Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS JEMBER KODE

LEMBAGA PENGEMBANGAN DOKUMEN


PEMBELAJARAN DAN PENJAMINAN MUTU
PUSAT PENGEMBANGAN PENDIDIKAN FORM PP-05
KARAKTER DAN IDEOLOGI KEBANGSAAN
LEMBAR KERJA MAHASISWA 3
Dosen Pengampu Mata kuliah : Syuhadak, M.Li.
Pokok Bahasan : Bahasa Indonesia Ragam Ilmiah
Model Pembelajaran : Case Methode

IDENTITAS MAHASISWA
Kelas Bahasa Indonesia 71
Nama Anggota 1. Nabila Azzahra Assegaf (221610101129)
Kelompok 2. Fahlent Khafi Fitra Gibran (221610101130)
3. Safira Indah Nafisa (221610101131)
4. Annora Na’ilah Apsarini (221610101132)
5. Jovita Rizkya Pravania (221610101133)
Pertemuan Ke- 4
Hari, Tanggal Kamis, 22 September 2022

BAHAN DISKUSI
Cermati kalimat-kalimat yang ktidak efektif berikut!

1. Bagi mahasiswa peserta lomba karya tulis ilmiah diharap segera menghubungi pihak
penyelenggara.
2. Dalam karya tulis ini, penulis akan mencoba memaparkan hasil daripada penelitian
tentang berbagai manfaat-manfaat daripada tanaman obat.
3. Menurut sebuah studi baru yang diterbitkan dalam jurnal Pediatrics menemukan
perbedaan yang juga terjadi pada aktivitas otak anak.
4. Pada studi ini menunjukkan bahwa perkembangan teknologi informasi sudah sangat pesat
sekali.
5. Oleh karena itu, harus meneliti apakah berbagai budaya yang masuk tersebut bersifat
positif atau negatif.
6. Penulisan makalah ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis kesantunan
berbahasa yang digunakan di media sosial.
7. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara dan kuesioner.
8. Subyek dalam penelitian ini adalah mahasiswa semester tiga. Hasil awal di peroleh 10
mahasiswa terindikasi memiliki paham radikalisme.
9. Pasukan Mujahidin saling tembak-menembak dengan pasukan pemerintah Kabul
dukungan Soviet di perbatasan kota.
10. Kegiatan di perpustakaan meliputi pembelian buku, membuat katalog, dan buku-buku
diberi label.

Perbaikilah kalimat tersebut agar menjadi kalimat yang efektif!

HASIL DISKUSI
Tuliskan hasil diskusi di bagian ini!

1.
2. …
3. …
4. …
5. …
6. …
7. …
8. …
9. …
10. …

Anda mungkin juga menyukai