Anda di halaman 1dari 64

Siap Menghadapi ANBK-AKM

Untuk SD/MI 1
Latihan Soal AKM
Literasi
4. Jawaban:
Paket 1  Melestarikan hewan dan tumbuhan.
1. Jawaban: Tidak membuang sampah atau limbah

ke sumber air.
Matahari memiliki peran penting bagi

makhluk hidup. Pembahasan:
Energi matahari dimanfaatkan untuk Upaya yang dapat dilakukan untuk melestarikan

pembangkit listrik. sumber energi adalah merawat dan menjaga hewan
dan tumbuhan serta tidak membuang sampah atau
Pembahasan: limbah ke sumber air. Menggunakan air berlebihan
Informasi yang tepat pada teks di atas adalah dan memburu hewan bukan upaya melestarikan
Matahari memiliki peran penting bagi makhluk hidup. sumber energi.
dan Energi matahari dimanfaatkan untuk pembangkit
listrik. Informasi tersebut dapat ditemukan pada 5. Jawaban:
paragraf dua dan tiga. Pernyataan Benar Salah
2. Jawaban:
Sumber air dapat berkurang

Energi matahari bagi tumbuhan untuk karena sering digunakan.

membantu proses fotosintesis. Makanan dan minuman
 Mengaktifkan klorofil. dibutuhkan manusia untuk 
sumber energi.
Pembahasan:
Energi listrik tidak dapat
Manfaat energi matahari bagi tumbuhan yang 
dihasilkan dari air.
tepat adalah membantu proses fotosintesis dan
mengaktifkan klorofil. Adapun mempercepat Air yang disediakan oleh

proses penguapan dan menyuburkan tanah lingkungan tidak terbatas.
bukan merupakan manfaat energi matahari bagi Pembahasan:
tumbuhan. Pernyataan yang benar adalah Sumber air dapat
3. Jawaban: berkurang karena sering digunakan dan Makanan
Pernyataan Benar Salah dan minuman dibutuhkan manusia untuk sumber
energi. Hal tersebut dapat ditemukan pada paragraf
Energi matahari bukan yang pertama dan kedua. Adapun pernyataan yang lain

paling besar di tata surya. merupakan pernyataan yang tidak benar.
Matahari merupakan 6. Jawaban:
benda langit yang dapat  memasak
memancarkan cahaya sendiri.
mencuci pakaian
Sinar matahari dapat diubah

menjadi energi listrik. Pembahasan:
Hasil fotosintesis berupa Manfaat air bagi manusia berdasarkan teks tersebut
 adalah untuk memasak dan mencuci pakaian.
karbon dioksida.
7. Jawaban:
Pembahasan:
Apa perubahan energi yang terjadi pada
Pernyataan yang benar dari teks tersebut adalah 
PLTB?
Matahari merupakan benda langit yang dapat
memancarkan cahaya sendiri dan Sinar matahari  Bagaimana cara pemanfaatan energi angin?
dapat diubah menjadi energi listrik. Pernyataan
yang benar tersebut dapat ditemukan pada paragraf
pertama dan ketiga. Adapun pernyataan yang lain
merupakan pernyataan yang salah.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


2 Untuk SD/MI
Pembahasan: 12. Jawaban:
Pertanyaan yang sesuai berdasarkan teks tersebut
adalah Apa perubahan energi yang terjadi pada  Menimbulkan pemanasan global.
PLTB? dan Bagaimana cara pemanfaatan energi  Mudah terjadinya banjir.
angin? Pertanyaan pada opsi lain tidak ditemukan
jawabannya pada teks. Pembahasan:
Dampak negatif dari penebangan liar bagi manusia
8. Jawaban:
adalah menimbulkan pemanasan global dan mudah
Kekuatan angin tidak selalu tetap dan tidak terjadinya banjir. Adapun pada pernyataan yang lain
 bukan merupakan dampak negatif dari penebangan
mudah diprediksi.
liar bagi manusia.
Angin terkadang bertiup kuat, kadang
 bertiup lemah, bahkan tidak bertiup sama 13. Jawaban:
sekali.
Pernyataan Benar Salah
Pembahasan:
Alasan Negara Indonesia
Kelemahan pemanfaatan angin sebagai energi merupakan negara maritim,
alternatif adalah kekuatan angin tidak selalu tetap 
merupakan gagasan utama
dan tidak mudah diprediksi dan angin terkadang paragraf pertama.
bertiup kuat, kadang bertiup lemah, bahkan tidak
bertiup sama sekali. Kekayaan alam di laut harus kita
jaga dan lestarikan, merupakan
9. Jawaban: 
gagasan pokok paragraf
 Sumber energi angin tidak akan habis. pertama.
Pengaruh gelombang tinggi
 Ramah lingkungan.
terhadap aktivitas nelayan,

merupakan gagasan pokok
Pembahasan:
paragraf kedua.
Kelebihan pemanfaatan energi angin adalah sumber
energi yang tidak akan habis dan energi angin Cuaca sangat memengaruhi
merupakan energi yang ramah lingkungan. hasil tangkapan nelayan,

merupakan gagasan pokok
10. Jawaban:
paragraf kedua.
Perubahan lingkungan memengaruhi berbagai aspek
kehidupan manusia.

1BSBHSBG Kehidupan manusia tidak bergantung pada perubahan


Pembahasan:
lingkungan.
Pernyataan yang benar pada teks tersebut sebagai
1BSBHSBG Manusia dan lingkungan memiliki hubungan berikut.
ketergantungan yang sangat erat.
a. Indonesia merupakan negara kepulauan yang
1BSBHSBG Dampak perubahan lingkungan terhadap kehidupan memiliki ribuan pulau yang dikelilingi oleh lautan
manusia.
merupakan gagasan utama paragraf pertama.
Dampak negatif lingkungan. b. Cuaca sangat memengaruhi hasil tangkapan
nelayan merupakan gagasan pokok paragraf
Pembahasan: kedua.
Ide pokok merupakan ide yang mendasari Pernyataan tersebut dapat ditemukan pada paragraf
pembahasan dalam sebuah paragraf. pertama dan kedua.
11. Jawaban:
14. Jawaban:
Hubungan ketergantungan antara manusia
 Tidak menggunakan bahan-bahan bahaya
dan lingkungan sangat erat. 
saat mencari ikan.
Perubahan lingkungan memengaruhi
 Menggunakan cara tradisional, yaitu dengan
berbagai aspek kehidupan manusia. 
gala saat mencari ikan.
Pembahasan:
Simpulan yang dapat diambil dari bacaan tersebut Pembahasan:
sebagai berikut. Hal yang harus dilakukan nelayan supaya dapat
a. Hubungan ketergantungan antara manusia dan menjaga kekayaan laut adalah dengan menggunakan
lingkungan sangat erat. bahan-bahan bahaya saat mencari ikan dan
b. Perubahan lingkungan memengaruhi berbagai menggunakan cara tradisional, yaitu dengan gala.
aspek kehidupan manusia. Adapun pernyataan yang lain bukan merupakan
upaya untuk menjaga kekayaan alam laut.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 3
15. Jawaban: 19. Jawaban:
 Akan terjadi kecelakaan saat melaut. Hutan yang jatuh ke bumi secara langsung

dapat dicegah dengan daun dan ranting.
 Tangkapan ikan tidak maksimal.
Air tanah berasal dari air yang disimpan di

Pembahasan: dalam tanah.
Kemungkinan yang terjadi apabila nelayan tetap Pembahasan:
melaut saat cuaca buruk adalah akan terjadi
Informasi yang tepat berdasarkan teks sebagai
kecelakaan saat melaut karena pancangan terbatas.
berikut.
Selain itu tangkapan ikan tidak akan maksimal
a. Hutan yang jatuh ke bumi secara langsung dapat
karena terhambat oleh cuaca yang buruk.
dicegah dengan daun dan ranting.
16. Jawaban: b. Air tanah berasal dari air yang disimpan di dalam
Pernyataan Benar Salah tanah.
Adapun pernyataan yang lain bukan merupakan
Permainan tradisional tetap informasi yang tepat berdasarkan teks.
bertahan meskipun terdapat 
20. Jawaban:
gawai.
Permainan tradisional mampu Hutan berperan sebagai daerah peresapan

mengenalkan kembali nilai-nilai air.

kebersamaan.  Hutan mengendalikan daur hidup air.
Sikap kebersamaan kurang
Pembahasan:
ditanamkan pada permainan 
Peran hutan dalam menjaga ketersediaan air tanah
tradisional.
berdasarkan teks tersebut sebagai berikut.
Permainan tradisional a. Hutan berperan sebagai daerah peresapan air.

mengandung banyak nilai. b. Hutan mengendalikan daur hidup air.
Pembahasan: Adapun pernyataan yang lain bukan merupakan
peran hutan dalam menjaga ketersediaan air tanah.
Pernyataan yang benar sebagai berikut.
a. Permainan tradisional mampu mengenalkan 21. Jawaban:
kembali nilai-nilai kebersamaan. Daur hidup air tanah tidak akan berjalan
b. Permainan tradisional mengandung banyak 
dengan seimbang.
nilai.
Pernyataan tersebut dapat ditemukan pada paragraf  Persediaan air tanah akan berkurang.
pertama dan ketiga. Pembahasan:
17. Jawaban: Hal yang terjadi terhadap air apabila hutan tidak
 Melestarikan kebudayaan. dijaga adalah air tidak dapat meresap ke dalam
tanah dan akan berkurang persediaannya yang mana
 Toleran atas keragaman budaya. hal tersebut akan mengganggu keseimbangannya.
Pembahasan: 22. Jawaban:
Sikap yang patut ditiru berdasarkan bacaan tersebut
Pernyataan Benar Salah
adalah melestarikan kebudayaan dan toleran
atas keragaman budaya. Adapun sikap yang lain Penurunan air di Jakarta dihitung

merupakan sikap yang tidak patut untuk ditiru. tiap bulannya.
18. Jawaban: Alternatif penggunaan air yaitu
dengan mengembangkan SPAM
 Menekuni satu permainan tradisional. Karian yang mengandalkan 
Tidak malu memainkan permainan tradisional pasokan air dari bendungan
 Karian.
tersebut.
Jakarta Selatan mengalami
Pembahasan: 
penurunan terdalam.
Hal yang sebaiknya kalian lakukan dalam upaya ikut
Tujuan pemberhentian
melestarikan permainan tradisional sebagai berikut.
penggunaan air tanah untuk
a. Mau mempelajari permainan tradisional. 
menghindari penurunan
b. Tidak malu memainkan permainan tradisional
pemukaan tanah.
tersebut.
Adapun pernyataan yang lain bukan merupakan
upaya untuk melestarikan permainan tradisional.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


4 Untuk SD/MI
Pembahasan: 25. Jawaban:
Pernyataan yang benar berdasarkan teks tersebut Pernyataan Benar Salah
sebagai berikut.
a. Alternatif penggunaan air yaitu dengan Donat madu tidak terlalu diminati

mengembangkan SPAM Karian yang di pasaran.
mengandalkan pasokan air dari bendungan Donat madu racikan Ridwan
Karian. telah memiliki empat gerai
b. Tujuan pemberhentian penggunaan air tanah 
terwaralaba dan tiga gerai mitra
untuk menghindari penurunan pemukaan tanah. usaha.
Pernyataan tersebut dapat ditemukan pada paragraf
Gerai di Cimahi dibuka pada
pertama. 
tahun 2010.
23. Jawaban:
Gerai donat madu milik Ridwan
1 cm 
berjumlah lebih dari sepuluh.
Jakarta Utara Pembahasan:
15 cm
Pernyataan yang benar sebagai berikut.
Jakarta Selatan a. Donat madu racikan Ridwan telah memiliki empat
25 cm gerai terwaralaba dan tiga gerai mitra usaha.
b. Gerai di Cimahi dibuka pada tahun 2010.
Jakarta Barat Pernyataan yang benar tersebut dapat ditemukan
10 cm
pada paragraf pertama dan ketiga. Adapun
pernyataan yang lain merupakan pernyataan yang
Jakarta Pusat
35 cm salah.
26. Jawaban:
Jakarta Timur Pelatihan batik tulis sebagai upaya menambah keterampilan
2 cm ibu-ibu di Desa Jiwan.
Paragraf 1
Proses pembuatan batik.

27 cm Paragraf 2
Desa Jiwan mengadakan pelatihan batik tulis.

Pembahasan: Paragraf 3
Pakaian batik merupakan identitas nasional bangsa Indonesia.
Informasi mengenai tingkat penurunan tanah di
Paragraf 4
beberapa wilayah di Jakarta dapat ditemukan pada Daerah-daerah yang memproduksi batik.
paragraf kedua.
24. Jawaban: Pembahasan:
Pemilik usaha mempunyai racikan baru Setiap paragraf memiliki gagasan utama. Cara
 dengan menambahkan madu asli Sumbawa mencari gagasan utama tersebut adalah dengan
pada adonan donat. memahami isi paragraf itu.
Guna menjaga kualitas dan cita rasa donat 27. Jawaban:
tetap prima, Ridwan mempersiapkan Paragraf 1 : Benar
 Paragraf 2 : Benar
sistem manajemen kontrol untuk seluruh
gerai Donat Madu Cihanjuang. Paragraf 3 : Salah
Paragraf 4 : Salah
Pembahasan:
Pembahasan:
Berikut informasi yang terdapat pada teks tersebut.
a. Pemilik usaha mempunyai racikan baru dengan Kalimat utama paragraf ketiga adalah Dalam proses
menambahkan madu asli Sumbawa pada adonan pembuatan yang menggunakan bahan berwarna
donat. putih bernama kain mori, motif batik dibentuk dengan
b. Untuk menjaga kualitas dan cita rasa donat cairan lilin agar meresap ke dalam serat kain. Kalimat
tetap prima, Ridwan mempersiapkan sistem utama paragraf keempat adalah Pelatihan batik tulis
manajemen kontrol untuk seluruh gerai Donat ini merupakan salah satu upaya untuk menambah
Madu Cihanjuang. keterampilan ibu-ibu di Desa Jiwan.
Informasi tersebut dapat ditemukan pada paragraf
pertama dan terakhir.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 5
28. Jawaban:
Irma membantu Bu Rika membawa
Paket 2

makanan untuk kegiatan Posyandu.
1. Jawaban:
Pelayanan kesehatan merupakan hak keindahan bentang alam dan gunung api purba

anak-anak untuk hidup sehat. mampu menjadi daya tarik Nglanggeran
 Kegiatan di Posyandu adalah imunisasi. ada objek wisata Embung Kebun Buah yang
dibangun pemerintah
Pembahasan:
Informasi yang tepat pada teks tersebut sebagai Pembahasan:
berikut. Peluang yang dimanfaatkan oleh Sugeng Handoko
a. Irma membantu Bu Rika membawa makanan di Desa Nglanggeran berdasarkan bacaan adalah
untuk kegiatan Posyandu. keindahan bentang alam dan gunung api purba yang
b. Pelayanan kesehatan merupakan hak anak-anak ada di Nglanggeran dapat menjadi daya tarik dan
untuk hidup sehat. terdapat air terjun yang berada di tengah terasering
c. Kegiatan di Posyandu adalah imunisasi. sawah dan berbentuk undakan bebatuan vulkanik
Pernyataan Bu Rika keberatan bila Irma, Sifa, dan yang bisa dinikmati turis. Selain itu, ada objek wisata
Dea membantunya merupakan pernyataan yang tidak Embung Kebun Buah buatan pemerintah yang bisa
tepat karena Bu Rika senang dibantu oleh mereka. dijadikan wisata.
Hal tersebut dapat ditunjukkan pada bagian Boleh,
2. Jawaban:
Nak. Ibu senang kalian mau membantu. Kalian dapat
membantu menyiapkan dan membagikan makanan Pernyataan Benar Salah
ringan untuk adik-adik balita.
Sugeng membantu
29. Jawaban: mengentaskan kemiskinan di
 Pekerjaan di acara posyandu terasa ringan. Desa Nglanggeran dengan 
mengembangkan potensi alam
Hubungan antara Irma, Sifa, dan Dea yang dimiliki.

terhadap Bu Rika makin erat dan harmonis.
Warga desa tidak mau
Pembahasan: diajak bekerja sama untuk

Kemungkinan yang terjadi jika Irma, Sifa, dan Dea mengembangkan potensi yang
membantu acara posyandu sebagai berikut. dimiliki Desa Nglanggeran.
a. Pekerjaan di acara posyandu terasa ringan. Desa wisata Nglanggeran
b. Hubungan antara Irma, Sifa, dan Dea terhadap tidak mendapatkan dukungan
Bu Rika makin erat dan harmonis. 
dan bantuan pengelolaan dari
Kemungkinan-kemungkinan selain itu merupakan pemerintah setempat.
kemungkinan yang kurang tepat.
Untuk mendapatkan
30. Jawaban: pendapatan, warga desa
Pernyataan Benar Salah menggarap bisnis oleh-oleh,

membuka homestay, beternak,
Penduduk Jakarta sebanyak hingga mengolah produk
lima puluh delapan persen  cokelat.
mengalami masalah mag.
Pola makan teratur merupakan Pembahasan:
salah satu upaya untuk  Pernyataan yang tepat berdasarkan bacaan, yaitu:
menghindari mag. a. Sugeng membantu mengentaskan kemiskinan
Mengonsumsi sayuran dapat di desa Nglanggeran dengan mengembangkan
 potensi alam yang dimiliki.
mencegah mag.
b. Warga desa mau diajak bekerja sama untuk
Minuman berkontaminasi mengembangkan potensi yang dimiliki desa

dapat mencegah mag. Nglanggeran.
Pembahasan: c. Desa wisata Nglanggeran mendapatkan
Pernyataan yang benar dari infografik tersebut dukungan dan bantuan pengelolaan dari
sebagai berikut. pemerintah setempat.
a. Pola makan teratur merupakan salah satu upaya d. Pendapatan warga Desa Nglanggeran berasal
untuk menghindari mag. dari bisnis oleh-oleh, membuka homestay,
b. Mengonsumsi sayuran dapat mencegah mag. beternak, hingga mengolah produk cokelat.
Adapun pernyataan yang lain merupakan pernyataan
yang tidak benar.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


6 Untuk SD/MI
3. Jawaban: Pembahasan:
Setelah belasan tahun membangun, desa Gambaran sifat gajah yang sesuai dengan isi cerita
wisata yang dirintis bersama akhirnya memberi adalah baik hati, rendah hati, dan suka tolong
manfaat bersama, yaitu meningkatnya taraf menolong. Hal ini dibuktikan dengan perilaku
hidup masyarakat. gajah yang selalu memberikan pertolongan kepada
Pembahasan: mereka yang kesusahan. Selain itu, gajah juga tidak
sombong dengan kekuatan yang ia miliki.
Kalimat yang mendukung pernyataan “Desa wisata
8. Jawaban:
Nglanggeran memberikan manfaat kepada warga
desa” terdapat pada paragraf 5, yaitu “Setelah
belasan tahun membangun, desa wisata yang dirintis
bersama akhirnya memberi manfaat bersama, yaitu
meningkatnya taraf hidup masyarakat.”
4. Jawaban:
Kreativitas siswa
Perubahan yang terjadi di Desa Nglanggeran
setelah berhasil mengembangkan menjadi desa
wisata adalah Desa Nglanggeran menjadi banyak
pengunjung dan hasil dari pengelolaan dapat Pembahasan:
meningkatkan taraf hidup warga desa. Gambar yang sesuai dengan ilustrasi “Gajah
5. Jawaban: berkeliling hutan di sebelah timur dan bertemu
Harimau yang sedang kesakitan, lalu Gajah
rendah hati menolong Harimau dengan belalainya” ditunjukkan
Pembahasan: pada gambar d.
Ungkapan yang sesuai dengan sifat gajah yang tidak 9. Jawaban:
menyombongkan diri walaupun memiliki kekuatan Tiongkok
yang tidak dimiliki binatang lain adalah rendah hati.
Pembahasan:
6. Jawaban: Habitat panda merah berada di pegunungan Nepal,
5PLPI Hutan di sebelah timur Myanmar, dan Tiongkok.
10. Jawaban:
"MVS Gajah dan Harimau
Populasi panda merah terancam punah akibat
-BUBS
Saling tolong menolong kepada sesama dan tidak penebangan hutan liar dan perusakan habitat
menyombongkan diri
aslinya.
"NBOBU
Pembahasan:
Alur maju
Ide pokok paragraf terakhir pada wacana berjudul
Pembahasan: “Panda Merah” adalah populasi panda merah
Dalam sebuah cerita memiliki unsur intrinsik, yaitu terancam punah akibat penebangan liar dan
tokoh, alur, latar, dan amanat. Berikut penjelasan perusakan habitat aslinya. Hal ini dijelaskan pada
unsur intrinsik cerita. paragraf terakhir.
a. Tokoh merupakan pelaku dalam cerita. 11. Jawaban:
b. Alur adalah rangkaian kronologi peristiwa dalam Pernyataan Benar Salah
cerita pendek.
c. Latar, yaitu gambaran tempat, waktu, dan Panda merah memiliki bulu yang

suasana cerita. berwarna kemerahan.
d. Amanat merupakan pesan moral yang ingin Ukuran panda merah sama
disampaikan oleh penulis kepada pembaca dengan panda besar berwarna 
melalui cerita. hitam putih.
7. Jawaban: Panda merah terancam punah
 baik hati akibat perusakan habitat 
aslinya.
 rendah hati
Panda merah tidak pandai
 suka tolong menolong memanjat pohon karena 
badannya yang kecil.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 7
Pembahasan: 14. Jawaban:
Pernyataan yang sesuai dengan wacana berjudul
Jumlah pengusaha perempuan aktif pada tahun
“Panda Merah”, yaitu:
2014 sejumlah 26% dari 85 juta penduduk.
a. Panda merah memiliki bulu yang berwarna
Banyaknya peningkatan pengusaha perempuan
kemerahan.
dari tahun 2014 ke 2018 sebanyak 14,3 juta
b. Ukuran panda merah tidak sebesar panda hitam
jiwa.
putih.
Peluang pengusaha wanita muncul karena
c. Panda merah terancam punah akibat perusakan
perjuangan R.A Kartini soal kesetaraan
habitat aslinya.
gender.
d. Panda merah merupakan hewan yang pandai
memanjat pohon karena badannya yang kecil. Pembahasan:
12. Jawaban: Pernyataan yang sesuai dengan infografik, yaitu:
a. Jumlah pengusaha perempuan aktif pada tahun
Panda Besar
Panda Merah 2014 sejumlah 26% dari 85 juta penduduk.
Hitam Putih
b. Tahun 2019, sebanyak 43% jumlah pengusaha
Bulu berwarna hitam wanita dari total Usaha Mikro Kecil dan Menengah
Bulu berwarna merah
putih (UMKM) di Indonesia.
Memiliki ukuran seperti Memiliki ukuran yang c. Banyaknya peningkatan pengusaha perempuan
kucing rumahan besar dari tahun 2014 ke 2018 sebanyak 14,3 juta
jiwa.
Memiliki ekor yang Memiliki ekor yang d. Peluang pengusaha wanita muncul karena
panjang pendek perjuangan R.A Kartini soal kesetaraan gender.
Panda besar
Panda merah ditemukan 15. Jawaban:
berhabitat di
pegunungan Nepal,
pegunungan Danang tidak memiliki uang untuk membeli
Myanmar, dan Tiongkok
Tiongkok barang.
13. Jawaban: Danang berasal dari keluarga yang hidup

sederhana.
Pernyataan Ya Tidak
Ibu Danang mengajarkan anaknya disiplin
Apakah jumlah pengusaha
 dan tidak langsung memberikan yang
perempuan lebih banyak  diinginkan.
dibandingkan laki-laki?
Danang anak yang boros dan tidak bisa
Apakah perjuangan R.A Kartini
berhemat.
membuka peluang bagi perempuan 
untuk menjadi pengusaha? Pembahasan:
Apakah pengusaha perempuan Danang harus menabung dahulu sebelum membeli
menyumbang Produk Domestik  barang yang diinginkan karena Danang berasal dari
Bruto (PDB) terbanyak? keluarga yang hidup sederhana. Ibu Danang juga
mengajarkan anaknya disiplin dan tidak langsung
Apakah terjadi peningkatan
memberikan yang diinginkan.
pengusaha wanita Indonesia dari 
tahun 2014 ke 2018? 16.Jawaban:
Pembahasan: Tas
Pernyataan yang tepat berdasarkan infografik Pembahasan:
“Perempuan Jadi Pengusaha Kenapa Tidak?”,
Barang yang didapatkan Danang setelah menabung
yaitu:
adalah tas.
a. Jumlah pengusaha perempuan tidak sebanyak
pengusaha laki-laki. 17. Jawaban:
b. Perjuangan R.A Kartini membuka peluang bagi Kreativitas siswa
perempuan untuk menjadi pengusaha. Pesan yang dapat diambil dari cerita “Tas Baru Hasil
c. Pengusaha perempuan hanya menyumbang dari Menabung” adalah selalu hidup hemat, tekun,
9,1% Produk Domestik Bruto (PDB). sabar, dan rajin menabung untuk membeli barang
d. Terjadi peningkatan pengusaha wanita Indonesia yang diinginkan serta tidak merepotkan orang tua.
dari tahun 2014 ke 2018.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


8 Untuk SD/MI
18. Jawaban: 21.Jawaban:
Ukiran suku Asmat bersifat naturalis dan
Pernyataan Benar Salah
memiliki model yang beragam.
Es cendol dan es dawet Pembahasan:
memiliki tampilan yang sama,  Pola ukiran suku Asmat terlihat unik karena ukiran
sedangkan isiannya berbeda. suku Asmat bersifat naturalis dan memiliki model
Es cendol dan es dawet berasal yang beragam. Hal ini dijelaskan pada paragraf
dari daerah yang sama, yaitu  tujuh.
Jawa Tengah. 22. Jawaban:
Warna hijau pada es dawet dan Suku Asmat membuat pola ukiran dengan
es cendol berasal dari daun  mengadopsi pengalaman dan lingkungan hidup
pandan. sehari-hari.
Es cendol dan es dawet 23. Jawaban:
sama-sama berwarna hijau, Kreativitas siswa
 Jarak antarkampung atau kampung dengan
tetapi terbuat dari bahan yang
berbeda. kecamatan menjadi jauh di wilayah Kabupaten
Asmat karena wilayah Kabupaten Asmat sangat
Pembahasan: luas dan kontur tanah yang berawa-rawa, membuat
Perbandingan es cendol dan es dawet berdasarkan perjalanan dari antarkampung lainnya bisa memakan
bacaan, yaitu: 1-2 jam dengan berjalan kaki.
a. Es cendol dan es dawet memiliki tampilan yang 24.Jawaban:
sama, sedangkan isiannya berbeda. sinar ultraviolet
b. Es cendol berasal dari Sunda, Jawa Barat,
sedangkan es dawet berasal dari Banjarnegara, Pembahasan:
Jawa Tengah.
Hasil cetak yang memendar dalam satu atau
c. Warna hijau pada es dawet dan es cendol berasal
beberapa warna dapat terlihat menggunakan sinar
dari daun pandan dan daun suji.
ultraviolet.
d. Es cendol dan es dawet sama-sama berwarna
hijau, tetapi terbuat dari bahan yang berbeda. 25. Jawaban:
19. Jawaban: memberi tips untuk memeriksa keaslian uang
Berdasarkan infografik “Ciri Batuk yang Mengarah rupiah
pada Gejala Kanker Paru-Paru”, gejala umum kanker Pembahasan:
paru-paru adalah batuk yang terjadi terus menerus. Tujuan dari infografik tersebut adalah memberi tips
20.Jawaban: untuk memeriksa keaslian uang rupiah dengan cara
dilihat, diterawang, dan diraba.
Orang yang sering terkena Jika batuk berlangsung lama disertai
kanker paru-paru. gejala kanker yang lain.
26.Jawaban:
lambang Garuda Pancasila
Gejala umum kanker paru-paru. Bengkak di wajah atau leher.
Pembahasan:
Gambar atau tanda yang muncul saat memeriksa
Salah satu gejala lain dari
kanker paru-paru. Orang yang memiliki riwayat merokok. keaslian uang dengan cara dilihat adalah benang
pengaman, gambar tersembunyi multiwarna, dan
tulisan BI.
Memeriksakan diri ke dokter. Batuk yang terjadi terus menerus. 27. Jawaban:
Uang rupiah asli akan terasa kasar saat diraba.
Pembahasan:
Dari sudut pandang tertentu, terdapat tulisan
Batuk biasanya tidak berarti kanker paru-paru.
BI yang merupakan singkatan dari Bank
Namun, batuk yang terjadi terus-menerus adalah
Indonesia.
gejala umum kanker paru-paru pada saat didiagnosis.
Kebanyakan orang yang mengidap kanker paru- Pembahasan:
paru memiliki riwayat merokok. Merokok juga dapat Informasi yang sesuai dengan infografik tersebut
mengiritasi paru-paru dan menyebabkan batuk adalah uang rupiah asli akan terasa kasar saat diraba
jangka pendek. Gejala lain dari kanker paru-paru dan dari sudut pandang tertentu terdapat tulisan BI
adalah bengkak di wajah atau leher, mengi, dan yang merupakan singkatan dari Bank Indonesia.
kesulitan bernapas. Jika batuk berlangsung lama
atau terjadi bersamaan dengan gejala lain, seperti
batuk darah atau nyeri dada, penting bagi siapa saja
untuk memeriksakan diri ke dokter.
Siap Menghadapi ANBK-AKM
Untuk SD/MI 9
28. Jawaban:
Pesan yang terkandung dalam pantun terdapat pada Paket 3
isi pantun, yaitu 2 baris terakhir. Pesan pada pantun
adalah kita harus menjaga perilaku di mana pun 1. Jawaban:
berada. Topan berasal dari keluarga kurang mampu.
29. Jawaban:
Layla sering sembelit karena tidak suka makan Pembahasan:
buah. Mengapa Topan tidak bersekolah?
30. Jawaban: Jawaban dari pertanyaan tersebut terdapat pada
kalimat kedua paragraf pertama, yaitu “Topan dan
Pernyataan Benar Salah ibunya berasal dari keluarga tidak mampu”. Kalimat
tersebut merupakan kata kunci dari pertanyaan
Tokoh utama pada cerita tersebut.

tersebut adalah nenek.
2. Jawaban:
Ayah dan ibu Layla memiliki sifat  menggembala kambing

sabar dan penyayang.
duduk di bawah pohon sambil membaca

Penyelesaikan masalah yang buku
dialami tokoh adalah dengan Pembahasan:

marah kepada ayah dan ibu
Kegiatan yang sedang dilakukan Topan saat kakek
karena dipaksa makan buah.
tua menghampiri Topan, yaitu.
Layla adalah anak yang tidak Sedang menggembala kambing sambil membaca
menyukai buah. buku di bawah pohon.

Kalimat tersebut merupakan Jawaban tersebut terdapat pada paragraf kedua
sebuah fakta. kalimat pertama, yaitu "Suatu ketika saat Topan
Tidak, ah! Rasanya tidak enak, mengembalakan kambing di padang rumput sambil
Bunda! membaca buku, datanglah seorang kakek tua
 menghampiri Topan.
Kalimat tersebut merupakan
sebuah opini. 3. Jawaban:
Informasi yang tepat pada teks Topan merasa senang karena ia mendapatkan
adalah sembelit disebabkan  beasiswa sekolah gratis oleh kakek tua.
karena suka makan buah. 4. Jawaban:
Ilustrasi yang tepat untuk teks Pernyataan Benar Salah
di atas adalah gambar anak
Topan anak yang baik hati 
perempuan senang karena 
dipaksa makan buah oleh ayah Topan anak yang malas 
bundanya.
Topan anak yang pelit 
Pembahasan:
Topan anak yang suka berbagi 
Pernyataan yang sesuai dengan bacaan “Akhirnya,
Layla Suka Buah!”, yaitu: Pembahasan:
a. Tokoh utama pada cerita tersebut adalah Layla. Karakter tokoh Topan dalam cerita “Topan Anak
b. Ayah dan ibu Layla memiliki sifat sabar dan yang Rajin”, yaitu baik hati dan suka berbagi. Hal ini
penyayang. dibuktikan dengan ia mempersilakan kakek untuk
c. Penyelesaian masalah yang dialami tokoh adalah beristirahat di bawah pohon. Selain itu, Topan juga
dengan bantuan nenek hingga Layla sekarang memiliki sifat yang suka berbagi. Hal ini dibuktikan
mulai menyukai buah. dengan Topan memberikan bekal minum kepada
d. Lalya adalah anak yang tidak menyukai buah kakek.
merupakan fakta dari bacaan. 5. Jawaban:
e. Tidak, ah! Rasanya tidak enak, Bunda! merupakan
sebuah opini dari Layla. Dengan berbuat baik, kita akan diberi

f. Informasi yang tepat pada teks adalah sembelit kemudahan dalam menghadapi hidup.
disebabkan karena tidak suka makan buah. Kebaikan yang dilakukan bisa dibalas dalam
g. Ilustrasi yang tepat untuk teks di atas adalah 
bentuk lain oleh orang lain.
gambar anak perempuan yang tidak senang Pembahasan:
diminta makan buah oleh ayah bundanya.
Siswa memilih dua jawaban yang tepat.
Sifat baik hati yang dimiliki Topan tidak akan

Siap Menghadapi ANBK-AKM


10 Untuk SD/MI
membuat ia rugi, sebab ia mendapatkan balasan Kelebihan yang dimiliki Captain
dari perbuatan tersebut. Berikut adalah manfaat dari Agustin Nurul Fitriyah saat
sikap baik Topan. berlayar ke perbatasan Filipina
a. Dengan berbuat baik, Topan diberi kemudahan dan Sulawesi Tengah saat 
dalam menghadapi hidup. Ia mendapatkan tidak ada tanda-tanda lalu
kemudahan bersekolah. Ia mendapat beasiswa lintasnya, yaitu dengan melihat
gratis. angin dan arus.
b. Kebaikan yang dilakukan oleh Topan dibalas
dalam bentuk lain oleh kakek tua. Kebaikan Menjadi nakhoda kapal tanker
Topan menolong kakek saat kepanasan dan bukan merupakan cita-cita

kelelahan. Topan memberi tempat untuk berteduh Captain Agustin Nurul Fitriyah
dan memberi bekal minuman. Balasan lain yang sejak kecil.
didapat adalah Topan mendapat beasiswa Pembahasan:
sekolah gratis. Siswa memilih dua jawaban yang tepat.
6. Jawaban: Pernyataan yang tepat berdasarkan isi teks, yaitu:
Captain Agustin Nurul Fitriyah bekerja untuk • Niat kuat yang dimiliki Captain Agustin Nurul
Pertamina pertama kalinya sejak tahun 2007. Fitriyah membawa beliau meraih cita-citanya
Pembahasan: untuk menjadi nakhoda kapal tanker. Pernyataan
ini terdapat pada paragraf ke empat.
Kapan Captain Agustin Nurul Fitriyah bekerja di
• Kelebihan yang dimiliki Captain Agustin Nurul
Pertamina?
Fitriyah saat berlayar ke perbatasan Filipina dan
Jawaban dari pertanyaan tersebut terdapat pada
Sulawesi Tengah saat tidak ada tanda-tanda lalu
kalimat kedua paragraf kedua, yaitu “Agustin bekerja
lintasnya, yaitu dengan melihat angin dan arus.
untuk pertamina pertama kalinya sejak tahun 2007”
Pernyataan ini terdapat pada paragraf ketiga.
7. Jawaban:
Berikut pembenaran dari pernyataan yang salah.
Captain Agustin Nurul Fitriyah dapat menjadi
• Captain Agustin Nurul Fitriyah merupakan
 inspiratif bagi wanita di Indonesia karena
nahkoda kapal tanker perempuan pertama asal
kegigihannya meraih cita-cita.
Indonesia yang membawa bobot minyak BBM
Captain Agustin Nurul Fitriyah merupakan cukup banyak ke daerah pelosok Nusantara.
 nakhoda kapal tanker perempuan pertama (Paragraf pertama)
asal Indonesia. • Menjadi nahkoda kapal tanker merupakan cita-
cita Captain Agustin Nurul Fitriyah sejak kecil.
Pembahasan:
9. Jawaban:
Cita-cita Captain Agustin Nurul Fitriyah pun tercapai
Ilmu sakti yang dimiliki Captain Agustin Nurul Fitriyah
menjadi nakhoda di kapal tanker menunjukkan
adalah ilmu yang dipakai oleh para nelayan untuk
adanya emansipasi wanita, yaitu:
melihat angin dan arus di lautan lepas.
• Captain Agustin Nurul Fitriyah dapat menjadi
inspiratif bagi Wanita di Indonesia karena 10. Jawaban:
kegigihannya meraih cita-cita.  ikan  cumi-cimi  rumput laut
• Captain Agustin Nurul Fitriyah merupakan
nakhoda kapal tanker perempuan pertama asal Pembahasan:
Indonesia. Keanekaragaman hayati yang dapat ditemukan di laut
8. Jawaban: berdasarkan teks yang dimaksud, yaitu ikan, udang,
rumput laut, cumi-cumi, teripang, dan kerang.
Pernyataan Benar Salah
11. Jawaban:
Captain Agustin Nurul Fitriyah Pernyataan Benar Salah
bukan satu-satunya nakhoda
kapal tanker perempuan asal Metode penangkapan ikan yang
Indonesia yang membawa  dilarang, yaitu menggunakan

bobot minyak BBM cukup peledak dan melakukan
banyak ke daerah pelosok penyemprotan sianida.
Nusantara. Menangkap ikan dengan peledak
Niat kuat yang dimiliki memberikan keuntungan, di
Captain Agustin Nurul Fitriyah antaranya hasil tangkapan ikan

membawa beliau meraih cita-  menjadi lebih banyak dan tidak
citanya untuk menjadi nakhoda mengganggu keseimbangan
kapal tanker. ekosistem laut.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 11
a. Menghindari penggunaan bahan peledak,
Penyemprotan ikan dengan
sianida, dan racun dalam menangkap ikan di
sianida menyebabkan ikan mati 
laut.
lebih cepat setelah dipanen.
b. Menggunakan jaring biasa dalam menangkap
Penangkapan ikan dengan ikan di laut supaya ekosistem laut tetap terjaga.
sianida diperbolehkan dengan c. Menghindari menggunakan pukat harimau untuk

syarat tidak merusak terumbu menjaring ikan.
karang. d. Menjaga terumbu karang dengan tidak
Pembahasan: merusaknya atau membudidayakannya di
Siswa memilih dua jawaban yang tepat pernyataan rumah.
yang sesuai isi teks “Kerusakan Ekosistem Laut”. 14. Jawaban:
Mari kita analisis jawabannya. Berikut pernyataan yang sesuai dengan isi teks
a. Metode yang dilarang berdasarkan isi teks, yaitu “Perubahan Kebutuhan Pelajar di Masa pandemi”.
metode dengan menangkap ikan menggunakan Selama pandemi, terjadi perubahan
bahan peledak dan sianida. Jadi, pernyataan  kebutuhan dari sekunder atau tersier ke
pertama benar. primer atau sebaliknya.
b. Menangkap ikan dengan bahan peledak memberi Selama pandemi, kegiatan pembelajaran
kerugian, diantaranya hasil tangkapan menjadi  dilakukan jarak jauh atau yang dikenal
banyak namun ikan banyak yang mati serta dengan sebutan daring (dalam jaringan).
mengganggu keseimbangan ekosistem laut.
Jadi, pernyataan kedua salah. Pembahasan:
c. Penyemprotan ikan dengan sianida menyebabkan • Selama pandemi, terjadi perubahan kebutuhan
ikan mati lebih cepat (pernyataan ini benar). dari sekunder atau tersier ke primer dan
d. Penangkapn ikan dengan sianida tidak sebaliknya. Semula kebutuhan primer pelajar
diperbolehkan sekalipun itu tidak merusak adalah buku dan peralatan tulis. Namun selama
lingkungan. Jadi, pernyataan keempat salah. pandemi, muncul kebutuhan baru, seperti
12. Jawaban: ponsel, kuota, dan internet. Sebelumnya, ketiga
kebutuhan tersebut merupakan kebutuhan
Banyak ikan-ikan mati lebih cepat setelah
tersier.
dipanen.
• Selama pandemi, kegiatan pembelajaran
Hilangnya mata pencarian masyarakat sekitar
dilakukan jarak jauh atau yang dikenal dengan
yang bergantung pada sektor wisata seperti
sebutan daring.
diving dan snorkeling.
15. Jawaban:
Pembahasan:
Berikut merupakan akibat nelayan menangkap ikan Paragraf Kalimat Utama Benar Salah
di laut menggunakan bahan peledak dan racun
Manusia memiliki
sianida, yaitu:
kebutuhan yang
a. Banyak ikan-ikan mati lebih cepat setelah 1 
beragam dan tidak
dipanen.
terbatas.
b. Terumbu karang menjadi rusak.
c. Menurunnya populasi ikan yang bergantung Ponsel, kuota, dan
hidup pada terumbu karang. internet merupakan
2 
d. Hilangnya mata pencarian masyarakat sekitar kebutuhan utama
yang bergantung pada sektor wisata seperti siswa saat daring.
diving dan snorkeling. Terjadi perubahan
13. Jawaban: kebutuhan bagi
Menghindari penggunaan bahan peledak, pelajar dari
3 
 sianida, dan racun dalam menangkap ikan sekunder atau
di laut. tersier ke primer
atau sebaliknya.
Menggunakan jaring biasa dalam menangkap
 ikan di laut supaya ekosistem laut tetap Pembelajaran
terjaga. daring
4 mempermudah 
Pembahasan: menyelesaikan
Siswa memilih dua Jawaban yang tepat. urusan sekolah.
Hal yang dapat dilakukan para nelayan dalam
memanfaatkan sumber daya alam supaya tidak
merusak ekosistem laut, yaitu:

Siap Menghadapi ANBK-AKM


12 Untuk SD/MI
Pembahasan: a. Mau mempelajari budaya lokal.
Mari kita analisis jawabannya. b. Mencintai dan membeli produk-produk lokal.
a. Kalimat utama paragraf pertama, yaitu: c. Memperkenalkan budaya lokal kepada orang lain
"Manusia memiliki kebutuhan yang beragam dan dengan mengadakan acara pementasan seni.
tidak terbatas". d. Tidak mencela budaya lokal.
b. Kalimat utama paragraf kedua, yaitu: 19. Jawaban:
"Ponsel, kuota, dan internet merupakan Indonesia kaya akan budaya, seperti
kebutuhan utama siswa saat daring". 
bahasa, tradisi, suku, ras, dan agama.
c. Kalimat utama paragraf ketiga, yaitu:
Pembelajaran daring mengakibatkan kebutuhan Keragaman yang dimiliki Indonesia sesuai
pelajar mengalami perubahan. semboyan yang dimiliki, yaitu Bhinneka

d. Kalimat utama paragraf kedua, yaitu: Tunggal Ika yang memiliki arti “berbeda-
Pembelajaran dengan sistem daring ternyata beda tetapi tetap satu jua”.
memberikan dampak positif dan negatif bagi Pembahasan:
guru, orang tua, maupun belajar. Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak
16. Jawaban: kebudayaan, seperti bahasa, tradisi, suku, ras, dan
mempermudah menyelesaikan urusan karena agama. Keragaman yang dimiliki Indonesia sesuai
kebutuhan pendidikan dapat dilaksanakan di dengan semboyan yang dimiliki, yaitu Bhinneka
rumah Tunggal Ika yang berarti "berbeda-beda tetapi tetap
materi pembelajaran dapat diakses kapan saja satu jua".
dan di mana saja 20. Jawaban:
Kedua pernyataan tersebut terdapat pada paragraf Kreativitas siswa
keempat teks bacaan. Setuju.
Pembahasan: Pembahasan:
Berikut merupakan dampak positif bergesernya Globalisasi adalah proses sosial yang selalu
perilaku manusia selama pandemi. berakibat tidak adanya batasan geografis antara
• Mempermudah menyelesaikan urusan karena masyarakat satu dengan masyarakat dunia. Oleh
kebutuhan pendidikan dapat dilaksanakan di karena itu, banyak generasi muda lebih memilih
rumah dan diakses kapan saja. mempelajari budaya luar sehingga akan lebih mudah
• Materi pembelajaran dapat diakses kapan saja meninggalkan budaya daerah atau lokal.
dan di mana saja. 21. Jawaban:
17. Jawaban:
Mengisi pernyataan dengan Jawaban yang tersedia. Pernyataan Benar Salah
a. Salah satu faktor yang memengaruhi perbedaan Apakah hutan tropis di
kebutuhan setiap manusia. (Kondisi alam) Indonesia merupakan hutan 
b. Kegiatan pembelajaran yang dilakukan dalam yang terbesar di dunia?
jarak jauh selama pandemi berlangsung. (Daring)
Apakah sekitar 17 % luas hutan
c. Salah satu komponen peralatan yang dibutuhkan 
merupakan habitat bagi mamalia?
selama proses pembelajaran secara daring.
(Ponsel) Apakah keberadaan hutan
d. Dampak negatif adanya pembelajaran daring dapat membantu ketersediaan

selama pandemi berlangsung. (Belum semua pasokan air tawar dan air
orang tua paham terhadap sistem daring) minum?
18. Jawaban: Apakah oksigen dapat
Cara yang Dilakukan Benar Salah dihasilkan dari keberadaan
hutan tropis meskipun hutan 
Mengenal dan mempelajari tropis berada ribuan kilometer
a. 
budaya lokal. dari kita?
Memperkenalkan budaya Pembahasan:
b. 
lokal kepada orang lain.
Mari kita analisis pertanyaan-pertanyaan di atas.
Lebih memilih mempelajari a. Apakah hutan tropis di Indonesia merupakan
c. 
budaya luar. hutan yang terbesar di dunia?
Menggunakan produk hasil Pada kenyataannya, hutan tropis di Indonesia
d.  merupakan hutan terbesar ketiga di dunia.
budaya luar.
b. Apakah sekitar 17 % luas hutan merupakan
Pembahasan: habitat bagi mamalia?
Siswa memilih dua jawaban yang tepat. Pada kenyataannya, 17 % luas hutan merupakan
Berikut merupakan cara yang dapat dilakukan untuk habitat burung.
melestarikan budaya daerah, yaitu:

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 13
c. Apakah keberadaan hutan dapat membantu 25. Jawaban:
ketersediaan pasokan air tawar dan air minum? Siswa memilih jawaban yang tepat.
Pertanyaan ini tepat, jawabannya yaitu: Berikut alasan kupu-kupu datang kepada Tania
Iya, keberadaan hutan membantu pasokan dengan wajah ketakutan.
air tawar dan air minum karena kita dapat
kupu-kupu ketakutan karena akan tertangkap
1 
menemukan air tawar terdapat di hutan tropis. si pemburu
5
d. Apakah oksigen dapat dihasilkan dari keberadaan  Amelia dan Popi tertangkap si pemburu
hutan tropis meskipun hutan tropis berada ribuan
kilometer dari kita? Pembahasan:
Iya, meskipun berada di ribuan kilometer dari Alasan tersebut terdapat di paragraf pertama pada
tempat kita, oksigen dapat dihasilkan dari hutan dongeng tersebut.
tropis tersebut. “Tiba-tiba datang seekor kupu-kupu besar. Wajahnya
22. Jawaban: ketakutan. “Tania, Tania! Amelia dan Popi tertangkap
Hutan tropis terbesar di Indonesia berada di pemburu kupu-kupu. Aku berhasil meloloskan diri!”
 seru kupu-kupu itu gugup.”
Papua, yaitu sekitar 29,4 juta hektar.
Salah satu manfaat adanya keberadaan 26. Jawaban:
 Tania meminta kupu-kupu membawanya ke
hutan tropis adalah menghasilkan oksigen.
rumah si pemburu
Pembahasan: Pembahasan:
Mari kita analisis jawabannya. Hal pertama yang dilakukan Tania ketika mendengar
a. Brazil memiliki hutan tropis terbesar di dunia. kabar dari kupu-kupu bahwa Amelia dan Popi
b. Hutan tropis terbesar di Indonesia berada di tertangkap pemburu, yaitu meminta kupu-kupu
Papua, yaitu sekitar 29,4 juta hektar. membawanya ke rumah si pemburu.
c. Meskipun hanya menutupi 2% dari daratan, 50%
27. Jawaban:
spesies tumbuhan dan binatang hidup di hutan
Pasangan unsur intrinsik dari dongeng “Tania dan
tropis.
Pemburu Kupu-Kupu” yang tepat sebagai berikut.
d. Salah satu manfaat adanya keberadaan hutan
tropis adalah menghasilkan oksigen walaupun a. Tokoh Hutan
keberadaannya berada ribuan kilometer dari
tempat kita hidup. b. Alur
Jika berbuat salah sebaiknya cepat meminta
maaf.
23. Jawaban:
Berikut pasangan antara wilayah di Indonesia dengan c. Latar Tania dan kupu-kupu.

luas hutan tropisnya yang tepat.


d. Amanat Alur maju
a. Sumatra 26,6 juta hektar

28. Jawaban:
b. Jawa 8,0 juta hektar
Kekeringan yang menyebabkan sawah

c. Kalimantan 1,1 juta hektar kekurangan air.
d. Sulawesi 4,3 juta hektar
Pembahasan:
e. Bali dan Nusa Tenggara 675 juta hektar Peristiwa yang dialami warga Desa Brojol adalah
kekeringan yang menyebabkan sawah kekurangan
f. Maluku 11,4 juta hektar
air.
29. Jawaban:
24. Jawaban:
Kreativitas siswa  siang hari
Berikut upaya yang dapat dilakukan untuk
melestarikan keberadaan hutan tropis di Indonesia.  pagi hari
a. Penanaman kembali hutan hujan tropis.
b. Memperkaya kesuburan tanah di hutan. Pembahasan:
c. Melakukan edukasi kepada masyarakat. Siswa memilih dua Jawaban tepat.
d. Mengurangi ketergantungan masyarakat Kemungkinan waktu kejadian saat Pak Gimo
terhadap hutan. menyumbat aliran air milik Mbah Simo lalu dialirkan
e. Menjadikan hutan hujan sebagai cagar alam. ke sawahnya adalah siang dan pagi hari. hal ini
f. Melindungi satwa langka yang hidup di hutan. dibuktikan dengan pernyataan yang terdapat pada
g. Membuat undang-undang yang melindungi cerita tersebut.
keberadaan hutan. “Keadaan ini akan bertahan setidaknya hingga sore
tiba”. Jadi, kemungkinan waktu kejadian yang dialami
Giman adalah pada pagi atau siang hari.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


14 Untuk SD/MI
30. Jawaban: Pembahasan:
Ide Pokok Benar Salah Hasil analisa untuk setiap pertanyaan:
a. Apakah kegiatan pendidikan di sekolah alam
Bencana kekeringan hanya fokus pada bidang akademik saja?
a.
melanda Desa Brojol. Jawabannya tidak, kegiatan pendidikan di
Gagal panen karena sekolah alam tidak hanya fokus pada bidang
b. akademik saja, tiap anak dikembangkan menurut
sawah kekurangan air.
potensinya sehingga berkembang optimal.
Kecemasan warga Desa
Sekolah didesain untuk membuat siswa mampu
c. Brojol akan gagal panen 
belajar dari alam sekitar untuk kehidupan.
akibat kekeringan.
b. Apakah di sekolah anak, setiap anak
Sudah tiga bulan hujan dikembangkan menurut potensinya sehingga
d.
tidak turun di Desa Brojol. berkembang optimal? Jawabannya ya, tiap anak
Pembahasan: dikembangkan menurut potensinya sehingga
berkembang optimal.
Ide pokok paragraf pertama teks “Kekeringan” adalah
c. Apakah kegiatan pembelajaran di sekolah alam
“Kecemasan warga Desa Brojol akan gagal panen
hanya terfokus di dalam kelas? Jawabannya
akibat kekeringan”.
tidak, karena banyak sudut di luar sekolah yang
didesain sebagai sumber belajar.
d. Apakah di sekolah alam terdapat green
Paket 4 laboratorium yang menjadi sumber belajar siswa
untuk memperkenalkan keanekaragaman hayati
1. Jawaban: setiap daerah dan Indonesia? Jawabannya iya,
Sekolah alam memanfaatkan alam sebagai green laboratorium yang jadi sumber belajar
 memperkenalkan keanekaragaman hayati yang
media pembelajaran.
dimiliki tiap daerah dan Indonesia.
Membentuk karakter siswa yang
 ramah lingkungan guna pembangunan 3. Jawaban:
berkelanjutan. Tidak
Pernyataan Setuju
Pembahasan: Setuju
Sekolah alam memanfaatkan alam untuk belajar dan Sekolah alam memanfaatkan
membentuk gaya hidup siswa yang ramah lingkungan alam sekitar sebagai sumber 
guna pembangunan berkelanjutan. Sekolah didesain belajar.
untuk membuat siswa mampu belajar dari alam Materi yang diajarkan pada
sekitar untuk kehidupan. sekolah alam tidak sesuai
2. Jawaban: 
dengan kurikulum dari
Pernyataan Ya Tidak pemerintah.
Sekolah alam dapat
Apakah kegiatan pendidikan di memperkuat karakter,
sekolah alam hanya fokus pada  kepemimpinan, dan 
bidang akademik saja? kewirausahaan dalam diri
Apakah di sekolah alam, setiap anak siswa.
dikembangkan menurut potensinya  Pada sekolah alam,
sehingga berkembang optimal? tiap sekolah ditantang
Apakah kegiatan pembelajaran mengembangkan kurikulum 
di sekolah alam hanya terfokus di  sendiri tanpa mengacu pada
dalam kelas? kurikulum nasional.
Apakah di sekolah alam terdapat Pembahasan:
green laboratorium yang menjadi Hasil analisa untuk setiap pertanyaan:
sumber belajar siswa untuk a. Sekolah alam perlu memanfaatkan alam sekitar

memperkenalkan keanekaragaman sebagai sumber belajar. (setuju)
hayati setiap daerah dan b. Materi yang diajarkan pada sekolah alam tidak
Indonesia? sesuai dengan kurikulum dari pemerintah. (tidak
setuju, karena materi yang diajarkan pada
sekolah alam selalu mengacu pada kurikulum
pemerintah).

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 15
c. Sekolah alam dapat memperkuat karakter, suatu tindakan kejahatan yang berkaitan dengan
kepemimpinan, dan kewirausahaan dalam diri komputer maupun perangkat jaringan atau lebih
siswa. (setuju) dikenal dengan cyber crime.
d. Pada sekolah alam, tiap sekolah ditantang 7. Jawaban:
mengembangkan kurikulum sendiri tanpa Dengan internet, Andi mudah
Cyber crime
mengacu pada kurikulum nasional. (tidak setuju, a. mengakses informasi tentang hasil
pertandingan sepak bola liga Eropa.
karena di sekolah alam kurikulumnya tetap
Berbagai informasi atau berita yang Sikap bijak menggunakan
mengacu pada kurikulum nasional). b.
diragukan kebenarannya. teknologi

4. Jawaban: Suatu tindakan kejahatan yang


Dampak positif perkembangan
c. berkaitan dengan komputer maupun
Mbah Sadiman bersemangat untuk melakukan perangkat jaringan.
teknologi

penghijauan di Bukit Gendol dan Bukit Ampyang Susi selalu membatasi penggunaan
d. teknologi agar terhidar dari berita hoaks
lereng Gunung Lawu agar warga sekitar tidak ketergantungan.
kesulitan ketika mendapatkan air bersih. Selain itu,
penghijauan tersebut dilakukan untuk mencegah Pembahasan:
longsor. Internet memberikan dampak positif bagi masyarakat.
5. Jawaban: Salah satu dampak tersebut, yaitu masyarakat
mudah mengakses dan mengetahui berbagai
Pernyataan Benar Salah informasi dari belahan dunia. Perkembangan
Sebelum Mbah Sadiman, teknologi juga menyebabkan dampak negatif,
sebenarnya warga masyarakat seperti munculnya berita hoaks serta tindakan cyber
sekitar Bukit Gendol dan Bukit crime (kejahatan yang berkaitan dengan perangkat
Ampyang lereng Gunung  jaringan). Oleh karena itu, kita harus bersikap bijak
Lawu sudah lama melakukan dalam memanfaatkan teknologi.
penghijauan secara besar- 8. Jawaban:
besaran. Pernyataan Benar Salah
Mbah Sadiman telah menanami Apabila digunakan dengan
lebih dari 11 ribu pohon pada bijak, teknologi dapat
lahan seluas 250 hektar di Bukit  
memberikan dampak positif
Gendol dan Bukit Ampyang bagi penggunanya.
lereng Gunung Lawu.
Perkembangan teknologi
Mbah Sadiman mendapatkan selalu merugikan kehidupan 
penghargaan berupa Apresiasi manusia.

Dukungan Insan Inspiratif dari
BNPB. Seiring kemajuan zaman,
teknologi sangat diperlukan
Apa yang telah dilakukan 
manusia untuk memudahkan
Mbah Sadiman dalam jangka berbagai aktivitas.

panjang dapat menyebabkan
Salah satu hasil
kerusakan sumber mata air.
perkembangan teknologi 
Pembahasan: informasi adalah internet.
Pernyataan yang tepat berdasarkan bacaan adalah:
Mbah Sadiman telah menanami lebih dari 11 Pembahasan:
ribu pohon pada lahan seluas 250 hektar di Bukit Hasil analisa untuk setiap pernyataan:
Gendol dan Bukit Ampyang lereng Gunung Lawu. • Kita dapat menggunakan teknologi secara
Mbah Sadiman mendapatkan penghargaan berupa bijak, misalnya menggunakan teknologi untuk
Apresiasi Dukungan Insan Inspiratif dari BNPB. menyebarkan hal-hal positif yang tidak merugikan
6. Jawaban: orang lain. Apabila menggunakan teknologi
secara bijak maka akan memberikan manfaat
 berita hoak mudah menyebar positif bagi penggunanya.
 munculnya tindak kejahatan cyber crime • Perkembangan teknologi tidak selalu
merugikan manusia karena teknologi diciptakan
Pembahasan: untuk mempermudah kehidupan manusia.
Orang yang kurang bijak menggunakan teknologi, Dapat disimpulkan bahwa perkembangan
terutama teknologi informasi akan memberikan teknologi ini akan berdampak positif ataupun
dampak negatif bagi pengguna lainnya. Sebagai negatif tergantung dengan bagimana kita
contoh, mudahnya penyebaran berita-berita hoak menggunakannya.
serta konten-konten negatif yang dapat merusak • Teknologi sangat diperlukan manusia untuk
generasi muda bangsa. Selain itu, lalu munculnya memudahkan berbagai aktivitas. Misalnya,
berkomunikasi dan mencari informasi.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


16 Untuk SD/MI
• Internet merupakan salah satu hasil 12. Jawaban:
perkembangan teknologi informasi. dengan Agar selalu berusaha membantu meringankan
adanya internet, masyarakat semakin mudah pekerjaan orang tua.
mengakses informasi dari berbagai belahan
Pembahasan:
dunia.
Amanat adalah pemecahan masalah yang diberikan
9. Jawaban:
oleh pengarang bagi persoalan di dalam cerita.
Siswa lebih mudah mendapatkan referensi Amanat yang dapat diambil dari cerita adalah agar

belajar dari internet. selalu berusaha membantu meringkan pekerjaan
Siswa menjadi lebih kreatif karena semakin orang tua

banyaknya media pembelajaran online. 13. Jawaban:
Pembahasan: Masyarakat Kampung Cempaka melakukan
Dampak positif perkembangan teknologi informasi kerja bakti.
bagi pelajar, antara lain: Meskipun berbeda suku dan agama, mereka
a. Kemajuan iptek memberikan banyak dampak sangat rukun dan kompak.
positif, salah satunya kemudahan dalam Pembahasan:
mengakses informasi. Hal ini tentu sangat Alasan yang menunjukkan masyarakat Kampung
membantu di bidang pendidikan, sehingga Cempaka mencerminkan sikap persatuan, yaitu
teman-teman bisa memperoleh banyak informasi masyarakat Kampung Cempaka melakukan kerja
dengan cepat. bakti. Meskipun berbeda suku dan agama, mereka
b. Perkembangan iptek juga berdampak pada sangat rukun dan kompak.
komunikasi yang bisa lebih cepat dilakukan. Ada 14. Jawaban:
banyak teknologi dan media yang bisa digunakan
dianjurkan banyak mengonsumsi makanan
untuk berkomunikasi dengan guru atau teman
pedas
sebagai media belajar.
c. Kemajuan iptek Juga berpengaruh pada proses Pembahasan:
belajar. Berbagai teknologi bisa menjadi media Cara melindungi telinga dari gangguan pendengaran
pembelajaran yang menarik dan lebih lengkap. berdasarkan infografis, yaitu: memperbanyak
d. Kemajuan iptek juga membuat teman-teman konsumsi air putih, menghindari lingkungan bising
dapat menghemat waktu lebih banyak saat (suara di atas 80 dB), serta menghindari makanan
membutuhkan sebuah informasi. Bahkan teman- berlemak. Adapun mengonsumsi makanan pedas
teman dapat memperoleh informasi secara bukan termasuk cara melindungi telinga.
lengkap hanya dengan menjelajahi internet. 15. Jawaban:
e. Perkembangan iptek juga membuat ada banyak Mendengarkan musik menggunakan
ruang yang bisa digunakan untuk berdiskusi. headset dengan volume lebih dari 60%
10. Jawaban: 
volume maksimal dalam jangka panjang
Ibu jatuh sakit karena membereskan rumah dapat mengganggu pendengaran.
 sendirian dan Bi Minah sedang pulang Makanan yang banyak mengandung
kampung.  kolesterol dapat menyebabkan gangguan
Adi pergi ke warung dan membeli es batu telinga.

untuk mengompres. Pembahasan:
Pembahasan: Pernyataan yang tepat berdasarkan infografik, yaitu:
Pernyataan yang sesuai dengan cerita tersebut Mendengarkan musik menggunakan headset dengan
adalah “Ibu jatuh sakit karena membereskan rumah volume lebih dari 60% volume maksimal dalam
sendirian dan Bi Minah sedang pulang kampung.” jangka panjang dapat mengganggu pendengaran.
dan “Adi pergi ke warung dan membeli es batu untuk Makanan yang banyak mengandung kolesterol dapat
mengompres.” menyebabkan gangguan telinga.
16. Jawaban:
11. Jawaban:
Jawaban dari pernyataan tersebut adalah rendang.
membantu meringankan pekerjaan rumah Rendang merupakan kuliner khas Minangkabau,
Sumatra Barat. Pada tahun 2011, kuliner ini pernah
Pembahasan:
mendapat predikat sebagai makanan terlezat versi
Saat berada di posisi Rini, agar di kemudian hari ibu
CNN.
tidak sakit, sebaiknya kita membantu meringankan
pekerjaan rumah. Ibu Rini sakit karena terlalu lelah
membersihkan rumah dan Rini tak pernah mau
membantu.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 17
17. Jawaban: 20. Jawaban:
Rendang merupakan makanan tradisional No. Pernyataan Keterangan

khas Sumatra Barat.
1. Jawa dan Bali mempunyai
Kelezatan nasi goreng Indonesia terkenal jumlah bahasa daerah 

karena bumbu rempahnya. paling sedikit.
Pembahasan: 2. Selisih jumlah bahasa di
Pernyataan yang tepat berdasarkan infografik adalah wilayah Kalimantan dan 
rendang merupakan makanan tradisional khas Sulawesi adalah satu.
Sumatra Barat. Kelezatan nasi goreng Indonesia
3. Bahasa di wilayah NTT,
terkenal karena bumbu rempahnya.
Maluku, Maluku Utara,
18. Jawaban: Papua, dan Papua Barat x
bunyi detak jantung pasien merambat melalui telah teridentifikasi secara
stetoskop ke telinga dokter keseluruhan.
Pembahasan: 4. Ada 66 bahasa daerah di
x
Peristiwa perambatan bunyi yang paling cepat wilayah Sumatra.
adalah bunyi detak jantung pasien merambat melalui 5. Wilayah Papua dan Maluku
stetoskop ke telinga dokter. Hal tersebut merupakan mempunyai jumlah bahasa x
contoh bunyi merambat melalui benda padat. Adapun daerah yang hampir sama.
benda padat merupakan media perambatan bunyi
yang paling cepat. Pembahasan:
19. Jawaban: Terdapat 26 bahasa daerah di Pulau Sumatra.
Adapun wilayah Maluku mempunyai jumlah 66
No. Pernyataan Keterangan bahasa daerah dan wilayah Papua memiliki 384
Daun telinga dan lubang bahasa daerah.
1. telinga merupakan bagian Benar 21. Jawaban:
telinga luar. pentingnya tulang bagi tubuh kita
Bagian telinga tengah,
meliputi saluran fungsi tulang bagi tubuh kita
2. setengah lingkaran, saraf Salah
pendengaran, klokea, dan Pembahasan:
saluran eustachius. Teks pada soal membahas tentang pentingnya tulang
bagi tubuh serta fungsi tulang bagi tubuh.
Saluran eustachius berada
3. Benar 22. Jawaban:
pada telinga bagian dalam.
Faktor resiko terserang osteoporosis, yaitu:
Gendang telinga dan a. Usia
saluran setengah lingkaran b. Kekurangan kalsium
4. Salah
merupakan bagian telinga c. Kurang olahraga
tengah. d. Menopouse
Pembahasan: e. Garis keturunan
Hasil analisa untuk setiap pernyataan: f. Konsumsi kafein dan alkohol
1. Telinga bagian luar, yaitu daun telinga dan lubang g. Merokok
telinga (benar). 23. Jawaban:
2. Bagian telinga tengah, meliputi saluran setengah Rutin mengonsumsi makanan atau suplemen
lingkaran, saraf pendengaran, klokea, dan 
yang kaya akan kalsium dan vitamin D.
saluran eustachius (salah). Adapun yang benar,
yaitu bagian telinga tengah, meliputi, tulang-  Berolahraga secara teratur.
tulang pendengaran dan gendang telinga.
Pembahasan:
3. Saluran eustachius berada pada telinga bagian
dalam (benar). Cara mencegah osteoporosis, antara lain dengan
4. Gendang telinga dan saluran setengah lingkaran rutin berolahraga, rutin mengonsumsi makanan
merupakan bagian telinga tengah (salah). Adapun atau suplemen yang kaya akan kalsium dan vitamin
yang benar adalah telinga bagian dalam berperan D, hindari merokok, serta batasi minuman yang
dalam mengubah getaran menjadi sinyal saraf mengandung kafein dan hindari alkohol.
yang dapat dipahami oleh otak. Bagian ini terdiri
dari koklea dan saluran setengah lingkaran.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


18 Untuk SD/MI
24. Jawaban: 28. Jawaban:
Tidak Pernyataan Benar Salah
Pernyataan Sesuai
Sesuai
Mira lebih memiliki sikap peduli
Orang yang memiliki 
lingkungan dibandingkan Siti.
kebiasaan merokok akan sulit 
Mira lebih pandai bertani
terserang osteoporosis. 
dibandingkan Siti.
Osteoporosis primer
Siti lebih melek teknologi
disebabkan adanya kelainan 
dibandingkan Mira.
edoktrin, gangguan fungsi 
hati, ginjal, dan berbagai jenis Siti lebih senang bermain di luar

obat-obatan. ruangan dibandingkan Mira.
Osteoporosis tidak hanya Pembahasan:
terjadi pada orang lanjut usia, Pada soal terdapat gambar Mira menanam
namun juga dapat terjadi pada  pohon dan Siti bermain handphone. Berdasarkan
usia anak-anak, remaja, dan gambar tersebut dapat dianalisa, Mira lebih peduli
pria usia tengah baya. lingkungan, lebih pandai bertani. Adapun Siti lebih
Osteoporosis dapat dicegah melek teknologi.
dengan sering mengonsumsi 29. Jawaban:
makanan atau suplemen  • Gobak sodor merupakan permainan yang
yang kaya akan kalsium dan dimainkan oleh dua tim, yaitu tim penjaga dan
vitamin D. penyerang.
Pembahasan: • Boi-boian termasuk permainan tradisional yang
menerapkan kerja sama.
Orang yang memiliki kebiasaan merokok akan rentan
terkena osteoporosis. Adapun osteoporosis primer Pembahasan:
merupakan sindrom pada wanita setelah menopause Hasil analisa setiap pernyataan, yaitu: Gobak sodor
dan pria berusia lanjut. merupakan permainan yang dimainkan oleh dua tim,
yaitu tim penjaga dan penyerang. Boi-boian termasuk
25. Jawaban: permainan tradisional yang menerapkan kerja sama.
Tupi terkejut karena persediaaan makanan penuh Permainan balap egrang tidak menerapkan gotong
26. Jawaban: royong dan kerja sama. Permainan dagongan mirip
Kukus termasuk tokoh yang tahu balas budi. dengan tarik tambang.

30. Jawaban:
Cerita tersebut menggambarkan makna

sebuah persahabatan. a.
Permainan yang dilakukan dengan
menata tumpukan genteng dan
menjaganya agar tidak roboh.
Pembahasan:
Pernyataan yang tepat berdasarkan cerita, yaitu
Kukus termasuk tokoh yang tahu balas budi. Cerita
Permainan ini membutuhkan alat
Kukus dan Tupi menggambarkan makna sebuah b. berupa sepasang bambu dengan
panjang 1,5 sampai 2,5 meter.
persahabatan.
27. Jawaban:
Permainan yang dilakukan dengan
c. mendorong bambu sekuat tenaga agar
memenangkan permainan.

Permainan ini dilakukan dengan


d. menghalangi tim penyerang yang masuk
melewati garis penjagaan.

Permainan yang dilakukan dengan


e.
berjalan di atas sandal kayu panjang.

Pembahasan:
Karakter tokoh berdasarkan gambar yang tepat
adalah tupi merupakan seorang pemalas dan sering
tidur. Adapun kuskus termasuk tokoh yang tahu
berbalas budi.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 19
Pembahasan: dan ibu mengatakan bahwa Biji semangka tidak
Permainan boi-boian menggunakan tumpukan akan tumbuh di dalam perut meskipun tidak sengaja
genteng dan bola kasti ini dimainkan oleh dua tim (3 tertelan.
orang setiap tim). Keseruannya ada pada saat tim 2. Jawaban:
lawan menata kembali tumpukan genteng roboh, • makan makanan yang berserat
dan tim lainnya menjaga tumpukan agar tidak tertata • rutin minum susu
kembali dengan melempar bola kasti. Pembahasan:
Permainan egrang mengharuskan peserta berjalan Terdapat kata kunci “jawaban lebih dari satu”. Opsi
di atas sepasang bambu setinggi 1,5 sampai 2,5 jawaban yang berkaitan dengan makanan atau
meter dengan pijakan kaki menuju garis finis siapa minuman apa yang mempercepat keluarnya biji
paling cepat dia menang. semangka dari dalam tubuh dapat kita cermati lagi
Permainan dagongan merupakan kebalikan dari pada cerita pendek tersebut.
permainan tarik tambang. Dagongan dimainkan “Nih, papa kasih tips, supaya biji semangkanya cepat
dengan cara saling mendorong sekuat tenaga agar keluar, kamu harus banyak makan makanan yang
menang. berserat, supaya biji semangkanya ikut keluar waktu
Permainan gobak sodor dimainkan oleh dua tim buang air besar,” tutur Ayah. “Dan juga kamu harus
(penjaga petak dan penyerang) yang masing-masing minum susu, supaya lancar keluarnya, dan kamu
terdiri dari 4 sampai 7 orang. Tim penjaga berdiri di tahu, biji semangka tidak bisa tumbuh jika kamu rutin
garis jaga dan menghalangi tim penyerang yang minum susu,” tambah ibunya.
masuk melewati garis penjagaan. Mendengar penjelasan mereka berdua, Nada
Permainan bakiak mengharuskan tim yang terdiri 3 langsung lahap makan, sejak saat itu dia tidak lupa
sampai 5 orang berjalan di atas kayu dengan karet makan sayur dan buah yang berserat tinggi, serta
ban sebagai pengikat telapak kaki dan berlomba minum susu yang bergizi.
mencapai garis finis. Pada percakapan tersebut, Ayah menasihati Nada
untuk banyak makan makanan yang berserat,
sedangkan Ibu menasihati Nada untuk rutin minum
susu.
Paket 5
3. Jawaban:
1. Jawaban: Soal ini menggunakan cerita pendek yang sama
Khawatir biji semangka akan tumbuh di dalam perut dengan soal sebelumnya. Soal berikut berfokus
Pembahasan: untuk memasangkan antara pernyataan di kolom I
Soal pada soal menggunakan teks fiksi, yaitu cerita dengan kolom II.
pendek. Konteks bacaan adalah personal karena Kita dapat menjawab soal apabila memahami cerita
cerita yang berpusat pada sosok Nada dengan pendek dengan baik. Berdasarkan kekhawatiran
pengalaman pribadinya tentang tidak sengaja Nada mengenai biji semangka dapat kita jawab
menelan biji semangka. Untuk menjawab soal pertanyaan tersebut.
tersebut, kamu dapat membaca kalimat selanjutnya. a. Ibu menegur Nada karena menghabiskan semua
Cermati bagian berikut. semangka di dalam kulkas.
Malam harinya, di meja makan, Nada terlihat lesu b. Setelah menelan biji semangka, Nada merasa
tak bersemangat. “Kamu gak makan, Nada?” tanya khawatir kalau perutnya membesar.
ayah. “Nada tidak berselera makan, Pa,” jawabnya c. Saat bertanya tentang biji semangka, ayah
singkat. menjawab agar Nada harus segera operasi.
“Nih, papa kasih tips, supaya biji semangkanya cepat d. Malam harinya, ibu menasihati Nada untuk rutin
keluar, kamu harus banyak makan yang berserat, minum susu.
supaya biji semangkanya ikut keluar waktu buang 4. Jawaban:
air besar,” tutur Ayah. “Dan juga kamu harus minum a. Tidak sesuai
susu, supaya lancar keluarnya, dan kamu tahu, biji b. Sesuai
semangka tidak bisa tumbuh jika kamu minum susu,” c. Sesuai
tambah ibunya. d. Tidak sesuai
Mendengar penjelasan mereka berdua, Nada Pembahasan:
langsung lahap makan, sejak saat itu dia tidak lupa Soal berikut termasuk dalam soal pilihan ganda
makan sayur dan buah yang berserat tinggi, serta kompleks karena terdapat kata kunci berupa
minum susu yang bergizi. “tanda centang” dan “pernyataan-pernyataan” yang
Nada tidak berselera makan karena seharian menunjukkan bahwa terdapat lebih dari satu jawaban
memikirkan tentang biji semangka. Nada takut, biji pada soal tersebut.
semangka yang tidak sengaja tertelan akan tumbuh Berdasarkan bacaan, pernyataan yang tepat
di dalam perutnya. Setelah mendengar penjelasan ditunjukkan oleh opsi b dan c. Opsi b terletak
dari ayahnya, nada langsung lahap makan. Ayah pada kutipan paragraf, yaitu “...Setiap saat dia

Siap Menghadapi ANBK-AKM


20 Untuk SD/MI
melirik perutnya, sudah mulai membesar apa tidak. 8. Jawaban:
Sungguh, bagi anak SD kelas 1 ...” Sementara pada Pada paragraf kedua diceritakan bahwa Abe suka
Opsi c terletak pada kutipan paragraf, yaitu “... teriak ikut Kak Muel untuk bekerja. Abe sangat menyukai
Nada sambil berlari menuju ke kamarnya sambil pekerjaannya. Hal tersebut sesuai dengan kutipan
menangis. Ayah dan ibu menahan tawa melihat paragraf kedua, yaitu “... Abe sering berenang
kelakuan anaknya ...” Sebaliknya, pernyataan pada di laut, mendekati kapal wisatawan. Jika melihat
opsi a dan d bertentangan dengan cerita. Opsi a anak-anak pulau, para wisatawan di kapal biasanya
bertentangan dengan paragraf pertama, sedangkan melemparkan uang koin ke laut. Mereka ingin melihat
opsi d bertentangan dengan dua paragraf terakhir kehebatan anak-anak pulau menyelam. Abe sering
pada cerita. menyelam ke laut untuk mengumpulkan koin-koin
5. Jawaban: itu.”
Hutan
9. Jawaban:
Pembahasan:
Tanaman sayuran yang sering dibudidayakan
Soal berikut berbentuk isian singkat. Latar tempat
secara vertikultur terdapat pada paragraf ketiga
pada fabel tersebut terjadi di hutan. Terlihat pada
yaitu “Tanaman sayuran yang sering dibudidayakan
kutipan paragraf pertama berbunyi, “Di sebuah hutan,
secara vertikultur, antara lain selada, kangkung,
tinggalah seorang tupai ...” dan pada paragraf kedua
bayam, pokcoy, caisim, katuk, kemangi, tomat, pare,
berbunyi “... seekor kancil dan kura-kura bermain
kacang panjang, dan mentimun.”
bola dan si tupai sedang berada di atas pohon ...”.
10. Jawaban:
6. Jawaban:
Sistem budidaya pertanian secara vertikal atau
Salah – Betul – Salah – Betul bertingkat ini merupakan konsep penghijauan yang
Pembahasan: cocok untuk daerah perkotaan dan lahan terbatas.
Soal berikut termasuk dalam soal pilihan ganda Misalnya, lahan 1 meter mungkin hanya bisa untuk
kompleks karena terdapat kata kunci berupa menanam 5 batang tanaman, dengan sistem vertikal
“tanda centang” dan “pernyataan-pernyataan” yang bisa untuk 20 batang tanaman. Dengan demikian,
menunjukkan bahwa terdapat lebih dari satu jawaban teknologi budi daya tanaman secara vertikultur dapat
pada soal tersebut. membuat lahan menampung lebih banyak tanaman
Berdasarkan bacaan, pernyataan yang tepat daripada lahan biasa.
ditunjukkan oleh pernyataan 2 dan 4. Tupai merasa 11. Jawaban:
sombong karena memiliki kemampuan memanjat Salah – Benar – Benar – Salah
pohon sehingga sesuai dengan pernyataan 2 dan Pembahasan:
4. Saat dimintai tolong oleh Kancil dan Kura-Kura, Pernyataan yang betul terdapat pada pernyataan
Tupai malah mengejek Kancil dan Kura-Kura karena kedua dan ketiga. Pernyataan kedua dan ketiga
tidak bisa memanjat pohon, serta mempermainkan betul karena sesuai dengan bacaan. Kutipan bacaan
Kancil dan Kura-Kura dengan memantulkan bola ke yang sesuai dengan pernyataan kedua, yaitu “...
tanah lalu kembali lagi ke atas pohon. lahan 1 meter mungkin hanya bisa untuk menanam
7. Jawaban: 5 batang tanaman, dengan sistem vertikal bisa untuk
• Janganlah besar kepala akan kemampuan yang 20 batang tanaman.” Itu artinya, sistem pertanian
dimiliki. secara vertikultur dapat menampung tanaman lebih
• Berikanlah bantuan kepada teman yang banyak daripada sistem pertanian biasa. Adapun
membutuhkan. kutipan bacaan yang sesuai dengan pernyataan
Pembahasan: ketiga, yaitu “... adalah berbentuk persegi panjang,
Terdapat kata kunci “jawaban lebih dari satu”. Opsi segi tiga, atau dibentuk mirip anak tangga, dengan
jawaban yang berkaitan dengan amanat yang sesuai beberapa undak-undakan atau sejumlah rak.”
dengan isi cerita tersebut dapat kita cermati lagi 12. Jawaban:
pada cerita pendek tersebut. cerita berfokus pada Untuk menjawab pertanyaan tersebut, kita harus
Tupai yang sombong. Ia memiliki kemampuan yang membaca teks dengan cermat. Soal pada kolom I,
tidak dimiliki oleh hewan lainnya, yaitu memanjat. kita pasangkan dengan jawaban di kolom II.
Di samping itu, kemampuan yang Tupai miliki a. Daerah yang cocok untuk dikembangkan
ia gunakan untuk mempermainkan Kancil dan teknologi budi daya vertikultur adalah perkotaan
Kura-Kura yang meminta tolong padanya untuk dan lahan sempit.
mengambilkan bola yang tersangkut di atas pohon. b. Jumlah tanaman yang dapat ditampung dalam
Jadi, amanat yang sesuai dengan isi cerita tersebut lahan 1 meter menggunakan teknologi vertikultur,
adalah Janganlah besar kepala akan kemampuan yaitu 20 batang tanaman. Lebih banyak empat
yang dimiliki dan berikanlah bantuan kepada teman kali lipat daripada lahan biasa.
yang membutuhkan. c. Syarat tanaman vertikultur, di antaranya memiliki
nilai ekonomis tinggi, berumur pendek, dan
berakar pendek.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 21
d. Wadah untuk menampung tanaman sayuran 15. Jawaban:
budi daya umumnya berasal dari benda-benda Tanaman Aglaonema merupakan salah satu jenis
bekas karena filosofi dari vertikultur adalah tanaman hias. Sebelum terjun ke bisnis ini, ada
memnafaatkan benda-benda bekas di sekitar, baiknya memiliki hobi dan pengetahuan tentang
seperti bambu atau pipia peralon, kaleng bekas, tanaman, agar tanaman tetap tumbuh cantik dan
bahkan lembaran karung bekas. menarik. Tren tanaman hias setiap waktu berganti-
e. Tujuan budi daya vertikultur untuk pehobi ganti, kita harus jeli membaca tren tanaman hias
dapat dijadikan sebagai media kreativitas yang sedang dicari dan diminati pasar.
dan memperoleh panenan yang sehat dan 16. Jawaban:
berkualitas. Pernyataan yang menunjukkan tempat kejadian
13. Jawaban: sesuai dengan cerita adalah Jentik-jentik nyamuk
• Betul berada dalam bak air di kamar mandi. Hal ini
Rumah Limas adalah rumah tradisional berbentuk terdapat di kalimat utama pada kutipan berikut “....
limas yang dibuat dengan gaya panggung. Dan tempat favoritku adalah bak yang berisi banyak
Bangunan khas daerah Palembang ini dibangun air yang didasar sana ada jentik-jentiknya, itu adalah
bertingkat. calon saudaraku. Manusia sering menyebut tempat
• Salah favoritku itu dengan nama ‘Kamar Mandi’.”
Untuk bagian pondasi biasanya menggunakan Pernyataan yang benar adalah:
kayu unglen. Adapun bagian kerangka rumah, a. Egy tinggal di bawah kolong meja yang sangat
digunakan kayu Seru. gelap.
• Salah c. Egy memutuskan menunggu manusia dan
Rumah Limas adalah rumah adat di Provinsi bersembunyi dibalik kelambu gelap.
Sumatra Selatan. Provinsi lain di Puau Sumatra d. Nyamuk berburu mencari manusia di tempat-
memiliki rumah adat masing-masing. tempat yang pengap.
• Betul 17. Jawaban:
Rumah Limas memang mempunyai banyak Egy si nyamuk menyukai kamar Niko karena kondisi
filosofis yang mendalam, terdiri dari lima tingkat kamar Niko pengap dan gelap. Selain itu, Niko juga
dengan makna dan fungsi yang berbeda-beda. tidak menerapkan perilaku hidup bersih. Kamar Niko
Lima tingkatan ruangan diatur menggunakan yang berantakan dan banyak pakaian kotor yang bau
filosofi Kekijing, di mana setiap ruangannya membuat Egy si nyamuk menyukai suasana kamar
diatur berdasarkan penghuninya, yaitu usia, tersebut.
jenis kelamin, bakat, pangkat, serta martabat. 18. Jawaban:
Fakta menarik lainnya, Rumah Limas dibangun Sesuai – Tidak sesuai – Tidak sesuai – Sesuai
menghadap ke arah timur dan barat. Bagian yang Pembahasan:
mengarah ke barat disebut dengan Matoari Edop Pernyataan yang benar adalah pernyataan pertama
atau berarti matahari terbit yang melambangkan dan keempat. Pernyataan pertama sesuai dengan
kehidupan baru. Adapun yang menghadap ke kutipan berikut “Niko, bersihkan kamarmu dulu.
timur disebut dengan Matoari Mati yang berarti Kumpulkan pakaian kotormu ke dalam cucian.
matahari terbenam atau melambangkan akhir Jangan terlalu banyak menggantung baju kotor. Nanti
dari kehidupan. akan menjadi sarang nyamuk, Nak,” ucap Ibu. “Nanti
14. Jawaban: saja, Ibu. Niko mengantuk,” ucap Niko. Anak laki-laki
Tidak sesuai – Tidak sesuai – Sesuai – Sesuai itu perlahan tertidur di atas kasurnya.” Dari kutipan
Pembahasan: tersebut menunjukkan bahwa ibu adalah sosok
Pernyataan pertama dan kedua tidak sesuai dengan yang bijaksana, sedangkan Niko adalah anak yang
infografis. Pernyataan pertama berbunyi makan pemalas karena enggan membersihkan kamarnya.
makanan yang mengandung banyak lemak. Padahal Pernyataan keempat sesuai dengan kutipan berikut
dalam infografis, disarankan untuk makan makanan “... aku menghisap darahnya, ada tangan yang besar
yang bergizi seimbang antara lemak, protein, dan dan gelap yang akan membunuhku. Dengan cepat,
vitamin. Pernyataan kedua berbunyi mengonsumsi aku segera pergi dan menghindarinya. Tak berselang
vitamin secara rutin. Padahal dalam infografis lama, aku kembali menikmati darah itu sepuasnya
disebutkan bahwa tidak dianjurkan untuk meminum sampai perutku kenyang dan aku kesulitan untuk
suplemen vitamin tambahan, kecuali atas saran terbang.”
dokter. Hal ini dikarenakan pada masa lansia fungsi 19. Jawaban:
organ tubuh menurun. • Egy berkeliling mencari mangsa untuk mengisap
darah manusia.
• Egy memutuskan untuk menunggu mangsa di
kamar Niko yang gelap dan pengap.
• Niko tidur di kamar tanpa membersihkan
kamarnya yang berantakan.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


22 Untuk SD/MI
• Egy menghisap darah Niko sampai kenyang. 23. Jawaban:
• Niko sakit karena virus yang dibawa Egy si Tidak sesuai – Sesuai – Tidak Sesuai – Sesuai
nyamuk Aedes Aegypti. Pembahasan:
Pada bacaan terdapat kejadian atau peristiwa Pernyataan yang sesuai dengan infografis tersebut
yang berurutan mulai dari awal hingga akhir cerita. adalah pernyataan kedua dan keempat. Pernyataan
Peralihan dari peristiwa yang satu ke peristiwa yang kedua dan keempat, yaitu Belajar jarak jauh yang
lain memiliki keterkaitan. Urutan kejadian merupakan cukup lama dapat berakibat buruk bagi indra
peristiwa penting dalam cerita tersebut. penglihatan dan Belajar jarak jauh dikhawatirkan
20. Jawaban: membentuk pribadi anak sebagai pecandu gawai.
Salah – Betul – Salah – Betul Efek samping belajar jarak jauh bagi siswa ada dua,
Pembahasan: di antaranya risiko anak kecanduan gawai dan durasi
Peristiwa yang benar dalam cerita tersebut adalah belajar yang lama dapat membuat mata terganggu.
peristiwa kedua dan keempat. Peristiwa kedua 24. Jawaban:
menjelaskan bahwa Aji Saka mau menjadi santapan Salah – Salah – Benar – Benar
asal Dewata Cengkar mengabulkan permintaannya. Pembahasan:
Hal ini sesuai dengan kutipan cerita berikut “Wahai Pernyataan yang sesuai dengan infografis tersebut
Dewata Cengkar, aku siap menjadi santapanmu adalah pernyataan ketiga dan keempat. Pernyataan
asalkan kau mau menuruti keinginanku,” tantang ketiga, yaitu Mayoritas sekolah di daerah 3T masih
Aji Saka.” Peristiwa keempat menjelaskan bahwa minim kepemilikan gawai. Ya, tidak semua siswa
Dewata Cengkar meremehkan permintaan yang memiliki gawai, lebih dari 46.000 sekolah tidak
diajukan Aji Saka. Hal ini sesuai dengan kutipan PJJ, serta mayoritas sekolah di daerah 3T menjadi
cerita berikut “Hahaha. Terserah apa pun maumu. masalah dalam belajar jarak jauh. Pernyataan
Pada akhirnya kau hanya berakhir menjadi keempat, yaitu Saran untuk PJJ salah satunya
santapanku.” Permintaan tersebut hanya dibalas adalah memaksimalkan penggunaan radio. Saran
tawa menggelegar oleh Dewata Cengkar.” untuk PJJ, antara lain guru yang fleksibel dalam
21. Jawaban: adaptasi kurikulum, anggaran POP untuk internet
Salah – Betul – Benar – Salah gratis, maksimalkan penggunaan radio, wifi gratis,
dan orang tua meningkatkan pengasuhan digital.
Pembahasan:
25. Jawaban:
Peristiwa yang sesuai dengan tempat peristiwa pada
guru pembimbing
cerita tersebut adalah peristiwa kedua dan ketiga.
26. Jawaban:
Peristiwa kedua menjelaskan bahwa Dewata Cengkar
merupakan raja di Kerajaan Medang Kamulan. Hal Kolom 1 Kolom 2
tersebut sesuai dengan kutipan paragraf pertama,
Farel memerlukan
yaitu “... sebuah kerajaan bernama Medang
waktu selama ... generasi
Kamulan yang diperintah oleh raja bernama Prabu
untuk latihan sebelum muda
Dewata Cengkar ...” Peristiwa ketiga menjelaskan
lomba.
bahwa Kepergian Aji Saka menuju Medang Kamulan
sempat mengalami kesulitan di hutan. Hal tersebut Farel memilih
sesuai dengan kutipan paragraf pertama, yaitu “... cerita Nyai Ageng
ketiga
Aji Saka sempat bertempur selama tujuh hari tujuh Pandansari yang
dewan
malam dengan setan penunggu hutan, karena Aji menceritakan tentang
Saka menolak dijadikan budak oleh setan penunggu ... .
selama sepuluh tahun sebelum diperbolehkan Cerita Nyai Ageng
melewati hutan itu.” Pandansari dipilih babad Boja
22. Pembahasan: Farel agar ...
• Potensi energi yang bisa dikembangkan di mengetahui sejarah di seminggu
Indonesia menjadi pembangkit listrik. (sinar daerahnya. ke depan
matahari)
• Proses pengolahan yang mengubah foton Farel mendapat empat hari
menjadi energi listrik. (photovoltaic) juara 1 setelah ...
• Wilayah strategis yang membuat Indonesia memberikan nilai perjuangan
menjadi kaya akan sinar matahari. (khatulistiwa) komulatif tertinggi. pahlawan
• Perpaduan diesel generator dan panel tenaga
surya. (energi hibrida)

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 23
27. Jawaban:
Pagelaran tari tradisional yang diselenggarakan di
SMKN 8 Solo dilaksanakan di pendapa sekolah.
28. Jawaban:
Benar – Salah – Salah – Benar
Pembahasan :
Pernyataan yang sesuai dengan alasan kita
tetap perlu mengenal dan mempelajari alat musik
tradisional adalah karena kita dapat melestarikan
salah satu budaya bangsa Indonesia, serta karena alat
musik tradisional dapat membantu anak mengenal
budaya asli suatu daerah. Dengan mengenal dan
mempelajari, maka alat musik tradisional tidak akan
mengalami kepunahan. Selain itu, akan ada lebih
banyak generasi penerus bangsa yang mengetahui
warisan budaya tersebut.
29. Jawaban:
Sesuai – Tidak Sesuai – Sesuai – Tidak Sesuai
Pembahasan :
• Pernyataan yang sesuai dengan teks berkaitan
dengan keunikan masing-masing alat tradisional
adalah Angklung dan gamelan merupakan alat
musik yang harus dimainkan banyak orang dan
Tifa di daerah Papua dan Maluku memiliki bentuk
yang berbeda.
• Pernyataan yang benar pada kolom kedua
adalah Sasando dimainkan dengan cara dipetik,
sedangkan tifa dimainkan dengan cara dipukul.
• Pernyataan yang benar pada kolom keempat
adalah Sasando berasal dari NTT, sedangkan
angklung berasal dari Jawa Barat.
30. Jawaban:
Kegiatan yang sesuai dengan infografis tersebut
adala Rika segera mandi setelah kehujanan
saat pulang sekolah. Untuk mencegah penyakit,
sebaiknya kita segera mandi saat pulang dalam
keadaan kehujanan. Hal ini dikarenakan mandi dapat
menstabilkan suhu tubuh.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


24 Untuk SD/MI
Latihan Soal AKM
Numerasi
Pembahasan:
Paket 1 Urutan pulau-pulau dari yang terluas, yaitu Papua,
Kalimantan, Sumatra, Sulawesi, dan Jawa.
1. Jawaban: Urutan pulau-pulau dari yang terkecil, yaitu Jawa,
Sulawesi, Sumatra, Kalimantan, dan Papua.
Jawa Dari pembahasan di atas maka diperoleh:
Sumatra - Jawa, Sulawesi, Sumatra, Kalimantan, dan
Papua
Sulawesi - Papua, Kalimantan, Sumatra, Sulawesi, dan
Kalimantan Jawa.
4. Jawaban:
Pembahasan:
Pulau di Indonesia yang mempunyai luas seratus Banyak paket sembako yang
tujuh puluh empat ribu enam ratus kilometer persegi 8:5
diterima RT 01 dan RT 02.
adalah Pulau Sulawesi.
2. Jawaban:
Banyak paket sembako yang
Pulau Kalimantan lebih luas dari Pulau 3:4
diterima RT 02 dan RT 03.
Sumatra.
Pulau Jawa lebih kecil dari Pulau
Sulawesi. Banyak paket sembako yang
6:7
diterima RT 03 dan RT 04.
Pulau Sumatra lebih luas dari Pulau
Papua.
Pulau Kalimantan lebih kecil dari Pulau Banyak paket sembako yang
5:7
Sumatra. diterima RT 01 dan RT 04.
Pembahasan:
Diketahui: Pembahasan:
Diketahui: Banyak warga miskin di RT 01 ada 12, di
Nama Pulau Luasnya (Km2) RT 02 ada 16, di RT 03 ada 10, dan di RT 04 ada
Jawa 126.700 14.
Setiap warga miskin memperoleh 1 paket sembako.
Sumatra 473.481 • Perbandingan banyak paket sembako yang
diterima RT 01 dan RT 02 adalah 12 : 16 = 3 : 4.
Kalimantan 743.330
• Perbandingan banyak paket sembako yang
Sulawesi 174.600 diterima RT 02 dan RT 03 adalah 16 : 10 = 8 : 5.
• Perbandingan banyak paket sembako yang
Papua 785.753
diterima RT 03 dan RT 04 adalah 10 : 14 = 5 : 7.
Dari data diperoleh: • Perbandingan banyak paket sembako yang
- Pulau Kalimantan lebih luas dari Pulau Sumatra. diterima RT 01 dan RT 04 adalah 12 : 14 = 6 : 7.
- Pulau Jawa lebih kecil dari Pulau Sulawesi. 5. Jawaban:
3. Jawaban:
Kebutuhan vitamin C Hana dalam sehari
Jawa, Sulawesi, Sumatra, Papua, dan adalah 30 mg.
Kalimantan. Kebutuhan vitamin C Banu dalam sehari
Jawa, Sulawesi, Sumatra, Kalimantan, dan adalah 40 mg.
Papua. Selisih kebutuhan vitamin C antara Hana
Papua, Kalimantan, Sumatra, Sulawesi, dan Banu adalah 5 mg/hari.
dan Jawa. Selisih kebutuhan vitamin C antara Hana
Papua, Kalimantan, Sulawesi, Sumatra, dan Banu adalah 8 mg/hari.
dan Jawa.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 25
Pembahasan: 8. Jawaban:
Hana merupakan anak umur 8 tahun.
Hana masuk dalam ketegori umur 7 – 9 tahun, Lama Asesmen Matematika adalah 1 jam
memerlukan vitamin C 35 mg/hari. 30 menit.
Banu merupakan anak umur 12 tahun. Lama istirahat adalah 30 menit.
Banu masuk kategori umur 10 – 18 tahun, memerlukan
vitamin C 40 mg/hari. Lama Asesmen Bahasa Indonesia adalah
Selisih kebutuhan vitamin C Hana dan Banu adalah 1 jam 30 menit.
40 – 35 = 5 mg/hari. Lama Asesmen Bahasa Indonesia adalah
Dari pembahasan di atas maka diperoleh: 75 menit.
- Kebutuhan vitamin C Banu dalam sehari adalah
40 mg. Pembahasan:
- Selisih kebutuhan vitamin C antara Hana dan Jadwal Asesmen Sumatif Tengah Semester Nia.
Banu adalah 5 mg/hari. Pukul 07.00 – 09.00 Asesmen Matematika (lama
6. Jawaban: kegiatan 2 jam)
Pukul 09.00 – 09.30 istirahat (lama kegiatan 30
Pernyataan Benar Salah menit)
Pukul 09.30 – 10. 45 Asesmen Bahasa Indonesia
Selisih kebutuhan vitamin C
(lama kegiatan 1 jam 15 menit atau 75 menit)
anak usia 2 tahun dan 9 tahun
Berdasarkan pembahasan di atas maka diperoleh:
adalah 5 mg/hari.
- Lama istirahat adalah 30 menit.
Selisih kebutuhan vitamin C - Lama Asesmen Bahasa Indonesia adalah 75
orang yang berusia 33 tahun menit.
dan 50 tahun adalah 5 mg/hari. 9. Jawaban:
Kebutuhan vitamin C ibu
menyusui lebih banyak dari 1 jam
ibu hamil dengan selisih 15 1 jam 5 menit
mg/hari.
1 jam 10 menit
Selisih kebutuhan vitamin C
orang yang berusia 46 tahun 65 menit
dan ibu menyusui adalah 10
mg/hari. Pembahasan:
Asesmen Bahasa Indonesia harusnya selesai pukul
Pembahasan: 10.45.
Selisih kebutuhan vitamin C anak umur 2 tahun dan Nia selesai 10 menit sebelum ulangan berakhir, yaitu
9 tahun, yaitu 35 – 30 = 5 mg/ hari. pukul 10.45 – 10 = 10.35.
Selisih kebutuhan vitamin C orang umur 33 tahun dan Lama Nia mengerjakan Asesmen Bahasa Indonesia
umur 50 tahun, yaitu 0 mg/hari. Sebab kebutuhan = 09.30 – 10.35 = 1 jam 5 menit atau 65 menit.
orang umur 33 tahun dan 50 tahun sama, yaitu 45 Dari pembahasan di atas, jawaban yang benar,
mg/hari. yaitu:
Kebutuhan ibu menyusui lebih banyak dari ibu hamil - 1 jam 5 menit
dengan selisih 70 – 55 = 15 mg/ hari. - 65 menit
Selisih kebutuhan vitamin C orang umur 46 dan ibu 10. Jawaban:
menyusui adalah 70 – 45 = 30 mg/hari.
7. Jawaban: Akhir bulan Mei Rp120.000,00

asesmen pertama dimulai


Akhir bulan Juni Rp50.000,00
istirahat
asesmen kedua dimulai
Akhir bulan Agustus Rp80.000,00
asesmen selesai
Pembahasan:
Berikut jadwal Asesmen Sumatif Tengah Semester Akhir bulan Desember Rp60.000,00
Nia
Pukul 07.00 – 09.00 Asesmen Matematika.
Pukul 09.00 – 09.30 istirahat.
Pukul 09.30 – 10. 45 Asesmen Bahasa Indonesia.
Jadi, kegiatan Nia pada pukul 09.00 sampai 09.30,
yaitu istirahat.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


26 Untuk SD/MI
Pembahasan: Banyak kue putu ayu yang dibuat Bibi Darsi = 50 +
Tabungan Dino dapat disajikan dalam bentuk tabel 4 = 54 kue.
sebagai berikut. Banyak kue talam yang dibuat Bibi Darsi = 50 + 1 =
51 kue.
Bulan Besar Tabungan Berdasarkan data di atas diperoleh pernyataan yang
benar, yaitu:
Januari Rp10.000,00 - Banyak kue pukis yang dibuat Bibi Darsi adalah
54.
Rp20.000,00 = Rp10.000,00 +
Februari - Banyak kue talam yang dibuat Bibi Darsi adalah
Rp10.000,00
51.
Rp30.000,00 = Rp20.000,00 + 13. Jawaban:
Maret
Rp10.000,00
Kue lumpur Rp25.000,00
Rp40.000,00 = Rp30.000,00 +
April
Rp10.000,00
Rp50.000,00 = Rp40.000,00 +
Mei Kue talam Rp50.000,00
Rp10.000,00
Rp60.000,00 = Rp50.000,00 +
Juni
Rp10.000,00
Rp70.000,00 = Rp60.000,00 + Kue pukis Rp37.500,00
Juli
Rp10.000,00
Rp80.000,00 = Rp70.000,00 +
Agustus Kue putu ayu Rp60.000,00
Rp10.000,00
Rp90.000,00 = Rp80.000,00 +
September Pembahasan:
Rp10.000,00
Rp100.000,00 = Rp90.000,00 + Banyak
Oktober
Rp10.000,00 Nama Harga kue
Total Harga
Rp110.000,00 = Rp100.000,00 + Kue perbiji yang
November dibeli
Rp10.000,00
Rp120.000,00 = Rp110.000,00 + kue
Desember Rp750,00 50 Rp37.500,00
Rp10.000,00 lumpur
kue pukis Rp500,00 50 Rp25.000,00
Total Rp780.000,00
kue putu
Rp1.000,00 50 Rp50.000,00
ayu
11. Jawaban:
Rp780.000,00. kue
Rp1.200,00 50 Rp60.000,00
talam
Pembahasan:
Jumlah seluruh tabungan Dino diakhir bulan
Desember adalah Rp780.000,00. 14. Jawaban:
12. Jawaban: jam dinding
Banyak kue lumpur yang dibuat bibi Darsi televisi
adalah 52.
vas bunga
Banyak kue pukis yang dibuat bibi Darsi
adalah 54. rak televisi
Banyak putu ayu yang dibuat bibi Darsi Pembahasan:
adalah 55. Aku adalah benda yang ada di ruang tamu Dina.
Banyak kue talam yang dibuat bibi Darsi Permukaanku menyerupai bangun datar.
adalah 51. Permukaanku mempunyai ciri-ciri:
Pembahasan: • Mempunyai empat sisi.
• Mempunyai dua pasang sisi yang sejajar.
Banyak kue lumpur yang dibuat Bibi Darsi = 50 + 3
• Mempunyai dua pasang sisi yang sama panjang.
= 53 kue.
• Mempunyai dua simetri lipat.
Banyak kue pukis yang dibuat Bibi Darsi = 50 + 4 =
• Mempunyai dua simetri putar.
54 kue.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 27
Siapakah Aku? Rancangan tampungan B;
Dari ciri-cirinya, Aku adalah benda berbentuk persegi Panjang: 3 m, lebar: 1,5 m, dan tinggi 1,5 m.
panjang. Volume = 3 m  1,5 m  1,5 m
Benda di ruang tamu Dina yang berbentuk persegi = 6,75 m3
panjang, yaitu: = 6.750 dm3
- televisi = 6.750 liter.
- rak televisi Selisih volume tampungan rancangan A dan B =
15. Jawaban: 6.750 – 6.000 = 750 liter.
Dari penjelasan di atas, maka diperoleh:
Pernyataan Benar atau Salah - Rancangan penampung B mempunyai volume
Panjang sisi pigura A adalah 6,75 m3 atau 6.750 liter
Benar - Rancangan tampungan air A memuat lebih sedikit
8 cm.
air daripada tampungan air B, yaitu dengan selisih
Panjang sisi pigura B adalah
Salah 750 liter.
12 cm.
17. Jawaban:
Keliling pigura B adalah 42 Setuju.
Salah
cm. Alasan: Karena rancangan tampungan B lebih
Selisih keliling pigura A dan banyak memuat air bersih daripada tampungan A.
Benar 18. Jawaban:
pigura B adalah 32 cm.
Pembahasan: Pernyataan B atau S
Diketahui : keliling pigura A = 32 cm Luas pekarangan Pak Hasan paling
S
Panjang sisi pigura A = 32 cm : 4 = 8 cm. sempit, yaitu dengan luas 136,95 m2.
1 Luas pekarangan Pak Didi paling luas,
Panjang sisi pigura A = dari sisi pigura B. S
2 yaitu dengan luas 134,48 m2.
Panjang sisi pigura B = 2  panjang sisi pigura A.
Selisih luas pekarangan Pak Hasan
= 2  8 cm B
dan Pak Tomi adalah 13,575 m2.
= 16 cm
Keliling pigura B = 4  16 cm = 64 cm. Selisih luas pekarangan Pak Tomi
B
Selisih keliling pigura A dan B = 64 – 32 = 32 cm. dan Pak Didi adalah 10,105 m2.
Dari penjelasan di atas maka diperoleh: Pembahasan:
- Panjang sisi pigura A adalah 8 cm
- Selisih keliling pigura A dan pigura B adalah 32 cm. Diketahui:
16. Jawaban:
Ukuran Tanah Luas
Nama
Pernyataan Benar Salah Panjang Pekarangan
Pemilik Lebar (m)
(m) (m2)
Rancangan tampungan air A
mempunyai volume 6 m3 atau Pak
16,5 8,3 136,95
600 liter. Hasan
Rancangan tampungan air B Pak Tomi
11,75 10,5 123,375
mempunyai volume 6,75 m3
atau 6.750 liter. Pak Didi
14,2 9,4 133,48
Rancangan tampungan air
A memuat lebih sedikit air Selisih luas pekarangan Pak Hasan dan Pak Tomi =
daripada tampungan air B, 136,95 – 123,375 = 13,575 m2.
yaitu dengan selisih 750 liter. Selisih luas pekarangan Pak Tomi dan Pak Didi =
Rancangan tampungan air 133,48 – 123,375 = 10,105 m2.
B memuat lebih banyak air Dari pembahasan di atas, maka diperoleh:
daripada tampungan air A, - Selisih luas pekarangan Pak Hasan dan Pak
yaitu dengan beda 75 liter. Tomi adalah 13,575 m2.
Pembahasan: - Selisih luas pekarangan Pak Tomi dan Pak Didi
adalah 10,105 m2.
Rancangan tampungan A:
Panjang: 2 m, lebar: 2 m, dan t = 1,5 m.
Volume = 2 m  2 m  1,5 m
= 6 m3 = 6.000 dm3 = 6.000 liter.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


28 Untuk SD/MI
19. Jawaban: s
Waktu Toni (t) =
V
Pernyataan B atau S
1.000 m
Luas lahan pertanian yang ditanami =
B 40 m/menit
padi adalah 3.600 m2.
= 25 menit.
Luas lahan pertanian yang ditanami Waktu Beni (t) = 10 menit.
S
kedelai adalah 3.600 m2. Anak yang menyelesaikan lomba paling cepat adalah
Selisih lahan yang ditanami jagung Beni.
B
dan kacang tanah adalah 600 m2. Anak yang menyelesaikan lomba paling lama adalah
Selisih lahan yang ditanami padi dan Toni.
S Dari pembahasan di atas, maka diperoleh:
kedelai adalah 1.500 m2.
- Waktu yang dibutuhkan Dodi untuk menyelesaikan
Pembahasan: lomba adalah 20 menit.
Luas seluruh lahan pertanian adalah 12.000 m2. - Anak yang menyelesaikan lomba paling cepat
Luas lahan yang ditanami padi adalah Beni.
= 30% × 12.000 = 3.600 m2. 21. Jawaban:
Luas lahan yang ditanami kacang tanah
= 15% × 12.000 = 1.800 m2. Waktu yang dibutuhkan Edo untuk sampai
Luas lahan yang ditanami jagung di sekolah adalah 10 menit.
= 20% × 12.000 = 2.400 m2. Waktu yang dibutuhkan Beni untuk sampai
Persentase lahan yang ditanami kedelai di sekolah adalah 6 menit.
= 100 % – 30% – 15% – 20% = 35% Edo tiba di sekolah pukul 06.21 dan Beni
Luas lahan yang ditanami kedelai tiba di sekolah pukul 06.07.
= 35% × 12.000 = 4.200 m2.
Selisih lahan yang ditanami jagung dan kacang tanah Selisih waktu Edo dan Beni tiba di sekolah
= 2.400 – 1.800 = 600 m2. adalah 14 menit.
Selisih lahan yang ditanami padi dan kedelai Pembahasan:
= 4.200 – 3.600 = 600 m2. Jarak rumah ke sekolah 720 m.
Dari pembahasan di atas, maka diperoleh: Waktu yang diperlukan Edo untuk sampai ke ke
- Luas lahan pertanian yang ditanami padi adalah sekolah dengan kecepatan 60 m/menit adalah
3.600 m2. 720 m
- Selisih lahan yang ditanami jagung dan kacang = 12 menit.
tanah adalah 600 m2. 60 m/menit
20. Jawaban: Edo sampai di sekolah
pukul 06.09 + 12 menit = 06.21.
Waktu yang dibutuhkan Dodi untuk Waktu yang diperlukan Beni untuk sampai ke ke
menyelesaikan lomba adalah 20 menit. sekolah dengan kecepatan 90 m/menit adalah
Waktu yang dibutuhkan Toni untuk 720 m
menyelesaikan lomba adalah 30 menit. = 8 menit.
90 m/menit
Anak yang menyelesaikan lomba paling
Beni sampai di sekolah
cepat adalah Beni.
pukul 05.59 + 8 menit = 06.07.
Anak yang menyelesaikan lomba paling Selisih waktu antara Edo dan Beni sampai di sekolah
lama adalah Dodi. adalah 06.21 – 06.07 = 14 menit.
Pembahasan: Dari pembahasan di atas, maka diperoleh:
- Edo tiba di sekolah pukul 06.21 dan Beni tiba di
Jarak (s) = 1 km = 1.000 m. sekolah pukul 06.07.
Kecepatan Dodi (v) = 50 m/ menit. - Selisih waktu Edo dan Beni tiba di sekolah adalah
s
Waktu Dodi (t) = 14 menit.
V
1.000 m
=
50 m/menit
= 20 menit.
Kecepatan Toni (v) = 40 m/menit.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 29
22. Jawaban: Ukuran kolam kedua = 1,5 m × 0,5 m x 1 m
Benar atau Volume kolam kedua = 1,5 m × 0,5 m × 1 m
Pernyataan = 0,75 m3
Salah
= 750 dm3
Volume air yang digunakan untuk = 750 liter.
menyemprot lokasi kebakaran Benar Ukuran kolam ketiga = 1 m × 1 m × 0,5 m
selama 4 menit adalah 8.000 liter. Volume kolam ketiga = 1 m × 1 m × 0,5 m
Volume air yang digunakan untuk = 0,5 m3
menyemprot lokasi kebakaran = 500 dm3
Salah = 500 liter.
selama 4 menit adalah 10.000
liter. Selisih volume kolam renang pertama dan kedua =
1.500 liter – 750 liter = 750 liter.
Debit air yang terpakai adalah
Benar Perbandingan banyak air di kolam pertama dan
2.000 liter/menit.
ketiga = 1.500 : 500 = 3 : 1.
Debit air yang terpakai adalah Berdasarkan analisis di atas diperoleh kesimpulan
Salah
2.100 liter/menit. sebagai berikut.
Pembahasan: - Banyak air yang digunakan untuk mengisi kolam
Air yang digunakan untuk menyemprot lokasi renang pertama adalah 1.500 liter.
kebakaran selama 4 menit adalah - Selisih volume air pada kolam renang pertama
15.000 l – 7.000 l = 8.000 l. dan kedua adalah 750 liter .
V - Perbandingan banyak air di kolam renang
Debit air yang keluar =
t pertama dan ketiga adalah 3 : 1.
8.000 liter 24. Jawaban:
=
4 menit Pernyataan Benar Salah
= 2.000 l/menit. Paling banyak paket sembako
Berdasarkan analisis di atas diperoleh kesimpulan: yang dapat dibuat adalah 20
- Volume air yang digunakan untuk menyemprot paket.
lokasi kebakaran selama 4 menit adalah 8.000
Setiap paket sembako berisi
liter.
beras maksimal 3 kg.
- Debit air yang terpakai adalah 2.000 liter/menit.
23. Jawaban: Setiap paket sembako berisi
tepung terigu maksimal 2 kg.
Pernyataan B atau S
Setiap paket sembako berisi
Banyak air yang digunakan untuk minyak goreng maksimal 2 liter.
mengisi kolam renang pertama B Pembahasan:
adalah 1.500 liter. Diketahui:
Banyak air yang digunakan untuk Beras : 75 kg
mengisi kolam renang kedua adalah S Tepung terigu : 25 kg
800 liter. Minyak goreng : 50 liter
Selisih volume air pada kolam FPB dari 75, 25, dan 50 adalah 25.
renang pertama dan kedua adalah B Paling banyak paket sembako yang dapat dibuat
750 liter. adalah 25 paket.
Setiap paket sembako berisi beras maksimal
Perbandingan banyak air di kolam 75 kg : 25 = 3 kg.
renang pertama dan ketiga adalah B Setiap paket sembako berisi tepung terigu maksimal
3 : 1. 25 kg : 25 = 1 kg.
Pembahasan: Setiap paket sembako berisi minyak goreng maksimal
Ukuran kolam pertama = 2 m × 1 m × 1 m 50 liter : 25 = 2 liter.
3 Dari pembahasan di atas, maka diperoleh:
Volume kolam pertama = × 2 m × 1 m × 1 m
4 - Setiap paket sembako berisi beras maksimal
3 3 kg.
= × 2 m3 - Setiap paket sembako berisi minyak maksimal
4
= 1,5 m3 2 liter.
= 1.500 dm3
= 1.500 liter.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


30 Untuk SD/MI
25. Jawaban: Pembahasan:
Jika pada tanggal 11 Maret 2023 paman Beni menjawab 48 soal di mana 40 soal dapat
memanen cabai dan kacang panjang dijawab dengan benar dan sisanya salah.
bersama maka keduanya akan dipanen Kalimat matematika = (40 × 2) + 8 × (-1)
bersama lagi tanggal 8 April dan 6 Mei = 80 – 8
2023. = 72
Jadi, nilai Beni pada tes Bahasa Indonesia adalah 72.
Jika pada tanggal 11 Maret 2023 paman
Ihsan menjawab 50 soal di mana 38 soal dapat
memanen cabai dan kacang panjang
dijawab dengan benar dan sisanya salah.
bersama maka keduanya akan dipanen
Kalimat matematika = (38 × 2) + 12 × (-1)
bersama lagi tanggal 9 April dan 7 Mei
=76 – 12
2023.
= 64
Jika pada hari Minggu paman memanen Jadi, nilai Ihsan pada tes Bahasa Indonesia adalah 64.
cabai dan kacang panjang bersama maka Dito menjawab 45 soal di mana 44 soal dapat dijawab
keduanya akan dipanen bersama lagi hari dengan benar dan sisanya salah.
Minggu. Kalimat matematika = (44 × 2) + 1 × (-1)
Jika pada hari Minggu paman memanen = 88 – 1
cabai dan kacang panjang bersama maka = 87
keduanya akan dipanen bersama lagi hari Jadi, nilai Dito pada tes Bahasa Indonesia adalah 87.
Senin. Dari pembahasan di atas, maka diperoleh:
- Dalam tes Bahasa Indonesia tersebut Dito
Pembahasan:
mendapat skor 87.
Paman memanen cabai setiap 4 hari sekali dan
- Anak yang mendapat skor 72 pada tes Bahasa
memanen kacang panjang setiap 7 hari sekali.
Indonesia tersebut adalah Beni.
KPK dari 4 dan 7 adalah 28.
27. Jawaban:
Paman memanen cabai dan kacang panjang
bersama-sama setiap 28 hari sekali. Skor tes Bahasa Indonesia Beni lebih
Pada tanggal 11 Maret 2023 paman memanen cabai tinggi dari skor Dito.
dan kacang panjang bersama-sama. Skor tes Bahasa Indonesia Ihsan lebih
Paman akan memanen bersama-sama untuk kedua rendah dari skor Beni.
kalinya pada 11 Maret 2023 + 28 hari = 8 April
2023. Skor tes Bahasa Indonesia Dito lebih
Paman akan memanen bersama-sama untuk ketiga rendah dari skor Ihsan.
kalinya pada 8 April 2023 + 28 hari = 6 Mei 2023. Skor tes Bahasa Indonesia Dito lebih
Jika paman memanen bersama pada hari Minggu, tinggi dari skor Ihsan.
maka panen selanjutnya: Minggu + 28 hari =
Pembahasan:
Minggu.
Dari penjelasan di atas maka pernyataan yang benar, Skor tes Bahasa Indonesia Beni = 72.
yaitu: Skor tes Bahasa Indonesia Ihsan = 64.
- Jika pada tanggal 11 Maret 2023 paman Skor tes Bahasa Indonesia Dito = 87.
memanen cabai dan kacang panjang bersama, Perbandingan yang sesuai dengan teks, yaitu:
maka keduanya akan dipanen bersama lagi - Skor tes Bahasa Indonesia Ihsan lebih rendah
tanggal 8 April dan 6 Mei 2023. daripada skor Beni.
- Jika pada hari Minggu paman memanen cabai - Skor tes Bahasa Indonesia Dito lebih tinggi dari
dan kacang panjang bersama maka keduanya skor Ihsan.
akan dipanen bersama lagi hari Minggu. 28. Jawaban:
26. Jawaban: Setuju
Pembahasan:
Skor Beni pada tes Bahasa Indonesia Skor tes Bahasa Indonesia Beni = 72.
tersebut adalah 70. Skor tes Bahasa Indonesia Ihsan = 64.
Ihsan mendapat skor 68 pada tes Bahasa Skor tes Bahasa Indonesia Dito = 87.
Indonesia tersebut. Karena Dito mempunyai skor yang paling tinggi.
Dalam tes Bahasa Indonesia tersebut Dito Ihsan mempunyai skor yang paling rendah.
mendapat skor 87. Jadi urutan anak dari yang mendapat skor paling
tinggi, yaitu Dito, Beni, dan Ihsan.
Anak yang mendapat skor 72 pada tes
Bahasa Indonesia tersebut adalah Beni.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 31
29. Jawaban:
SD Nusantara
Paket 2
1. Jawaban:
SD Garuda
1.200 kg 1.225 kg
SD Mutiara
1.325 kg 1.550 kg
SD Tunas Bangsa
Pembahasan:
Pembahasan: Berat seluruh sampah = 400 kg + 0,25 ton + 0,5
Banyak perwakilan: kuintal + 125 kg + 1 kuintal
+ 3.000 ons
Peserta Jalan Sehat = 400 kg + 250 kg + 50 kg
Nama Total
Sekolah Laki- Peserta +125 kg + 100 kg + 300 kg
Perempuan = 1.225 kg
Laki
Jadi, berat semua sampah yang berhasil dikumpulkan
SD Nusantara 150 100 250
masyarakat yaitu 1.225 kg.
SD Garuda 100 150 250 2. Jawaban:
SD Taruna 150 100 250 Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah
karet kertas kaca plastik organik stirofoam
SD Mutiara 100 150 250
Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah
SD Tunas organik karet kertas kaca stirofoam plastik
150 150 300
Bangsa Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah
Dari data di atas, diketahui bahwa peserta paling kaca karet stirofoam kertas organik plastik

banyak berasal dari SD Tunas Bangsa Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah Sampah
karet kertas kaca stirofoam organik plastik
30. Jawaban:
Pembahasan:
Pernyataan Benar Salah Untuk mengurutkan jumlah sampah, kita harus
mengubah berat sampah ke dalam satuan berat
Banyak peserta jalan sehat
yang sama. Misalnya, ubah semua berat sampah
dari SD Nusantara adalah
menjadi satuan kilogram (kg).
250 anak, dengan 150
anak laki-laki dan 100 anak Berat Berat Sampah
perempuan. Jenis Sampah
Sampah (kg)
Banyak peserta jalan sehat Plastik 400 kg 400
dari SD Garuda sama
Stirofoam 0,25 ton 250
banyak dengan peserta dari
SD Tunas Bangsa. Karet 0,5 kuintal 50
Peserta jalan sehat paling Kaca 125 kg 125
banyak berasal dari SD Kertas 1 kuintal 100
Tunas Bangsa, yaitu
Sampah organik 3.000 ons 300
sebanyak 300 anak.
Urutan jumlah sampah dari yang paling sedikit, yaitu
Selisih peserta jalan
sampah karet, kertas, kaca, stirofoam, organik, dan
sehat siswa laki-laki dan
plastik (d).
perempuan dari SD Taruna
adalah 100 anak. 3. Jawaban:
Siswa memberi tanda centang () pada kolom benar
Pembahasan: atau salah berdasarkan teks.
Pernyataan yang benar berdasarkan data di atas,
yaitu: Pernyataan Benar Salah Pembenaran
- Banyak peserta jalan sehat dari SD Nusantara
Jumlah sampah Sampah kaca =
adalah 250 anak, dengan 150 anak laki-laki dan 125 kg
100 anak perempuan. 1
kaca dari Sampah stirofoam
2
- Peserta jalan sehat paling banyak berasal dari 0,25 ton = 250 kg.
jumlah sampah
SD Tunas Bangsa, yaitu sebanyak 300 anak. stirofoam. Berat sampah
kaca setengahnya
dari berat sampah
stirofoam.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


32 Untuk SD/MI
• Berat sampah organik 3.000 ons = 300 kg.
Pernyataan Benar Salah Pembenaran Sebanyak 180 kg akan dibuat pupuk kompos.
Sisa sampah organik yang tidak dibuat kompos
Berat sampah
organik = 300 kg – 180 kg
Jumlah = 120 kg
3.000 ons = 300 kg.
sampah karet • Berat sampah kaca 125 kg = 1.250 ons.
Berat sampah karet
lebih banyak
0,5 kuintal = 50 kg. 5. Jawaban:
daripada
Jadi, berat sampah
jumlah sampah Bibit pohon yang memiliki harga paling mahal, yaitu
karet lebih sedikit
organik. bibit jati seharga Rp38.000,00.
daripada sampah
organik.
6. Jawaban:
Jumlah sampah Berat sampah Siswa memberi tanda centang () pada pernyataan
1 kertas 1 kuintal = yang benar.
kertas dari 100 kg
4
jumlah sampah Berat sampah Banyak bibit pohon yang ditanam di
plastik. plastik 400 kg
halaman belakang sekolah adalah 10 bibit.
Jadi, berat sampah
1
kertas nya berat Jika bibit rambutan dan bibit jambu biji akan
4
sampah plastik. ditanam dengan jumlah yang sama, biaya
Berat sampah yang diperlukan untuk membeli bibit tidak
Jumlah sampah lebih dari Rp200.000,00.
organik adalah
organik adalah
3.000 ons. Jika di halaman belakang sekolah hanya
300 gram.
3.000 ons = 300 kg akan ditanam satu jenis pohon dengan biaya
Sampah yang Sampah plastik pembelian bibit Rp150.000,00 maka pohon
paling banyak adalah sampah yang ditanam adalah pohon sawo.
dikumpulkan yang paling banyak
adalah sampah dikumpulkan, yaitu Jarak antara pohon kedua dengan pohon
plastik. seberat 400 kg. keenam adalah 30 meter.

4. Jawaban: Pembahasan:
Berikut pertanyaan dengan jawabannya yang tepat. • Banyak bibit pohon yang ditanam di halaman
belakang sekolah adalah 10 bibit.
Berapa kg jumlah sampah plastik (Pernyataan benar)
1.250
dan sampah kertas? Banyak bibit yang ditanam = panjang halaman
belakang sekolah : jarak tanam antarpohon
= 50 meter : 5 meter
Berapa ons selisih sampah = 10 bibit pohon
500
stirofoam dan sampah karet? • Jika bibit rambutan dan bibit jambu biji akan
ditanam dengan jumlah yang sama, biaya yang
Sebanyak 180 kg sampah organik diperlukan untuk membeli bibit tidak lebih dari
akan dibuat pupuk kompos. Rp200.000,00. (Pernyataan salah)
Berapa kg sisa sampah organik 120 Ada 10 bibit pohon yang akan ditanam, yaitu 5
yang tidak dibuat kompos? bibit rambutan dan 5 bibit jambu biji.
Biaya yang diperlukan untuk membeli bibit
= (5 × harga bibit rambutan) + (5 × harga bibit
Berapa ons sampah kaca yang
2.000 jambu biji)
dikumpulkan?
= (5 × Rp27.000,00) + (5 × Rp18.000,00)
= Rp135.000,00 + Rp90.000,00
Pembahasan:
= Rp225.000,00
• Berat sampah plastik dan sampah kertas
• Jika di halaman belakang sekolah hanya akan
= 400 kg + 1 kuintal
ditanam satu jenis pohon dengan biaya pembelian
= 400 kg + 100 kg
bibit Rp150.000,00 maka pohon yang ditanam
= 500 kg
adalah pohon sawo. (Pernyataan benar)
• Selisih berat sampah stirofoam dan sampah
Ada 10 bibit pohon dengan jenis sama yang
karet
akan ditanam, dengan biaya pembelian bibit
= 0,25 ton – 0,5 kuintal
Rp150.000,00.
= 2.500 ons – 500 ons
Maka harga per bibit pohon = Rp150.000,00 : 10
= 2.000 ons
= Rp15.000,00/bibit
Jenis bibit pohon dengan harga Rp15.000,00
adalah bibit sawo.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 33
• Jarak antara pohon kedua dengan pohon keenam Fikri membeli bibit rambutan dengan harga
adalah 30 meter. (Pernyataan salah) Rp27.000,00
Jarak antarpohon adalah 5 meter, maka jarak Dengan demikian, harga bibit pohon yang dibeli
antara pohon kedua sampai keenam 20 meter. Vera lebih mahal dibandingkan harga bibit pohon
7. Jawaban: yang dibeli Rani dan Fikri.
• Harga bibit pohon yang dibeli Fikri adalah yang
 Tidak setuju paling murah. (Pernyataan salah)
Vera membeli bibit mangga dengan harga
Pembahasan:
Rp30.000,00
Diketahui:
Rani membeli bibit sawo dengan harga
Jarak tanam antarpohon, yaitu 2 meter.
Rp15.000,00
Biaya yang diperlukan untk membeli bibit jambu biji
Fikri membeli bibit rambutan dengan harga
Rp90.000,00.
Rp27.000,00
Berapa panjang halaman depan kantor guru?
Dengan demikian, harga bibit pohon yang dibeli
Harga bibit jambu biji Rp18.000,00.
Rani adalah yang paling murah dibanding teman
Jumlah bibit yang ditanam
lainnya.
= Rp90.000,00 : Rp18.000,00
• Harga dua bibit sawo sama dengan harga satu
= 5 bibit jambu biji
bibit mangga. (Pernyataan benar)
Ada 5 bibit jambu biji yang akan ditanam dengan
Diketahui harga bibit mangga Rp30.000,00 dan
jarak tanam antarpohon 2 meter.
harga bibit sawo Rp15.000,00.
Panjang halaman depan kantor guru
Dapat disimpulkan harga dua bibit sawo sama
= 5 × 2 meter
dengan harga satu bibit mangga.
= 10 meter.
9. Jawaban:
8. Jawaban:
Siswa memberi tanda centang () pada pernyataan 5
yang benar.
6
Pedagang harus menyerahkan uang
kembalian kepada Vera dan teman- 7
temannya sebesar Rp25.000,00. 8
Bibit pohon yang dibeli Vera lebih mahal Pembahasan:
dibanding bibit pohon yang dibeli Rani dan Dito akan membuat rangkaian 25 bangun datar.
Fikri. Adapun bangun datar yang dibuat Dito sebagai
Harga bibit pohon yang dibeli Fikri adalah berikut.
yang paling murah.
Harga dua bibit sawo sama dengan harga
satu bibit mangga. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Pembahasan:
• Pedagang harus menyerahkan uang kembalian
kepada Vera dan teman-temannya sebesar 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
Rp25.000,00. (Pernyataan salah)
Total harga bibit yang dibeli Vera dan teman-
teman
= harga bibit mangga + harga bibit sawo + harga 21 22 23 24 25
bibit rambutan Jadi, jumlah bangun segitiga yang dibentuk Dito ada
= Rp30.000,00 + Rp15.000,00 + Rp27.000,00 7 buah.
= Rp72.000,00
Uang kembalian yang harus diterima Vera dan
teman-teman
= Rp100.000,00 – Rp72.000,00
= Rp28.000,00
• Bibit pohon yang dibeli Vera lebih mahal
dibanding bibit pohon yang dibeli Rani dan Fikri.
(Pernyataan benar)
Vera membeli bibit mangga dengan harga
Rp30.000,00
Rani membeli bibit sawo dengan harga
Rp15.000,00

Siap Menghadapi ANBK-AKM


34 Untuk SD/MI
10. Jawaban: 13. Jawaban:
Berikut urutan pola dan bentuk bangun datar yang
tepat.  Tidak setuju
Urutan ke- Bentuk Bangun Datar Pembahasan:
Berikut jadwal latihan bulu tangkis Jafar.

12 Sabtu, 1 Juli 2023. Rabu, 19 Juli 2023.


Selasa, 4 Juli 2023. Sabtu, 22 Juli 2023.
14 Jumat, 7 Juli 2023. Selasa, 25 Juli 2023.
Senin, 10 Juli 2023. Jumat, 28 Juli 2023.
17
Kamis, 13 Juli 2023. Senin, 31 Juli 2023.
20 Minggu, 16 Juli 2023.
Pada bulan Juli, Jafar berlatih bulu tangkis sebanyak
23 11 kali, tetapi tiap hari Rabu ia absen karena harus
mengikuti les matematika di bimbil. Dengan demikian,
Pembahasan:
Jafar berlatih bulu tangkis sebanyak 10 kali.
Berikut bangun datar yang dibuat Dito.
14. Jawaban:
Siswa memberi tanda centang () pada pernyataan
yang benar.
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Pernyataan Tanda

Jafar kemungkinan untuk berlatih bulu


11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 tangkis kelima kali pada hari Senin, 10
Juli 2023.
Setelah tanggal 13 Mei 2023, Kinan
21 22 23 24 25 akan berlatih bulu tangkis lagi pada
tanggal 19 Mei 2023.
11. Jawaban: Ana berlatih bulu tangkis paling sering
Berikut 30 bangun datar yang dibentuk Dito. daripada Jafar dan Kinan.
Pada bulan Juli, Jafar, Ana, dan Kinan
akan berlatih bulu tangkis di hari yang
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 sama sebanyak tiga kali.
Pembahasan:
• Jafar kemungkinan untuk berlatih bulu tangkis
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 kelima kali pada hari Senin, 10 Juli 2023.
(Pernyataan salah)
Sabtu, 1 Juli 2023. Rabu, 19 Juli 2023.
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 Selasa, 4 Juli 2023. Sabtu, 22 Juli 2023.
Bangun datar yang berada pada urutan ke-28, yaitu Jumat, 7 Juli 2023. Selasa, 25 Juli 2023.
dan urutan ke-30, yaitu . Senin, 10 Juli 2023. Jumat, 28 Juli 2023.
12. Jawaban: Kamis, 13 Juli 2023. Senin, 31 Juli 2023.
Ana berlatih bulu tangkis untuk ketiga kali pada Minggu, 16 Juli 2023.
tanggal 19 Juli 2023.
Ana berlatih bulu tangkis setiap 4 hari sekali. Jafar berlatih bulu tangkis kelima kali pada Kamis,
Ana berlatih bulu tangkis pertama kali pada tanggal 1 13 Juli 2023.
Juli 2023. Berikut jadwal berlatih bulu tangkis Ana. • Setelah tanggal 13 Mei 2023, Kinan akan berlatih
bulu tangkis lagi pada tanggal 19 Mei 2023.
Latihan ke I II III (Pernyataan benar)
1 Juli 5 Juli 9 Juli
Tanggal
2023 2023 2023
Jadi, Ana berlatih bulu tangkis untuk ketiga kali pada
tanggal 9 Juli 2023.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 35
Berikut jadwal latihan bulu tangkis Kinan. 16. Jawaban:
Berikut benda yang menyerupai bentuk bangun
Sabtu, 1 Juli 2023. balok.
Jumat, 7 Juli 2023.
Kamis, 13 Juli 2023.
Rabu, 19 Juli 2023.
Selasa, 25 Juli 2023.
Senin, 31 Juli 2023.
Berdasarkan data di atas, diketahui setelah
tanggal 13 Mei 2023, Kinan akan berlatih lagi
pada tanggal 19 Mei 2023.  ...  ...
• Ana berlatih bulu tangkis paling sering daripada
Jafar dan Kinan. (Pernyataan salah) Pembahasan:
Berdasarkan bacaan diketahui bahwa Ana Kulkas dan lemari mempunyai ciri-ciri seperti bangun
berlatih setiap 4 hari sekali, Jafar berlatih setiap 3 balok, sehingga benda-benda ini menyerupai bentuk
hari sekali, dan Kinan berlatih setiap 6 hari sekali. bangun balok.
Dari data tersebut, Jafar akan berlatih paling 17. Jawaban:
sering dibanding Ana dan Kinan. 1.440 cm3
• Pada bulan Juli, Jafar, Ana, dan Kinan akan Pembahasan:
berlatih bulu tangkis di hari yang sama sebanyak Diketahui: p = 15 cm
tiga kali. (Pernyataan benar) l = 8 cm
Berdasarkan bacaan diketahui bahwa Jafar t = 12 cm
berlatih setiap 3 hari sekali, Ana berlatih setiap Ditanya: volume
4 hari sekali, dan Kinan berlatih setiap 6 hari Jawab:
sekali. Volume balok = p × l × t
KPK dari 3, 4, dan 6 adalah 12. = 15 cm × 8 cm × 12 cm
Jafar, Ana, dan Kinan mulai berlatih bulu tangkis = 1.440 cm3
bersama pada tanggal 1 Juli 2023. Jadi, volume balok adalah 1.440 cm3.
Mereka akan berlatih kedua kali pada, 13 Juli 18. Jawaban:
2023 dan ketiga kali pada 25 Juli 2023.
Jadi, selama di bulan Juli mereka akan berlatih  Tidak setuju
tiga kali. Pembahasan:
15. Jawaban: Pada tahun 2021, kebun binatang C memiliki
Berikut ciri-ciri balok yang tepat. pengunjung terbanyak dibanding kebun binatang
lainnya.
Mempunyai 8 titik sudut.
19. Jawaban:
Mempunyai alas berbentuk segitia. Berikut pasangan pernyataan dengan jumlah
pengunjung kebun binatang yang tepat berdasarkan
Mempunyai 12 rusuk. data.
Pengunjung kebun
80 ribu orang
Mempunyai 6 sisi. binatang C di tahun 2019.

Semua rusuknya sama panjang. Pengunjung kebun


50 ribu orang
binatang E di tahun 2022.
Pembahasan:
Berikut ciri-ciri bangun ruang balok. Pengunjung kebun
a. Memiliki 6 sisi. 85 ribu orang
binatang B di tahun 2020.
b. Memiliki 12 rusuk.
c. Memiliki 8 titik sudut. Pengunjung kebun
d. Memiliki 12 diagonal sisi. 75 ribu orang
binatang D di tahun 2021.
e. Memiliki 4 diagonal ruang.
f. Memiliki 6 bidang diagonal.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


36 Untuk SD/MI
20. Jawaban: 23. Jawaban:
Berikut pernyataan yang benar berdasarkan data Siswa menganalisis pernyataan benar atau salah
pengunjung kebun binatang. berdasarkan bacaan.
Jumlah pengunjung kebun binatang C Pernyataan Keterangan
selalu meningkat tiap tahunnya.
Harga 1 kg anggur tidak lebih
Pada tahun 2020, jumlah pengunjung B
mahal dari 2 kg alpukat.
kebun binatang B paling banyak dibanding
pengunjung kebun binatang lainnya. Stroberi mempunyai harga paling
S
murah dibanding buah lainnya.
Jumlah pengunjung kebun binatang A
makin menurun tiap tahunnya. Harga 1 kg apel sama dengan
S
harga 1 kg alpukat.
Pada tahun 2019, jumlah pengunjung
kebun binatang E paling sedikit dibanding Jika ibu membeli 1 kg buah jeruk
pengunjung kebun binatang lainnya. 1
dan kg buah anggur maka uang
2 B
Pembahasan: yang harus dibayar ibu adalah
• Jumlah pengunjung kebun binatang C selalu Rp47.000,00.
meningkat tiap tahunnya. (Pernyataan salah)
Pembahasan:
Berdasarkan data diketahui bahwa pada tahun
• Harga 1 kg anggur tidak lebih mahal dari 2 kg
2020, pengunjung kebun binatang C mengalami
alpukat. (Pernyataan benar)
penurunan.
Harga 1 kg anggur, yaitu Rp50.000,00.
• Pada tahun 2020, jumlah pengunjung kebun
Harga 1 kg alpukat, yaitu Rp30.000,00, sehingga
binatang B paling banyak dibanding pengunjung
harga 2 kg alpukat yaitu 2 × Rp30.000,00 =
kebun binatang lainnya. (Pernyataan benar)
Rp60.000,00.
Berdasarkan data diketahui bahwa pada tahun
Jadi, harga 1 kg anggur lebih murah dibanding
2020, pengunjung kebun binatang B paling
harga 2 kg alpukat.
banyak dibanding pengunjung kebun binatang
• Stroberi mempunyai harga paling murah
lainnya, yaitu 75 ribu orang.
dibanding buah lainnya. (Pernyataan salah)
• Jumlah pengunjung kebun binatang A makin
Berdasarkan data buah diketahui bahwa
menurun tiap tahunnya. (Pernyataan benar)
buah yang paling murah adalah jeruk seharga
• Pada tahun 2019, jumlah pengunjung kebun
Rp22.000,00 per kilogramnya.
binatang E paling sedikit dibanding pengunjung
• Harga 1 kg apel sama dengan harga 1 kg alpukat.
kebun binatang lainnya. (Pernyataan salah)
(Pernyataan salah)
Berdasarkan data diketahui bahwa pada tahun
Berdasarkan data diketahui:
2019, pengunjung kebun binatang D adalah
Harga 1 kg apel Rp35.000,00.
yang paling sedikit dibanding pengunjung kebun
Harga 1 kg alpukat Rp30.000,00.
binatang lain, yaitu 45 ribu orang.
1
21. Jawaban: • Jika ibu membeli 1 kg buah jeruk dan kg buah
2
Buah yang paling mahal, yaitu anggur seharga anggur maka uang yang harus dibayar ibu adalah
Rp50.000 per kilogramnya. Rp47.000,00. (Pernyataan benar)
22. Jawaban: 1
Jawaban yang tepat, yaitu Harga 1 kg buah jeruk dan kg buah anggur
2
1
= Rp22.000,00 + (Rp50.000,00)
anggur stroberi apel alpukat naga jeruk 2
= Rp22.000,00 + Rp25.000,00
Pembahasan:
= Rp47.000,00
Urutan buah dari yang paling mahal, yaitu anggur,
stroberi, apel, alpukat, buah naga, dan jeruk.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 37
24. Jawaban: Uang yang harus dibayar ibu untuk membeli
buah
Ibu membeli 1 kg stroberi
1 1 1
= kg jeruk + 1 kg apel + kg alpukat
dan 2 kg anggur. Berapa Rp39.000,00 2 2
total harga belanjaan 1 1
= ( × Rp22.000,00) + Rp35.000,00 + ( ×
ibu? 2 2
Rp30.000,00)
Berapa selisih harga 2 kg = Rp11.000,00 + Rp35.000,00 + Rp15.000,00
buah naga dengan 1 kg Rp70.000,00 = Rp61.000,00
alpukat? Ibu membayar dengan selembar uang
Rp100.000,00, maka uang kembalian ibu adalah
= Rp100.000,00 – Rp61.000,00
1 = Rp39.000,00
Jika ibu membeli kg
2 • Pemilik toko buah sedang memberikan diskon
1
jeruk, 1 kg apel, dan kg 10% untuk pembelian alpukat perkilogramnya.
2
alpukat dan membayar- Rp81.000,00 Jika ibu membeli 3 kg alpukat, berapa uang yang
nya dengan selembar harus dibayar ibu?
uang Rp100.000,00 Harga 3 kg alpukat = 3 × Rp30.000,00
maka berapakah uang = Rp90.000,00
kembalian ibu terima? Total diskon yang diterima ibu
10
= × Rp90.000,00
Pemilik toko buah sedang 100
memberikan diskon 10% = Rp9.000,00
untuk pembelian alpukat Uang yang harus dibayar ibu
perkilogramnya. Jika ibu Rp20.000,00 = Rp90.000,00 – Rp9.000
membeli 3 kg alpukat, = Rp81.000,00
berapa uang yang harus 25. Jawaban:
dibayar ibu? Urutan anak dari yang menerima buah jeruk paling
sedikit, yaitu Shafa – Santi – Raihan – Rio.
Pembahasan:
Pembahasan:
Mari kita mencari tahu jawaban dari tiap
Santi menerima 2,25 kg jeruk.
pertanyaan.
1 Shafa menerima 1,5 kg jeruk.
• Ibu membeli 1 kg stroberi dan kg anggur. Rio menerima 3,5 kg jeruk.
2
Berapa total harga belanjaan ibu? Jeruk yang diterima Raihan
1 = 10 kg – (2,25 kg + 1,5 kg + 3,5 kg)
Harga 1 kg stroberi dan kg anggur
2 = 10 kg – 7,25 kg
1
= Rp45.000,00 + (Rp50.000,00) = 2,75 kg
2
= Rp45.000,00 + Rp25.000,00 Urutan anak yang menerima buah jeruk dari yang
= Rp70.000,00 paling sedikit, yaitu Shafa – Santi – Raihan – Rio.
Jadi, total harga belanjaan ibu yaitu 26. Jawaban:
Rp70.000,00. 5 wadah
• Berapa selisih harga 2 kg buah naga dengan 1 kg
alpukat? 6 wadah
Harga 2 kg buah naga = 2 × Rp25.000,00 = 7 wadah
Rp50.000,00
8 wadah
Harga 1 kg alpukat = Rp30.000,00
Selisih harga 2 kg buah naga dengan harga 1 kg Pembahasan:
alpukat Buah jeruk mulanya diletakkan dalam wadah. Tiap
= Rp50.000,00 – Rp30.000,00 wadah dapat memuat 1.250 gram.
= Rp20.000,00 Jumlah wadah yang dibutuhkan untuk menampung
buah jeruk milik Bayu adalah
1 1
• Jika ibu membeli kg jeruk, 1 kg apel, dan = 10 kg : 1.250 gram
2 2
kg alpukat dan membayarnya dengan selembar = 10.000 kg : 1.250 kg
uang Rp100.000,00, maka berapakah uang =8
kembalian ibu terima? Jadi, jumlah wadah yang dibutuhkan untuk
menampung buah jeruk milik Bayu ada 8 buah.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


38 Untuk SD/MI
27. Jawaban: • Keliling peta yang diamati Rizal adalah 10,2 dm.
Jarak sebenarnya antara Kota Madiun dan Pacitan, (Pernyataan benar)
yaitu 150 km. K = 2p + 2l
Pembahasan: = (2 × 30) + (2 × 21)
Diketahui: jarak pada peta antara Madiun dan Pacitan = 60 + 42
adalah 3 cm. = 102 cm
Skala : 1 : 5.000.000 = 10,2 dm
Ditanya: Jarak sebenarnya antara Madiun dan 30. Jawaban:
Pacitan Golongan Darah Banyak Siswa
Jawab:
Jarak pada peta 3 cm O 10
Jarak sebenarnya = =
Skala 1
AB 8
5.000.000
5.000.000
= 3 cm × = 15.000.000 cm = 150 km. A 5
1
28. Jawaban:
4
2 jam 3 jam
2,5 jam 3,5 jam Pembahasan:
Pembahasan: Tiap mewakili 2 siswa.
Diketahui: Jarak Madiun ke Pacitan 150 km.
Kecepatan = 60 km/jam Golongan Darah Banyak Siswa
Ditanya: waktu
Jawab:
Jarak 150 km O 10 siswa
Waktu = = = 2,5 jam.
kecepatan 60 km/jam
29. Jawaban:
A 8 siswa
Luas peta dapat diketahui dengan
mengalikan panjang dan lebarnya.
B 8 siswa
Luas peta yang diamati Rizal adalah 6,3 m .2

AB 5 siswa
Keliling peta dapat diketahui dengan
mengalikan semua panjang sisinya.
Keliling peta yang diamati Rizal adalah 10,2 Paket 3
dm.
1. Jawaban:
Pembahasan:
• Luas peta dapat diketahui dengan mengalikan A
panjang dan lebarnya. (Pernyataan benar) C
Luas persegi panjang dapat dicari dengan
rumus: 7 13
L=p×l
• Luas peta yang diamati Rizal adalah 6,3 m2. 10 18
(Pernyataan salah)
L =p×l 12 15
= 30 cm × 21 cm
= 630 cm2 15 10
= 0,63 m2
Pembahasan:
• Keliling peta dapat diketahui dengan mengalikan
Diketahui:
semua panjang sisinya. (Pernyataan salah)
+8 –5
Keliling persegi panjang dapat diketahui dengan A B C
menjumlahkan panjang semua sisinya.
Rumus mencari keliling persegi panjang: Jika A = 7 maka 7 + 8 = 15 – 5 = 10.
=p+l+p+l Jika A = 10 maka 10 + 8 = 18 – 5 = 13.
= 2p + 2l Jika A = 12 maka 12 + 8 = 20 – 5 = 15.
= 2 (p + l) Jika A = 15 maka 15 + 8 = 23 – 5 = 18.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 39
2. Jawaban: Pembahasan:
Data hasil panen Pak Raharjo:
Bilangan terbesar yang dapat No. Nama Sayuran Hasil Panen (kg)
S
dibentuk adalah 513.
1. Wortel 100
Bilangan terbesar yang dapat 2. Tomat 70
B
dibentuk adalah 531. 3. Kubis 2 × 70 = 140
Bilangan terkecil yang dapat dibentuk 4. Bunga kol 150
B
adalah 135. 5. Brokoli 4
× 100 = 80
5
Bilangan terkecil yang dapat dibentuk
S
adalah 153. 5. Jawaban:

Pembahasan: Pernyataan Ya Tidak


Diketahui: bilangan 3, 5, 1
Selisih hasil panen tomat dan
Kemungkinan susunan bilangan:
wortel adalah 20 kg.
135, 153, 315, 351, 513, dan 531.
Susunan bilangan paling besar: 531. Selisih hasil panen bunga kol
Susunan bilangan paling kecil: 135. dan brokoli adalah 70 kg.
3. Jawaban: Jumlah hasil panen wortel dan
kubis adalah 240 kg.
60 kg Jumlah hasil panen kubis dan
brokoli adalah 200 kg.
80 kg
Pembahasan:
120 kg Selisih tomat dan wortel = 100 – 70 = 30 kg.
Selisih bunga kol dan brokoli = 150 – 80 = 70 kg.
Jumlah wortel dan kubis = 100 + 140 = 240 kg.
140 kg
Jumlah kubis dan brokoli = 140 + 80 = 220.
Pembahasan: 6. Jawaban:
Diketahui:
No. Nama Sayuran Hasil Panen (kg) Wortel lebih banyak dari brokoli.
1. Wortel 100
Bunga kol lebih sedikit dari kubis.
2. Tomat 70
3. Kubis 2 × 70 = 140 Brokoli lebih sedikit dari tomat.
4. Bunga kol 150
Kubis lebih banyak dari wortel.
5. Brokoli 4
× 100 = 80 Pembahasan:
5
• Wortel : 100 kg dan brokoli: 80 kg.
Jadi, banyak brokoli hasil panen Pak Raharjo adalah Jadi, wortel lebih banyak dari brokoli.
80 kg. • Bunga kol: 150 kg dan kubis: 140 kg.
4. Jawaban: Jadi, bunga kol lebih banyak dari kubis.
• Brokoli : 80 kg dan tomat: 70 kg.
wortel 70 kg Jadi, brokoli lebih banyak dari tomat.
• Kubis : 140 kg dan wortel: 100 kg.
tomat 80 kg
Jadi, kubis lebih banyak dari wortel.
kubis 100 kg

bunga kol 140 kg

brokoli 150 kg

Siap Menghadapi ANBK-AKM


40 Untuk SD/MI
7. Jawaban: Pembahasan:
Kelurahan dengan kasus putus sekolah paling tinggi
Hasil panen paling banyak adalah bunga adalah kelurahan D, yaitu sebanyak 10 kasus.
B
kol, yaitu 150 kg. Kelurahan dengan kasus putus sekolah tingkat SD
Hasil panen paling sedikit adalah brokoli, paling rendah adalah kelurahan A, yaitu sebanyak
S
yaitu 70 kg. 1 kasus.
Urutan hasil panen dari yang paling sedikit Kelurahan dengan kasus putus sekolah paling rendah
B adalah tomat, brokoli, wortel, kubis, dan adalah kelurahan C, yaitu sebanyak 8 kasus.
bunga kol. Kelurahan dengan kasus putus sekolah tingkat SMP
paling rendah adalah kelurahan B, yaitu sebanyak
Urutan hasil panen dari yang paling banyak 2 kasus.
S adalah bunga kol, kubis, wortel, tomat, dan
10. Jawaban:
brokoli.
Pembahasan: Perbandingan banyak kasus putus
• Hasil panen Pak Raharjo yang paling banyak sekolah di Kelurahan A dan D adalah 5 : 6.
adalah bunga kol, yaitu sebanyak 150 kg. Perbandingan banyak kasus putus
• Hasil panen Pak Raharjo yang paling sedikit sekolah di Kelurahan C dan B adalah 8 : 9.
adalah tomat, yaitu sebanyak 70 kg. Perbandingan banyak kasus putus
• Urutan hasil panen dari yang paling sedikit, yaitu sekolah di Kelurahan B dan D adalah 2 : 3.
tomat, brokoli, wortel, kubis, dan bunga kol.
• Urutan hasil panen dari yang paling banyak, yaitu Perbandingan banyak kasus putus sekolah
bunga kol, kubis, wortel, brokoli, dan tomat. di Kelurahan C dan D adalah 4 : 5.
8. Jawaban: Pembahasan:
Kelurahan A, B, C, dan D. • Perbandingan kasus putus sekolah di kelurahan
A dan D adalah 10 : 12 atau 5 : 6.
Kelurahan B, A, D, dan C. • Perbandingan kasus putus sekolah di kelurahan
Kelurahan B, C, A, dan D. C dan B adalah 8 : 9.
 Kelurahan D, A, B, dan C. • Perbandingan kasus putus sekolah di kelurahan
B dan D adalah 9 : 12 atau 3 : 4.
Pembahasan: • Perbandingan kasus putus sekolah di kelurahan
Diketahui: C dan D adalah 8 : 12 atau 2 : 3.
Banyak Anak 11. Jawaban:
Nama Putus Sekolah
Kelurahan serabi lingkaran
SD SMP SMA Total
Kelurahan A 1 3 6 10 kue lapis
Kelurahan B 2 2 5 9 segiempat
kue lupis
Kelurahan C 3 4 1 8
Kelurahan D 4 5 3 12
bika ambon segitiga
Jadi, urutan nama kelurahan dari yang kasus
putus sekolahnya paling banyak, yaitu D, A, B, Pembahasan:
dan C. • Serabi berbentuk lingkaran.
9. Jawaban: • Kue lapis berbentuk segiempat.
• Kue lupis berbentuk segitiga.
Kelurahan dengan kasus putus • Bika ambon berbentuk segiempat.
A
sekolah paling tinggi adalah ... .

Kelurahan dengan kasus putus


sekolah tingkat SD paling rendah B
adalah ... .

Kelurahan dengan kasus putus


sekolah paling sedikit adalah ... . C

Kelurahan dengan kasus putus


sekolah tingkat SMP paling rendah D
adalah ... .

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 41
12. Jawaban: Pembahasan:
Selisih keliling pigura A dan B adalah • Anyaman (A) berbentuk balok.
64 cm. • Anyaman (B) berbentuk tabung.
15. Jawaban:
Selisih keliling pigura B dan C adalah
32 cm. Volume kemasan susu cair sama dengan
0,4 liter.
Jumlah keliling pigura A dan B adalah
136 cm. Volume kemasan minyak goreng sama
Jumlah keliling pigura A dan C adalah dengan 2.000 ml.
162 cm. Volume kemasan minyak goreng 8 kali
volume kemasan susu cair.
Pembahasan:
Volume kemasan air mineral 10 kali
Diketahui:
volume kemasan minyak goreng.
Ukuran
Keliling Luas Pembahasan:
Pigura Panjang Lebar (cm) (cm2) Diketahui:
(cm) (cm)
• Volume kemasan susu cair adalah
A 30 20 100 600 250 ml = 0,25 l.
B 10 8 36 80 • Volume kemasan minyak goreng adalah
2 l = 2.000 ml.
C 20 16 72 320
• Volume kemasan air mineral adalah
• Selisih keliling pigura A dan B = 100 cm – 36 cm 19 l = 19.000 ml.
= 64 cm. • Volume kamasan minyak goreng 8 kali volume
• Selisih keliling pigura B dan C = 72 cm – 36 cm kemasan susu cair.
= 36 cm. • Volume kemasan air mineral 9,5 kali volume
• Jumlah keliling pigura A dan B = 100 cm + 36 cm kemasan susu cair.
= 136 cm.
16. Jawaban:
• Jumlah keliling pigura A dan C = 100 cm + 72 cm
50 ml
= 172 cm.
Pembahasan:
13. Jawaban: Volume kemasan susu cair adalah 250 ml.
Susu cair akan dituang ke dalam 5 gelas dengan
Jumlah luas pigura A dan B 400 cm2
volume setiap gelas sama.
Volume setiap gelas adalah 250 ml : 5 = 50 ml.
Jumlah luas pigura B dan C 240 cm2
17. Jawaban:
Selisih luas pigura A dan C 680 cm2 Paling banyak kantong yang dibutuhkan
Pak Hasan adalah 9 kantong.
Selisih luas pigura B dan C 280 cm2 Paling banyak kantong yang dibutuhkan
Pembahasan: Pak Hasan adalah 11 kantong.
• Jumlah luas pigura A dan B = 600 cm2 + 80 cm2 Setiap kantong berisi maksimal 10 sarung
= 680 cm2. dan 11 selimut.
• Jumlah luas pigura B dan C = 80 cm2 + 320 cm2 Setiap kantong berisi maksimal 11 sarung
= 400 cm2. dan 13 selimut.
• Selisih luas pigura A dan C = 600 cm2 – 320 cm2
= 280 cm2. Pembahasan:
• Selisih luas pigura B dan C = 320 cm2 – 80 cm2 Diketahui: 99 sarung dan 117 selimut.
= 240 cm2. Faktorisasi prima dari 99 = 32 × 11.
Faktorisasi prima dari 117 = 32 × 13.
14. Jawaban: FPB dari 99 dan 117 adalah 32 = 9.
• Paling banyak kantong yang dibutuhkan Pak
Benda (A) menyerupai bangun tabung. Hasan adalah 9 kantong.
• Banyak sarung pada tiap kantong maksimal
Benda (A) menyerupai bangun balok. 99 : 9 = 11 sarung.
• Banyak selimut pada tiap kantong maksima
Benda (B) menyerupai bangun tabung. 117 : 9 = 13 selimut.

Benda (B) menyerupai bangun kerucut.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


42 Untuk SD/MI
18. Jawaban: 20. Jawaban:

Naira berangkat les Matematika lagi pada Pernyataan Benar Salah


Jumat, 4 Agustus 2023.
Debit air pintu bendungan
Maudy berangkat les Matematika lagi
adalah 500 l/detik.
pada Selasa, 8 Agustus 2023.
Debit air pintu bendungan
Naira dan Maudy berangkat les
adalah 500 ml/detik.
Matematika bersama-sama setiap 10 hari
sekali. Volume air yang keluar dari
Naira dan Maudy berangkat les pintu bendungan selama 1 menit
Matematika bersama-sama setiap 12 hari adalah 30.000 liter.
sekali. Volume air yang keluar dari
pintu bendungan selama 1 menit
Pembahasan:
adalah 45.000 liter.
Diketahui:
• Naira berangkat les 3 hari sekali dan Maudy Pembahasan:
berangkat les 4 hari sekali. Diketahui:
KPK dari 3 dan 4 adalah 12. Volume (V) = 1.500 dm3 = 1.500 l.
Naira dan Maudy akan berangkat les bersama- Waktu (t) = 3 detik.
sama setiap 12 hari sekali. • Debit pintu air (D) = V : t = 1.500 l : 3 detik
• Naira berangkat les pada Selasa, 1 Agustus = 500 l/ detik.
2023. • Volume air yang keluar selama 1 menit
Naira akan berangkat les lagi pada 1 Agustus = 500 l/ detik × 60 detik
2023 + 3 hari = Jumat, 4 Agustus 2023. = 30.000 liter.
• Maudy berangkat les pada Sabtu, 5 Agustus 21. Jawaban:
2023.
Maudy akan berangkat les lagi pada 5 Agustus K S B K S B
2023 + 4 hari = Rabu, 9 Agustus 2023. B
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
19. Jawaban:
B K S B K S
S
Sabtu, 12 Agustus 2023 Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Senin

Minggu, 13 Agustus 2023 K B S K B S


S
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
Senin, 24 Agustus 2023
S B K S B K
B
Selasa, 25 Agustus 2023 Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Senin

Pembahasan: Pembahasan:
Naira berangkat les setiap 3 hari sekali. • Kemasan keripik telur asin kecil diproduksi pada
Maudy berangkat les setiap 4 hari sekali. hari Senin dan Kamis.
• Kemasan keripik telur asin sedang diproduksi
Jadwal
1 2 3 4 5 pada hari Selasa dan Jumat.
Les
• Kemasan keripik telur asin besar diproduksi pada
Naira Selasa, Jumat, Senin, Kamis, Minggu,
1 4 7 10 13 hari Rabu dan Selasa.
Agustus Agustus Agustus Agustus Agustus 22. Jawaban:
2023 2023. 2023. 2023. 2023.
Maudy Sabtu, Rabu, Minggu, Kamis, Senin,
5 9 13 17 21
Rp250.000,00
Agustus Agustus Agustus Agustus Agustus
2023 2023. 2023. 2023. 2023.
Rp275.000,00
• Naira dan Maudy akan berangkat les bersama-
sama pada Minggu, 13 Agustus 2023. Rp285.000,00
• Naira dan Maudy akan bernagkat les bersama-
sama lagi pada 13 Agustus 2023 + 12 hari =
Selasa, 25 Agustus 2023. Rp315.000,00

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 43
Pembahasan: Pembahasan:
Besar uaang yang harus dibayar Pak Harno: 1
• Banyak tepung terigu yang dibeli ibu: 1 kg
= 5 x Rp10.000,00 + 5 × Rp15.000,00 + 8 × 4
20.000,00 • Banyak tepung terigu yang digunakan untuk
= Rp50.000,00 + Rp75.000,00 + Rp160.000,00 3
membuat kue donat = kg.
= Rp285.000,00 4
Jadi, besar uang yang harus dibayar Pak Harno • Banyak tepung terigu yang digunakan untuk
adalah Rp285.000,00. 1
membuat kue pukis = kg.
23. Jawaban: 2
• Tepung terigu yang digunakan ibu
Pernyataan Benar Salah 3 1 1
= kg + kg = 1 kg.
4 2 4
Kemasan telur asin yang paling
Jadi, bahan kue yang dibeli ibu yang tidak mempunyai
banyak terjual adalah kemasan
sisa adalah tepung terigu.
sedang.
25. Jawaban:
Kemasan telur asin yang paling
sedikit terjual adalah kemasan Berat seluruh bahan kue yang dibeli ibu
besar. 1
adalah 5 kg.
Total pendapatan Pak Agus 4
dalam minggu ini adalah Berat telur yang digunakan untuk membuat
Rp6.050.000,00. 1
kue donat dan kue pukis adalah 1 kg.
Total pendapatan Pak Agus 2
dalam minggu ini adalah Selisih tepung terigu yang digunakan untuk
Rp6.500.000,00. membuat kue donat dan kue pukis adalah
Pembahasan: 1
kg.
Dalam minggu ini, Pak Agus berhasil menjual 120 4
kemasan kecil, 150 kemasan sedang, dan 130 Sisa mentega yang digunakan untuk
kemasan besar. membuat kue donat dan kue pukis adalah
Total pendapatan: 2
= 120 x 10.000 + 150 × 15.000 + 130 × 20.000 kg.
10
= 1.200 + 2.250.000 + 2.600.000
= 6.050.000 Pembahasan:
Jadi, pendapatan Pak Agus selama 1 minggu adalah • Berat seluruh bahan kue yang dibeli ibu:
6.050.000.
• Kemasan telur asin yang paling banyak terjual 3 1 1 3 3 1 1
1 +1 +1 + = (1 + 1 + 1) + ( + +
adalah kemasan sedang. (Benar) 4 4 2 4 4 4 2
• Kemasan telur asin yang paling sedikit terjual 3 1 1
+ ) = 3 + 2 = 5 kg.
adalah kemasan besar. (Salah) 4 4 4
• Berat telur yang digunakan untuk membuat kue
• Total pendapatan Pak Agus dalam minggu ini
donat dan kue pukis:
adalah Rp6.050.000,00. (Benar)
• Total pendapatan Pak Agus dalam minggu ini 3 1 3 2 5 1
kg + kg = kg + kg = kg = 1 kg.
adalah Rp6.500.000,00. (Salah) 4 2 4 4 4 4
24. Jawaban: • Selisih tepung terigu yang digunakan untuk
membuat kue donat dan kue pukis:
telur 3 1 3 2 1
kg – kg = kg – kg = kg.
4 2 4 4 4
tepung terigu • Sisa mentega yang digunakan untuk membuat
kue:
gula pasir 3 1 1 15 5 4
kg – kg – kg = kg – kg – kg =
4 4 5 20 20 20
mentega 9 3
kg = kg.
20 10

Siap Menghadapi ANBK-AKM


44 Untuk SD/MI
26. Jawaban: 28. Jawaban:

Jenis Minuman Banyak yang Terjual Jika Mika membeli 5 gelas es teh, ia cukup
membayar sebesar Rp15.000,00.
Jika Mika membeli 5 gelas es teh kampul,
Es teh
ia cukup membayar sebesar Rp15.000,00.
Jika Mika membeli 5 gelas es jeruk, ia
cukup membayar sebesar Rp16.000,00.
Es teh kampul
Mika hanya perlu membayar Rp12.000,00
untuk membeli 5 gelas es teh.

Es jeruk Pembahasan:
Hari ini ada promo di otlet minuman Bu Siti, yaitu beli
4 gratis 1.
Keterangan: Tiap gambar mewakili 50
• Jika membeli 5 gelas es teh, cukup membayar
gelas minuman.
4 × Rp3.000,00 = Rp12.000,00.
Pembahasan: • Jika membeli 5 es teh kampul, cukup membayar
Diagram gambar yang menyatakan banyak penjualan 4 × Rp3.500,00 = Rp14.000,00.
jenis minuman di outlet Bu Siti sebagai berikut. • Jika membeli 5 es jeruk, cukup membayar
Jenis Minuman Banyak yang Terjual 4 × Rp4.000,00 = Rp16.000.
Es teh 29. Jawaban:
Rp13.000,00
Pembahasan:
Uang yang harus dibayar Diana
Es teh kampul = 2 × Rp3.000,00 + 2 × Rp3.500,00
= Rp6.000,00 + Rp7.000,00
= Rp13.000,00
Es jeruk 30. Jawaban:
Rp2.050.000,00
Pembahasan:
Seluruh penjualan minuman di outlet Bu Siti selama
Keterangan:
1 minggu:
Setiap gelas mewakili 50 minuman.
Banyak
Total
27. Jawaban: Jenis Harga per yang
Penjualan
Minuman Gelas Terjual
(Rp)
Minuman yang paling laku di outlet Bu Siti (Gelas)
adalah es teh kampul. Es Teh Rp3.000,00 200 600.000
Minuman yang paling sedikit peminat di Es Teh Rp3.500,00 300 1.050.000
outlet Bu Siti adalah es teh. Kampul
Es teh lebih laku dari es teh kampul. Es Jeruk Rp4.000,00 100 400.000

Es jeruk kurang laku dibanding dengan es Total penjualan selama 1 minggu = Rp600.000,00 +
teh. 1.050.000,00 + Rp400.000,00 = Rp2.050.000,00.

Pembahasan:
Es teh terjual 200 gelas.
Es teh kampul terjual 300 gelas.
Es jeruk terjual 100 gelas.
• Minuman yang paling laku di outlet Bu Siti adalah
es teh kampul.
• Minuman yang paling sedikit peminatnya adalah
es jeruk.
• Es teh tidak lebih laku dari es teh kampul.
• Es jeruk kurang laku dibanding dengan es teh.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 45
5. Jawaban:
Paket 4 Tuliskan huruf B pada pernyataan yang Benar dan
S pada pernyataan yang Salah terkait teks!
1. Jawaban:
Pernyataan Ket Pembenaran
531 153
Penjualan beras Salah
351 135 di toko "Sentosa" Penjualan beras paling
S
paling banyak di banyak di hari Kamis,
Pembahasan:
hari Minggu. yaitu 150 kg.
Kartu angka Mira terdiri atas angka 3, 5, dan 1.
Bilangan terkecil yang dapat dibentuk Mira adalah Pada hari Selasa, Benar
135. beras yang terjual Pada hari Selasa beras
B
sebanyak 800 yang terjual 80 kg =
2. Jawaban:
ons. 800 ons
 Tidak setuju Selisih beras yang Salah
Pembahasan: terjual di hari Selisih beras yang
Kartu angka Edo terdiri atas 2, 8, dan 7. Rabu dan Kamis terjual di hari Rabu dan
Jika angka 2 menempati tempat puluhan, maka adalah 5.000 S Kamis
kemungkinan angka yang dibentuk Edo adalah 728 gram. = (150 – 100) kg =
atau 827. 50 kg
= 50.000 gram.
3. Jawaban:
Siswa memberi tanda centang () pada pernyataan Jumlah seluruh Benar
yang benar. beras yang terjual Seluruh beras yang
selama satu terjual selama satu
Pernyataan Ket Pembenaran minggu, yaitu 7,35 minggu
B
kuintal. = (120 + 80 + 100 +
Kartu bilangan Benar 150 + 75 + 90 + 120)
Mira dibaca tiga 315 dibaca tiga ratus kg
ratus lima belas. lima belas. =735 kg = 7,35 kuintal
Kartu bilangan Salah
Edo dibaca dua Kartu bilangan Edo 6. Jawaban:
ratus tujuh puluh dibaca dua ratus Uang kembalian yang diterima ibu adalah
delapan. delapan puluh tujuh. Rp60.000,00.
Pembahasan:
Nilai kartu Total harga beras yang harus dibayar ibu
Benar
bilangan Mira = 20 × Rp17.000,00
Kartu bilangan Mira 315.
lebih besar = Rp340.000,00
Kartu bilangan Edo 287.
daripada kartu Uang kembalian ibu
315 > 287
bilangan Edo. = (4 × Rp100.000,00) – Rp340.000,00
Nilai angka Benar = Rp400.000,00 – Rp340.000,00
3 pada kartu Kartu bilangan Mira 315. = Rp60.000,00
bilangan Mira Nilai angka 3 bernilai Jadi, uang kembalian yang diterima ibu adalah
adalah 300. 300. Rp60.000,00.
Nilai angka 1 bernilai 10. 7. Jawaban:
Nilai angka 5 bernilai 5. Masker C
Angka 8 pada Salah Pembahasan:
kartu bilangan Angka 8 pada kartu Berdasarkan data penjualan masker, diketahui
Edo menempati bilangan Edo menempati masker C paling sedikit penjualannya yaitu 500 boks
tempat ratusan. tempat puluhan. per hari.
4. Jawaban:
Rata-rata penjualan beras di toko "Sentosa" selama
satu minggu, yaitu 105 kg.
Pembahasan:
Rata-rata penjualan beras di toko “Sentosa”
120 + 80 + 100 + 150 + 75 + 90 + 120
= = 105 kg
7
Jadi, rata-rata penjualan beras di toko “Sentosa”
selama satu minggu adalah 105 kg.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


46 Untuk SD/MI
8. Jawaban: • Selisih penjualan antara masker C dan masker E
Siswa memasangkan jenis masker dengan jumlah adalah 450 boks. (Pernyataan benar)
masker yang terjual dengan cara menarik garis Selisih penjualan antara masker C dan masker E
lurus. = (950 – 500) boks
= 450 boks.
Masker A 37.500 buah
10. Jawaban:

Masker B Rp300.000,00 Rp250.000,00


25.000 buah
Rp305.000,00 Rp255.000,00
Masker C 30.000 buah Pembahasan:
Harga masker E sebelum diskon Rp60.000,00.
Masker D 47.500 buah 15
Total diskon = × Rp60.000,00 = Rp9.000,00.
100
Masker E 45.000 buah Harga masker E setelah diskon = Rp60.000,00 –
Rp9.000,00 = Rp51.000,00.
Pembahasan: Uang yang harus dibayar Pak Burhan untuk membeli
• Masker A = 600 × 50 = 30.000 buah 5 boks masker E
• Masker B = 750 × 50 = 37.500 buah = 5 × Rp51.000,00
• Masker C = 500 × 50 = 25.000 buah = Rp255.000,00
• Masker D = 900 × 50 = 45.000 buah 11. a. Jawaban:
• Masker E = 950 × 50 = 47.500 buah Harga jual masker C = Rp55.000,00
9. Jawaban: Harga jual masker D = Rp77.000,00
Siswa memberi tanda centang () pada pernyataan Pembahasan:
benar atau salah sesuai data. Harga beli masker C Rp50.000,00.
Harga beli masker D Rp70.000,00.
Pernyataan Benar Salah Jika Bu Yasmin menghendaki untung 10% per
Masker A terjual sekitar 550 boks masker maka harga jual masker yaitu
boks per harinya. Masker C = Harga beli + untung 10%
10
Masker C terjual paling sedikit = Rp50.000,00 + ( × Rp50.000,00)
dibanding jenis masker lainnya. 100
= Rp50.000,00 + Rp5.000,00
Jumlah rata-rata penjualan = Rp55.000,00
seluruh masker di toko "Mulia Masker D = Harga beli + untung 10%
Sejahtera" adalah 1.000 boks 10
dalam sehari. = Rp70.000,00 + ( × Rp70.000,00)
100
Selisih penjualan antara masker = Rp70.000,00 + Rp7.000,00
C dan masker E adalah 450 =Rp77.000,00
boks. b. Jawaban:
Pembahasan: Keuntungan yang diperoleh Bu Yasmin adalah
• Masker A terjual sebanyak 550 boks perharinya. Rp300.000,00.
(Pernyataan salah) Pembahasan:
Pada diagram batang, diketahui masker A terjual Harga beli seluruh masker yang dibeli Bu Yasmin
sebanyak 600 boks. = (25 × Rp50.000,00) + (25 × Rp70.000,00)
• Masker C terjual paling sedikit dibanding jenis = Rp1.250.000,00 + Rp1.750.000,00
masker lainnya. (Pernyataan benar) = Rp3000.000,00
Pada diagram batang, diketahui masker C terjual Harga jual seluruh masker Bu Yasmin
paling sedikit yaitu 500 boks. = (25 × Rp55.000,00) + (25 × Rp77.000,00)
• Jumlah rata-rata penjualan seluruh masker di = Rp1.375.000,00 + Rp1.925.000,00
toko “Mulia Sejahtera” adalah 1.000 boks dalam = Rp3.300.000,00
sehari. (Pernyataan salah) Untung yang diperoleh Bu Yasmin
Jumlah rata-rata penjualan seluruh masker = = Harga jual masker – harga beli masker
= Rp3.300.000,00 - Rp3000.000,00
(600 + 750 + 500 + 900 + 950) = Rp300.000,00
= 740 masker
5 Jadi, keuntungan yang akan diperoleh Bu Yasmin jika
semua maskernya habis terjual adalah Rp300.000.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 47
12. Jawaban: 15. Jawaban:
Siswa menganalisis pernyataan benar atau salah
berdasarkan bacaan.

Pernyataan Ket Pembenaran

Jarak yang Benar


Pembahasan: ditempuh Diketahui keliling
Hiasan dinding B menyerupai bentuk bangun datar Edo untuk lapangan 156 m.
segienam. Berikut gambar bangun datar segienam. mengelilingi Edo mengelilingi taman
taman adalah sebanyak 4 kali, maka
624 meter. jarak yang ditempuh Edo
= 4 × 156 m
= 624 m
13. Jawaban: Jarak yang Salah
Siswa memasangkan hiasan dinding dengan ciri-ciri ditempuh Edo Edo mengeliling taman
yang tepat. lebih pendek 4 kali, sedangkan Siti
Mempunyai empat sisi sama daripada jarak mengelilingi taman 2
Hiasan panjang, di mana dua pasang yang ditempuh kali. Sehingga, jarak
A sisinya sejajar. Siti. yang ditempuh Edo lebih
panjang daripada jarak
Mempunyai tiga sisi dan ditempuh Siti.
Hiasan tiga sudut yang besar ketiga Jarak yang Salah
B sudutnya jika dijumlahkan ditempuh Siti Jarak yang ditempuh Siti
besarnya 180°. lebih panjang lebih panjang daripada
daripada jarak jarak ditempuh Edo.
Hiasan Mempunyai enam sisi sama yang ditempuh
C panjang dan Edo.
enam sudut yang sama besar.
Selisih jarak Benar
Pembahasan: yang ditempuh Jarak yang ditempuh
• Hiasan dinding A berbentuk segitiga. Bangun Edo dan Siti Edo mengelilingi taman
segitiga mempunyai 3 sisi, 3 rusuk, dan 3 sudut adalah 3.120 4 kali = 4 × 156 = 624 m.
yang besar ketiga sudutnya jika dijumlahkan dm. Jarak yang ditempuh Siti
adalah 180°. mengelilingi taman 2 kali
• Hiasan dinding B berbentuk segienam. Bangun = 2 × 156 = 312 m.
segienam mempunyai 6 sisi sama panjang dan 6 Selisih jarak yang
sudut yang sama besar. ditempuh Edo dan Siti =
• Hiasan dinding C berbentuk persegi. Bangun 624 m – 312 m = 312 m
persegi mempunyai 4 sisi sama panjang, di mana = 3.120 dm.
dua pasang sisinya sejajar.
16. Jawaban:
14. Jawaban:
156 15.600 36

1.560 156.000
37
Pembahasan:
Keliling taman = jumlah semua sisi taman 38
= (46 + 5 + 5 + 12 + 5 + 5 + 46 + 5 +
5 + 12 + 5 + 5) m
39
= 156 m
= 15.600 cm Pembahasan:
Jumlah pohon yang mengelilingi taman
= keliling taman : jarak tanam antarpohon
= 156 m : 4 m
= 39
Jadi, jumlah seluruh pohon yang mengelilingi taman
ada 39 pohon.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


48 Untuk SD/MI
17. Jawaban: Banyak lampu hias yang terpasang
Warna lampu hijau akan menyala pada urutan = 8 m : 10 cm
ke-20. = 800 cm : 10 cm
Pembahasan: = 80 lampu
Lampu hias akan menyala bergantian dari warna Ada empat warna lampu hias yang akan dipasang,
biru, ungu, kuning, hingga hijau. sehingga masing-masing lampu hias berjumlah
Warna biru menyala pada urutan ke-1. = 80 lampu : 4 = 20 lampu.
Warna ungu menyala pada urutan ke-2. Jadi, setiap lampu hias yang dipasang berjumlah 20
Warna kuning menyala pada urutan ke-3. lampu.
Warna hijau menyala pada urutan ke-4. 20. Jawaban:
Warna Siswa memberi tanda centang () pada bahan
Menyala Urutan ke- pangan yang mengandung karbohidrat.
Lampu
Biru 1, 5, 9, 13, 17, 21, 25, 29, 33, 37, 41, 45, Daging sapi Ubi jalar
49, 53, 57 Kentang Telur ayam
Ungu 2, 6, 10, 14, 18, 22, 26, 30, 34, 38, 42, Wortel Nasi
46, 50, 54, 58 Pembahasan:
Kuning 3, 7, 11, 15, 19, 23, 27, 31, 35, 39, 43, Berdasarkan bacaan, diketahui bahan pangan yang
47, 51, 55, 59 mengandung karbohidrat adalah nasi, ubi jalar, ubi
kayu, dan kentang.
Hijau 4, 8, 12, 16, 20, 24, 28, 32, 36, 40, 44,
48, 52, 56, 60 21. Jawaban:
Kentang yang direbus Dena mengandung karbohidrat
Jadi, warna yang menyala di urutan ke-20 adalah sebanyak 40 gram.
lampu hijau. Pembahasan:
18. Jawaban: Berdasarkan data, diketahui dalam 100 gram kentang
mengandung karbohidrat sebanyak 20 gram.
Apa warna lampu yang akan Lampu Karbohidrat yang terkandung dalam 200 gram
menyala di urutan ke-15? ungu kentang
= 2 × 20 gram
Apa warna lampu yang akan Lampu
= 40 gram
menyala di urutan ke-30? biru
Jadi, kandungan karbohidrat dari kentang yang
Apa warna lampu yang akan Lampu direbus Dena adalah 40 gram.
menyala di urutan ke-45? hijau 22. Jawaban:

Apa warna lampu yang akan Lampu  Tidak setuju


menyala di urutan ke-60? kuning Pembahasan:
Karbohidrat pada 100 gram ubi kayu 38 gram.
Pembahasan:
Karbohidrat pada 100 gram ubi jalar 20 gram.
Berikut urutan nyala lampu.
Jadi, dapat disimpulkan karbohidrat pada ubi kayu
Warna lebih tinggi dibandingkan ubi jalar.
Menyala Urutan ke-
Lampu 23. Jawaban:
Biru 1, 5, 9, 13, 17, 21, 25, 29, 33, 37, 41, Siswa memasangkan kebutuhan karbohidrat pada
45, 49, 53, 57 anak sesuai usianya dalam satu hari.
Ungu 2, 6, 10, 14, 18, 22, 26, 30, 34, 38,
42, 46, 50, 54, 58 Linda berusia 4 tahun 59 gram

Kuning 3, 7, 11, 15, 19, 23, 27, 31, 35, 39,


43, 47, 51, 55, 59 Hamid berusia 9 tahun 250 gram
Hijau 4, 8, 12, 16, 20, 24, 28, 32, 36, 40,
44, 48, 52, 56, 60 Nina berusia 8 bulan 220 gram

19. Jawaban:
Banyak tiap lampu hias yang terpasang adalah 20 Rayan berusia 3 bulan 215 gram
lampu.
Pembahasan:
Ulfa berusia 3 tahun 105 gram
Panjang teras yang dipasang lampu hias adalah 8 m.
Jarak antarlampu hias adalah 10 cm.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 49
Pembahasan: Karbohidrat yang terdapat dalam 100 gram
• Linda berusia 4 tahun. Ia masuk dalam kategori kentang adalah 20 gram.
usia 4 – 6 tahun. Sehingga, kebutuhan karbohidrat Karbohidrat yang terdapat dalam 200 gram ubi
Linda adalah 220 gram/hari. jalar = 2 × 20 gram = 40 gram.
• Hamid berusia 9 tahun. Ia masuk dalam Selisih karbohidrat yang terdapat dalam 100
kategori usia 7 – 9 tahun. Sehingga, kebutuhan gram kentang dan 200 gram ubi jalar
karbohidrat Hamid adalah 250 gram/hari. = 40 gram – 20 gram
• Nina berusia 8 bulan. Ia masuk dalam kategori = 20 gram
usia 6 – 11 bulan. Sehingga, kebutuhan • Nimas adalah anak berusia 7 tahun. Dalam
karbohidrat Nina adalah 105 gram/hari. satu hari, Nimas memakan 400 gram nasi, 100
• Rayan berusia 3 bulan. Ia masuk dalam kategori gram ubi kayu, 200 gram ubi jalar, dan 300 gram
usia 0 – 5 bulan. Sehingga, kebutuhan karbohidrat kentang. Nimas telah mencukupi kebutuhan
Rayan adalah 59 gram/hari. karbohidrat hariannya. (Pernyataan benar)
• Ulfa berusia 3 tahun. Ia masuk dalam kategori Nimas berusia 7 tahun, sehingga kebutuhan
usia 1 – 3 tahun. Sehingga, kebutuhan karbohidrat karbohidrat dalam seharinya adalah 250 gram.
Ulfa adalah 215 gram/hari. Jumlah kandungan karbohidrat dari makanan
24. Jawaban: yang dikonsumsi Nimas
Siswa memberi tanda centang () pada pernyataan = (4 × 28 gram) + 38 gram + (2 × 20 gram) + (3 ×
benar atau salah berdasarkan bacaan. 20 gram)
= 112 gram + 38 gram + 40 gram + 60 gram
Pernyataan Benar Salah = 250 gram
Jadi, Nimas telah mencukupi kebutuhan
Karbohidrat yang terdapat dalam
karbohidrat hariannya.
250 gram nasi adalah 70 gram.
• Dengan berat yang sama, kandungan karbohidrat
Selisih karbohidrat yang paling tinggi terdapat pada nasi. (Pernyataan
terdapat dalam 100 gram salah)
kentang dan 200 gram ubi jalar, Berdasarkan data, karbohidrat paling banyak
yaitu 50 gram. terkandung dalam ubi kayu.
Nimas adalah anak berusia 7 • Edo adalah anak berusia 5 tahun. Jika hari ini
tahun. Dalam satu hari, Nimas Edo baru memakan 200 gram nasi dan 300 gram
memakan 400 gram nasi, 100 kentang, maka total karbohidrat yang masih
gram ubi kayu, 200 gram ubi dibutuhkan Edo di hari ini adalah 104 gram.
jalar, dan 300 gram kentang. (Pernyataan benar)
Nimas telah mencukupi Edo berusia 5 tahun, sehingga kebutuhan
kebutuhan karbohidrat karbohidrat hariannya adalah 220 gram.
hariannya. Jumlah total karbohidrat dari makanan yang
dimakan Edo
Dengan berat yang sama,
= (2 × 28 gram) + (3 × 20 gram)
kandungan karbohidrat paling
= 56 gram + 60 gram
tinggi terdapat pada nasi.
= 116 gram
Edo adalah anak berusia 5 Karbohidrat yang masih dibutuhkan Edo di hari itu
tahun. Jika hari ini Edo baru = 220 gram – 116 gram
memakan 200 gram nasi = 104 gram.
dan 300 gram kentang maka 25. Jawaban:
total karbohidrat yang masih
dibutuhkan Edo di hari ini adalah Rp10.000,00 Rp18.000,00
104 gram.
Rp13.000,00 Rp20.000,00
Pembahasan:
• Karbohidrat yang terdapat dalam 250 gram nasi Pembahasan:
adalah 70 gram. (Pernyataan benar) Diana mulai bekerja dari jam 09.00 pagi sampai jam
Karbohidrat yang terdapat dalam 100 gram nasi 22.00 dalam satu hari.
adalah 28 gram. Diana bekerja selama 13 jam.
Karbohidrat yang terdapat dalam 250 gram nasi Total parkir motor yang dibayar Diana
250 = 1 jam pertama + 12 jam berikutnya
= × 28 gram
100 = Rp2.000,00 + Rp12.000,00
= 70 gram = Rp14.000,00
• Selisih karbohidrat yang terdapat dalam 100 Namun, parkir motor dalam sehari maksimal
gram kentang dan 200 gram ubi jalar, yaitu 50 Rp10.000,00. Jadi, Diana membayar parkir di mal
gram. (Pernyataan salah) maksimal Rp10.000,00.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


50 Untuk SD/MI
26. Jawaban: • Dito memarkir mobil selama 3 jam. (Pernyataan
Siswa memasangkan pernyataan dengan tarif parkir benar)
yang tepat. Tarif parkir mobil selama 3 jam
= 1 jam pertama + 2 jam berikutnya
Pernyataan Tarif Parkir
= Rp4.000,00 + Rp4.000,00
Ibnu memarkir mobil selama 5 jam. Rp10.000,00 = Rp8.000,00
• Dito memarkir mobil selama 5 jam. (Pernyataan
Karina memarkir motor selama 12 jam. Rp20.000,00 salah)
Dimas memarkir mobil selama 9 jam. Rp12.000,00
Tarif parkir mobil selama 5 jam
= 1 jam pertama + 4 jam berikutnya
Ayu memarkir motor selama 8 jam. Rp9.000,00 = Rp4.000,00 + Rp8.000,00
= Rp12.000,00
Pembahasan: Jadi, pernyataan yang benar, yaitu
• Ibnu memarkir mobil selama 5 jam • Dito memarkir motor selama 7 jam.
Tarif parkir mobil yang dibayar Ibnu • Dito memarkir mobil selama 3 jam.
= 1 jam pertama + 4 jam berikutnya
= Rp4.000,00 + Rp8.000,00 28. Jawaban:
= Rp12.000,00 Jumlah tabungan CIka dalam satu bulan di koperasi
• Karina memarkir motor selama 12 jam sekolah, yaitu Rp30.000,00.
Tarif parkir motor yang dibayar Karina Pembahasan:
= 1 jam pertama + 11 jam berikutnya Cika menabung setiap 3 hari sekali.
= Rp2.000,00 + Rp11.000,00 Cika mulai menabung pada tanggal 1 Juni 2023.
= Rp13.000,00 Berikut jadwal menabung Cika di bulan Juni.
Namun, parkir motor dalam sehari maksimal 1 Juni 2023
Rp10.000,00. Jadi, Karina membayar parkir di
mal maksimal Rp10.000,00. 4 Juni 2023
• Dimas memarkir mobil selama 9 jam 7 Juni 2023
Tarif parkir mobil yang dibayar Dimas 10 Juni 2023
= 1 jam pertama + 8 jam berikutnya
= Rp4.000,00 + Rp16.000,00 13 Juni 2023
= Rp20.000,00 16 Juni 2023
• Ayu memarkir motor selama 8 jam 19 Juni 2023
Tarif parkir motor yang dibayar Ayu
= 1 jam pertama + 7 jam berikutnya 22 Juni 2023
= Rp2.000,00 + Rp7.000,00 25 Juni 2023
= Rp9.000,00
28 Juni 2023
27. Jawaban:
Dalam sebulan, Cika menabung sebanyak 10 kali.
Dito memarkir motor Dito memarkir mobil
Jumlah tabungan Cika dalam sebulan
selama 7 jam. selama 3 jam.
= 10 × Rp3.000,00 = Rp30.000,00
Dito memarkir motor Dito memarkir mobil 29. Jawaban:
selama 8 jam. selama 5 jam.
Pernyataan Ket
Pembahasan:
Dito membayar tarif parkir sebesar Rp8.000,00. Doni dalam sebulan menabung sebanyak
• Dito memarkir motor selama 7 jam. (Pernyataan S
6 kali.
benar)
Cika menabung terakhir di bulan Juni, yaitu
Tarif parkir motor selama 7 jam B
pada tanggal 28 Juni 2023.
= 1 jam pertama + 6 jam berikutnya
= Rp2.000,00 + Rp6.000,00 Jumlah tabungan Nina di bulan Juni adalah
S
= Rp8.000,00 Rp40.000,00.
• Dito memarkir motor selama 8 jam. (Pernyataan Cika, Doni, dan Nina menabung bersama
salah) B
sebanyak 3 kali dalam sebulan.
Tarif parkir motor selama 8 jam
Nina memiliki tabungan paling banyak
= 1 jam pertama + 7 jam berikutnya B
dibanding temannya.
= Rp2.000,00 + Rp7.000,00
= Rp9.000,00

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 51
Pembahasan: • Nina memiliki tabungan paling banyak dibanding
• Doni dalam sebulan menabung sebanyak 6 kali temannya. (Pernyataan benar)
(Pernyataan salah) Jumlah tabungan Cika dalam sebulan = 10 ×
Doni menabung setiap 4 hari sekali. Rp3.000,00 = Rp30.000,00
Berikut jadwal menabung Doni. Jumlah tabungan Doni dalam sebulan = 8 ×
Rp5.000,00 = Rp40.000,00
1 Juni 2023 Jumlah tabungan Nina dalam sebulan = 5 ×
5 Juni 2023 Rp10.000,00 = Rp50.000,00
9 Juni 2023 30. Jawaban:
Siswa memasangkan nama anak dengan jumlah
13 Juni 2023
tabungannya setelah setahun.
17 Juni 2023
21 Juni 2023 Cika Rp528.000,00

25 Juni 2023
Doni Rp660.000,00
29 Juni 2023
Doni menabung sebanyak 8 kali sebulan. Nina Rp396.000,00
• Cika menabung terakhir di bulan Juni, yaitu pada
tanggal 28 Juni 2023. (Pernyataan benar) Pembahasan:
Cika mulai menabung pada tanggal 1 Juni 2023. • Jumlah tabungan Cika setelah setahun
Berikut jadwal menabung Cika di bulan Juni. = 12 × Rp30.000,00
= Rp360.000,00
1 Juni 2023 Jumlah bunga tabungan Cika
4 Juni 2023 10
= × Rp360.000,00
7 Juni 2023 100
= Rp36.000,00
10 Juni 2023
Jumlah tabungan Cika + bunga
13 Juni 2023 = Rp360.000,00 + Rp36.000,00
16 Juni 2023 = Rp396.000,00
• Jumlah tabungan Doni setelah setahun
19 Juni 2023
= 12 × Rp40.000,00
22 Juni 2023 = Rp480.000,00
25 Juni 2023 Jumlah bunga tabungan Nina
10
28 Juni 2023 = × Rp480.000,00
100
Cika menabung terakhir di bulan Juni pada = Rp48.000,00
tanggal 28 Juni 2023. Jumlah tabungan Doni + bunga
• Jumlah tabungan Nina di bulan Juni adalah = Rp480.000,00 + Rp48.000,00
Rp40.000,00. (Pernyataan salah) = Rp528.000,00
Nina menabung setiap 6 hari sekali. • Jumlah tabungan Nina setelah setahun
Berikut jadwal menabung Nina. = 12 × Rp50.000,00
1 Juni 2023 = Rp600.000,00
Jumlah bunga tabungan Nina
7 Juni 2023 10
13 Juni 2023 = × Rp600.000,00
100
19 Juni 2023 = Rp60.000,00
25 Juni 2023 Jumlah tabungan NIna + bunga
= Rp600.000,00 + Rp60.000,00
Jumlah tabungan Nina = 5 × Rp10.000,00 = = Rp660.000,00
Rp50.000,00
• Cika, Doni, dan Nina menabung bersama sebanyak
3 kali dalam sebulan. (Pernyataan benar)
Cika menabung setiap 3 hari sekali.
Doni menabung setiap 4 hari sekali.
Nina menabung setiap 6 hari sekali.
KPK dari 3, 4, dan 6 adalah 12.
Jadi, Cika, Doni, dan Nina menabung bersama
pada tanggal 1 Juni 2023, 13 Juni 2023, dan 25
Juni 2023.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


52 Untuk SD/MI
4. Jawaban:
Paket 5 Tidak Setuju – Setuju – Tidak Setuju – Setuju
Pembahasan:
1. Jawaban: • Isi paket sembako yang paling berat adalah
250 beras, yaitu seberat 5 kg.
Pembahasan: • Isi paket sembako yang paling ringan adalah
Banyak bantuan yang diterima Desa Rejosari kacang hijau, yaitu seberat 1 kg.
= 150 paket sembako. • Urutan isi paket sembako dari yang paling berat,
Banyak bantuan yang diterima Desa Sido Makmur yaitu beras, gula pasir, telur, dan kacang hijau.
4 • Urutan isi paket sembako dari yang paling ringan
= x 1.000 = 400 paket sembako.
10 adalah kacang hijau, telur, gula pasir, dan beras.
Selisih = 400 – 150 = 250. Jadi, nilai pernyataan adalah Tidak setuju – Setuju
Jadi, selisih banyak bantuan yang diterima Desa – Tidak Setuju – Setuju.
Rejosari dengan Desa Sido Makmur adalah 250 5. Jawaban:
paket sembako. d–c–b–a
2. Jawaban: Pembahasan:
Benar – Salah – Benar – Salah Banyak bantuan yang diterima Desa Rejosari = 150
Pembahasan: paket sembako.
Banyak bantuan yang diterima Desa Rejosari = 150 Banyak bantuan yang diterima Desa Sido Makmur
paket sembako. 4
Banyak bantuan yang diterima Desa Sido Makmur = x 1.000 = 400 paket sembako.
10
4 Banyak bantuan yang diterima Desa Arjopura
= x 1.000 = 400 paket sembako.
10 1
Banyak bantuan yang diterima Desa Arjopura = x 1.000 = 250 paket sembako.
4
1 Banyak bantuan yang diterima Desa Manggala
= x 1.000 = 250 paket sembako.
4 1
Banyak bantuan yang diterima Desa Manggala = x 1.000 = 200 paket sembako.
5
1 • Selisih paket sembako yang yang diterima Desa
= x 1.000 = 200 paket sembako.
5 Rejosari dan Desa Arjopura
• Desa yang mendapat bantuan sembako paling = 250 – 150 = 100 paket sembako. (d)
sedikit adalah Desa Rejosari. • Selisih paket sembako yang yang diterima Desa
• Desa yang mendapat bantuan sembako paling Arjopura dan Desa Sido Makmur
banyak adalah Desa Sido Makmur. = 400 – 250 = 150 paket sembako. (c)
• Desa Sido Makmur mendapat bantuan sembako • Jumlah paket sembako yang yang diterima Desa
lebih banyak daripada Desa Arjopura. Rejosari dan Desa Manggala
• Desa Manggala mendapat bantuan sembako = 150 + 200 = 350 paket sembako. (b)
lebih banyak daripada Desa Rejosari. • Jumlah paket sembako yang yang diterima Desa
Jadi, nilai pernyataan adalah Benar – Salah – Benar Sido Makmur dan Desa Arjopura
– Salah = 400 + 250 = 650 paket sembako. (a)
3. Jawaban:
6. Jawaban:
Tidak setuju – Setuju – Setuju – Tidak Setuju
Pembahasan: Ikan lele Telur Daging ayam Daging
Garis bilangan berikut menunjukkan letak posko sapi
dengan desa di Kecamatan Bumiharjo.
Pembahasan:
Harga sumber protein dari yang paling murah:
Sido Rejosari Posko Manggala Arjopuro
Ikan lele harganya Rp20.000,000; telur harganya
Makmur
Rp22.000,00; daging ayam harganya Rp44.000,00;
Jawaban Setuju Tidak Setuju dan daging sapi harganya Rp100.000,00.
7. Jawaban:
A = Rejosari 
Benar – Salah – Benar – Salah
D = Arjopura  Pembahasan:
• Benar, harga daging ayam lebih murah daripada
A = Sido Makmur  harga daging sapi. Sebab, harga daging
D = Manggala  ayam Rp44.000,00 dan harga daging sapi
Rp100.000,00.
• Salah, harga ikan lele lebih mahal daripada
harga telur. Seharusnya,harga ikan lele lebih
murah daripada harga telur.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 53
• Benar, harga daging sapi paling mahal dibanding • Lisa senam setiap 4 hari sekali.
semua bahan, yaitu Rp100.000,00. Mira senam setiap 5 hari sekali.
• Salah, harga telur paling murah dibanding harga KPK dari 4 dan 5 adalah 20.
semua bahan. Karena, ikan lele lebih murah Jadi, Lisa dan Mira akan senam bersama setiap
dibanding telur. 20 hari sekali. (Benar)
8. Jawaban: • Wina senam setiap 6 hari sekali.
Pernyataan yang benar: Lisa senam setiap 4 hari sekali.
Harga 1 kg telur sama dengan 1 dari harga Mira senam setiap 5 hari sekali.
1 kg daging ayam. 2 KPK dari 6, 4, dan 5 adalah 60.
Jadi, Wina, Lisa, dan Mira akan senam bersama
Harga 1 kg ikan lele sama dengan 1 dari
5 setiap 50 hari sekali. (Salah)
harga 1 kg daging sapi.
12. Jawaban:
Pembahasan:
Benar – Salah – Salah – Benar
• Harga telur Rp22.000,00 dan harga daging
Pembahasan:
ayam Rp44.000,00. Jadi, harga 1 kg telur sama
• Wina senam setiap 6 hari sekali.
1 Lisa senam setiap 4 hari sekali.
dengan dari 1 kg daging ayam.
2 KPK dari 6 dan 4 adalah 12.
• Harga ikan lele Rp20.000,00 dan harga daging Wina dan Lisa akan berangkat setiap
sapi Rp100.000,00. Jadi, harga 1 kg ikan lele 12 hari sekali.
1 Wina dan Lisa akan berangkat senam bersama
sama dengan dari harga 1 kg daging sapi. pada tanggal:
5
9. Jawaban: (1) 3 Januari 2023 + 12 hari
5.200 mg = 15 Januari 2023.
Pembahasan: (2) 15 Januari 2023 + 12 hari
Kebutuhan harian kalsium Yuda adalah 1.300 mg. = 27 Januari 2023.
Jadi, kebutuhan harian kalsium Yuda dalam 4 hari Jadi, pernyataan Wina dan Lisa senam bersama
= 4 x 1.300 mg = 5.200 mg. lagi pada tanggal 15 Januari 2023 dan 27
10. Jawaban: Januari 2023. (Benar)
Tidak Sesuai – Sesuai – Sesuai – Tidak Sesuai • Lisa senam setiap 4 hari sekali.
Pembahasan: Mira senam setiap 5 hari sekali.
• Anak berusia 2 tahun memerlukan 13 g protein KPK dari 4 dan 5 adalah 20.
setiap hari. Lisa dan Mira akan senam bersama
Jadi, dalam waktu 4 hari protein yang diperlukan setiap 20 hari sekali.
= 4 x 13 g = 52 g. Lisa dan Mira akan senam bersama pada
• Anak berusia 6 tahun memerlukan 19 g protein tanggal:
setiap hari. (1) 3 Januari 2023 + 20 hari = 23 Januari 2023.
Jadi, dalam waktu 5 hari protein yang diperlukan (2) 23 Januari 2023 + 20 hari
= 5 x 19 g = 95 g. = 12 Februari 2023.
• Anak berusia 11 tahun memerlukan 1.300 mg Jadi, pernyataan Lisa dan Mira senam bersama
kalsium setiap hari. lagi tanggal 20 Januari 2023 dan 9 Februari
2023. (Salah)
Jadi, dalam waktu 2 hari kalsium yang diperlukan
• Wina senam setiap 6 hari sekali.
= 2 x 1.300 mg = 2.600 mg.
Mira senam setiap 5 hari sekali.
• Remaja berusia 18 tahun memerlukan 1.300
KPK dari 6 dan 5 adalah 30.
mg kalsium setiap hari.
Wina dan Mira akan senam bersama
Jadi, dalam waktu 5 hari kalsium yang diperlukan
setiap 30 hari sekali.
= 5 x 1.300 g = 6.500 g. Wina dan Mira akan senam bersama pada
11. Jawaban: tanggal: 3 Januari + 30 hari = 2 Februari 2023.
Ya – Tidak – Ya – Tidak Selama bulan Januari 2023 Wina dan Mira
Pembahasan: hanya berangkat senam bersama selama 1
• Wina senam setiap 6 hari sekali. kali, yaitu tanggal 3 Januari 2023.
Lisa senam setiap 4 hari sekali. Jadi, pernyataan Wina dan Mira senam bersama
KPK dari 6 dan 4 adalah 12. sebanyak 2 kali selama bulan Januari 2023.
Jadi, Wina dan Lisa akan senam bersama (Salah)
setiap 12 hari sekali. (Benar) • Wina senam setiap 6 hari sekali.
• Wina senam setiap 6 hari sekali. Lisa senam setiap 4 hari sekali.
Mira senam setiap 5 hari sekali. Mira senam setiap 5 hari sekali.
KPK dari 6 dan 5 adalah 30. KPK dari 6, 4, dan 5 adalah 60.
Jadi, Wina dan Mira akan senam bersama Wina, Lisa, dan Mira akan senam bersama
setiap 15 hari sekali. (Salah) setiap 60 hari sekali atau 2 bulan sekali.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


54 Untuk SD/MI
Artinya, selama tanggal 1 – 31 Januari 2023 17. Jawaban:
mereka hanya senam bersama selama 1 kali, Tidak – Ya – Tidak – Ya
yaitu pada tanggal 3 Januari 2023. Pembahasan:
Jadi, pernyataan Wina, Lisa, dan Mira senam
Bingkai Lukisan Ukuran (cm) Luas (cm2)
bersama 1 kali selama tanggal 1 – 31 Januari
2023. (Benar) A 20 x 15 300
13. Jawaban:
B 45 x 25 1.125
Jam dinding
Pembahasan: C 60 x 40 2.400
Benda yang mempunyai diameter adalah benda
yang berbentuk lingkaran. D 18 x 12 216
Jam dinding berbentuk lingkaran. • Bingkai lukisan A lebih luas daripada bingkai
Jadi, benda yang mempunyai lingkaran adalah jam lukisan B. 300 < 1.125. Jadi, pernyataan salah.
dinding. (Tidak)
14. Jawaban: • Bingkai lukisan C lebih luas daripada bingkai
lingkaran – segiempat – segilima – segitiga. lukisan D. 2.400 > 216. Jadi, pernyataan benar.
Pembahasan: (Ya)
segitiga • Selisih luas bingkai lukisan A dan lukisan C
adalah 2.000 cm2.
Selisih = 2.400 – 300 = 2.100.
segiempat Jadi, pernyataan salah. (Tidak)
• Selisih luas bingkai lukisan B dan lukisan D
adalah 909 cm2.
Selisih = 1.125 – 216 = 909.
segilima Jadi, pernyataan benar. (Ya)
18. Jawaban:
Keliling meja kelas adalah 6,6 m.
lingkaran Selisih panjang dan lebar meja kelas adalah
0,3 m.
15. Jawaban: Pembahasan:
Salah – Benar – Benar – Salah Panjang meja kelas 180 cm = 1,8 m.
Pembahasan: Lebar meja kelas 150 cm = 1,5 m.
• Keliling bingkai lukisan berukuran Keliling meja kelas = 2 x (1,8 m + 1,5 m )
100 cm x 60 cm = 2 x (100 cm + 60 cm) = 2 x 3,3 m = 6,6 m.
= 320 cm. Selisih panjang dan lebar meja kelas
Jadi, bingkai lukisan berukuran 100 cm x 60 cm = 1,80 m – 1,50 m
mempunyai keliling 600 cm. (Salah) = 0,3 m.
• Keliling bingkai lukisan berukuran 19. Jawaban:
120 cm x 80 cm = 2 x (120 cm + 80 cm) B–S–S–B
= 400 cm. Pembahasan:
Jadi, bingkai lukisan berukuran 120 cm x 80 cm Tinggi badan Yuda adalah 145 cm = 1,45 m.
mempunyai keliling 400 cm. (Benar) Tinggi badan Wina adalah 1,43 m.
• Luas bingkai lukisan berukuran 100 cm x 60 cm Tinggi badan Dodi adalah 149 cm = 1,49 m
= 6.000 cm2. Tinggi badan Mira adalah 1 meter lebih 46 cm
Jadi, bingkai lukisan berukuran 100 cm x 60 cm = 1,46 m.
mempunyai luas 6.000 cm2. (Benar) • Ketua kelompok yang paling tinggi adalah Dodi,
• Luas bingkai lukisan berukuran 120 cm x 80 cm yaitu dengan tinggi 1,49 m.
= 9.600 cm2. • Ketua kelompok yang paling pendek adalah
Jadi, bingkai lukisan berukuran 120 cm x 80 cm Wina, yaitu dengan tinggi 1,43 m.
mempunyai luas 7.200 cm2. (Salah) • Wina lebih pendek dari Mira.
16. Jawaban: • Urutan nama ketua kelompok dari yang paling
Setuju – Tidak Setuju – Setuju – Setuju tinggi adalah Dodi, Mira, Yuda, dan Wina.
Pembahasan: 20. Jawaban:
• Oven berbentuk balok. 0,84 dm3
• Kotak kapur berbentuk kubus. Pembahasan:
• Wadah gula berbentuk tabung. Volume kemasan air minum botol
• Topi ulang tahun berbentuk kerucut. 600 ml = 0,6 l
= 0,6 dm3.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 55
Volume kemasan air minum gelas Pembahasan:
240 ml = 0,24 l Setiap gambar mewakili 15.000.
= 0,24 dm3. • Banyak sapi ada 60.000.
Volume kedua kemasan air minum Jadi, banyak gambar ada 4.
0,6 dm3 + 0,24 dm3 = 0,84 dm3. • Banyak kambing ada 45.000.
21. Jawaban: Jadi, banyak gambar ada 3.
Salah – Benar – Salah – Benar • Banyak kuda ada 15.000.
Pembahasan: Jadi, banyak gambar ada 1.
• Waktu yang dibutuhkan rumah A setiap harinya 25. Jawaban:
= 100 l/ 2 l/detik = 50 detik. Setuju – Tidak Setuju – Setuju – Tidak Setuju
Rumah A cukup menyalakan pompa Pansimas Pembahasan:
selama 50 detik setiap harinya.
• Waktu yang dibutuhkan rumah B setiap harinya Nama Ternak Banyak Ternak
= 250 l/ 2 l/detik = 125 detik. Sapi 60.000
Rumah B cukup menyalakan pompa Pansimas
selama 125 detik setiap harinya. Kambing 45.000
• Waktu yang dibutuhkan rumah C setiap harinya Kuda 15.000
= 190 l/ 2 l/detik = 95 detik.
Rumah C cukup menyalakan pompa Pansimas
• Populasi sapi lebih banyak daripada populasi
selama 95 detik setiap harinya.
kambing. Atau populasi kambing lebih sedikit
• Waktu yang dibutuhkan rumah D setiap harinya
daripada populasi sapi.
= 300 l/ 2 l/detik = 150 detik.
• Populasi kambing lebih banyak daripada
Rumah D cukup menyalakan pompa Pansimas
populasi kuda. Atau populasi kuda lebih sedikit
selama 150 detik setiap harinya.
daripada populasi kambing.
22. Jawaban:
• Populasi sapi ada 60.000 ekor dan populasi
S–B–B–S
kuda ada 15.000 ekor. Artinya, populasi sapi
Pembahasan:
empat kali lipat populasi kuda.
Briket A diproduksi pada hari Senin dan Kamis.
• Populasi kambing ada 45.000 ekor dan populasi
Briket B diproduksi pada hari Selasa dan Jumat.
kuda ada 15.000 ekor. Artinya, populasi sapi
Briket C diproduksi pada hari Rabu dan Sabtu.
tiga kali lipat populasi kuda.
23. Jawaban:
26. Jawaban:
Setuju – Tidak Setuju – Tidak Setuju – Setuju
Benar – Salah – Benar – Benar
Pembahasan:
Pembahasan:
Ukuran Banyak Briket Arang yang Diproduksi (Biji)
Jenis Sepatu Keuntungan/Pasang
Briket Desembar Januari Februari Maret
Anak-anak Rp30.000,00
A 1.000 1.200 1.400 1.600
Remaja Rp35.000,00
B 800 950 1.100 1.250
Dewasa Rp40.000,00
C 700 800 900 1.000
a. Banyak briket arang ukuran A yang diproduksi • Keuntungan penjualan sepatu dewasa pada
pada bulan Maret sebanyak 1.600 biji. bulan Juli 2023
b. Banyak briket arang ukuran B yang diproduksi = 50 x Rp40.000,00
pada Bulan Maret sebanyak 1.250 biji. = Rp2.000.000,00.
c. Banyak briket arang ukuran A dan B yang • Keuntungan penjualan sepatu remaja pada
diproduksi pada bulan Maret adalah 2.850 biji. bulan Juli 2023
d. Selisih briket arang ukuran A dan B yang = 45 x Rp35.000,00
diproduksi pada bulan Maret adalah 600 biji. = Rp1.575.000,00.
24. Jawaban: • Keuntungan penjualan sepatu anak-anak pada
bulan Juli 2023
Nama Ternak Banyak Ternak = 25 x Rp30.000,00
= Rp750.000,00.
Sapi • Keuntungan seluruh penjualan sepatu selama
bulan Juli 2023
Kambing = Rp2.000.000,00 + 1.575.000,00 + Rp750.000,00
= Rp4.325.000,00
Kuda

Keterangan: setiap gambar memakili 15.000.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


56 Untuk SD/MI
27. Jawaban:
B–S–S–B
Pembahasan:
• Banyak penjualan kue balok original
= 10 x 10 = 100 kemasan.
• Banyak penjualan kue balok keju
= 8 x 10 = 80 kemasan.
• Banyak penjualan kue balok kismis
= 7 x 10 = 70 kemasan.
• Banyak penjualan kue balok cokelat
= 12 x 10 = 120 kemasan.
28. Jawaban:
Setuju – Setuju – Tidak Setuju – Tidak Setuju
Pembahasan:
• Kue balok cokelat paling banyak diminati. Sehingga, saran membeli bahan kue balok cokelat lebih banyak
dibanding semua kue balok adalah Setuju.
• Kue balok original lebih banyak diminati daripada kue balok kismis. Sehingga, saran membeli bahan kue
balok original lebih banyak daripada kue balok kismis adalah Setuju.
• Kue balok keju lebih banyak diminati dibanding kue balok kismis. Sehingga, saran membeli bahan kue balok
keju lebih sedikit dari pada bahan kue balok kismis adalah Tidak Setuju.
• Kue balok yang paling tidak diminati adalah kue balok rasa kismis. Sehingga, saran membeli bahan kue
balok original paling sedikit dibanding bahan kue balok lainnya adalah Tidak Setuju.
29. Jawaban:
370 kemasan
Pembahasan:
Banyak penjualan kue balok original
= 10 x 10 = 100 kemasan.
Banyak penjualan kue balok keju
= 8 x 10 = 80 kemasan.
Banyak penjualan kue balok kismis
= 7 x 10 = 70 kemasan.
Banyak penjualan kue balok cokelat
= 12 x 10 = 120 kemasan.
Jumlah seluruh penjualan
= 100 + 80 + 70 + 120 = 370 kemasan.
30. Jawaban:
Hasil penjualan toko kue Pak Handoyo selama seminggu adalah Rp7.784.000,00.
Pembahasan:

Jenis Kue Balok Harga/Kemasan Terjual Hasil Penjualan

Kue Balok Original Rp25.000,00 100 Rp2.500.000,00

Kue Balok Keju Rp35.000,00 80 Rp2.800.000,00

Kue Balok Kismis Rp30.000,00 70 Rp2.100.000,00

Kue Balok Cokelat Rp32.000,00 120 Rp3.840.000,00

Total Penjualan Rp7.784.000,00

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 57
Soal Survei Karakter
1. a. Kreativitas siswa
Misalnya, setuju. Keberagaman bangsa Indonesia perlu dikelola dengan baik agar menjadi kekuatan untuk
pembangunan bangsa.
b. Kreativitas siswa.
Misalnya, keragaman di Indonesia perlu disikapi dengan selalu menerapkan sikap saling menghormati dan
menghargai supaya tercipta persatuan dan kesatuan.
2. a. Mengantarkan kue pesanan Bu Diah terlebih dahulu, lalu pergi ke rumah Tika.
Sikap Intan sebaiknya mengantarkan kue pesanan Bu Diah terlebih dahulu, lalu pergi ke rumah Tika.
b. mematikan keran air setelah menggunakannya
menggunakan air bekas cucian sayur dan buah untuk menyiram tanaman
Sikap yang sebaiknya Faisal lakukan adalah
• mematikan keran air setelah menggunakannya dan
• menggunakan air bekas cucian sayur dan buah untuk menyiram tanaman.
3. a. 1) tidak menggunakan kertas sama sekali
(skor 1)
2) melakukan seluruh kegiatan secara online (skor 2)
3) memberikan arahan kepada orang tua mengenai tindakan peduli lingkungan (skor 3)
4) memilih kegiatan yang dapat mengurangi penggunaan jumlah kertas (skor 5)
5) memberi dukungan kepada pemerintah bahwa saya siap mendukung pengurangan penggunaan kertas
(skor 4)
b. 1) segera membuang sampah tersebut ke dalam tempat sampah (skor 4)
2) melewati dan membiarkannya begitu saja karena bukan tanggung jawabmu (skor 2)
3) memberi tahu temanmu untuk memungut sampah tersebut dan membuangnya pada tempat sampah
yang telah disediakan (skor 5)
4) bercerita kepada teman lainnya bahwa aa teman yang membuang sampah tidak pada tempatnya
(skor 1)
5) melaporkan tindakan teman kepada guru setibanya di sekolah (skor 3)
4. Menerima Rio dan anggota keluarganya meskipun berbeda agama serta menganggap bahwa keberagaman
merupakan sesuatu yang ada dan harus dihargai.
Keberagaman seperti ras, suku, agama, sifat, ciri fisik yang kita temui di lingkungan sekitar merupakan suatu
keniscayaan. Oleh karena itu, kita harus menerimanya dan saling menghargai dan menghormati adanya
keberagaman tersebut.
5. Menerima undangan tersebut sebagai tamu, sebagai bentuk rasa menghargai pada suku tersebut.
Sebagai bentuk sikap menghargai, kita perlu menerima undangan sebagai tamu.
6. a.

b.

c.

d.

e.

7. Pernyataan
Tetap merayakan ulang tahun secara meriah dengan teman-teman sekolahnya dan merayakannya juga
X
di panti asuhan.
Merayakannya di panti asuhan agar anak-anak di panti asuhan juga dapat merasakan kebahagian yang

dirasakan Mira.
X Merayakan acara ulang tahun di panti asuhan dengan syarat tertentu.
X Merayakannya secara mewah di panti asuhan.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


58 Untuk SD/MI
8. Membatalkan acara makan malam dan meminta ayah mengikuti ronda malam.
Tindakan yang seharusnya dilakukan Mita, yaitu membatalkan acara makan malam dan meminta ayah mengikuti
ronda malam.
9. Berbagi tugas untuk membawa sepeda Gita dan memboncengkan Gita.
Fani dan Dela dapat berbagi tugas untuk membawa sepeda Gita dan memboncengkan Gita.
10. dengan senang hati memberi ijin dan menyiapkan tempat buat Siti dan Udin beribadah.
Memberikan ijin dan me nyiapkan tempat buat Siti dan udin untuk beribadah termasuk perilaku toleransi.
11. Menyampaikan bahwa semua suku memiliki keunikan masing-masing.
Sikap yang seharusnya dilakukan Lani adalah menyampaikan bahwa semua suku memiliki keunikan masing-
masing.
12. Turun dan membantu orang tua menyeberang.
Tindakan yang paling bijaksana yang dapat dilakukan Susi, antara lain: Meyakinkan ayah agar sabar menunggu
sebentar. Turun dan membantu orang tua menyeberang.
13. Kreativitas siswa, misalnya:
a. Bangga karena batik Indonesia telah diakui UNESCO sebagai warisan budaya Indonesia.
b. Wujud kecintaan terhadap batik Indonesia, yaitu dengan mengenakan batik pada acara-acara tertentu.
c. Peran kita dalam melestarikan batik yaitu dengan mengenalkan batik kepada masyarakat.
d. Manfaat apabila batik dikenal dunia yaitu: Negara Indonesia juga dikenal dunia karena memiliki warisan
budaya berupa batik dengan nilai seni yang tinggi.
14. Pelaksanaan kewajiban dengan
Manfaat yang didapat
tanggung jawab

Mengikuti kerja bakti membersihkan Lingkungan sekitar rumah menjadi


1. a.
sekolah. bersih.

Meringankan beban atau


Mematuhi peraturan sekolah. 2. b.
penderitaan orang lain.

Membersihkan halaman rumah Suasana belajar mengajar menjadi


3. c.
bersama anggota keluarga. lancar.

Menolong teman yang tertimpa Lingkungan sekolah menjadi bersih


4. d.
musibah. dan nyaman.

15. Kreativitas siswa.


Misalnya, mengajak Nita belajar bersama di rumah.

Soal Survei Lingkungan Belajar


1. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, setiap hari
Jumat.
2. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, melaksanakan
piket, kerja bakti di sekolah, dan upacara bendera.
3. Mencuci tangan menggunakan (sabun dan air mengalir)
Menjaga (jarak aman) ketika melakukan interaksi dengan orang lain.
Ketika keluar rumah, wajib menggunakan (masker).
Menutup menggunakan (Lengan atas) ketika batuk/bersin.
4. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, Masjid dan
Pura.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 59
5. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya:
Tidak
No Pernyataan Jarang Sering Selalu
pernah
Guru selalu mendorong siswa untuk menyampaikan ide/
a. 
gagasan baru.
Guru selalu memberikan kesempatan kepada siswa untuk
b. 
melakukan diskusi guna memecahkan masalah
Guru selalu memberikan kesempatan kepada siswa untuk
c. 
memecahkan masalah.
Guru selalu menyuruh siswa untuk mempertahankan
d. pendapatnya apabila disertai bukti yang dapat. 
dipertanggungjawabkan.
6. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, setiap dua kali
dalam satu minggu
7. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang berkaitan tentang kegiatan
ekstrakurikuler yang ada di sekolah. Misalnya, pramuka dan olahraga sepak bola
8. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, lebih mudah
memahami pelajaran ketika tatap muka.
9. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan tentang seberapa sering
kalian merasakan hal-hal yang berkaitan tentang keberagaman. Misalnya:
Tidak
No Pernyataan Jarang Sering Selalu
pernah
Menghargai perbedaan suku, agama, ras, dan adat
a. 
istiadat.

b. Menghormati perbedaan pendapat. 

c. Menerapkan sikap toleransi. 

Berteman dengan siapa saja tanpa membedakan suku


d. 
bangsa, agama, dan ras.
10. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang berkaitan dengan sikap guru
dalam menyampaikan materi pembelajaran di kelas. Misalnya, menyampaikan dengan kocak dan memberi
motivasi.
11. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, kadang
memahami kadang tidak memahami.
12. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, punya yaitu
laptop, buku-buku bacaan, dan smartphone.
13. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survey lingkungan belajar yang berkaitan tentang kenyamanan di
kelas.

Siap Menghadapi ANBK-AKM


60 Untuk SD/MI
Tidak
No Pernyataan Jarang Sering Selalu
pernah
Saya merasa nyaman di kelas karena kelas bersih dan
a.
rapi.
Saya merasa nyaman berada di kelas karena terdapat
b.
dekorasi yang menarik.

c. Saya merasa nyaman di kelas karena tidak bising.

d. Saya merasa nyaman di kelas karena jauh dari polusi.

14. Kreativitas siswa


Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survei lingkungan belajar yang diberikan. Misalnya, tidak. Karena
belajar dirumah cepat membosankan. Berbeda dengan belajar di sekolah dimana kita dapat belajar bersama
teman.
15. Kreativitas siswa
Siswa menjawab dengan jujur mengenai soal survey lingkungan belajar yang berkaitan tentang bersosialisasi
dengan teman atau guru.
Tidak
No Pernyataan Jarang Sering Selalu
pernah
a. Saya selalu bermain bersama teman saat jam istirahat. 

Saya selalu menjenguk teman yang sakit atau terkena


b. 
musibah.

c. Saya selalu membantu teman yang sedang kesusahan. 

d. Saya selalu melaksanakan musyawarah bersama teman. 

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 61
Catatan
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________

Siap Menghadapi ANBK-AKM


62 Untuk SD/MI
Catatan
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________

Siap Menghadapi ANBK-AKM


Untuk SD/MI 63
Catatan
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________

Siap Menghadapi ANBK-AKM


64 Untuk SD/MI

Anda mungkin juga menyukai