Anda di halaman 1dari 15

T u g a s

K e l o mp o k
• K e l o m p o k 4•
ANGGOTA
syahara fathan mala

padma maulan novi


PEMBAHASAN
esai

artikel

resensi
ESAI
Sejarah Esai -> mulai dikenal pada tahun 1500-an
oleh seorang filsuf Perancis, Michel de Montaigne. Beliau menulis sebuah
buku yang mencantumkan beberapa anekdot dan observasinya, dan isinya
bertujuan mengekspresikan pandangannya tentang kehidupan. Buku tersebut
berjudul Essais (terbit 1580), yang berarti attempts atau usaha. Dan kemudian terus
berkembang hingga sekarang

PENGERTIAN
a. Menurut Webster Encyclopedic Dictionary of The English Language (1877)
b. Menurut The Oxford English Dictionary (volume III)
c. Menurut Ensiklopedi Indonesia (Jilid 2)
d. Menurut Widyamartaya & Sudiati (2004: 3-4)
e. Menurut Umum
Ciri-Ciri Esai
-Berbentuk prosa Struktur Esai
-Memiliki gaya pembeda
-Selalu tidak utuh -Pendahuluan
-Memenuhi keutuhan kriteria penulisan -Isi/Pembahasan
-Singkat -Kesimpulan/Penutup
-Mempunyai ciri pribadi

Jenis Esai 11 Urutan dalam penulisan esai yang efektif

Contoh Esai -> https://akademik.unand.ac.id/images/img-


a. deskriptif
demo/Beasiswa/contoh-esai.pdf
b. Ekspositori
c. Naratif
d. Persuasif
e. Dokumentatif.
Pengertian Artikel
1 2

secara umum menurut beberapa ahli


Ciri-Ciri artikel
Isi tulisan dalam artikel didasari
oleh fakta. ...
Bersifat faktual dan informatif. ...
Mengandung opini atau gagasan
yang subjektif. ...
Artikel ditulis secara singkat,
padat, dan jelas. ...
Penulisan artikel dibuat dengan
sistematis.
Jenis Artikel
Artikel Deskripsi Artikel Narasi Artikel Eksposisi

Artikel Persuasi Artikel Argumentasi Artikel Ilmiah populer


Struktur Artikel
Pengenalan Isu. Pengenalan isu adalah permasalahan, fenomena,
peristiwa aktual. Bagian ini sama dengan teks editorial. ...
Rangkaian Argumentasi. Rangkaian argumentasi berupa pendapat
atau opini penulis terkait dengan isi ataupun topik yang dibahas. ...
Penegasan Ulang.

contoh artikel : https://www.giejournal.org/article/S0016-


5107(02)70408-2/fulltext
RESENSI

PENGERTIAN FUNGSI RESENSI


Teks resensi adalah jenis tulisan yang
berisi pemikiran dan pendapat tentang 1. Memberikan Informasi
suatu karya, seperti buku, film, atau 2. Berbagi Pendapat dan Pengalaman
lainnya. 3. Memberikan Kritik
Selain menjadi sarana untuk membagikan 4. Mempengaruhi Keputusan Pembelian
pengalaman, resensi juga digunakan untuk 5. Memberikan Hiburan
memberi kritik dan mengevaluasi.
Struktur
Resensi
1. Judul
2. Identitas karya
3. Orientasi
4. Sinopsis
5. Analisis
6. Evaluasi
Langkah Pokok
Penulisan Resensi
Secara garis besarnya terdapat 6 (enam) langkah pokok dalam meresensi buku
(1) persiapan,
(2) membaca,
(3) menganalisis,
(4) mengevaluasi,
(5) menulis, dan
(6) menyunting
Prinsip
Prinsip resensi setidaknya memiliki tiga
poin. penulisan
pertama, peresesnsi harus memilih
objek resensi bukunya apa.

Kedua, mengenal dan menguasai objek


resensi juga hal penting yang harus contoh : https://pustaka.unand.ac.id/2016-04-11-15-04-06/resensi-buku/item/42-sabtu-bersama-bapak

dikuasai oleh penulis.

Ketiga, barulah peresensi mengulas dan


menimbang objek resensi termasuk
menulis hasil resensi itu sendiri.
Ada Pertanyaan?
T e r i ma
K a s i h

Anda mungkin juga menyukai