 2024, Jam 10.30 – 12.30 (120 menit)
Tim Dosen : EFS, RAT, MNG, TSP, ECS, TON
= Ujian bersifat CLOSE ALL,kalkulator diperbolehkan,HP/laptop dipakai saat awal untuk buka soal, dan saat
pengumpulan jawaban untuk diupload via lms=
= Dilarang keras bekerja sama dan melakukan perbuatan curang. Jika dilakukan, maka dianggap Pelanggaran
Berat dan jika terbukti maka seluruh Mata Kuliah di Semester Aktif diberikan nilai E =
Kerjakan soal langsung pada kertas ujian ini. Tidak disediakan kertas tambahan. Untuk perhitungan, gunakan
bagian kosong di lembar nomor soal yang bersangkutan, tidak pindah ke lembar kertas nomor lain.
Nama Mahasiswa: NIM: Kelas: Ruang: Nilai:

……………………………............... ……………………....... …..…....... ………....


Salinlah pernyataan berikut: Tanda Tangan Mahasiswa:
Saya mengerjakan ujian ini dengan jujur dan mandiri. Jika saya
melakukan pelanggaran, maka saya bersedia menerima sanksi.
………………………………………………………………………........................
……………………………………………………………………………………………… ................................................
………………………………………………………………………………………………

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH/ PROGRAM LEARNING OUTCOME (PLO)(berilah


COURSE LEARNING OUTCOME (CLO) tanda silang pada PLO yang sesuai)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
CLO 1 …..

CLO 2 ….

CLO 3 Menerapkan dan memecahkan metode analisis X


dan teorema rangkaian listrik bolak-balik (AC),
serta konsep daya rangkaian AC
CLO 4 Memahami filter Pasif sederhana dengan elemen X
RLC, fungsi transfer, respon frekuensi, dan
rangkaian kutub 4

CLO 3: Menerapkan metode analisis dan teorema rangkaian listrik bolak-balik (AC), serta konsep daya rangkaian AC
PLO 2 : Mempunyai pengetahuan dan kemampuan untuk menggunakan ilmu dasar matematika, sains, dan rekayasa
1. Dari rangkaian berikut, jika besar  = 10rad/s, tentukan besarnya impedansi total, dan arus i0 dibawah ini: (nilai
20)

JAWAB :
CLO 3: Menerapkan metode analisis dan teorema rangkaian listrik bolak-balik (AC), serta konsep daya rangkaian AC
PLO 5 : Mempunyai kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasi, dan menyelesaikan permasalahan rekayasa
2. Carilah besarnya arus 𝑖𝑜 rangkaian pada Gambar di bawah, dengan menggunakan metode superposisi. (nilai
20)

JAWAB :
CLO 3: Menerapkan metode analisis dan teorema rangkaian listrik bolak-balik (AC), serta konsep daya rangkaian AC
PLO 2 : Mempunyai pengetahuan dan kemampuan untuk menggunakan ilmu dasar matematika, sains, dan rekayasa

3. Suatu rangkaian memiliki impedansi ketika dihubungkan dengan


suatu sumber 120-𝑉 𝑟𝑚𝑠 60-𝐻𝑧. (nilai 25)

(a) Tentukan besar arus total dari rangkaian dibawah ini


(b) Tentukan daya total dari beban tersebut (S,P, Q total)
(c) Tentukan faktor daya dari kombinasi beban parallel tersebut.
(d) Tentukan sifat beban listrik tersebut (induktif atau kapasitif)
JAWAB :
CLO 4: Memahami filter Pasif sederhana dengan elemen RLC, fungsi transfer, respon frekuensi, dan rangkaian
kutub 4
PLO 2 : Mempunyai kemampuan memformulasi, dan menyelesaikan permasalahan rekayasa telekomunikasi
4. Sebuah rangkaian filter pasif sederhana diperlihatkan pada Gambar di bawah ini.(nilai 20)
a. Cari fungsi transfer dari rangkaian tersebut.
b. Plot |H()| dan H() sebagai fungsi 
c. Hitung frekuensi cut-off nya
d. Pada  = 3, berapakah |H()| dan H()
2W

+ +

Vi 1H Vo

- -

JAWAB :
CLO 4: Memahami konsep dan hukum dasar rangkaian listrik
PLO 2 : Mempunyai pengetahuan dan kemampuan untuk menggunakan ilmu dasar matematika, sains, dan rekayasa
5. Carilah nilai arus 𝐼1 dan 𝐼2 pada Gambar rangkaian dua-kutub di bawah ini (nilai 15)

JAWAB :

Anda mungkin juga menyukai