Anda di halaman 1dari 30

MENGGAMBAR 2

DIMENSI
YP Fitri Al-Baasitu
Jl. Graha Manis No. 10 Perum 2 Manisrejo Kota Madiun
line
Icon Command Keterangan

LINE; L Untuk membuat garis

Dalam menggambar LINE dapat menggunakan beberapa cara yaitu dengan sistem koordinat ataupun menggambar secara bebas. Akan
tetapi untuk penggambaran yang lebih akurat kita biasa menggunakan system koordinat.

a. Menggunakan koordinat absolute


Contoh:
Command: line
Specify first point: 0,0

Specify next point or [Undo]: @100,0


Specify next point or [Undo]: @25,100
Specify next point or [Close/Undo]: @-100,0
Specify next point or [Close/Undo]: @-25,-100
Specify next point or [Close/Undo]: (enter)
b. Menggunakan koordinat polar

Contoh:
Command: line
Specify first point: 0,0
Specify next point or [Undo]: @100<0
Specify next point or [Undo]: @100<120

Specify next point or [Close/Undo]: @100<240


Specify next point or [Close/Undo]: (enter)
Construction Line
Icon Command Keterangan

XLINE Untuk membuat garis konstruksi

a. Construction line digunakan untuk membuat garis dengan panjang yang tak terbatas. Digunakan sebagai garis
konstruksi pada gambar.
Membuat garis konstruksi horisontal
Contoh:
Command: XLINE 0
Specify a point or [Hor/Ver/Ang/Bisect/Offset]: Hor
Specify through point: (klik sembarang titik)
Specify through point: (enter)

b. Membuat garis konstruksi vertical


Command: XLINE
Specify a point or [Hor/Ver/Ang/Bisect/Offset]: Ver
Specify through point: (klik sembarang titik)
Specify through point: (enter)
c. Membuat garis konstruksi dengan sudut tertentu
Command: xline
Specify a point or [Hor/Ver/Ang/Bisect/Offset]: ang
Enter angle of xline (0) or [Reference]: 45
Specify through point: (klik sembarang titik)
Specify through point: (enter)
d. Membuat garis konstruksi melewati dua titik
Command:
XLINE Specify a point or [Hor/Ver/Ang/Bisect/Offset]: bisect
Specify angle vertex point: (klik a)
Specify angle start point: (klik b)
Specify angle end point: (klik c)
Specify angle end point: (enter)
e. Membuat garis konstruksi sejajar dengan garis lain
Command: _xline
Specify a point or [Hor/Ver/Ang/Bisect/Offset]: o
Specify offset distance or [Through] <Through>: 20
Select a line object: (klik a)
Specify side to offset: (klik b)
Polyline
Icon Command Keterangan

Untuk membuat garis yang saling


PLINE
berhubungan

Perbedaan antara perintah LINE dan POLYLINE terletak dalam hal vertexnya, pada polyline vertex yang telah dibuat akan menjadi satu sedangkan pada line
vertexnya tidak menjadi satu kesatuan (entity).

Contoh:

Command: _pline
Specify start point:0,0
Current line-width is 0.0000
Specify next point or [Arc/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @30,0
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @15<90
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @15,-15
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @15,15
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @15<270
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @30<0
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @90<90
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @-45,-45
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @-45,45
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: @0,-90
Specify next point or [Arc/Close/Halfwidth/Length/Undo/Width]: (enter)
Opsi lain dalam POLYLINE

• Arc : membuat object berbentuk busur.

• Halfwidth : menentukan garis awal dan garis akhir

• Length : menentukan panjang garis yang akan dibuat

• Width : menentukan lebar garis


Polygon
Icon Command Keterangan

POLYGON ; POL Untuk membuat luasan sama sisi

Disini terdapat istilah Inscribed in circle dan Circumscribed about circle.

• Inscribed in circle maksudnya adalah polygon berada di dalam lingkaran.

• Sedangkan Circumscribed about circle berarti luasan berada di luar luasan.


Contoh :
Command: POLYGON (enter)
Enter number of sides <4>: (masukkan jumlah sisi) misal: 5 (enter)
Specify center of polygon or [Edge]: (enter)
Enter an option [Inscribed in circle/Circumscribed about circle]
<I>: (enter)
Specify radius of circle: (enter)
Hasil :
Retangle
Icon Command Keterangan

Untuk membuat persegi maupun


RECTANGLE ; REC
persegi panjang
Contoh:
Command: _rectang
Specify first corner point or [Chamfer/Elevation/Fillet/Thickness/Width]: 0,0
Specify other corner point or [Area/Dimensions/Rotation]: @40,20
Opsi yang terdapat pada perintah rectangle :

• Chamfer: membuat kotak segiempat dengan sudut


terpotong

• Elevation: merupakan jarak antara segiempat


dengan bidang Z

• Fillet: membuat segiempat dengan sudut tumpul

• Thickness: merupakan ketebalan segiempat (dapat


digunakan untuk membuat objek 3 dimensi

• Width: membuat garis segiempat dengan ketebalan


tertentu
Arc
Icon Command Keterangan

ARC ; A Untuk membuat busur lingkaran

Ada beberapa metode untuk menggambar sebuah ARC.


Beberapa metode itu adalah sebagai berikut:

•3 Point
Metode membuat busur dengan cara menentukan titik awal, titik
pusat, dan titik akhir busur.

Contoh:
• Command: _arc
• Specify start point of arc or [Center]: 0,0
•Specify second point of arc or [Center/End]: @8<45 Specify end
point of arc: @8<
• Start-End-Center

Membuat busur dengan cara menentukan titik awal, titik pusat, dan titik
akhir dari busur.

Contoh:
Command: _arc Specify start point of arc or [Center]
Specify second point of arc or [Center/End]: _c Specify center point of arc:
@5<9

Specify end point of arc or [Angle/chord Length]: (klik sembarang)

• Start-Center-Angle
Membuat busur dengan cara menentukan titik awal yang melalui busur,
titik pusat busur, dan sudut busur.

Contoh:
Command: _arc Specify start point of arc or [Center]:
Specify second point of arc or [Center/End]: _c Specify center point of arc:
@3<0
Specify end point of arc or [Angle/chord Length]: _a Specify included
angle: 100
• Start-Center-Length
Membuat busur dengan cara menentukan titik awal, titik pusat, dan panjang
tali busur.
Contoh:
• Command: _arc Specify start point of arc or [Center]:
• Specify second point of arc or [Center/End]: _c Specify center point of
arc: @5<0

• Specify end point of arc or [Angle/chord Length]: _l Specify length of


chord: 1z

• Start-End-Angle
• Membuat busur dengan cara menentukan titik awal, titik akhir, dan sudut
busur.

• Contoh:
• Command: _arc Specify start point of arc or [Center]: Specify second
point of arc or [Center/End]: _e Specify end point of arc: @5<45
Specify center point of arc or [Angle/Direction/Radius]: _a Specify
included angle: 120
• Start-End-Direction
Membuat busur dengan menentukan titik awal, titik akhir, dan arah tangensial dari titik awal
busur.

Contoh:
Command: _arc Specify start point of arc or [Center]: Specify second point of arc or
[Center/End]: _e Specify end point of arc: @5<0

Specify center point of arc or [Angle/Direction/Radius]: _d Specify tangent


• direction for the start point of arc: 60

• Start-End-Radius
• Membuat busur dengan cara menentukan titik awal, titik akhir, dan radius busur.

• Contoh:
• Command: _arc Specify start point of arc or [Center]: Specify second point of arc or
[Center/End]: _e Specify end point of arc: @5<0

• Specify center point of arc or [Angle/Direction/Radius]: _r Specify radius of arc: 5


Circle
• Ada beberapa metode dalam menggambar sebuah lingkaran. Beberapa metode tersebut antara lain:

• Center Point
• Membuat lingkaran dengan menentukan titik pusat dan satu titik yang dilewati lingkaran.

• Contoh:
• Command: _circle Specify center point for circle or [3P/2P/Ttr (tan tan radius)]:
• Specify radius of circle or [Diameter]:

• 3 Point
• Membuat lingkaran dengan menentukan tiga titik yang dilewati oleh lingkaran.

• Contoh:
• Command: _circle Specify center point for circle or [3P/2P/Ttr (tan tan radius)]: 3p
• Specify first point on circle: (klik a) Specify second point on circle: (klik b) Specify third point on circle:
(klik c)
• Tan-Tangen-Radius

• Membuat lingkaran yang melewati dua garis dengan menentukan radius lingkaran.
• Contoh:
• Command: _circle Specify center point for circle or [3P/2P/Ttr (tan tan radius)]: _ttr

• Specify point on object for first tangent of circle: (klik a) Specify point on object for second tangent of
circle: (klik b) Specify radius of circle <25.2791>:
Revcould
Icon Command Keterangan
REVCLOUD Untuk membuat garis dengan banyak arc,
menyerupai awan

• Revision Cloud berguna untuk memberi revisi pada gambar yang telah kita buat. Bentuk awan terbuat dari
banyak busur yang digabung menjadi satu berupa polyline.

• Contoh:
• Command: _revcloud
• Minimum arc length: 0.5000 Maximum arc length: 0.5000 Style: Normal Specify start point or [Arc
length/Object/Style] <Object>:
• Guide crosshairs along cloud path... Revision cloud finished.
Spline
Icon Command Keterangan

SPLINE ; SPL Untuk membuat kurva

• Contoh:
• Command: _spline
• Specify first point or [Object]:0,0 Specify next point: @5<0
• Specify next point or [Close/Fit tolerance] <start tangent>: @4<90 Specify
next point or [Close/Fit tolerance] <start tangent>: @5<0 Specify next point or
[Close/Fit tolerance] <start tangent>: Specify start tangent: @4<90

• Specify end tangent: @4<0


Ellips
Icon Command Keterangan
ELLIPSE ; EL Untuk membuat elips

• Contoh:
• Command: _ellipse
• Specify axis endpoint of ellipse or [Arc/Center]: Specify other endpoint of axis: @5<0

• Specify distance to other axis or [Rotation]: 1


Hatch
Icon Command Keterangan
HATCH ; H Untuk membuat arsiran dalam sebuah
lingkup yang tertutup

• Contoh:

• Command: H
• Enter a pattern name or [?/Solid/User defined] <ANGLE>: (pilih tipe
arsiran) Specify a scale for the pattern <1.0000>: (masukkan nilai
skala)
• Specify an angle for the pattern <30>: (masukkan sudut arsiran)
Select objects to define hatch boundary or <direct hatch>, Select
objects: (pilih object yang akan diberi arsiran)

• Select objects: (enter)


Region
Icon Command Keterangan

REGION Untuk membuat suatu wilayah

• Contoh:
• Command: region
• Select objects: (pilih object yang akan diregion) Select objects: (enter)
• 1 loop extracted.
• 1 Region created.
Mtext
Icon Command Keterangan
MTEXT ; MT Untuk membuat text paragraf

• Command : klik icon


• Specify first point: (sembarang tempat)
Modify ToolBar
Merupakan toolbar untuk memodifikasi atau mengedit gambar.

1. Erase

Erase adalah perintah untuk menghapus satu atau sekumpulan obyek yang telah
dibuat. Command: E
ERASE

2. Copy

Copy merupakan perintah untuk menyalin objek satu kali atau lebih pada Autocad.
Contoh:
Command: CO
COPY
3. MIRROR
Mirror adalah perintah untuk mencerminkan satu atau sekumpulan obyek, yaitu membuat
obyek baru yang sama dengan obyek yang dipilih tetapi posisinya terbalik. Cara pembuatanya
adalah dengan membuat dua titik di layar sebagai sumbunya ( cermin ). Posisi obyek baru
tergantung dari posisi cermin tersebut
Contoh:
Command: MI MIRROR

4. OFFSET
Offset adalah perintah untuk menyalin obyek secara pararel. Selain bisa dimasukkan langsung
jarak offsetnya, bisa juga dilakukan dengan cara menunjuk langsung di layar.
5. Array
Array adalah perintah untuk menyalin atau memperbanyak secara massal
dengan pola atau susunan yang teratur.
Terdapat 2 pilihan dalam array, yaitu Rectangular Array dan Polar Array.
• Rectangular array menduplikat object dalam format baris

• Polar array menduplikat object secara melingkar.

Rectangular Array Polar Array


6. Move
Move adalah perintah untuk memindahkan suatu obyek atau sekumpulan
obyek dari suatu tempat ketempat yang lain.

7. Rotate
Rotate adalah perintah untuk memutar satu atau sekumpulan obyek
dengan cara menentukan titik acuan ( base point ) sebagai sumbu putar,
sedangkan sudut puternya bisa ditentukan dengan memasukkan angka
melalui keyboard atau diklik langsung di layar.

8. Scale
Rotate adalah perintah untuk memutar satu atau sekumpulan obyek
dengan cara menentukan titik acuan ( base point ) sebagai sumbu putar,
sedangkan sudut puternya bisa ditentukan dengan memasukkan angka
melalui keyboard atau diklik langsung di layar.
9. Trim
Trim adalah perintah untuk memotong obyek dengan menggunakan obyek
pembatas.

10. Extend

Extend adalah perintah untuk memperpanjang obyek dengan menggunakan obyek


pembatas. Adapun yang dimaksud dengan pembatas tersebut adalahobyek yang
memiliki potensi untuk berpotongan dengan obyek yang akan diperpanjang.
11. Chamfer

Chamfer adalah perintah untuk memangkas sudut atau untuk


menghubungkan dua garis dengan garis lurus baru yang
mempunyai kemiringan tertentu.
12. Fillet

Fillet adalah perintah untuk melengkungkan sudut atau untuk


menghubungkan ujung-ujung dari dua buah obyek dengan
sebuah busur.
13. Explode

Untuk memecah group dari objek yang bergabung menajdi


beberapa bagian.

Anda mungkin juga menyukai