Anda di halaman 1dari 6

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Seni Tari

Fase yang dianalisis : E

Kelas :X

Guru : Windi Kartika Surya, S.Pd

Capaian Pembelajaran

Pada akhir fase, peserta didik mampu mengevaluasi hasil penciptaan karya tari dalam
mengekspresikan diri dengan menciptakan karya tari yang berpijak dari tari tradisi
berdasarkan makna dan simbol sebagai inspirasi saat membuat gerak tari kreasi secara
individu ataupun kelompok sebagai wujud aktualisasi diri.

Fase E Berdasarkan Elemen

Elemen Capaian Pembelajaran


Berpikir dan bekerja artistik (Thinking and Pada akhir fase ini, peserta didik mampu
working artistically) menunjukkan hasil karya tari kreasi secara
individu maupun berkelompok.
Mengalami (Experiencing) Pada akhir fase ini, peserta didik mampu
menggali makna dan simbol pada tari tradisi
dan kreasi ke dalam bentuk karya seni
pertunjukkan.
Menciptakan (Creating) Pada akhir fase ini, peserta didik mampu
mencipta karya tari kreasi berdasarkan makna
dan simbol dari tari tradisi ke dalam bentuk
karya seni pertunjukkan.
Merefleksikan (Reflecting) Pada akhir fase ini, peserta didik mampu
mengevaluasi hasil penciptaan karya tari
dengan mengapresiasi makna dan simbol tari
tradisi dan kreasi saat menciptakan ide-ide
baru ke dalam karyanya.
Berdampak (Impacting) Pada akhir fase ini, peserta didik mampu
mengaktualisasikan diri melalui pertunjukan
tari.
No Elemen CP CP Konten TP Dimensi Profil Kela Catatan
Pancasila s
1 Berpikir dan Merancang, menata, 1. Merancang ide tari 1. peserta didik 1. Kreatif X
bekerja artistik mencipta ulang, 2. Mengembangkan ide mampu 2. Mandiri
menghasilkan, dan dari unsur utama dan berfikir dalam 3. Gotong royong
menunjukkan ide tari pendukung tari merancang ide
secara artistik, baik 3. Merancang karya seni tari
secara individual manajemen 2. peserta didik
maupun berkelompok pertunjukan mampu
yang diperoleh dari 4. Mengeksplorasi menegmbangk
hasil berpikirnya bentuk karya seni an bentuk
sampai menemukan gerak dasar
karakteristik gaya tari
secara personal. 3. Dari unsur
Mengembangkan ide utama
dengan 4. Peserta didik
memperhatikan unsur mengembangk
utama dan pendukung an gerak dasar
tari seperti musik, tari dari unsur
properti, tata rias, tata pendukung
busana, panggung, (musik,
dan juga merancang property,tata
manajemen rias, tata
pertunjukannya. busana, dan
Mengeksplorasi dan panggung)
menemukan sendiri 5. peserta didik
bentuk karya yang merancang
bisa mengelaborasi manajemna
aspek seni yang lain: pertunjukan
seni-rupa, tari, drama, seni tari
bahkan non-seni yang 6. peserta didik
membangun dan mampu
bermanfaat untuk menciptakan
menanggapi setiap gerak tari
tantangan hidup dan kreasi baru
kesempatan berkarya dan
artistik. ditampilkan
secara
berkelompok.
2 Mengalami Mengamati, 1. Tari dalam konteks 1. Peserta didik 1. Kreatif X
merasakan, menggali, sejarah dan budaya mampu 2. Mandiri
dan membandingkan 2. Pertunjukan tari memahami 3. Gotong royong
berbagai macam 3. Fungsi, makna, tari dalam
pertunjukkan tari simbol,dan nilai konteks
dalam konteks sejarah estetis dalam sejarah dan
dan budaya. menciptakan karya budaya
Mendapatkan 4. Eksplorasi gerak Indonesia
kesempatan untuk 2. Peserta didik
melihat seni dapat
pertunjukan tari dari membuat
berbagai sumber gerak tari
seperti pertunjukan kreasi baru
langsung, koreografi berdasarkan
dari rekan, dan rekaman vidio
rekaman. tari yang
Memahami nilai dari sudah ada.
pertunjukan tersebut 3. Peserta didik
melalui latar mampu
belakang, fungsi, memahami
makna, simbol, dan fungsi, makna,
nilai estetis dalam simbol, dan
menciptakan karya. nilai estetis
Mengembangkan dalam
kepercayaan diri mengekplorasi
dalam eksplorasi gerak tari
gerak tubuh melalui 4. Peserta didik
fleksibilitas, mampu
koordinasi tubuh, mengeskpolasi
keseimbangan, dan gerak
kekuatan. berdasarkan
rekaman vidio
tari yang
sudah ada
sesuai dengan
simbol dan
nilai estetis
dalam
mengeksplor
garak tari
baru.
3. Menciptakan Mengidentifikasi, 1. Penciptaan tari 1. Peserta didik 1. Mandiri X
menemukenali, berdasarkan prinsip mampu 2. Kreatif
merangkai, membuat, dan prosedur mengeksplor 3. Bernalar kritis
dan menciptakan tari penciptaan tari gerak dari ide 4. Gotong
dengan menerapkan 2. Gerak yang dan yang Royong
prinsip dan prosedur diciptakaan telah
penciptaan tari. orisinalitas ditetepkan.
Meningkatkan 2. Peserta didik
kreativitas dalam mampu
mengekspresikan diri merangkai
melalui gerak yang gerak-gerak
diciptakan dengan yang telah
memperhatikan dieksplor
keorisinalitasan. Hal menjadi
ini akan rangkaian
menumbuhkan gerak tari yang
motivasi berkreasi utuh sesuai
dalam diri yang dengan
berpengaruh terhadap komposisi tari
penemuan-penemuan 3. Peserta didik
bentuk gerak tari yang mampu
inovatif. mengesplor
gerak tari yang
inovatif.

4 Merefleksikan Mengemukakan, 1. Apresiasi seni tari 1. Peserta didik 1. Mandiri X


menghargai, 2. Kritik seni tari mampu 2. Bernalar kritis
mengukur, dan melakukan
mengevaluasi hasil apresiasi
karya tari dengan terhadap karya
mempertimbangkan tari yang telah
ide-ide dan diciptakan.
pengalaman. 2. Peserta didik
Berupaya menilai mampu
kekuatan atau membuat
kelemahan untuk tulisan kritik
mendukung dan seni tari
mengembangkan terhadap karya
kemampuan diri atau tari yang telah
pribadinya. diciptakan
sesuai dengan
sistematika
penulisan
kritik seni tari

5 Berdampak Merespon dirinya atau 1. Pengetahuan Estetika 1. Peserta didik 1. Mandiri X


keadaan di sekitar 2. Pengetahuan mampu 2. Bernalar kritis
untuk multikultural menjelaskan 3. Berbenikaan
dikomunikasikan 3. Pengembangan karya tari yang global
dalam bentuk karya diri telah
tari sehingga dapat diciptakan
mempengaruhi orang sesuai dengan
lain dan lingkungan komposisi tari
sekitar. Memilih, secara lisan
menganalisa, dan maupun
menghasilkan karya tertulis.
tari dengan kesadaran 2. Peserta didik
untuk terus mampu dan
mengembangkan konsistenen
kepribadian dan dalam
karakter bagi diri mengembangk
sendiri, sesama, dan an diri dalam
persatuan nusa bangsa seni tari
3. Peserta didik
mampu
menciptakan
karya-karya
seni tari secara
konsisten.

Anda mungkin juga menyukai