Anda di halaman 1dari 2

PEMBACAAN SEDIAAN BTA

No. Dokumen No. Revisi Halaman


02.01.0227 00 1/2
RS. SIDO WARAS
Ditetapkan
Tanggal Terbit

Standar Prosedur 20.07.2022


Operasional
Lany Dwi Kurniawati S.,dr.M.Kes
Direktur Rumah Sakit Sido Waras
Pengertian Tata cara pembacaan sediaan BTA dengan mikroskop perbesaran
100x dalam 100 lapang pandang
Tujuan Untuk mencari ada tidaknya basil tahan asam pada sediaan yang
telah diwarnai
Kebijakan Peraturan Direktur Rumah Sakit Sido Waras Nomor : 001/ PD/
RSSW/Dir/I/2022 tentang Kebijakan Rumah Sakit yang berisi
Pelayanan laboratorium meliputi pelayanan diagnostic klinik
Hematologi, Kimia Darah, Urinalisis, Mikrobiologi, Parasitologi,
Serologi dan Imunologi

Prosedur 1. Pembacaan sediaan BTA dilihat menggunakan mikroskop


dengan lensa objektif perbesaran 10x, untuk memastikan fokus
dan lapang pandang
2. Teteskan oil imersi diatas sediaan, lalu ganti lensa objektif 100x
Label sediaan

3. Pembacaan dilakukan secara vertikal hingga 100 lapang


pandang

4. BTA akan terlihat sebagai bakteri berbentuk batang berwrna


merah, baik soliter maupun berkelompok.

Interpretasi hasil :
1. Negative : tidak ditemukan BTA dalam 100 LP
2. Scanty : 1 – 9 BTA dalam 100 LP
3. Positif(+) 1 : 10 – 99 BTA dalam 100 LP
PEMBACAAN SEDIAAN BTA

No. Dokumen No. Revisi Halaman


02.01.0227 00 2/2
RS. SIDO WARAS
4. Positif(+) 2 : 1 – 10 BTA dalam 1 LP
5. Positif(+) 3 : > 10 BTA dalam 1 LP
Unit terkait Instalasi Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai