Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA TERNATE

DINAS KESEHATAN
Jl. Batu Angus, AkehudaTelp. ( 0921 ) 3121449

Ternate, 17 Juli 2023


Nomor : 440/ 1870.A / 2023
Lampiran : 1 (satu) dokumen
Perihal : Feed Back Dokumen Hasil TPCB
Tahun 2023 PKM Gambesi

Kepada
Kepala Puskesmas Gambesi
Di
Tempat

Berdasarkan SA (Self Assesment) dari Puskesmas Gambesi yang selanjutnya Tim


TPCB Dinas Kesehatan Kota Ternate melakukan validasi dan telusur terkait Pembinaan
Terpadu Puskesmas tahun 2023, dengan ini kami menyampaikan hasil rekapitulasi skor
Puskesmas Gambesi serta umpan balik (feed back) dari Tim TPCB Dinas Kesehatan Kota
Ternate.
Kami harapkan rekomendasi yang kami berikan dapat ditindaklanjuti sebagaimana
mestinya.

Kepala Dinas Kesehatan


Kota Ternate

dr. Fathiyah Suma, M.Kes


Pembina Utama Muda/IV-c
Nip 197311142005012008
Rekapitulasi Skor Puskesmas Gambesi

No Parameter Nilai Akhir


1 Pemenuhan Sumber Daya Skor diperoleh 65 dibagi 80 dikali 100% =
81,25
2 Perencanaan Puskesmas Skor diperoleh 210 dibagi 290 dikali 100% =
72,41
3 Penggerakan dan pelaksanaan Skor diperoleh 60 dibagi 60 dikali 100% = 100
kegiatan puskesmas
4 Pengawasan, pengendalian, dan Skor diperoleh 15 dibagi 20 dikali 100% = 75
penilaian kinerja puskesmas
5 Peningkatan Mutu Puskesmas Skor diperoleh 25 dibagi 50 dikali 100% = 50
6 Pencegahan dan pengendalian Skor diperoleh 115 dibagi 120 dikali 100% =
infeksi dan Kesehatan lingkungan 95,83
7 Melaksanakan SKDR terhadap Skor diperoleh 30 dibagi 30 dikali 100% = 100
penyakit menular potensi
KLB/Wabah
8 Cakupan indicator program Skor diperoleh 135 dibagi 160 dikali 100% =
84,37

Total skor yang diperoleh : 655/760 x 100 = 86,18


Kesimpulan nilai akhir : (lingkari salah satu penilaian)
1. Baik
2. Cukup
3. Kurang
Interpretasi
1. Baik, bila setiap parameter bernilai ≥ 80 %
2. Cukup, bila ada satu atau dua parameter bernilai 60 % s.d < 80% dan parameter
lain bernilai ≥80%
3. Kurang, bila tidak memenuhi kriteria 1 dan 2
Rencana Tindak Lanjut

No Rencana Tindak Lanjut Tanggal Pelaksanaan


1 Melakukan updateing pada aplikasi ASPAK Juli 2023
2 Aktifkan Kembali SISRUTE, baik pasien BPJS maupun Juli 2023
pasien Umum
3 Menyerahkan draf RUK ke Dinas Kesehatan sebelum Triwulan IV
Musrembang besertaKAK (Kerangka Acuan Kegiatan)
4 Membuat revisi draf RUK sesuai saran dari Dinas Triwulan IV
Kesehatan
5 Membuat perencanaan kebutuhan peralatan puskesmas Triwulan III
(alat Kesehatan dan non alat Kesehatan)
6 Membuat dokumen tindak lanjut sesuai hasil dokumen Triwulan III
perencanaan peralatan yang disusun oleh puskesmas
7 Membuat perencanaan kebutuhan saranan prasaranan Triwulan III
puskesmas sesuai persyaratan
8 Membuat dokumen tindak lanjut sesuai hasil dokumen
perencanaan sarana prasarana yang disusun oleh Triwulan III
puskesmas
9 Membuat usulan pengadaan perbaikan atau Triwulan III
pengembangan system informasi Kesehatan
10 Mengirimkan dokumen PKP berdasarkan surat Juli 2023
permintaan dari Dinas Kesehatan
11 Melaksanakan Audit Internal sesuai planning yang telah Juli 2023
disusun dan membuat laporan pelaksanaan audit
internal,
12 Membuat jadwal pertemuan tinjauan manajemen, Juli 2023
lakukan pertemuan manajemen sesuai jadwal dan
lakukan tindak lanjut dari hasil pertemuan tinjauan
manajemen,
13 Menyusun PPS berdasarkan rekomendasi survey Juli 2023
akreditasi, melaksanakan tindak lanjut PPS yang sudah
disusun, dan melakukan evaluasi tindak lanjut PPS.
14 Buat laporan kasus insiden keselamatan pasien dan Juli 2023
dilaporkan tepat waktu.
15 Melaksanakan sesuai SOP terkait EP : Perlindungan Juli 2023
Kesehatan Petugas dalam tata laksana pajanan bahan
infeksius dan Langkah dasar tata laksana klinis
profilaksis PPP HIV pada kasus kecelakaan kerja.
16 Melakukan Inovasi untuk menaikan capaian indikator Triwulan III
Standar Pelayanan Minimal (SPM) dan Melaksanakan
Edukasi ke pasien pasien dan Masyarakat terkait
pencegahan dan penularan TB.
17 Memaksimalkan KIE (Komunikasi, Informasi dan Triwulan III
Edukasi) pada Wanita usia 30-50 tahun yang sudah
menikah atau berhubungan seksual yang melakukan
deteksi dini kanker leher rahim dengan IVA dan kanker
payudara dengan SADANIS
18 Segera dilakukan kunjungan intervensi lanjutan serta Juli s/d Desember
mengupdate data di aplikasi KS (Keluarga Sehat) 2023
19 Segera menupdate data di aplikasi KS (Keluarga Sehat) Juli s/d Desember
sehingga bisa meningkatkan IKS 2023

Tim TPCB

1. Hartati Umaternate, S.H. M.S.I/


082187346919
2. Hawa A. Hamzah, S.Kep., M.P.H /
082189571543
3. Dr. Wirda Albaar/081354550650
4. Muhammad Asri, S.K.M/ 081291719788
1 Nama Tim TPCB 5. Nurhayati Manan, S.Farm/085299214567
6. Djafri, S.K.M / 085240339401
7. Salma Husen, S.Tr. (Rad)/081244725111
8. Aisya Wahid/ 082261441956

2 Tanggal Pembinaan 07 – 10 Juli 2023

Anda mungkin juga menyukai