Anda di halaman 1dari 80

LAPORAN

KEGIATAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)


“MENGANTAR SURAT SECARA MANUAL”
DI DINAS KETAHANAN PANGAN, PERTANIAN,
DAN PERIKANAN DI
KANTORWALI KOTA DEPOK

Disusun Oleh :
NAMA : SEKAR DJOSININGRUM
NISN : 006232690

PROGRAM KEAHLIAN
OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN
SMK YAPAN INDONESIA
TAHUN AJARAN 2022/2023
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH
LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
DI DINAS KETAHANAN PANGAN, PERTANIAN, DAN
PERIKANAN KOTA DEPOK

Laporan Praktik Kerja Industri yang berjudul :


“MENGANTAR SURAT SECARA MANUAL DI DINAS
KETAHANAN PANGAN, PERTANIAN, DAN PERIKANAN KOTA
DEPOK” telah di
periksa dan disetujui oleh guru pembimbing dan Kepala Program Studi
Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran Pada Hari Senin Tanggal 02 Oktober 2023

Mengesahkan :

Kepala Program Studi Guru Pembimbing


( Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran )

Syamsul Maolana,S.T Yuni Lindianingsih, SE

Mengetahui:
Kepala Sekolah SMK Yapan Indonesia

Nana Maulana, S.P

i
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN
LAPORAN PRAKTIK KERJAINDUSTRI (PRAKERIN)
DI DINAS KETAHANAN PANGAN,PERTANIAN, DAN
PERIKANAN KOTA DEPOK

Judul :
“ MENGANTAR SURAT SECARA MANUAL DINAS KETAHANAN
PANGAN, PERTANIAN, DAN PERIKANAN KOTA DEPOK”

Tempat :
DINAS KETAHANAN PANGAN, PERTANIAN, DAN PERIKANAN
KOTA DEPOK

Pada Hari Senin Tanggal 02 Oktober 2023

Menyetujui:
Pembimbing Industri Kepala Dinas KetahananPanan,
Pertanian,dan Perikanan

Indah Yuli Larasati, ST Ir.Widyati Riyandani


NIP. 198207082009012006 NIP.196812161994032005

ii
LEMBAR PERSETUJUAN SIDANG
LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
DI DINAS KETAHANAN PANGAN, PERTANIAN, DAN
PERIKANAN KOTA DEPOK

Laporan Praktik Kerja Industri yang berjudul :


“ MENGANTAR SURAT SECARA MANUAL DINAS KETAHANAN
PANGAN, PERTANIAN, DAN PERIKANAN KOTA DEPOK” telah di
periksa dan disetujui oleh guru pembimbing dan Kepala Program Studi
Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran Pada Hari Senin Tanggal 02 Oktober 2023.

Mengesahkan :

Kepala Program Studi Guru Pembimbing


( Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran )

Syamsul Maolana, S.T YuniLindianingsih

iii
IDENTITAS SEKOLAH

Nama Sekolah : SMK Yapan Indonesia


Kepala Sekolah : Nana Maulana, S.P
Alamat Sekolah : Jalan Raya Muchtar No.50 Sawangan
Depok
Status Sekolah : Swasta
Telepon : (021) 77888122 / 77888133
Website : https://yapanindonesia.mysch.id
E-mail : webyapan@gmail.com
Program Sekolah :

• OtomatisasiTataKelolaPerkantoran
(OTKP)
Akuntansi Keuangan dan Lembaga
(AKL)
Bisnis Daring dan Pemasaran (BDP)

iv
IDENTITAS PERUSAHAAN

Nama Perusahaan : Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan


Kepala Perusahaan : Ir. Widyati Riyandari
Alamat Perusahaan : Jalan Margonda Raya, Kecamatan Pancoran Mas,
Kota Depok, Jawa Barat 16411
Telepon : (021) 29402286
Website : https://depok.go.id
E-mail :dp3ap2kb@depok.go.id

v
IDENTITAS SISWA

Nama Siswa : Sekar Djosiningrum


NISN 006232690
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Alamat : Jl. Pemuda No. 34 Kec. Sawangan
Baru Kel. Sawangan Baru, Kota Depok
Kopentesi Keahlian : Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran
(OTKP)
No.Handphone : 0813-7316-8610
E-mail : sekardj31@gmail.com

vi
KATA PENGGANTAR

Segala puji dan puji syukur atas kehadiran Allah SWT, yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayah -Nya yang telah memberikan kesempatan,
sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan tentang Pratik Kerja Lapangan (PKL)
di kantor Dinas Ketahanan Panggan, Pertanian dan Perikanan dengan tepat waktu.
Laporan ini di susun guna lengkapi persyaratan dalam menyelesaikan PKL
( Praktik Kerja Lapangan) bagi kami selaku siswa/I SMK Yapan Indonesia, di
kejuruan Otomatisasi Tata Kelola dan Perkantoran untuk menerapkan materi yang
telah di pelajari untuk di lakukan di lapangan.
Dalam penyusunan laporan ini, kami menyadari sepenuhnya bahwa selesai
nya laporan ini tidak terlepas dari dukungan , semangat , serta bimbingan dari
berbagai pihak , baik bersifat moril maupun materil, oleh karena itu, kami
mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya kepada :
1. Tuhan yang maha esa.
2. Bapak Nana Maulana, S.P. selaku Kepala SMK Yapan Indonesia
3. Ibu Kamara Sesarini, S.M. selaku wakil kurikulum SMK Yapan Indonesia
4. Bapak Adam Hafidz, S.M. selaku bidang kesiswaan SMK YapanIndonesia
5. Bapak Syamsul Maolana, S.T selaku kaprodi Otomatis Tata Kelolaa
Perkantoran
6. Ibu Ratih Puspita Dewi, S.Pd. selaku wali kelas 12 Otomatis Tata Kelola
Perkantoran
7. Ibu ir Widyawati Riyandari selaku Kepala Dinas Ketahan Pangan, Pertanian
Dan Perikanan
8. Ibu Lily Melany Usmany, S,E selaku Pembimbing Prakerin di Wali KotaDepo
9. Ibu Femmy Susanti, S.Si Selaku Pembimbing Prakerin di Wali Kota Depok
10. Ibu Suci Wulandari Selaku Pembimbingan Prakerin di Wali Kota Depok
11. Orang tua kami tercinta yang senantiasa mendukung dan memberi motivasi
agar selalu berusaha agar sesuatunya dapat terlaksanakan dengan baik Seluruh Bapak
dan Ibu guru SMK Yapan Indonesia yang telah memberikanilmu serta motivasi
kepada kami Teman-teman yang selalu mendukung dan saling

7
memberikan semangat satu sama lain Mudah-mudahan laporan ini dapat
memenuhiharapan semua pihak, dan bermanfaat bagi siswa/i yang ingin
mempelajarinya , terutama bagi kami. Penyusunan Laporan Praktik Kerja
Lapangan (PKL) ini di susun dengan sebaik baiknya, namun masih terdapat
kekurangan dalam penyusunan laporan PKL ini, oleh karena itu, saran dan kritik
yang sifatnyamembangundari semua pihak yang di harapkan , tidak lupa harapan
kami semoga Laporan Praktik Kerja Lapangan ini dapat bermanfaat bagi pembaca
serta menambah ilmu pengetahuan bagi kami.
Kerja saya:
Penulis Juga menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari kata
sempurna maka sangat di perlukan krtik dan saran untuk membangun
daripembaca. Harapan dari penulis semoga laporan yang memuat penggalaman
dan pengetahuan yang di dapatkan selama melaksanakan Praktik Kerja Industri
(PRAKERIN) ini dapat bermanfaat bagi siswa-siswi SMK Yapan Indonesia.
Kerja saya:
Penulis Juga menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari kata
sempurna maka sangat di perlukan krtik dan saran untuk membangun
daripembaca. Harapan dari penulis semoga laporan yang memuat penggalaman
dan pengetahuan yang di dapatkan selama melaksanakan Praktik Kerja IndustrI
(PRAKERIN) ini dapat bermanfaat bagi siswa-siswi SMK Yapan Indonesia.
Depok, 02 Oktober 2023

Penulis

Sekar Djosiningrum

8
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................................. i


LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH ............................................................................. ii
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN .................................................................... iii
LEMBAR PERSETUJUAN SIDANG ............................................................................... iv
IDENTITAS SEKOLAH ..................................................................................................... v
IDENTITAS PERUSAHAANVI IDENTITAS SISWA .................................................. vii
KATA PENGGANTAR .................................................................................................... viii
BAB 1 PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ................................................................................................................... 1
B. Tujuan Kegiatan Prakerin .................................................................................................. 1
C. Tujuan dan Manfaat Penulisan Laporan............................................................................. 1
D. Waktu dan Tempat Pelaksana Prakerin.............................................................................. 1
BAB II PROFIL PERUSAHAAN
A Sejarah Berdirinya Kantor Wali Kota Depok .................................................................... 6
B Terbentuknya Kota Depok ................................................................................................. 8
C Visi dan Misi Kantor Wali Kota Depok ............................................................................. 9
D Struktur Organisasi Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan .......................... 10
E Jam Kerja Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan......................................... 13
BAB III LANDASAN TEORI
A. Dasar Teori ..................................................................................................................... 14
B. Surat Undangan Rapat........................................................................................................ 15
C. Cara Kerja/Proses Kegiatan Pekerjaan ............................................................................... 22
D. Surat Cuti Kerja.................................................................................................................. 23
BAB IV PENUTUP

ix
A. Kesimpulan....................................................................................................................... 32
B. Saran dan Kesan ............................................................................................................... 32

DAFTAR ISI
LAMPIRAN - LAMPIRAN

x
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar belakang
Praktik Kerja atau PKL di laksanakan untuk melatih dan memberikan
pengajaran kepada siswa dalam dunia industri atau dunia usaha yang relavan
terkait kompentensi keahlian masing-masing. Selain itu juga bertujuan untuk
memberikan bekal ilmu dalam dunia kerja agar dimasa mendatang para siswadapat
bersaing dalam dunia industri yang semakin ketat seperti saat ini , untuk
mempersiapkan siswa/I agar memiliki kemampuan teknis dengan wawasan yang
luas dan fleksibel di era kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan, meningkatkan
mutu dalam sekolah kejurusan (SMK). Serta mengasa dan mengimplementasikan
materi yang di peroleh siswa dari sekolah masing masing terkaitjurusannya.
Kegiatan praktik kerja lapangan merupakan salah satu bentuk kegiatan dan
sekian banyak visi dan misi SMK Yapan Indonesia dalam mempersiapkan siswa
dan siswinya untuk memasuki dunia industri dandunia usaha (DI/DU) nantinya.
Maka dari itu para siswa tidak hanya di bekali dengan teori belajar saja tetapi jua
pemahaman tentang lingkungan yang akan mereka hadapi setelah lulus sekolah.
Kegiatan praktik kerja lapangan dilaksanakan sesuai dengan kemampuan atau
kejuruan yang terdapat pada masing masing siswa.
B. Tujuan Kegiatan Prakerin
Kegiatan Praktik Kerja Industri yang telah dilaksanakan oleh setiap
siswa/siswi SMK Yapan Indonesia merupakan program inti yang mempunyai
tujuan telah direncanakan dan diharapkan dapat dicapai oleh siswa/siswi. Adapun
tujuan penyelenggaraan Praktik Kerja Industri adalah sebagai berikut :

1
1. Tujuan Umum
Keahlian Profesi adalah andalan utama untuk menentukankeunggulan
tenaga kerja dan yang terlibat didalamnya. Dunia Industri di Indonesia
memerlukan tenaga kerja yang ahli dan profesional untuk menghadapi
perkembangan ekonomi global di masa kini. Maka dimulai dari tahun 1994 di
Indonesia dilakukan sistem “Magang” yang bertujuan untuk saling mengisi
dan melengkapi antara pendidikan sekolah dengan dunia industri yang didapat
melalui kegiatan Praktik Kerja Industri, sehingga kegiatan PRAKERIN
menjadi salah satu modal pendidikan yang efektif.
2. Tujuan Khusus
a. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan – pelatihan
tenaga kerjayang berkualitas dan profesional.
b. Memberikan pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja
sebagai bagian proses pendidikan.
c. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesidengan
tingkat pengetahuan dan etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan
kerja.
d. Memperkokoh link dan match antara dunia pendidikan dan dunia kerja.
e. Memperluas pandangan dan wawasan siswa/siswi terhadap jenis- jenis
pekerjaan yang ada di bidang berkaitan dan di tempat praktik dengan
segala persyaratan.
f. Untuk merealisasikan pengetahuan yang didapat dari sekolah dengan
pekerjaan yang sebenarnya di perusahaan.
g. Menyiapkan siswa/siswi agar mampu mengaplikasikan kemampuan,
berkompetensi tinggi, dan mengembangkan diri .

2
C. Tujuan Dan Manfaat Penulisan Laporan

1. Tujuan Penulisan Laporan

Adapun beberapa tujuan pembuatan laporan prakerin sebagai berikut :


a. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang pertama adalah diharapkan
mampu mengimplementasikan materi yang didapat di sekolah. Sehingga
materi tersebut dapat diterapkan di area kerja dengan baik.
b. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang kedua yakni mampu
melatihsiswa dalam berkomunikasi dan berinteraksi secara profesional di
dunia kerja. Sehingga nantinya para siswa tidak canggung dan takut lagi
untuk berkomunikasi secara profesional.
c. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang ketiga adalah dapat mengembangkan
dan menambah ilmu pengetahuan dasar yang dimiliki oleh para siswa. Tentu
saja materi yang sesuai dengan bidang yang merekaambil.
d. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang ketiga adalah dapat
mengembangkan dan menambah ilmu pengetahuan dasar yang dimiliki
oleh para siswa. Tentu saja materi yang sesuai dengan bidang yang
mereka ambil.
e. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang keempat yaitu mampu menjalin
kerjasama yang baik antara sekolah dengan dunia usaha ataudunia
industri.
f. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang kelima yakni mampu
membentuk pola pikir yang konstruktif bagi siswa prakerin. Diharapkan
nantinya mereka dapat melihat peluang yang terbukalebardi masa depan.
g. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang keenam yaitu dapat membentuk
rasa etos kerja bagi para siswa prakerin. Agar ke depannyapara siswa
mampu menjadi sosok lulusan yang berkualitas.
h. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang keenam yaitu dapatmembentuk
rasa etos kerja bagi para siswa prakerin. Agar ke depannya para siswa
mampu menjadi sosok lulusan yang berkualitas.
i. Tujuan pembuatan laporan prakerin yang ketujuh adalah mampu

3
menambah jenis keterampilan yang dimiliki oleh para siswa.
j. Agar nantinya mampu di implementasikan dan dikembangkan dalam
kehidupan sehari-hari.
2. Manfaat Penulisan Laporan
Dengan adanya kegiatan Praktik Kerja Industri ini memberikan
manfaat yang baik bagi para siswa/siswi SMK Yapan Indonesia serta SMK
lainnya. Ada beberapa point manfaat yang penyusun dapatkan setelah
melaksanakankegiatan Praktik Kerja Industri di Kementerian Kelautan dan
Perikanan, diantaranya adalah sebagai berikut:
1) Siswa/siswi mendapatkan wawasan mengenai dunia kerja khususnya berupa
pengalaman kerja langsung (real) dalam rangka menanamkan iklim kerja
positif yang berorientasi pada peduli mutu proses dan hasil kerja.
2) Siswa/siswi dapat memberikan kontribusi tenaga kerja di kantor atau
industri yangmereka tempatkan.
3) Memberikan motivasi dan meningkatkan etos kerja bagi siswa/siswi, dan
mempererat hubungan sekolah dengan partner instansi dan industri sebagai
media promosi alumni SMK Yapan Indonesia.
D. Waktu dan Tempat
Adapun waktu dan tempat yang di tempatkan untuk praktik kerja industri
selama 4 Bulan yaitu :
Jam kerja perusahaan ditetapkan sebagai berikut:
Hari Senin sampai dengan Kamis, dilaksanakan :
a. Pukul 07.30 s/d 12.00 = Waktu kerja
b. Pukul 12.00 s/d 13.00 = Waktu istirahat
c. Pukul 13.00 s/d 16.00 = Waktu kerja
Hari Jum’at dilaksanakan :
a. Pukul 07.30 s/d 12.00 = Waktu kerja
b. Pukul 11.30 s/d 13.00 = Waktu istirahat
c. pukul 13.00 s/d 16.30 = Waktu kerja

4
Tempat dan tanggal pelaksanaan :
Tanggal : 12 Desember 2022 -13 Maret 2023
Tempat : Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan Jl.
Margonda No. 54, Depok, Kec. Pancotan Mas, Kota Depok, Jawa
Barat 16431
E. sistematika penulisan

Sistematika penulisan ini adalah untuk mempermudah penulis agar


tidak simpang siur dalam membahas laporan praktik kerja lapangan (PKL) ini
yang akan di uraikan dari bab pertama sampai bab terakhir.

5
BAB II

PROFIL PERUSAHAAN

A. Sejarah Wali Kota Depok

1.1 Gambar Gedung Wali Kota Depok

Kota Depok bermula dari sebuah Kecamatan yang berada


dilingkungan Kawedanan (Pembantu Bupati) wilayah Parung Kabupaten
Bogor. Pada tahun1976 perumahan mulai dibangun baik oleh Perum
Perumnas maupun pengembang yang kemudian diikuti dengan
dibangunnya kampus Universitas Indonesia (UI), serta meningkatnya
perdagangan dan jasa yang semakin pesat sehingga diperlukan kecepatan
pelayanan.
Perkembangan Depok yang begitu cepat menjadi perhatian bagi
Pemerintah Orde Baru. Menteri Dalam Negeri kala itu, Amir Machmud,
mulai mengkaji peningkatan status Kecamatan Depok menjadi
KotaAdministratif. Peningkatan status Kota Depok dilakukanagar
pembangunan lebih tertata dan terarah sebagai kota masa depan, ketimbang
dikelola sepenuhnya oleh Kota Bogor yang hanya sebagai kecamatan yang
dipimpin oleh Camat.

6
Pembentukan Kota Administratif Depok dilakukan oleh Menteri
Dalam Negeri Amir Machmud sekaligus melantik Wali Kota Administratif
yang pertama, yaitu Mochammad Rukasah Suradi madja oleh Gubernur
JawaBarat, Aang Kunaefi.
Di awal tahun 1999, Kota Administratif Depok dimekarkan dan
seluruh desa berganti status menjadi Kelurahan. Hasil pemekaran wilayah
tersebut terdiri dari 3 (tiga) Kecamatan dan 17 (tujuh belas) Desa, yaitu :
1. Kecamatan Pancoran Mas, terdiri dari 6 (enam) Desa, yaitu : Desa
Depok, Desa Depok Jaya, Desa Pancoran Mas, Desa Mampang, Desa
Rangkapan Jaya, dan Desa Rangkapan Jaya Baru
2. Kecamatan Beji, terdiri dari 5 (lima) Desa, yaitu : Desa Beji, Desa
Kemiri Muka, Desa Pondok Cina, Desa Tanah Baru, dan Desa Kukusan
3. Kecamatan Sukmajaya, terdiri dari 6 (enam) Desa, yaitu : Desa
Mekarjaya, Desa Sukmajaya, Desa Sukamaju, Desa Cisalak, Desa
Kalibaru, dan Desa Kalimulya.
Selama kurun waktu 17 tahun Kota Administratif Depok berkembang
pesat baik di bidang Pemerintahan, Pembangunan, dan Kemasyarakatan.
Khususnya di bidang Pemerintahan Kota Depok berkembang menjadi 3
(tiga) wilayah Kecamatan yang terdiri dari 23 (dua puluh tiga) Kelurahan,
yang terbagi atas Kecamatan Pancoran Mas, terdiri dari 6 (enam) Kelurahan,
yaitu:
1. Kelurahan Depok, Kelurahan Depok Jaya, Kelurahan Mampang,
Kelurahan Pancoran Mas, Kelurahan Rangkapan Jaya, Kelurahan
Rangkapan Jaya Baru.
2. Kecamatan Beji terdiri dari 6 (enam) Kelurahan, yaitu : Kelurahan Beji,
Kelurahan Beji Timur, Kelurahan Pondok Cina, Kelurahan Kemiri
Muka, Kelurahan Kukusan, Kelurahan Tanah Baru.
3. Kecamatan Sukmajaya, terdiri dari 11 (sebelas) Kelurahan, yaitu :
Kelurahan Sukmajaya, Kelurahan Sukamaju, Kelurahan Mekar Jaya,
Kelurahan Abadi Jaya, Kelurahan Bakti Jaya, Kelurahan Cisalak,
Kelurahan Kalibaru, Kelurahan Kalimulya, Kelurahan Cilodong,

7
Kelurahan Jati Mulya, dan Kelurahan Tirta Jaya.

B. Terbentuknya Kota Depok

Pesatnya perkembangan dan tuntutan aspirasi masyarakat semakin


mendesak agar Kota Administratif Depok dinaikkan statusnya menjadi Kota
madya dengan harapan pelayanannya menjadi lebih maksimal. Di sisi lain,
Pemerintah Kabupaten Bogor bersama-sama Pemerintah Provinsi Jawa Barat
memperhatikan perkembangan tersebut,dan mengusulkannya kepada
Pemerintah Pusat dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah.
Hingga akhirnya pada tanggal 20 April 1999, berdasarkan Undang-
undang No.15 tahun 1999, Kota Depok diresmikan menjadi Kotamadya
Daerah Tk. II Depok. Peresmian pembentukan Kotamadya Daerah Tk.II
Depok dilakukan pada tanggal 27 April 1999 bersamaan dengan Pelantikan
Pejabat Walikotamadya Kepala Daerah Tk. II Depok saat itu, Drs. H. Badrul
Kamal, yang menjabat sebagai Walikota Kota Administratif Depok.
Momentum peresmian Kota madya Daerah Tk. II Depok dan pelantikan
pejabat
Wali kota madya Kepala Daerah Tk. II Depok saat itu, dijadikan suatu
landasan yang bersejarah dan tepat untuk dijadikan hari jadi Kota Depok.
Berdasarkan Undang – undang nomor 15 tahun 1999, Wilayah Kota Depok
meliputi wilayah Administratif Kota Depok terdiri dari 3 (tiga)
Kecamatan, ditambah sebagian wilayah Kabupaten Daerah Tingkat II
Bogor, yang meliputi :
1. Kecamatan Cimanggis, yang terdiri dari 1 (satu) Kelurahan dan 12 (dua
belas) Desa, yaitu : Kelurahan Cilangkap, Desa Pasir Gunung Selatan,
Desa Tugu, Desa Mekarsari, Desa Cisalak Pasar, Desa Curug, Desa
Harjamukti, Desa Sukatani, Desa Sukamaju Baru, Desa Cijajar, Desa
Cimpaeun, Desa Leuwinanggung.
2. Kecamatan Sawangan, yang terdiri dari 14 (empat belas) Desa, yaitu : Desa
Sawangan, Desa Sawangan Baru, Desa Cinangka, Desa Kedaung, Desa Serua,
Desa Pondok Petir, Desa Curug, Desa Bojong Sari, Desa Bojong

8
Sari Baru, Desa Duren Seribu, Desa Duren Mekar, Desa Pengasinan Desa
Bedahan, Desa Pasir Putih
3. Kecamatan Limo yang terdiri dari 8 (delapan) Desa, yaitu : Desa Limo,
Desa Meruyung, Desa Cinere, Desa Gandul, Desa Pangkalan Jati, Desa
Pangkalan Jati Baru, Desa Krukut, Desa Grogol. Dan ditambah lagi 5
(lima) Desa dari Kecamatan Bojong Gede, yaitu: Desa Cipayung, Desa
Cipayung Jaya, Desa Ratu Jaya, Desa PondokTerong, Desa Pondok Jaya
4. Kota Depok selain merupakan Pusat Pemerintahan yang berbatasan langsung
dengan Wilayah Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta juga merupakan wilayah
penyangga Ibu Kota Negara yang diarahkan untuk kota pemukiman, kota
pendidikan, pusatpelayanan perdagangan dan jasa, kota pariwisata dan sebagai
kota resapan air.

A. Visi dan Misi Kantor walikota Visi :


Visi :
Periode 2021-2026 “ Kota Depok yang Maju, Berbudaya dan Sejahtera”
Misi :
1. Meningkatkan Pembangunan Infrastruktur Berbasis Teknologi dan
Berwawasan Lingkungan
2. Meningkatkan Tata Kelola Pemerintahan dan Pelayanan Publik yang
Modern dan Partisipatif
3. Mewujudkankan Masyarakat yang Religius dan Berbudaya Berbasis
Kebinekaan dan Ketahanan Keluarga
4. Mewujudkan Masyarakat yang Sejahtera, Mandiri, dan Berdaya asing
5. Mewujudkan Kota yang Sehat , Aman, Tertib dan Nyaman

9
B. Struktur Organisasi
Depok adalah sebuah kota yang berada di wilayah provinsi Jawa Barat,
Indonesia. Lokasi kota ini terletak tepat di selatan Jakarta, yakni antara Jakarta dan
Bogor. Dahulu Depok adalah kecamatan dalam wilayahKabupaten Bogor, yang
kemudian mendapat status Kota pada tanggal 27 April 1999. Menurut data dari
Badan Pusat Statistik, di akhir tahun 2022 jumlah penduduk Depok mencapai
2.056.335 jiwa.
Depok awalnya dikenal dengan nama Gemeente Depok atau desa otonompada
zaman Hindia Belanda. Kota Depok sebagai wilayah termuda di Jawa Barat,
mempunyai luas wilayah sekitar 200,29 km2. Kondisi geografisnya dialiri oleh
sungai-sungai besar yaitu Sungai Ciliwung dan Cisadane serta 13 sub Satuan
Wilayah Aliran Sungai. Di samping itu jugaterdapat 26 Situ yang terbentang.
Secara administratif wilayah yang berdasarkan Undang-Undang No.15 Tahun
1999 tentang terbentuknya Kota Depok, pada tanggal 27 April 1999, Kota
Administratif Depok berubah menjadi Kotamadya. Sejak saat itu Kota Depok
memiliki batas-batas wilayahnya sendiri.Wilayah Kota Depok berbatasan dengan
tiga kabupaten dan satu Provinsi.Batas-batas wilayah Kota Depok secara jelas
adalah sebagai berikut :
a. Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Ciputat Kabupaten
Tangerang Selatan dan Wilayah Daerah Khusus Ibukota Jakarta.
b. Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Pondokgede Kota Bekasi
dan Kecamatan Gunung Putri Kabupaten Bogor.
c. Sebelah Selatan berbatasan dengan kecamatan Cibinong dan Kecamatan
Bojong Gede Kabupaten Bogor Sebelah Barat berbatasan dengan
Kecamatan Parungdan Kecamatan Gunung sindur Kabupaten Bogor

10
Gambar :2.1 Struktur Kegiatan Dinas Ketahanan Pangan, Perikanan ,
dan Perikanan Kota Depok

Gambar di atas merupakan gambar struktur organisasi Dinas Ketahanan Pangan,


Pertanian, Dan Perikanan. Struktur Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, Dan
Perikanan Dimulai dari Kepala Dinas Lalu Sekretaris Dinas kemudian dilanjut
dengan bagian Ka. Sub Bag Umun dan kepegawaian, Ka. Sub Bag Perencanaan
dan Evaluasi Pelaporan, Ka. Su Bag Keuangan dan Aset, Adapun penjelasan
tentang jabatan yang ada di Dinas terkait :
1. Kepala Dinas mempunyai tugas melaksanakan urusan pemerintahan daerah
di bidang Perhubungan berdasarkan kewenangan, asas otonomi dan tugas
pembantuan, perumusan kebijakan teknis, penyelenggaraan urusan
pemerintahan dan pelayanan umum, pembinaan pelaksanaan tugas
berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku
2. Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian mempunyai tugaspokok
membantu Sekretaris Kecamatan dalam melakukan urusan

11
ketatausahaan, kepegawaian, rumah tangga, perlengkapan, perpustakaan,
humas dan protokol.
3. Kepala Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan mempunyai tugas membantu
Sekretaris dalam rangka merencanakan, membagi tugas, membimbing,
memeriksa hasil pekerjaan, dan mengevaluasi pelaksanaan tugas-tugas di
subbagian Perencanaan dan Pelaporan berdasarkan peraturan perundang-
undangan agar pelaksanaan pekerjaan dapat berjalan lancer
4. Kepala Sub Bagian Keungan mempunyai tugas Melaksanakan penyusunan,
penatausahaan, verifikasi, dan pelaporan keuangan, serta pengujian
pembayaran. Melaksanakan penatausahaan kas dan urusan belanja anggaran
kegiatan kebutuhan kantor. Melaksanakan penyusunan kebutuhan
operasional, verifikasi data dan dokumen keuangan, serta pelaporan
keuangan.
5. Kepala Sub Bagian Aset mempunyai tugas Membantu memberikan
pelayanan dibidang pengadaan yaitu peralatan, sarana dan prasarana;
Membantu melakukan pengecekan barang secara berkala; Membantu
pencatatan dan mengarsipkan disposisi surat masuk terkait dengan pengadaan
maupun pemeliharaan aset.
6. Sekretaris Dinas mempunyai tugas pokok memimpin, mengkoordinasikan
dan mengendalikan tugas-tugas di bidang pengelolaan pelayanan
kesekretariatan yang meliputi pengkoordinasian, penyusunan program,
pengelolaan umum dan kepegawaian serta pengolahan keuangan.

E. Jam Kerja
Jam kerja adalah waktu yang digunakan untuk melakukan pekerjaan, dapat
dilaksanakan siang hari dan/atau malam hari. Jam kerja bagi para pekerja di
sektor negeri di atau dalam pasal 4 ayat (1) undang – undang Dasar Negara
Republik Indonesia Tahun 1945. Perpres ini mengatur mengenai ketentuan
mengenai hari kerja dan jamkerja instansi pemerintah dan pegawai ASN yang
berlaku bagi instansi pusat dan daerah. Peraturan Pemerintah ini muncul

12
untuk melengkapi perubahan aturan perburuhan passka terbitnya UU Cipta
Kerja. Berdasarkan Undang-Undang No.13 tahun 2003, terdapat dua sistem
jam kerja yang diberlakukan, yaitu 7 jam kerja dalam 1 hari atau 40 jam kerja
dalam 1 minggu untuk 6 hari kerja, atau 8 jam kerja dalam 1 hari atau 40 jam
kerja dalam 1 minggu untuk 5 hari kerja. Jam kerja perusahaan ditetapkan
sebagai berikut |m:
Hari Senin sampai dengan Kamis, dilaksanakan :
a. Pukul 07.30 s/d 12.00 = Waktu kerja;
b. Pukul 12.00 s/d 13.00 = Waktu istirahat;
c. Pukul 13.00 s/d 16.00 = Waktu kerja
Hari Jum’at dilaksanakan :
a. Pukul 07.30 s/d 11.30 = Waktu kerja;
b. Pukul 11.30 s/d 13.00 = Waktu istirahat
c. Pukul 13.00 s/d 16.30 = Waktu kerja
Berdasarkan keterangan di atas pada pada hari senin hingga jum’at jam kerja
di mulai pada jam 07.30 – 16.00, sedangkan pada hari jum’at dimulai pada
07.30 – 16.30 hanya pada hari jum’at jam kerja dinas di perpanjang setengah
jam dikarenakan pada siang hari di potong untuk Sholat Jum’at yang wajib
diikuti oleh pegawai muslim di dinas. Sedangkan non muslim dan wanita bisa
istarahat melakukan apa saja, biasanya bagi yang tidak mengikuti sholat
Jum’at berada di kantin untuk melakukan makan siang, dan biasanya ada yang
masih berada di kantor untuk menyelesaikan tugas mereka yang telah di
berikan.

13
BAB III
PEMBAHASAN

A. Dasar Teori
Dasar teori adalah pernyataan yang disusun secara sistematis dan
memilikivariabel yang kuat. Dasar teori biasanya memuat teori-teori dan hasil
penelitian, di mana teori dan hasil penelitian digunakan sebagai kerangka teori
peneliti untuk menyelesaikan sebuah penelitian. Adapun dasar teori dari
laporan ini adalah sebagai berikut :
Adapun dasar teori dari laporan ini adalah :
1. Pengertian Mengantar Surat
Mengantarkan surat adalah suatu pekerjaan yang sangat mudah
dilakukan. Tidak memerlukan pemikiran, analisis, dan studi kasus yang
rumit. Kita cukup menggunakan buku ekspedisi dan siap mengantarkannya
kepada orang yang dituju. Bisa kepada unit lain dalam lingkup instansi yang
sama, kepada instansi lain dalam lingkup Kementerian yang sama, atau
kepada instansi lain yang berbeda Kementerian. Karena saking
sederhananya, terkadang kita lupa dengan esensi dari sebuah pekerjaan. Tak
jarang dari kita meremehkan suatu pekerjaan tersebut. berikut ada beberapa
jenis surat, yang diantar :
a. surat cuti
Surat cuti merupakan surat yang dibuat sebagai bentuk permohonan
izin karyawan kepada perusahaan . Surat ini menjelaskan bahwa seorang
karyawan berhalangan hadir ke tempat kerja karena alasan tertentu.
b. surat undangan rapat
surat undangan rapat adalah sebuah dokumen yang fungsinya untuk menyampaikan
informasi atau pernyataan tertulis oleh satu pihak disebarluaskan luaskan kepada
pihak-pihak tertentu

14
B. Surat Undangan Rapat
Surat undangan rapat adalah surat yang dibuat oleh pihak yang
mengadakan rapat untuk mengundang peserta rapat yang ditujukan kepada
orang atau pihak yang diharapkan hadir dalam rapat tersebut. Surat ini berisi
informasi mengenai waktu, tempat, dan agenda rapat yang akan
diselenggarakan. Sejarah surat undangan rapat dapat ditelusuri sejak
munculnya bentuk komunikasi tertulis dalam sejarah manusia. Surat
undangan rapat merupakan bentuk surat yang dianggap sangat penting dan
lazim digunakan dalam kehidupan sosial dan bisnis. Awalnya, surat undangan
rapat mungkin hanya berupa pesan lisan yang disampaikan secara langsung
atau melalui orang kepercayaan Namun, seiring dengan perkembangan
teknologi, surat undangan rapat menjadi lebih mudah untuk disebarkan
melalui surat atau telepon.
Selain itu dengan adanya komunikasi elektronik seperti email dan
pesan singkat (SMS), surat undangan rapat dapat disebarkan dengan lebih
cepat dan efisien. Dalam sejarah modern, surat undangan rapat mulai
digunakan secara luas pada era revolusi industri dan bisnis, ketika rapat
dianggap sangat penting untuk memutuskan kebijakan bisnis dan strategi
perusahaan.
Surat undangan rapat sarana menjadi penting dalam memastikan kehadiran peserta
rapat dan memastikan keberhasilan rapat itu sendiri sejak saat itu surat undangan
rapat terus digunakan dan dianggap sebagai alat yang sangat penting dalam dunia
bisnis, organisasi, dan pemerintahan untuk memastikan keberhasilan rapat dan
terjaganya komunikasi yang baik antara pihak-pihak yang terkait :

15
1) Tujuan Surat Undangan Rapat
Tujuan surat undangan rapat adalah untuk memberikan informasi
kepada peserta rapat mengenai waktu, tempat, dan agenda rapat yang
akan diselenggarakan. Dengan adanya surat undangan rapat, peserta rapat
dapat mempersiapkan diri dengan baik sebelum menghadiri rapat,
mempersiapkan materi yang akan dibahas, dan mengatur jadwal
kehadirannya. Selain itu, surat undangan rapat juga dapat memastikan
kehadiran peserta rapat dan memberikan peringatan pada peserta rapat
mengenai jadwal dan agenda rapat yang telah disepakati. Dengan
demikian, tujuan surat undangan rapat adalah untuk memudahkan
pelaksanaan rapat, memastikan efektivitas rapat, dan menghindari
gangguan atau penyebaran diantara peserta rapat.
2) Manfaat Surat Undangan Rapat
Manfaat surat undangan rapat antara lain :
a. Memberikan yang jelas
Surat undangan rapat memberikan informasi yang jelas mengenai
waktu, tempat, dan agenda rapat informasi yang akan diselenggarakan.
Hal ini memudahkan peserta rapat untuk mengetahui informasi
tersebut danmenyiapkan diri sebelum menghadiri rapat
b. Mengingatkan peserta rapat
Surat undangan rapat juga berfungsi sebagai pengingat bagi peserta
rapat mengenai jadwal dan agenda rapat yang telah disepakati. Dengan
adanya pengingat ini, peserta rapat dapat memastikan kehadirannya
dan mempersiapkan diri dengan baik .

16
c. Meningkatkan efektivitas rapat
Dengan adanya surat undangan rapat, peserta rapat dapat
mengetahui agenda rapat sebelumnya dan mempersiapkan materi yang
akan dibahas sehinggarapat dapat berjalan dengan efektif dan efisien.
d. Menjaga keberlangsungan komunikasi
Surat undangan rapat juga berfungsi sebagai sarana komunikasi
pihak yang mengadakan rapat dengan peserta rapat. Dengan adanya
surat undangan rapat, pihak yang mengadakan rapat dapat menjalin
hubungan baik dengan peserta rapat dan memastikan keberlangsungan
komunikasi cara Membuat Surat Undangan Rapat Berikut adalah
beberapa hal penting yang harus di perhatikan untuk membuat surat
undangan rapat yaitu :
1. Kop Surat
Kop surat adalah bagian dari surat yang berisi informasi
mengenai identitas pengirim atau perusahaan yang mengirimkan
surat tersebut. Kop surat biasanya terletak di bagian atas surat dan
berisi beberapa informasi penting, sepertinama perusahaan, alamat,
nomor telepon, nomor fax, alamat email, dan logo perusahaan.
Kop surat memiliki fungsi penting dalam sebuah surat, yaitu untuk
memperkenalkan perusahaan atau organisasi pengirim, memberikan
informasi kontak, serta memberikan kesan profesional dan
terpercaya bagi penerima surat. Dengan adanya kop surat yang jelas
dan mudah dibaca, penerima surat dapat dengan
mudahmenghubungi pengirim surat jika dibutuhkan. Selain itu, kop
surat juga dapat membantu meningkatkan citra perusahaan atau
organisasi di mata penerima surat. Dalam dunia bisnis, kop surat
biasanya ditujukan untuk memperkenalkan merek perusahaan dan
menciptakan kesan yang baik bagi klien atau konsumen. Oleh
karena itu, penting untuk membuat kop surat yang menarik dan
sesuai dengan citra Perusahaan atau organisasi.

17
2. Tanggal Surat

Tanggal surat adalah tanggal di mana surat tersebut dibuat atau


ditandatangani oleh pengirim. Tanggal surat biasanya dicantumkan
pada bagian atas surat, tepat di bawah kop surat, dan merupakan
informasi penting yang harus selalu ada dalam sebuah surat.
Tanggal surat sangat penting karena dapat digunakan sebagai bukti
kapan surat itu dikirim atau dibuat. Selain itu, tanggal surat juga
bisa menjadi referensi jika suatu saat terjadi masalahatau
penyelesaian yang berkaitan dengan isi surat. Penerima surat juga
dapat melihat tanggal surat untuk mengetahui kapan surat tersebut
dikirimkan atau dikirimkan. Hal ini dapat membantu penerima surat
untuk mengetahui sejauh mana keadaan yang dibahas dalam surat
masih relevan atau tidak. Oleh karena itu, dalam membuat surat,
pastikan selalu mencantumkan tanggal surat yang jelas dan akurat.
Tanggal surat sebaiknya dicantumkan pada awal atau di awal
paragraf pembuka surat.
3. Nomor Surat
Nomor surat adalah angka atau kode yang diberikan pada
surat untuk memberikan identifikasi unik dan memudahkan
pengelolaan surat. Nomor surat biasanya dicantumkan pada bagian
atas atau bawah surat, tepat di bawah atau di atas tanggal surat.
Nomor surat sangat penting karena dapat digunakan untuk
mengidentifikasisurat secara tepat dan mudah. Dengan nomor surat
yang jelas dan teratur, dapat memudahkan pengelolaan surat dan
meminimalkan kesalahan pengarsapan, sehingga dapat menghemat
waktu dan biaya.

18
Nomor surat biasanya terdiri dari beberapa angka atau
kombinasi huruf dan angka yang dapat merepresentasikan informasi
tentang jenis surat, unit atau departemen yang mengeluarkan surat,
tahun, bulan, dan nomor urut surat.
Misalnya, nomor surat dapat berbentuk:
BPS/ADM/2022/04/001, yang berarti surat tersebut dikeluarkan
oleh Badan Pusat Statistik, dari Departemen Administrasi, pada
tahun 2022, bulan April, dan nomor urut surat adalah 001. Dalam
membuat nomor surat , pastikanuntukmembuat sistem penomoran
yang jelas dan teratur, serta konsisten dalam penomoran setiap surat
yang dikeluarkan. Dengan begitu, pengelolaan surat dapatdilakukan
dengan lebihmudah dan efektif.
4. Perihal
Perihal surat adalah bagian dari surat yang berisi tentang
pokok permasalahan atau topik yang akan dibahas dalam surat
tersebut. Perihal surat biasanya dituliskan pada bagian atas surat,
tepat di bawah tanggal suratdan nomor surat. Perihal surat sangat
penting karena dapat memberikaninformasi yang jelas dan ringkas
mengenai tujuan atau maksud dari surat tersebut. Dengan adanya
perihal surat yang jelas dan tepat, penerima surat dapat dengan
mudah memahami pokok permasalahan atau topik yang akan
dibahas dalam surat tersebut. Contoh perihal surat Rapat antara
lain: "Undangan Rapat Bulanan". Dalam membuat perihal surat,
pastikan untuk menuliskan topik atau pokok persoalan secara
singkat dan jelas, sertadapat merepresentasikan isi surat dengan
tepat. Gunakan kata-kata yang singkat dan mudah dipahami agar
penerima surat dapat langsung memahami maksud surat tersebut.

19
5. Nama Penerima dan Alamat Tujuan
Nama surat penerima harus ditulis dengan lengkap dan jelas,
mencakup gelar, nama depan, dan nama belakang. Jika surat
ditujukan untuksuatu perusahaan atau instansi, pastikan untuk
menuliskan nama perusahaan atau instansi secara lengkap dan tepat.
Selain itu, pastikan juga untuk menuliskan alamat lengkap penerima
surat, termasuk alamat jalan, nomor rumah, dan kode pos. Dalam
menulis nama penerima dan alamat tujuan, pastikan juga untuk
menggunakan format penulisan yang benar dan konsisten. Gunakan
huruf kapital untuk nama penerima dan tulisan yang jelas dan
mudah dipahami untuk alamat tujuan.
6. Salam Pembuka
Salam pembuka adalah ucapan atau kata-kata pengantar yang
ditujukan kepada penerima surat pada awal surat. Salam pembuka
pada surat biasanya digunakan untuk memberikan kesan yang sopan
dan ramah kepada penerima surat. Beberapa contoh salam pembuka
umum yang digunakan dalam surat antara lain :
Beberapa contoh salam pembuka umum yang digunakandalam
surat antara lain:
Kepada Yth. (Yang Terhormat)Assalamu'alaikum Wr. Wb.
(untuk surat resmi berbahasa Indonesia dengan nuansa agamaIslam)
Dear
(untuk surat dalam bahasa Inggris)
Pada umumnya, salam pembuka pada surat resmi sebaiknya
menggunakan kata-kata yang sopan, formal dan sesuaidengan etika
yang berlaku. Pastikan untuk menyesuaikan jenis salam pembuka
dengan jenis surat dan tujuan surat tersebut. menulis salam
pembuka, pastikan juga untuk mengeja nama penerima dengan
benar dan tepat. Jika tidak yakin dengan mengeja nama penerima,
lebih baik memeriksa kembali atau menanyakan langsung pada

20
penerima sebelum menulis salam pembuka.

7. Isi Surat
Isi surat adalah bagian terpenting dari sebuah surat, karena di
dalamnya terdapat pesan atau informasi yang ingin disampaikan
disampaikan secara jelas dan terperinci. Isi surat dapat berupa
pengumuman, undangan, permohonan, atau bentuk pesan lainnya
yang ingin disampaikan.
Dalam menulis isi surat, pastikan untuk menyampaikan pesan
atau dengan informasi yang jelas dan lugas. Gunakankalimat-
kalimat yang singkat, mudah dipahami, dan sesuai dengan tujuan
surat tersebut. penggunaan kalimat yang bertele-tele atau
mengandung ambigu, sehingga pesan yang ingin disampaikan
dapat sampai dengan jelas dan tepat.
Beberapa tips dalam menulis isi surat antara lain:
Gunakan bahasa yang sopan, tetapi tetap mudah dipahami sampaikan
pesan atau informasi dengan jelas dan terperinci Gunakan
kalimataktif, bukan pasif Hindari penggunaan kata-kata yang
berlebihan atau tidak perlu Jangan lupa untuk memberikan
penjelasan lebih lanjut jika diperlukan pada akhir isi surat, pastikan
untuk menuliskan kalimat penutup yang sesuai dengan tujuan surat
tersebut, seperti ucapan terima kasih, harapan, atau tindakan yang
diharapkan dari penerima surat. Setelah itu, jangan lupa untuk
menulis salam penutup.
8. Lampiran
Jika terdapat beberapa lampiran, pastikan untuk memberikan
urutan nomor yang jelas dan tepat pada daftar lampiran, dan
menyebutkan nomor lampiran tersebut pada bagian isi surat yang
relevan.
9. Nama Pengirim
Stempel dan Tanda Tangan Penting untuk memastikan bahwa nama

21
pengirim, stempel, dan tanda tangan agar terlihat jelas dan mudah
di baca pada surat. Hal ini akan memberikan ke danprofesionalisme
dan keseriusan serta sebagai tanda keabsahan pada surat yang di
kirimkan.

C. Cara Kerja / Proses Kegiatan Pekerjaan :

Menerima : pada tahap ini saya menerima surat keluar yangakan di antar ke
dinas atau intansi lain.
Mengantar : mengantar surat yang telah saya terima kepada bagian tu di
dinas yg tercantum di dalam nama surat dan penerima bertanda tangan di buku
ekspedisi sebagai bukti bahwa surat telah di terima .
hal hal yg di catatat adalah:
1. di buku ekpedisi
2. nama intansi/ dinas,
3. tanggal,
4. perihal,
5. nomor surat
6. tanda tangan

MENGANTAR

MENERIMA

22
D. SURAT CUTI KERJA
Surat cuti merupakan dokumen yang biasa diajukan apabila ingin izin
karena berhalangan. Berbagai contoh surat cuti kerja bisa dijadikan referensi
ketika bingung menulisnya.
Pengajuan cuti perlu dilakukan dengan baik agar permohonan cuti
diterima dengan baik pula. Terlebih syarat pengajuan cuti untuk setiap
perusahaan berbeda- beda.
1. Surat Cuti Kerja
Mengutip dari buku Cara Mudah Menulis Surat Lamaran Kerja karya
M. Handika (2020:18), surat setengah resmi adalah surat yang dikirimkan
oleh seseorang kepada instansi atau lembaga organisasi tertentu. Salah
satunya yaitu contoh surat cuti kerja, permohonan IMB, dan surat lamaran
kerja.Surat cuti merupakan surat yang dibuat sebagai bentuk permohonan
izin karyawan kepada . Surat inimenjelaskan bahwa seorang karyawan
berhalangan hadir ke tempat kerja karena alasan tertentu. Format penulisan
surat cuti tentunya harus diperhatikan agar lebih mudah dimengerti oleh
pihak perusahaan terkait dengan maksud dan tujuan surat cuti dibuat.
Pemerintah juga sudah membuat kebijakan mengenai jenis-jenis cuti yang
bisa digunakan karyawan yang diatur dalam UU Nomor 13 tahun 2013
tentang Ketenaga kerjaan. Untuk memberikan gambaran lebih jelas
mengenai pengajuan cuti, berikut ini beberapa contoh surat cuti sebagai
berikut.
Contoh Surat Cuti Karyawan
Salah satu hak yang dimiliki para pekerja adalah hak cuti.
Umumnyamereka yang memiliki hak ini sudah harus lebih dulu bekerja
minimal 12 bulan.
Kepada Yth,
HRD PT. Sejahtera Abadi Mulya
Hal:SuratIzinCutiKerja

23
Di Tempat Dengan Hormat,
Saya yang bertandatangan di bawah ini:
Nama : …………………
Alamat : ……………….
No HP : ……….
Jabatan : Staff Marketing
a. Surat Cuti Melahirkan
Dengan surat ini saya bermaksud untuk mengajukan cuti kerja
selama 3 hari kerja karena orang tua yang sedang sakit. Demikian surat cuti
kerja inisaya buat dengan tujuan yang sebenar-benarnya. Atas
perhatiannya, Saya ucapkan terimakasih Hormat Saya, (Amanda Gomez)
b. Contoh Surat Permohonan Cuti Melahirkan
Semarang, 05 Agustus 2023
Hal : Surat Permohonan Cuti Kerja
Lampiran : 1
Kepada Yth. Bapak/Ibu PimpinanPT. Padjajaran
Di Tempat Dengan hormat, Yang bertandatangan di bawah ini:
Nama : Salsabila Kharisma Putri
Tempat/ Tanggal Lahir : Semarang, 21 Januari 2000
Jabatan : Staff Keuangan
Dengan surat ini saya mengajukan cuti melahirkan, selama 3
Bulan, terhitung mulai dari tanggal 10 Agustus sampai 10 Oktober
2023.
Demikian surat permohonan ini saya sampaikan, untuk menjadi
pertimbangan bagi Bapak/Ibu pimpinan.
ADVERTISEMENT
Atas perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan terimakasih.Hormat Saya,
Salsabila Kharisma Putri
Demikian pengertian dan contoh surat cuti kerja yang benar dan sopan.
Contoh di atas harus diketahui para pegawai yang hendak cuti dengan

24
berbagai keperluan. (amanda)
CONTOH SURAT IZIN CUTI KARENA ALASAN PENTING

KOP SKPD

Depok,
……………………

SURAT IZIN CUTI KARENA ALASAN PENTING

NOMOR : ...................................
1. Diberikan cuti karena alasan penting kepada Pegawai
NegeriSipil :
Nama :
NIP :
Pangkat/Gol. Ruang :
Jabatan :
Satuan organisasi :

selama...........(…..............)hari, terhitung mulai tanggal…..........................


sampai dengan tanggal ....................... dengan ketentuan sebagai
berikut :
1. Sebelum menjalankan cuti karena alasan penting wajib
menyerahkan pekerjaannya kepada atasan langsungnyaatau
pejabat lain yang ditunjuk.
Setelah selesai menjalankan cuti tahunan wajib
melaporkan diri kepada atasan langsungnya dan bekerja
kembali sebagaimana biasa.
2. Demikianlah surat izin cuti karena alasan penting ini dibuat

25
untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

………………………………

(............................................................................................................................................)

NIP.

................................

26
CONTOH PERMINTAAN CUTI BERSALIN

Salatiga,
....................

Kepada
yth. (Pejabat yang berwenangmemberikancuti)
Di :
Yang bertanda tangan di bawah iniNama :
NIP :
Pangkat/Golongan :
Jabatan :
Satuan organisasi :
Dengan ini mengajukan permintaan cuti bersalin untuk
persalinan yang ke ..... /cuti di luar tanggungan Negara
untuk persalinan terhitung mulai
tanggal…………….s.d.............................. Demikianlah permintaan
ini saya buat untuk dapat dipertimbangkan sebagaimana
mestinya.

Hormat saya. Nip.

............................. .............................

27
CATATAN PEJABAT CATATAN/PERTIMBANGAN ATASAN
KEPEGAWAIAN LANGSUNG:

KEPUTUSAN PEJABAT YANG BERWENANG


MEMBERIKAN CUTI:

CONTOH SURAT IZIN CUTI SAKIT

KOP SKPD

Salatiga,
……………………

SURAT IZIN CUTI SAKIT

NOMOR : ........................
1. Diberikan cuti besar kepada Pegawai Negeri Sipil:
2. Nama :
3. NIP :
4. Pangkat/Gol. Ruang :
5. Jabatan :
6. Satuan organisasi :

28
selama …........... bulan/hari*, terhitung mulai tanggal
............................... sampai dengan tanggal ........................
dengan ketentuan setelah berakhir jangka waktu cuti sakit
tersebut, wajib melaporkan diri kepada atasan langsungnya dan
bekerja kembali sebagaimana biasa.
Demikianlah surat izin cuti sakit ini dibuat untuk dapatdigunakan
sebagaimanamestinya.

NIP.
................................................................

.................................

TEMBUSAN :
1. Inspektur Kota Salatiga;
2. Ka. DPPKAD KotaSalatiga
3. Ka. BKD Kota Salatiga ;
Yang Bersangkutan.

29
B. Pengertian Mengantar Surat
Mengantarkan surat adalah suatu pekerjaan yang sangat mudah dilakukan.
Tidak memerlukan pemikiran, analisis, dan studi kasus yang rumit. Kita cukup
menggunakan buku ekspedisi dan siap mengantarkannya kepada orang yang
dituju.Bisa kepada unit lain dalam lingkup instansi yang sama, kepada instansi
lain dalam lingkup Kementerian yang sama, atau kepada instansi lain
yangberbeda Kementerian. Karena saking sederhananya, terkadang kita lupa
dengan esensi dari sebuah pekerjaan. Tak jarang dari kita meremehkan suatu
pekerjaan tersebut. berikut ada beberapa jenis surat, yang diantar :
A. surat cuti
Surat cuti merupakan surat yang dibuat sebagai bentuk permohonan izin
karyawan kepada perusahaan . Surat ini menjelaskan bahwa seorang
karyawan berhalangan hadir ke tempat kerja karena alasan tertentu.
B. surat undangan rapat
surat undangan rapat adalah sebuah dokumen yang fungsinya untuk
menyampaikan informasi atau pernyataan tertulis oleh satu pihak dan di
sebarluaskan kepada pihak-pihak tertentu.

31
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan
Setelah kami melakukan PRAKERIN di Dinas Ketahanan Pangan,
Pertanian, dan Perikanan Kota Depok. Selama PRAKERIN kami
mendapatkan banyak manfaat, penngetahuan, pengalaman,dan semua yang
terkait dalam dunia kerja industri. Sehingga kami dapat menambah wawasan,
karena dengan praktek kita bisa memngetahui sejauh manakemampuan dan
pengetahuan yang diri kita dapat disekolah. Sehingga setelah lulus sekolah
kami tidak ragu lagi untuk memasuki dunia kerja, karena kami sudah
mempunyai pengalaman. Dengan adanya prakerin membuat kita belajar
disiplin, dan bertanggung jawab dengan apa yang kita lakukan.
B. Saran dan Kesan
a. Saran
Meningkatkan pelayanan pelanggan dengan lebih baik dan ramah. Sangat
senang karena mempunyai pengalaman dan ilmu dalam dunia industri.
b. Kesan
Kami sangat senang dan mendapatkan ilmu serta pengalam yang
luasdan yang belum kami ketahui terutama didalam dunia kerja. Dalam
menjalanin prakerin tidak mudah seperti apa yang dibayangkan
sebelumnnya.
C. Pesan dan Saran
Bagi siswa atau siswi yang melakukan kegiatan Praktek Kerja Industri
saran yang penting adalah menjaga nama baik sekolah selama
dilaksanakannya kegiatan Praktek Kerja Industri berlangsung. Selalu mematui
peraturan yang sesuai dengan ketentuan tempat prakerin. Diharap lebih
meningkatkan hubungan kerja sama yang lebih baik antara sekolah dengan
Kantor Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, Dan Perikanan Kota Depok.
Pemantauan terhadap siswa yang sedang prakerin agar siswa lebih fokus dan

31
semangat.

D. Saran untuk Kantor Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan


Perikanan Depok
Semoga kantor Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan
lebih majulagi ke depan nya. Diharapkan perusahaan dapat memperhatikan
saran-saran ataumasukdarikaryawankinerja

32
DAFTAR PUSTAKA

Sejarah Walikota Depok


https://www.depok.go.id/sejarah

BAB 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang


http://scholar.unand.ac.id/51914/2/BAB%20I-dikonversi.pdf

Surat Undangan Rapat, Tujuan & Manfaat, Cara Membuat Surat Undangan –
IDMENTAFORAhttps://idmetafora.com/news/read/3181/Surat-Undangan-
Rapat-Tujuan- Manfaat-Cara-Membuat-Surat-Undangan-Rapat.html

PengertianMengantarSurat
https://www.kompasiana.com/nova31462/5dbc047b097f365db64ce9c7/mengantar-
surat-yang-sering-dianggap-remeh

Surat Cuti Kerja


https://kumparan.com/ragam-info/pengertian-dan-contoh-surat-cuti-kerja-yang-
perlu-diketahui-oleh-karyawan-20zlsGVjXdN

33
LAMPIRAN

Perkenalan Prakerin bersama ibu Ety Nurrahmiati dan ibu Sri Supatma
dikantorwalikota depok, Dinas Pertanian ,Pertahanan dan Perikanan.

Monitoring bersama ibu sri supatma seminggu dua kali


Dan Bersama ibu ety Nurrahmiati selaku kepala atasan Perusahaan
Mengarsip surat masuk, rekomendasi, perintah tugas, mengarsipsurat
keluar desmber, mengarsip nota dinas, mengarsip berita acara

Menerima dana bantuan yatim bersama ibu lily melany usmany

Mengetik surat undangan rapat


Menyari data di surat masuk dan menulis secara manual

Mengindeks surat masuk, surat keluar, surat perintah tugas dan melipat
suratundangan rapat

Menguruti surat undangan, menyampaikan surat kepada unit


pengolah, daftarhadir, surat perintah bayar, surat pernyataan dukungan
Membolongi surat laporan keuangan, mengetik analisis konsumsi pangan

Paper shredder adalah salah satu alat kantor yang berfungsi unuk
mengancurkandan memusnahkan dokumen penting yang telah tercetak
dalam bentuk hard copy

Mencatat jadual kegiatan dinas


Absensi Bersama ibu Femmy

Foto Bersama Staff dan Atasan Kantor Perpisahan bersama ibu ety
nurrahmiati ,ibu ir widyati dan ibu bapak kasubagkeuangan.
ABSENSI HADIR BULAN DESMBER - JANUARI
ABSENSI HADIR DI BULAN JANUARI - FEBRUARI
ABSENSI HADIR DI BULAN MARET
1. CURRICULUM VITAE (CV)

Anda mungkin juga menyukai