Anda di halaman 1dari 5

ANGGARAN

PENJUALAN

ANGGARAN PENJUALAN

Praktik Penganggaran Perusahaan Page 1


PT. BIMA adalah perusahaan yang memproduksi peralatan rumah tangga yang berasal dari kayu
jati. Produk andalan perusahaan adalah seperangkat kursi tamu dan almari yang berasal dari kayu
jati.
Berikut ini tabel jumlah penjualan produk PT.BIMA dlm unit dan harga jual per unitnya selama
bulan Desember 2008 lalu
Keterangan Kursi Lemari
Penjualan (dalam unit) 8.000 10.000
Harga Jual per unit Rp. 5.000.000,- Rp.3.000.000,-

Untuk bulan Januari 2009, manajemen PT. BIMA menargetkan kenaikan penjualan (dalam unit)
untuk kursii dan lemari masing-masing sebesar 20% dan 10%. Harga jual per unit untuk bulan
Januari 2009 sama dengan harga jual di bulan Desember 2008. Hitunglah Anggaran Penjualannya!

LEMBAR KERJA

Langkah 1
Hitunglah penjualan dalam unit untuk produk kursi
dan lemari untuk bulan Januari 2009

Penjualan bulan Januari = Penjualan Desember + (Penjualan Desember*Pertumbuhan


penjulan Januari)
Kursi = 8.000 + (8.000 x 20%) = 9.600 unit
Lemari = 10.000 + (10.000 x 10%) = 11.000 unit

Praktik Penganggaran Perusahaan Page 2


Langkah 2
Hitunglah penjualan seluruh produk dengan
mengalikan penjualan dalam unit dengan
harga jualnya

Penjualan = penjualan (unit) x harga jual per unit

Penjualan Kursi 9.600 x Rp. 5.000.000,- = Rp.48.000.000.000,-

Penjualan Lemari 11.000 x Rp.3.000.000,- =Rp. 33.000.000.000,-

Langkah 3
Susunlah anggaran Penjualan bulan Januari 2005
Dengan memasukkan angka-angka langkah 2

PT. BIMA
Anggaran Penjualan untuk Bulan yang berakhir Januari 2009
Kursi Lemari Total
Penjualan barang jadi 9.600 11.000
dalam unit
Dikalikan: harga jual Rp. 5.000.000,- Rp. 3.000.000,-
Penjualan barang jadi Rp.48.000.000.000,- Rp.33.000.000.000,- Rp.81.000.000.000,-

Praktik Penganggaran Perusahaan Page 3


METODE PERKIRAAN ASOSIATIF: REGRESI
DAN ANALISIS KORELASI

Berikut ini adalah data penjualan dan pengeluaran iklan produk tas PT. BERJAYA SELALU dari
tahun 2003-2008
PT. BERJAYA SELALU
DATA PENJUALAN BULANAN 2007
Tahun Penjualan Pengeluaran Iklan
(Rp.000) (Rp.000)
2003 1.000.000 55.000
2004 1.250.000 70.000
2005 1.375.000 83.500
2006 1.500.000 100.000
2007 1.785.000 122.500
2008 2.005.000 157.500

Diminta: Susunlah Perkiraan Penjualan dalam unit untuk tahun 2009 dengan menggunakan
Persamaan Regresi Sederhana!

LEMBAR KERJA

Langkah 1
Bentuk Tabel agar memudahkan peroleh
Nilai a dan b

Tahun Penjualan (Y) Pengeluaran X2 XY


Iklan(X)
2003 1.000.000 55.000 3.025.000.000 55.000.000.000
2004 1.250.000 70.000 4.900.000.000 87.500.000.000
2005 1.375.000 83.500 6.972.250.000 114.812.500.000
2006 1.500.000 100.000 10.000.000.000 150.000.000.000
2007 1.785.000 122.500 15.006.250.000 218.662.500.000
2008 2.005.000 157.500 24.806.250.000 315.787.500.000
∑ ∑y = 8.915.000 ∑x = 588.500 ∑x2 = ∑xy =

Praktik Penganggaran Perusahaan Page 4


64.709.750.000 941.762.500.000

Langkah 2
Bentuk Persamaan Regresi
Penjualan TAS= a + b * Pengeluaran iklan

b= ∑xy – n x y

∑x2 – n (x) 2

b = 941.762.500.000 – 6 x 98.083,33 x 1.485.833,33

64.709.750.000 – 6 x (98.083,33)2
b = 9,64

a=y–bx

a = 1.485.833,33 – 9,64 x 98.083,33

a = 540.477,5

misal pengeluaran iklan 175.000.000


Penjualan Tas = 540.477,5 + 9,64 x 175.000.000

= Rp. 2.227.477.500

Praktik Penganggaran Perusahaan Page 5

Anda mungkin juga menyukai