Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN KEGIATAN REHABILITASI DI LUAR KAWASAN HUTAN

NEGARA
PENANAMAN HARI DESA ASRI DAN HARI BAKTI RIMBAWAN
CABANG DINAS KEHUTANAN WILAYAH BOJONEGORO

1. Desa Temayang Kec. Kerek Kab. Tuban


Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Temayang dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Temayang, Babinsa Temayang dan LMDH
Wono Asri Temayang. Adapun jenis bibit yang ditanam antara lain Jati, Kepoh, Trembesi,
Flamboyan dengan total jumlah bibit sebanyak 1.000 batang.
2. Desa Jetak Kec. Montong Kab. Tuban
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Jetak dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Jetak, PKK Desa Jetak dan Babinsa Jetak.
Adapun jenis bibit yang ditanam antara lain Jati sebanyak 500 batang dan Randu
sebanyak 500 batang dengan total jumlah bibit sebanyak 1.000 batang.
3. Desa Sambongrejo Kec. Semanding Kab. Tuban
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Sambongrejo dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Sambongrejo, PKK Desa Sambongrejo, Babinsa
Jetak dan Bhabinkamtibmas Jetak. Adapun jenis bibit yang ditanam antara lain Kayu
Putih sebanyak 300 batang, Asem Jawa sebanyak 300 batang dan Pulai sebanyak 25
batang dengan total jumlah bibit sebanyak 625 batang.
4. Desa Ngino Kec. Semanding Kab. Tuban
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Ngino dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Ngino, PKK Desa Ngino, Babinsa Ngino dan
Bhabinkamtibmas Ngino. Adapun jenis bibit yang ditanam antara lain Kepoh dan Nangka
dengan total jumlah bibit sebanyak 100 batang.
5. Desa Mlangi Kec. Widang Kab. Tuban
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Mlangi dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Mlangi dan Babinsa Mlangi. Adapun jenis bibit
yang ditanam Kayu Putih sebanyak 500 batang.
6. Desa Kumpulrejo Kec. Bangilan Kab. Tuban
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Kumpulrejo dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Jatirogo, Perangkat Desa Kumpulrejo, PKK Desa Kumpulrejo, Babinsa
Kumpulrejo dan Bhabinkamtibmas Kumpulrejo. Adapun jenis bibit yang ditanam antara
lain Alpukat dan Rimba Campuran dengan total jumlah bibit sebanyak 200 batang.
7. Desa Suciharjo Kec. Parengan Kab. Tuban
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Suciharjo dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Parengan, Perangkat Desa Suciharjo, Babinsa Suciharjo,
Bhabinkamtibmas Suciharjo dan LMDH Wono Utomo. Adapun jenis bibit yang ditanam
antara lain Nangka, Randu, Kluwih, Mangga, Alpukat, Jambu Air dan Klengkeng dengan
total jumlah bibit sebanyak 500 batang.
8. Desa Tebluru Kec. Solokuro Kab. Lamongan
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Tebluru dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Tebluru, PKK Desa Tebluru, Babinsa Tebluru
dan Bhabinkamtibmas Tebluru. Adapun jenis bibit yang ditanam yaitu Jati dengan total
jumlah bibit sebanyak 1.100 batang.
9. Desa Dagan Kec. Solokuro Kab. Lamongan
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Dagan dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Tuban, Perangkat Desa Dagan, PKK Desa Dagan, dan Babinsa Dagan.
Adapun jenis bibit yang ditanam yaitu Jati dengan total jumlah bibit sebanyak 500 batang.
10. Desa Sidomukti Kec. Kembangbahu Kab. Lamongan
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Sidomukti dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perangkat
Desa Sidomukti, PKK Desa Sidomukti, Babinsa Sidomukti dan Bhabinkamtibmas
Sidomukti. Adapun jenis bibit yang ditanam antara lain Mangga sebanyak 10 batang,
Kelapa sebanyak 25 batang, Jambu Mente sebanyak 150 batang, Tabebuya sebanyak
10 batang dan Sirsat sebanyak 10 batang.
11. Desa Donan Kec. Purwosari Kab. Bojonegoro
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Donan dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Padangan, Perangkat Desa Donan, PKK Desa Donan, Babinsa Donan
dan Bhabinkamtibmas Donan. Adapun jenis bibit yang ditanam yaitu Kayu Putih dengan
total jumlah bibit sebanyak 500 batang.
12. Desa Sumberarum Kec. Dander Kab. Bojonegoro
Gerakan penanaman serentak dalam rangka Hari Desa Asri dan Hari Bakti Rimbawan di
Desa Sumberarum dihadiri oleh Cabang Dinas Kehutanan Wilayah Bojonegoro, Perum
Perhutani KPH Bojonegoro, Perangkat Desa Sumberarum, PKK Desa Sumberarum,
Babinsa Sumberarum dan Bhabinkamtibmas Sumberarum. Adapun jenis bibit yang
ditanam antara lain Alpukat dan Jambu Mente dengan total jumlah bibit sebanyak 100
batang.

Bojonegoro, 15 Maret 2023


Mengetahui,
Kepala Cabang Dinas Kehutanan PELAPOR
Wilayah Bojonegoro

DWIJO SAPUTRO, S. Hut, MP KUNTARI, SST, M. Agr


Pembina Penata Tingkat I
NIP. 19810313 201001 1 031 NIP. 19770616 2000031 003

Anda mungkin juga menyukai